AKTIVITAS ANTIBAKTERI FRAKSI DARI EKSTRAK ETANOL UMBI BATANG TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry) TERHADAP Pseudomonas aeruginosa DAN Staphylococcus aureus.

ABSTRAK

Pseudomonas aeruginosa dan Staphylococcus aureus merupakan bakteri
penyebab infeksi yang menjadi salah satu ancaman terbesar di bidang kesehatan.
Tumbuhan sarang semut (Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry) secara
empiris digunakan sebagai obat tradisional yang dapat menyembuhkan beragam
penyakit. Berdasarkan penelitian, ekstrak etanol tumbuhan ini mampu
menghambat pertumbuhan bakteri Pseudomonas aeruginosa dan Staphylococcus
aureus. Penelitian ini dilakukan sebagai lanjutan untuk menguji aktivitas fraksi
terhadap kedua bakteri tersebut. Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi
menggunakan etanol 70%. Fraksinasi dilakukan dengan kromatografi cair vakum
menggunakan eluen gabungan n-heksana, etil asetat, dan metanol dengan
kepolaran meningkat. Penggabungan fraksi dipantau dengan kromatografi lapis
tipis berdasarkan pola bercak yang sama. Hasil uji aktivitas fraksi dengan metode
microdilution menunjukkan fraksi yang paling aktif terhadap Pseudomonas
aeruginosa berada pada fraksi E, yaitu fraksi n-heksana : etil asetat (10 : 90)
dengan nilai Konsentrasi Bunuh Minimum (KBM) sebesar 0,5%. Sedangkan
fraksi yang paling aktif terhadap Staphylococcus aureus berada pada fraksi G,
yaitu fraksi etil asetat : metanol (60 : 40) dengan nilai KBM sebesar 0,0683%.

Kata kunci: Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry, Antibakteri, Pseudomonas

aeruginosa, Staphylococcus aureus

iii

ABSTRACT

Pseudomonas aeruginosa and Staphylococcus aureus are examples of bacteria
cause infections that become one of the biggest threats in the field of health. Ant
plant (Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry) are empirically used as a
traditional medicine that can cure various deseases. Previously researches
showed that ethanol extract of this plant was able to inhibit the growth of
Pseudomonas aeruginosa and Staphylococcus aureus. These research was
conducted as a follow-up to test the activity of fraction against both bacteria.
Extraction was done by maceration method using 70% ethanol. Fractionation was
done by Vacuum Liquid Chromatography using eluen combined
nhexane, ethyl acetate, and methanol with increasing polarity. Group of
fractions were monitored by Thin Layer Chromatography based on the same
pattern of spots. The result of activity fraction test by microdilution method
showed that the most active fraction against Pseudomonas aeruginosa lies in E
fraction, that is n-hexane : etil acetate fraction (10 : 90) with Minimum

Bactericidal Concentration (MBC) value is 0,5 %. Whereas the most active
fraction against Staphylococcus aureus lies in G fraction, that is etil acetate :
methanol fraction (60 : 40) with MBC value is 0,0683 %.
Key

Words:

Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry,
Pseudomonas aeruginosa, Staphylococcus aureus

iv

Antibacteria,

Dokumen yang terkait

Uji Aktivitas Antibakteri Minyak Atsiri Dan Ekstrak Etanol Dari Bunga Kecombrang (Nicolaia speciosa Horan) Terhadap Bakteri Staphylococcus epidermidis, Staphylococcus aureus Dan Pseudomonas aeruginosa

13 106 76

Uji Aktivitas Antibakteriekstrak Etanol Daun Kembang Bulan(Tithonia diversifolia (Hemsley) A. Gray) Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus, Propionibacterium acnes dan Pseudomonas aeruginosa

10 75 66

Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Kulit Manggis terhadap Staphylococcus aureus, Bacillus subtilis, Escherichia coli, dan Pseudomonas aeruginosa secara In vitro

0 53 68

Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak N-Heksana, Etil Asetat Dan Etanol Teripang(Holothuria Scabra Jaeger) Terhadap Staphylococcus Aureus Dan Pseudomonas Aeruginosa

1 25 94

AKTIVITAS ANTIBAKTERI FRAKSI DARI EKSTRAK ETANOL UMBI BATANG TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry) TERHADAP Escherichia coli DAN Bacillus cereus.

0 0 2

AKTIVITAS ANTIBAKTERI FRAKSI DARI EKSTRAK ETANOL UMBI BATANG TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr & L.M. Perry) TERHADAP Klebsiella pneumoniae DAN Shigella dysenteriae.

0 0 2

FORMULASI GEL ANTI JERAWAT DARI FRAKSI EKSTRAK ETANOL UMBI BATANG TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. & L.M. Perry).

0 0 2

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK DAN FRAKSI UMBI BATANG TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. & L.M.Perry) TERHADAP Salmonella typhi NCTC786 BCC712.

0 1 2

ISOLASI ANTIOKSIDAN TUMBUHAN SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr Perry) ASAL PAPUA

0 0 6

EFEK ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL UMBI SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. Perry) PADA TIKUS PUTIH (Rattus norvegicus L.) Naskah Publikasi - FEK ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL UMBI SARANG SEMUT (Myrmecodia pendens Merr. & Perry) PADA TIKUS PUTIH (Rattus

0 0 20