HUBUNGAN ANTARA KEYAKINAN PADA KEMPONAN DENGAN KECEMASAN ORANGTUA TERHADAP KEMPONAN DI KABUPATEN KETAPANG KALIMANTAN BARAT - Unika Repository

  

LAMPIRAN A

Skala Kecemasan Orangtua terhadap

Kemponan dan Skala Keyakinan pada

Kemponan

  IDENTITAS

  Nama :

  Umur : Jenis Kelamin : Suku :

PETUNJUK PENGISIAN 1. Bacalah setiap pernyataan pada lembar berikut ini dengan teliti

  2. Pilih satu jawaban yang paling sesuai dengan diri Anda yang sebenarnya dengan memberi tanda silang (X) pada tempat yang telah tersedia.

  Pilihan jawaban yang tersedia adalah: SS :Jika pernyataan tersebut Sangat Sesuai dengan diri Anda S :Jika pernyataan tersebut Sesuai dengan diri Anda TS :Jika pernyataan tersebut Tidak Sesuai dengan diri Anda STS :Jika pernyataan tersebut Sangat Tidak Sesuai dengan diri Anda

  3. Apabila Anda ingin mengganti jawaban, coretlah jawaban yang telah dipilih dan silanglah jawaban yang baru.

Contoh: SS S TS STS

  4. Pada setiap pernyataan hanya ada satu jawaban. Semua jawaban dianggap benar apabila jawaban tersebut sesuai dengan keadaan diri Anda yang sebenarnya.

  5. Pastikan tidak ada pernyataan yang belum dijawab.

  6. Kerahasiaan Anda dijamin sepenuhnya oleh peneliti.

  Skala I

No Pernyataan SS S TS STS

  Saya sulit tidur jika anak saya lupa pusak

  1 makanan yang ingin ia makan

  2 Jika memikirkan anak saya yang menolak

  pusak, kepala saya tidak pusing

  3 Saya merasa takut anak saya akan mengalami kecelakaan jika ia lupa pusak sebelum keluar rumah

  4 Saya dapat berkonsentrasi dengan baik walau anak saya lupa pusak sebelum ia bepergian

  5 Berita mengenai kecelakaan membuat saya gemetar jika anak saya menolak untuk pusak sebelum keluar rumah

  6 Jika sebelumnya anak saya menolak untuk

  pusak, debar jantung saya tetap normal saat

  mendengar ada yang terjatuh Saya khawatir akan terjadi hal buruk jika anak

  7 saya beraktivitas tanpa pusak makanan yang saya tawarkan

  8 Saya tidak pernah membayangkan anak saya

  kemponan walaupun keinginannya untuk

  makan makanan tertentu tidak terpenuhi

  9 Saya tidak dapat santai jika anak saya lupa

  pusak makanan yang ia inginkan

  10 Saya tidak kaget saat mendengar ada yang terluka walaupun anak saya lupa pusak

  11 Saya akan marah jika anak saya menolak untuk pusak makanan yang saya tawarkan

  12 Saya tidak merasa gelisah jika anak saya tidak sempat makan makanan yang ia inginkan

  13 Jika anak saya lupa pusak, saya menjadi mudah kaget ketika mendengar ada yang terluka

  14 Jika anak saya lupa pusak, saya tetap merasa santai-santai saja

  15 Saya merasa gelisah jika anak saya tidak sempat makan makanan yang ia inginkan

  16 Saya tidak memaksa anak saya untuk pusak makanan yang saya tawarkan

  17 Jika sebelumnya anak saya menolak untuk

  pusak, jantung saya akan berdebar cepat saat

  mendengar ada anak yang terjatuh

  18 Saya tidak gemetar saat mendengar berita mengenai kecelakaan walaupun anak saya menolak untuk pusak sebelum keluar rumah

  19 Saya membayangkan anak saya mengalami

  kemponan jika tidak terpenuhi keinginannya

  untuk makan makanan tertentu

  20 Saya tidak merasa khawatir jika anak saya beraktivitas tanpa pusak makanan yang saya tawarkan

  21 Jika memikirkan anak saya yang menolak untuk pusak, kepala saya terasa pusing

  22 Saya dapat tidur dengan nyenyak walaupun anak saya lupa pusak makanan yang ingin ia makan

  23 Saya tidak dapat berkonsentrasi dengan baik jika anak saya lupa pusak sebelum ia bepergian

  24 Saya yakin anak saya akan baik-baik saja walaupun ia lupa pusak sebelum keluar rumah Silakan melanjutkan ke Skala II di halaman sebaliknya

  !

  Skala II

No Pernyataan SS S TS STS

  1 Saya pernah mendapat kesialan saat tidak

  pusak makanan yang ingin saya makan

  2 Saya tidak pernah melihat orang melakukan

  pusak sebelum beraktivitas

  3 Saya sering diceritakan pengalaman mengenai

  kemponan

  4 Saya tidak pernah mendengar kata “kemponan” di Ketapang

  5 Orang yang saya kenal pernah kemponan karena lupa pusak Saya tidak pernah melihat seseorang meminta

  6 orang lain untuk pusak

  7 Saya mendapat informasi bahwa ada orang yang celaka karena tidak pusak

  8 Saya tidak pernah diberitahu apa itu kemponan

  9 Saya sering disuruh untuk pusak oleh orang di sekitar saya

  10 Saya tidak pernah disuruh untuk pusak oleh orang di sekitar saya

  11 Saya sering diberitahu mengenai bahaya jika tidak pusak

  12 Saya tidak diberitahu mengenai bahaya jika tidak pusak

  13 Saya sering melihat seseorang meminta orang lain untuk pusak

  14 Saya tidak pernah melihat orang yang saya kenal kemponan karena lupa pusak

  15 Saya diberitahu bahwa jika ada orang yang kecelakaan karena lupa pusak, maka dikatakan orang tersebut mengalami kemponan

  16 Saya tidak pernah mendengar ada orang yang celaka karena tidak pusak

  17 Saya sering melihat orang melakukan pusak sebelum beraktivitas

  18 Saya tidak pernah mendapat kesialan walaupun saya tidak pusak

  Ketapang

  20 Saya tidak pernah diceritakan pengalaman mengenai kemponan

  

LAMPIRAN B

DATA TRY OUT PENELITIAN

B-1 Data Try Out Kecemasan Orangtua terhadap

  

Kemponan

B-2 Data Try Out Keyakinan pada Kemponan

  KEMPONAN

LAMPIRAN C

  C-1 Uji Validitas dan Reliabilitas Skala Kecemasan Orangtua terhadap Kemponan C-2 Uji Validitas dan Reliabilitas Skala Keyakinan pada Kemponan

  

LAMPIRAN C-1

UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS SKALA KECEMASAN

ORANGTUA TERHADAP KEMPONAN  

PUTARAN 1

  24 Item-Total Statistics Scale Mean if Item

  Item Deleted y1

  Cronbach's Alpha if

  Item-Total Correlation

  Deleted Corrected

  Variance if Item

  Deleted Scale

  .973

  Case Processing Summary

  N of Items

  Cronbach's Alpha

  Reliability Statistics

  Total 50 100.0 a Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  .0 Cases

  N % Valid 50 100.0 Exclude d(a)

  60.88 312.067 .786 .971 y2 60.78 317.359 .770 .972 y3 60.32 313.202 .772 .971 y4 60.72 321.226 .687 .972 y5 60.54 315.070 .746 .972 y6 60.60 318.286 .687 .972 y7 60.38 308.036 .806 .971 y8 60.88 323.047 .540 .973 y9 60.80 313.796 .784 .971 y10 60.64 315.051 .779 .971 y11 60.48 310.377 .831 .971 y12 60.54 315.233 .741 .972 y13 60.70 313.357 .804 .971 y14 60.64 313.745 .800 .971 y15 60.44 316.170 .724 .972 y16 60.66 314.964 .797 .971 y17 60.74 313.829 .769 .972 y18 60.56 318.578 .704 .972 y19 61.00 320.041 .718 .972 y20 60.60 316.571 .758 .972 y21 60.96 312.284 .858 .971 y22 60.72 311.512 .857 .971 y23 60.72 310.900 .822 .971 y24 61.06 311.894 .766 .972

  Level of significance for one-tailed test 5% =0,3

  

LAMPIRAN C-2

UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS SKALA KEYAKINAN PADA

KEMPONAN  

  PUTARAN 1 Case Processing Summary

  N % Cases Valid 50 100.0

  Exclude .0 d(a)

  Total 50 100.0 a Listwise deletion based on all variables in the procedure.

  Reliability Statistics

  Cronbach's N of Alpha Items

  .952

  20 Item-Total Statistics Scale Cronbach's

  Scale Mean Variance if Corrected Alpha if if Item Item Item-Total Item Deleted Deleted Correlation Deleted x1

  58.58 120.126 .688 .951 x2 58.58 123.800 .654 .951 x3 58.26 124.319 .700 .950 x4 57.84 124.586 .743 .949 x5 58.30 125.684 .617 .951 x6 58.30 125.031 .680 .950 x7 58.48 123.847 .704 .950 x8 57.98 123.530 .717 .950 x9 58.08 122.483 .778 .949 x10 58.06 123.037 .793 .948 x11 58.20 127.469 .668 .950 x12 58.18 126.396 .732 .950 x13 58.12 126.842 .634 .951 x14 58.26 127.625 .630 .951 x15 58.24 124.717 .587 .952 x16 58.50 124.418 .712 .950 x17 58.44 122.170 .725 .949 x18 58.70 121.561 .679 .950 x19 57.84 125.076 .684 .950 x20 58.14 122.204 .791 .948

  Level of significance for one-tailed test 5% =0,3

  LAMPIRAN D UJI ASUMSI D-1 Uji Normalitas D-2 Uji Linearitas

  

LAMPIRAN D-1

UJI NORMALITAS

     

  10   8   6   4   2   kecemasan orang tua   1

    1   8   6   4   2    

  Frequency  

  4   6   1   1   6   7   4   2   Mean =   Std. Dev. =   N =  

  8   7  

6

 

5   4   3   keyakinan pada kemponan   1

    8  

  6  

  4  

  2    

  Frequency  

  4   4   3   9  

  3   6   7

 

  3   1   3  

    3   4   Mean =   Std. Dev. =   N =