Pemberian Growth Hormone meningkatkan jumlah sel Spermatogenesis, sel Leydig, dan sel Sertoli pada Mencit (Mus musculus) Tua.

PEMBERIAN GROWTH HORMONE MENINGKATKAN JUMLAH
SEL SPERMATOGENESIS, SEL LEYDIG, DAN SEL SERTOLI
PADA MENCIT (Mus musculus) TUA
I Gusti Ngurah Pramesemara
Program Magister Ilmu Biomedik Program, Pascasarjana Universitas Udayana
ABSTRAK
Proses penuaan umumnya terjadi karena penurunan kadar hormon. Beberapa penelitian
menyebutkan penurunan kadar growth hormone (GH) pada laki-laki tua memberikan
efek buruk pada aksis hipotalamus-hipofisis-testis, sehingga mengalami penurunan
jumlah sel spermatogenesis, sel Leydig, dan sel Sertoli. Tujuan penelitian ini adalah
membuktikan pemberian GH mampu meningkatkan jumlah sel spermatogonium A, sel
spermatosit primer pakhiten, sel spermatid 7, sel spermatid 16, sel Leydig, dan sel
Sertoli pada testis mencit tua. Penelitian ini menggunakan randomized post-test only
control group design selama 35 hari terhadap 34 ekor mencit jantan tua yang dibagi
menjadi 2 kelompok, yaitu kontrol dan perlakuan. Kelompok kontrol diberikan suntikan
aquabidest 0,1 ml/hari subkutan dan kelompok perlakuan diberikan suntikan GH 0,0042
IU/0,1 ml/hari subkutan. Kemudian mencit dieuthanasia, testisnya diambil, dibuatkan
sediaan histologis dengan pewarnaan haematoxylin-eosin, dan diamati menggunakan
mikroskop cahaya. Data yang terdistribusi normal dianalisis dengan uji t-group dua sisi
pada taraf kemaknaan =0,05. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan rerata jumlah
sel spermatogonium A [kontrol 26,88, SB 5,02 ; perlakuan 92,19, SB 11,75 ; beda rerata

65,31 (IK 95%, 58,88 sampai 71,75), P

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pemberian Vitamin C Terhadap Jumlah Sel Leydig Dan Jumlah Sperma Mencit Jantan Dewasa ( Mus musculus, L. ) Yang Dipapari Monosodium Glutamate (MSG)

0 62 54

EFEK PEMAPARAN KEBISINGAN TERHADAP JUMLAH SEL-SEL SPERMATOGENIK DAN DIAMETER TUBULUS SEMINIFERUS MENCIT (Mus musculus L.)

3 12 38

UJI SENYAWA TAURIN SEBAGAI ANTIKANKER TERHADAP JUMLAH SEL-SEL LEUKOSIT DAN SEL-SEL ERITROSIT MENCIT (Mus musculus L.) YANG DIINDUKSI BENZO (α) PYREN SECARA IN VIVO

2 13 47

Pengaruh Ekstrak Daun Pandan Wangi (Pandanus amaryllifolius Roxb )Terhadap Penurunan Berat Testis, Diameter Tubulus dan Jumlah Sel-sel pada Spermatogenesis Mencit (Mus Musculus) Strain Jepang.

0 1 6

PENGARUH PEMBERIAN EPINEFRIN TERHADAP SEL-SEL SPERMATOGENIK MENCIT (MUS MUSCULUS) STRAIN JEPANG.

0 2 6

PEMBERIAN GROWTH HORMONE MENINGKATKAN NEOVASKULARISASI, JUMLAH SEL FIBROBLAS DAN EPITELISASI PADA PROSES PENYEMBUHAN LUKA TIKUS WISTAR (Rattus norvegicus) JANTAN TUA.

3 8 17

Pemberian dexpanthenol intraperitoneal menghambat penurunan jumlah sel leydig dan sel sertoli pada testis tikus putih (rattus norvegicus) galur wistar yang dipapar monosodium glutamate

0 1 5

PENGARUH PEMBERIAN VITAMIN C DOSIS TINGGI TERHADAP JUMLAH SEL LEYDIG, SEL SERTOLI, DAN KUALITAS SPERMA PADA TIKUS JANTAN GALUR WISTAR - Unissula Repository

0 7 5

Potensi Regenerasi Sel Leydig dan Sel Spermatogenik pada Testis Mencit (Mus

0 0 5

POTENSI REGENERASI SEL LEYDIG DAN SEL SPERMATOGENIK PADA TESTIS MENCIT (Mus musculus) HIPERGLIKEMIK YANG DIINDUKSI DENGAN EKSTRAK IKAN GABUS (Channa striata) - ITS Repository

0 1 78