Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop

CYBERNETICS, Vol.02, No.01, Mei 2018, pp. 157-170
P-ISSN 2579-9835
E-ISSN 2580-1465
157

Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak
Berbasis Java Desktop
[1]

[2]

Nanda Diaz Arizona , Abdul Hamid
Komputerisasi Akuntansi, AMIK BSI Pontianak
Jl. Abdurrahman Saleh No. 18 A, Pontianak
[1]
[2]
Email: nanda.ndz@bsi.ac.id ,abdul.bsi.ptk@gmail.com

Abstrak
Perkembangan teknologi memberikan dampak yang luas di berbagai sektor dan bidang industri
, tidak terkecuali bidang akuntansi secara khusus dibagian keuangan . pada perkembangannya

baik perusahaan atau instansi dalam pengolahan data keuangan akuntansi masih secara
sederhana dan dapat dikatakan masih secara konvensional sehingga kemungkinan kesalahankesalahan sering terjadi, serta akurasi data kurang tepat yang menyebabkan salah perhitungan.
Pengolahan data APBDES yang sederhana masih menggunakan Microsoft Excel dan beberapa
masih menggunakan pencatatan sederhana menggunakan kertas, sehingga menghasilkan
beberapa laporan yang kurang akurat antara laporan satu dengan yang lainnya. Aplikasi
penerimaan kas pada bumdes desa jirak yang akan di bangun dapat digunakan untuk Kaur
Keuangan dan Bendahara Aplikasi ini dirancang dapat mengolah data pengguna, data pejabat,
serta data anggaran Pendapat dan Belanja Desa (APBDES). Dengan adanya aplikasi ini,
diharapkan dapat membantu Kaur Keuangan dan Bendahara dalam mengolah data APBDES
lebih efektif , efisien serta akurat.
Kata kunci: Penerimaan Kas , Java Desktop
Abstract
Technological developments provide a broad impact in various sectors and industries, is no
exception in the field of financial accounting in particular. on the development of good
companies or agencies in the processing of financial accounting data in a simple and still can
be said still conventionally so the possibility of mistakes often occur, as well as the accuracy of
the data is less precise that cause incorrect calculations. APBDES simple data processing is still
using Microsoft Excel and some still use a simple logging to use paper, resulting in some of the
less accurate reports between report to each other. Application of cash receipts in the bumdes
village of jirak to be waking up can be used to finance and Treasurer Kaur Application is

designed can process data users, data officers, as well as data and budget Shopping Village
(APBDES). The existence of this application, is expected to help finance and Treasurer Kaur in
the process data APBDES more effective, efficient and accurate
Keywords: Cash Receipts , Java Desktop
1. Pendahuluan
Perkembangan dunia teknologi di Indonesia telah mengalami perkembangan yang
sangat pesat sehingga bidang industri maupun instansi banyak menerapkan teknologi sebagai
sarana mempermudah dalam pengelolaan maupun pendataan . BUMDES (Badan Usaha Milik
Desa) adalah salah satu instansi milik pemerintah yang merupakan sumber pemasukan yang
dimiliki Desa Jirak, BUMDES sangat berperan dalam membuat sistem penerimaan yang diatur
dalam peraturan pemerintah untuk kemajuan BUMDES karena bisa menambah pemasukan
desa dengan kata lain Pendapatan Asli Desa (PAD). Akan tetapi BUMDES pada dasarnya
proses pendataan penerimaan kas masih dilakukan secara manual yaitu menggunakan buku
jurnal. Dalam hal ini membuat bendahara kesulitan dalam membuat laporan dan pendataan kas
masuk.
Berdasarkan dari uraian masalah-masalah, maka dibutuhkan sebuah aplikasi
penerimaan pada BUMDES. Aplikasi dibuat untuk mempermudah bagian kaur keuangan dan

Received Maret 03, 2018; Revised April 04, 2018; Accepted April 30, 2018


CYBERNETICS

E-ISSN 2580-1465



158

bendahara dalam mengatur dan mendata penerimaan kas, pembutan laporan dengan
menggunakan aplikasi ini jauh lebih akurat sehingga dapat mengurangi tingkat kesalahan
dalam pendataan keuangan, untuk itu penulis tertarik mengambil judul Aplikasi Penerimaan Kas
Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop.
1.1

Tinjauan Penelitian Terdahulu
Terdapat beberapa penelitian yang pernah dilakukan terkait dengan aplikasi
penerimaan kas, sebagaimana yang dijabarkan dalam ringkasan penelitian terdahulu seperti
dibawah ini:
Dalam penelitian ade dubarok dan sri hadianti dengan judul perancangan program
transaksi penerimaan dan pengeluaran kasi berbasi web. Penelitian dilakukan secara langsung

dengan observasi, dan studi pustaka mengenai pemrograman berbasis web, jurnal, dan buku
mengenai metode Air Terjun (Waterfall). Dengan menggunakan metode Air Terjun (Waterfall)
maka pembuatan aplikasi lebih terstruktur dan aplikasi yang dihasilkan bisa membantu
pencatatan transaksi penerimaan dan pengeluaran kas lebih efektif dan efisien [1] .
Dalam penelitian Grantino Abdullah, Kastaman dan Sendi Gusnandar Arnan dengan
judul aplikasi pengelolaan kas masuk dan kas keluar berbasis web pada perusahaan xyz.
Dalam penelitian ini menggunakan metode Design Science Research Methodology for
Information System (DSRM) yang dikemukan oleh Ken Peffers tahun 2007 yang terdapat 6
tahap yang akan dilakukan yaitu, identifikasi masalah, mendefiniiskan solusi, desain dan
pembangunan,demonstrasi, evaluasi dan komunikasi [2] .

2. Metode Penelitian
2.1.
Metode Pengumpulan Data
Untuk memperoleh data yang akurat dalam penulisan, maka penulisan ini menggunakan
beberapa teknik sebagai sarana untuk membantu serta memudahkan penulis didalam
penyusunan, beberapa teknik yang penulis gunakan, yaitu:
1. Teknik Observasi
Observasi dilakukan dengan cara pengamatan langsung ke lokasi sumber informasi
terkait untuk memperoleh informasi yang dibutuhkan dalam penulisan. Dalam Tugas

Akhir ini, penulis melakukan observasi pada BUMDes Desa Jirak untuk mengetahui
prosedur pendataan penerimaan dan pengeluaran kas.
2. Teknik Wawancara
Wawancara merupakan metode pengumpulan data dengan cara mengajukan
pertanyaan-pertanyaan langsung kepada narasumber yang terkait dengan
permasalahan. Dalam teknik wawancara ini, wawancara dilakukan dengan mengajukan
pertanyaan kepada Bapak Sunardi selaku pengelola dan Bapak Herdi Arpian selaku
bendahara untuk mengetahui pendataan penerimaan dan pengeluaran kas.
3. Teknik Studi Pustaka
Penelitian ini dilakukan dengan mempelajari buku, referensi internet atau referensi
lainnya sebagai bahan referensi yang berkaitan dengan masalah yang dibahas.
2.2.

Metode Pengembangan Perangkat Lunak
Metode yang digunakan pada pengembangan perangkat lunak ini menggunakan model
waterfall. Waterfall adalah pendekatan alur hidup perangkat lunak secara sekuensial atau
terurut dimulai dari analisis, desain, pengkodean, pengujian dan tahap pendukung [13].
Pengembangan perangkat lunak model waterfall dalam penulisan ini menggunakan beberapa
tahapan, antara lain:
1.

Analisis kebutuhan perangkat lunak
2.
Desain
3.
Pembuatan kode program
4.
Pengujian

5.

Pendukung (support) atau pemeliharaan (maintenance)
Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



E- ISSN 2580-1465

159


2.4. Teknik Pengumpulan Data
Untuk mendukung Metode Pengembangan Perangkat Lunak yang digunakan, maka
penulis menerapkan beberapat Teknik Pengumpulan Data:
1. Pengamatan (Observasi)
Penulis melakukan pengamatan-pengamatan langsung terhadap kegiatan yang
berhubungan dengan masalah yang diambil. Hasil dari pengamatan tersebut langsung
dicatat oleh penulis dan dari kegiatan observasi dapat diketahui kesalahan atau proses dari
kegiatan tersebut.
2. Studi Pustaka
Selain melakukan kegiatan diatas penulis juga melakukan studi kepustakaan melalui
referensi buku-buku, jurnal dan artikel-artikel di internet.

3. Hasil Dan Pembahasan
3.1. Perancangan Sistem
3.1.1. Use Case Diagram
Use Case Diagram akan menjelaskan prilaku setiap objek. Adapun Use Case Diagram
pengolahan Data BUMDES Desa Jirak sebagai berikut :

Gambar 1. Use Case Diagram Aplikasi Penerimaan Kas
Pada Gambar 1 menjelaskan tentang pengguna aplikasi yaitu bendahara yang memiliki

seluruh hak akses pada aplikasi pengolahan data penerimaan dari proses masuk, mengolah
data master, mengolah seluruh transaksi dan dapat mencetak laporan seluruh transaksi yang
terjadi pada BUMDES Desa Jirak.

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

CYBERNETICS

E-ISSN 2580-1465



160

3.1.2. Activity Diagram
Berikut ini diuraikan activity diagram setiap proses dari aplikasi pendataan penerimaan
kas pada BUMDES Desa Jirak yaitu sebagai berikut:
1. Activity Diagram Halaman Masuk Login

Gambar 2. Activity Diagram Halaman Masuk.


Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



E- ISSN 2580-1465

161

2. Activity Diagram Halaman Transaksi Penerimaan Kas Hasil Penjualan

Gambar 3. Activity Diagram Halaman Transaksi Penerimaan Kas Hasil Penjualan

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

CYBERNETICS

E-ISSN 2580-1465




162

3. Activity Diagram Halaman Transaksi Penerimaan Kas

Gambar 4. Menu Pesan

Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



E- ISSN 2580-1465

163
4. Activity Diagram Halaman Transaksi Penerimaan Kas

Gambar 5. Activity Diagram Halaman Transaksi Penerimaan Kas
5. Inbox


Gambar 6. Implementasi Inbox
6. Halaman Outbox

Gambar 7. Implementasi Outbox

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

E-ISSN 2580-1465

CYBERNETICS



164

7. Halaman Autoreplay

Gambar 8. Implementasi Autoreplay
8. Halaman Buat Kategori Topik

Gambar 9. Implementasi Buat Kategori Topik
9. Halaman Tanggapan

Gambar 10. Implementasi Tanggapan
10. Halaman Tentang

Gambar 11. Implementasi Tentang

Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



E- ISSN 2580-1465

165
11. Halaman Beranda Pada Pengunjung

Gambar 12. Implementasi Beranda Pengunjung

12. Halaman Tentang Pada Pengujung

Gambar 13. Implementasi Halaman Tentang Pada Pengunjung
13. Halaman Login Pada Pengunjung

Gambar 14. Implementasi Halaman Login Pada Pengunjung

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

CYBERNETICS

E-ISSN 2580-1465



166

14. Halaman Daftar Pada Pengunjung

Gambar 15. Implementasi Halaman Daftar Pada Pengunjung

3.2. Rancangan Perintah SMS Gateway
Tabel 1. Perintah SMS Gateway
No
Format SMS
Keterangan
1 Kodedesa#Kategori#Isi
Format perintah untuk mengirim laporan kejadian
Contoh: 01#KR#Begal
kriminal di wilayah tertentu.
2 Kodedesa#Kategori#Isi
Format perintah untuk mengirim laporan kejadian
Contoh: 01#BE#Banjir
bencana di wilayah tertentu.
3 Kodedesa#Kategori#Isi
Format perintah untuk mengirim laporan pengaduan
Contoh: 01#PE#Keributan keributan / keresahan di wilayah tertentu.
4 BANTUAN
Format perintah untuk mendapatkan Format SMS
yang benar.
5 KODE
Format perintah untuk mendapatkan Kode Instruksi
yang benar.
3.3. RancanganSMS Autoreplay
3.4.
Tabel 2. Rancangan SMS Autoreplay
Format
No
Aksi
Autoreply
SMS
1 BANTUAN Mengirim informasi,
Message Format:
bagaimana
KDWILAYAH#KDKEJADIAN#Nama#Laporan
mendapatkan
Format SMS
Contoh : 01#BE#Alex#Kebakaran
2 KODE
Mengirim informasi,
KD WILAYAH:
bagaimana
01 – Akcaya;
mendapatkan
02 – Kota Baru;
Kode Desa dan
03 – Parit Tokaya;
Kode Topik
04 – Benua Melayu Darat
05 – Benua Melayu Laut
KD KEJADIAN:
Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



E- ISSN 2580-1465

167
KR – Kriminal
BE – Bencana
PE – Pengaduan

3.5. Pengujian Unit
Pengujian terhadap sistem yang dibuat menggunakan black box testing yang fokus
terhadap proses masukan dan keluaran program.
1. Pengujian Login Admin

No
1

2

3

4

5

Tabel 3. Hasil Pengujian Black Box Testing Halaman Login Admin
Skenario
Hasil
Test Case
Hasil Yang Diharapkan
Kesimpulan
Pengujian
Pengujian
Username dan Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
Valid
password tidak (kosong)
user dan menampilkan pesan: Harapan
diisi kemudian Password: “Username dan/atau Password
klik tombol login (kosong)
salah! Ulangi lagi!”
Username
Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
Valid
kosong dan
(kosong)
user dan menampilkan pesan: Harapan
password diisi
Password: “Username dan/atau Password
kemudian klik
(diisi)
salah! Ulangi lagi!”
tombol login
Username diisi Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
Valid
dan password
(diisi)
user dan menampilkan pesan: Harapan
kosong
Password: “Username dan/atau Password
kemudian klik
(kosong)
salah! Ulangi lagi!”
tombol login
Salah satu
Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
Valid
kondisi
Admin
user dan menampilkan pesan: Harapan
username atau (benar)
“Username dan/atau Password
password salah Password: salah! Ulangi lagi!”
kemudian klik
12137415
tombol login
(salah)
Username dan Username: Sistem menerima akses login
Sesuai
Valid
password diisi
Admin
dan kemudian langsung
Harapan
dengan benar
(benar)
menampilkan menu utama
Password:
kemudian klik
Admin
tombol login
(benar)

2. Pengujian Login Pengunjung

No
1

2

3

4

Tabel 4. Hasil Pengujian Black Box Testing Halaman Login Pengunjung
Skenario
Hasil
Test Case
Hasil Yang Diharapkan
Kesimpulan
Pengujian
Pengujian
Username dan
Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
password tidak
(kosong)
user dan menampilkan
Valid
Harapan
diisi kemudian klik Password: pesan: “Username dan/atau
tombol login
(kosong)
Password salah! Ulangi lagi!”
Username kosong Username: Sistem akan menolak akses
dan password diisi (kosong)
user dan menampilkan
Sesuai
Valid
kemudian klik
Password: pesan: “Username dan/atau
Harapan
tombol login
(diisi)
Password salah! Ulangi lagi!”
Username diisi
Username: Sistem akan menolak akses
dan password
(diisi)
user dan menampilkan
Sesuai
Valid
kosong kemudian Password: pesan: “Username dan/atau
Harapan
klik tombol login (kosong)
Password salah! Ulangi lagi!”
Salah satu kondisi Username: Sistem akan menolak akses
Sesuai
Valid

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

E-ISSN 2580-1465

CYBERNETICS

username atau
password salah
kemudian klik
tombol login
5 Username dan
password diisi
dengan benar
kemudian klik
tombol login

User
(benar)
Password:
12137415
(salah)
Username:
User
(benar)
Password:
User(benar)

user dan menampilkan
pesan: “Username dan/atau
Password salah! Ulangi lagi!”

Sistem menerima akses login
dan kemudian langsung
menampilkan menu utama



168

Harapan

Sesuai
Harapan

3. Pengujian Menu SMS
Tabel 5. Hasil Pengujian Black Box Testing Menu SMS
Test
No Testing Scenario Test Case
Expected Result
Result
1 Inbox
Menerima Sistem akan secara otomatis
SMS
mengirim mengirim Format
Sesuai
dengan
SMS Yang Benar
Harapan
Format
Yang Salah
Menerima Sistem akan secara otomatis
SMS
mengirim “SMS Anda akan
Sesuai
dengan
diproses!”
Harapan
Format
Yang Benar
2 Outbox
Jika Pesan Sistem akan secara otomatis
Sesuai
Tidak
menampilkan SMS Laporan
Harapan
Terkirim
pada Menu Outbox

Valid

Conclusion

Valid

Valid

Valid

4. Penutup
4.1. Kesimpulan
Dari hasil penelitian dan desain Sistem Informasi Informasi Pengaduan Masyarakat
Kecamatan Pontianak Selatan dapat disimpulkan sebagai berikut:
1. Dari pengujian yang dilakukan pada sistem informasi ini, hasilnya dapat berjalan dengan
baik pada web browser yang telah direkomendasikan.
2. Sistem berjalan dengan baik, tidak ada kesalahan dan keamanan data ketika proses
input data dan ketika mengakses aplikasi dengan sistem validasi dan login pengguna
seperti yang diharapkan.
3. Agar Autoreply berjalan dengan benar, situs web pada Menu Administrator harus tetap aktif
karena berfungsi juga sebagai server.
4.2. Saran
Berikut beberapa saran yang dapat peneliti berikan untuk pengembangan sistem
informasi ini sebagai berikut:
1. Diperlukan untuk menerapkan tingkat keamanan secara bertahap dengan tujuan untuk
menjaga keamanan data dan validitas informasi.
2. Untuk menjaga keamanan data, harus dilakukan back-up data secara berkala ke
penyimpanan data cadangan, sehingga jika terjadi masalah pada data asli, maka
data tersebut dapat dipulihkan dari penyimpanan data cadangan.
3. Diharapkan kepada instansi untuk meningkatkan kemampuan sumber daya manusia yang
akan ditunjuk sebagai operator yang menggunakan sistem informasi ini dengan
memberikan pelatihan kepada calon operator, agar sistem dapat berjalan dengan baik.

Aplikasi Penerimaan Kas Pada Bumdes Desa Jirak Berbasis Java Desktop
(Nanda Diaz Arizona)



169

E- ISSN 2580-1465

5. Referensi
[1] Al-Bahra Bin Ladjamudin.2013.Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta:
GrahaIlmu..
[2] Arief M Rudianto. 2011. Pemrograman Web Dinamis menggunakan PHP dan MySQL.
Yogyakarta: Andi Offset.
[3] Permana, B dan Kurweni U. 2006. Seri Pelajaran Komputer Microsoft Word. Jakarta:
PT.Elex Media Komputindo.
[4] Rosa dan Shalahuddin. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi
Objek. Cetakan Pertama. Bandung: Penerbit Informatika Bandung.
[5] Sadeli, Muhammad. 2012. Aplikasi SMS dengan Visual Basic dan Visual Basic 2010.
Palembang: Maxikom.
[6] Simarmata, Jenner. 2010. Rekayasa Web.Edisi Pertama. Yogyakarta: Penerbit Andi.

CYBERNETICS Vol. 02, No. 01,Mei 2018 : 157 - 170

Dokumen yang terkait

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PEMAKNAAN MAHASISWA TENTANG DAKWAH USTADZ FELIX SIAUW MELALUI TWITTER ( Studi Resepsi Pada Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Universitas Muhammadiyah Malang Angkatan 2011)

59 326 21

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45