PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK DAUN JATI (Tectona grandis linn. F verbenaceae) SEBAGAI PERENDAM DAGING SAPI TERHADAP DAYA AWET, pH dan TOTAL BAKTERI.

PENGARUH KONSENTRASI EKSTRAK DAUN JATI (Tectona
grandis linn. F verbenaceae) SEBAGAI PERENDAM DAGING
SAPI TERHADAP DAYA AWET, pH
DAN TOTAL BAKTERI

Syafrianti L.
ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya awet, pH dan total
bakteri pada daging sapi yang diberi perlakuan dengan berbagai konsentrasi
ekstrak daun jati. Penelitian ini telah dilakukan pada bulan Maret 2013 di
Laboratorium Teknologi Pengolahan Pangan Fakultas Teknologi Industri
Pertanian dan Laboratorium Teknologi Pengolahan Produk Peternakan
Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran Sumedang. Penelitian
dilakukan secara eksperimen dengan menggunakan rancangan acak lengkap
(RAL) dengan 4 perlakuan yaitu P0 (tanpa perendaman), P1 (2,5%), P2
(5%), dan P3(7,5%) dengan pengulangan sebanyak 5 kali. Dari hasil
penelitian menunjukkan bahwa perendaman daging sapi dengan konsentrasi
ekstrak daun jati 7,5% merupakan perlakuan yang terbaik karena
menghasilkan daya awet selama 1358 menit, dengan pH 5,43 dan total
bakteri yaitu 5x106 CFU/gram.


Kata kunci : Daun jati, Daya awet, pH, Total bakteri

v

THE EFFECT OF TEAK LEAF EXTRACT CONCENTRATION
(Tectona grandis linn. F verbenaceae) FOR BEEF SOAKING
ON SHELF LIFE, pH AND TOTAL BACTERIAL

Syafrianti L.

ABSTRACT

The research was performed to know about the shelf life, pH and
total bacterial of beef which was soaked with various concentration of teak
leaf. This research was held on March 2013 at Laboratory of Food
Tecnology, Faculty of Agriculture Industry and Tecnology and Laboratory
of Animal Husbandry Products Tecnology, Faculty of Animal Husbandry,
Universitas Padjadjaran Sumedang. This research used experiment method
based on Completely Randomized Design, there were four threatments of

teak leaf concentration P0 (without dipping), P1 (2,5%), P2 (5%) and P3
(7,5%) with five replications. The result shown that the soaking of beef
with 7,5% teak leaf concentration is the best, because it result a shelf life
until 1358 minutes with pH 5,43 and total bacterial is 5x106 CFU/gram.

Key word : Teak Leaf, Shelf Life, pH, Total Count Of Bacterial.

vi

Dokumen yang terkait

Pengaruh Konsentrasi Inhibitor Ekstrak Metanol Daun Lamtoro (Leucaena Leucocephala L) Terhadap Laju Korosi Baja Karbon Schedule 40 Grade B Serta Jumlah Fe Dan C Yang Terkorosi Dalam Natrium Klorida 3 %

16 145 77

Kandungan Fenol Total Ekstrak Etanol Daun Kluwih (Artocarpus Camansi Blanco) Dan Pengaruhnya Terhadap Kadar Sod (Superoksida Dismutase)Pada Mencit

0 68 129

Skrining Fitokimia Daun Muda Dan Daun Tua Gaharu(Aquilaria Malaccensis Lamk) Serta Kaitannya Dengan Umur Pohon Yang Berpotensi Sebagai Antioksidan

6 111 68

Efektifitas Serbuk Daun Spearmint (Mentha spicata) Sebagai Repellent Terhadap Kecoa Rumah (Periplaneta americana)

9 127 87

Formulasi Krim Yang Mengandung Ekstrak Etanol Daun Afrika (Vernonia sp.) dan Uji Aktivitasnya Terhadap Beberapa Bakteri Penyebab Jerawat

44 269 103

Studi Pemanfaatan Daun Nanas (Ananas Cosmosus) Sebagai Adsorben Untuk Menurunkan Kandungan Ion Tembaga (Cu2+), Besi (Fe3+) Dan Seng (Zn2+) Di Dalam Air

7 62 85

Formulasi Sediaan Gel Dari Ekstrak Etanol Daun Kemenyan (Styrax benzoin Dryand.) Dan Uji Aktivitasnya Terhadap Beberapa Bakteri Penyebab Jerawat.

4 47 90

Uji Antimikrobial Ekstrak Metanol Daun Jambu Biji Daging Putih Dan Jambu Biji Daging Merah (Psidium Guajava l.) Terhadap Beberapa Spesies Bakteri Patogen

2 65 55

Lantaden XR Glikosida, Suatu Komponen Daun Lantana camara L., Yang Sitotoksik Terhadap Lini Sel L1210

0 56 154

Pengaruh Lama Perendaman Daging Ayam dalam Ekstrak Daun Jati Merah (Tectona grandis Linn f.) terhadap Jumlah Bakteri Total, Daya Awet dan Akseptabilitas Pada Suhu Ruang.

0 0 2