Tugas kewirausahaan PKM usaha peyek

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
PROGRAM USAHA DI BIDANG MAKANAN RINGAN
REMPEYEK

BIDANG KEGIATAN: PKM KEWIRAUSAHAAN

Disusun Oleh
AGUNG WAHYUDI
ALI SUPANGAT
HERMALA DEWI

201522025
201522027
201522030

INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL
JAKARTA BARAT
2015/2016

1


DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ........................................................................................... i
DAFTAR ISI ........................................................................................................ ii
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang .................................................................................. 1
1.2 Tujuan Usaha .................................................................................... 1
1.3 Manfaat Usaha .................................................................................. 1
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA ....................................... 2
2.1 Deskripsi Produk ............................................................................... 2
2.2 Profil Usaha ....................................................................................... 3
2.3 Keunggulan Usaha ............................................................................ 3
2.4 Bahan dan Perlengkapan.................................................................. 4
BAB III METODE PELAKSANAAN ............................................................... 5
3.1 Operasional Bisnis ............................................................................... 5
3.2 Strategi Pemasaran Usaha ............................................................... 5
3.3 Resiko Usaha...................................................................................... 5
3.4 Mitigasi Usaha ................................................................................... 5
3.5 Rencana Anggaran Biaya ................................................................. 6
PENUTUP ............................................................................................................ 7


2

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG
Kekayaan kuliner nusantara sangatlah beragam. Hampir setiap daerah mempunyai aneka
kulinernya masing-masing. Salah satunya adalah rempeyek, makanan ringan yang renyah
dan berasa gurih. Rempeyek atau sering dikenal dengan peyek merupakan sejenis makanan
pelengkap. Sebagai makanan pelengkap, fungsi rempeyek sama dengan kerupuk. Secara
umum rempeyek adalah gorengan tepung terigu yang dicampur dengan air hingga
membentuk adonan kental dan tidak lupa diberi bumbu, terutama garam dan bawang putih,
serta ditanbahkan bahan pengisi yang khas seperti kacang tanah atau kedelai.
Pada saat ini dengan perkembangan serta pertumbuhan ekonomi yang semakin pesat,
ditambah dengan peluang untuk mendapatkan pekerjaan semakin kecil, maka para Ibu-ibu
rumah tangga mulai mengasah otak untuk berfikir lebih kreatif tentang bagaimana agar dapat
menghasilkan pendapatan sendiri diluar pendapatan seorang suami, guna menambah
pendapatan keluarga untuk memenuhi kehidupan sehari-hari, kebutuhan, makanan, pakaian
dan pendidikan anak-anak.
Tak menjadi heran ketika Ibu-ibu rumah tangga sekarang telah banyak yang menjadi

sukses dengan usaha-usaha kecil-kecilan yang dilakoninya. Dengan bekal niat dan
semangat serta ketekunan ditambah dengan kemauan yang tinggi, maka menghasilkan
suatu kejujuran serta keiklasan dalam berusaha, sehingga usaha- usaha yang dijalankan
dapat menghasilkan pendapatan yang tidak kecil.
Untuk berwirausaha, inovasi dan kreativitas adalah hal yang perlu dimiliki dan
dikembangkan dalam diri wirausaha demi perkembangan dan kesuksesan sebuah usaha.
Pada dasarnya sebuah inovasi dalam berusaha adalah kemampuan untuk
menerapkan solusi kreatif terhadap masalah dan peluang untuk meningkatkan atau untuk
memperbaiki kinerja usaha.

3

1.2 Tujuan Usaha
Tujuan dilaksanakannya usaha Rempeyek ini adalah sebagai berikut:
1.Menjalankan usaha rumahan untuk menambah penghasilan perbulan
2.Mengajak warga setempat untuk join memperbesar usaha Rempeyek agar lebih dikenal masyarakat
luas dan menambah penghasilan warga sekitar
3.Memasarkan usaha ini dengan memanfaatkan teknologi aplikasi pesan online di website
GOJEK sebagai jasa pengiriman agar bisa di pesan kapan saja


kami dan

1.3Manfaat Usaha
1.Memperkenalkan Rempeyek makanan ringan khas pulau jawa ke masyarakat luas
2.Memperoleh penghasilan tambahan
3.Membuka lapangn kerja baru bagi warga sekitar
4.Menambah pasokan jajan di warung-warung sekitar dan sebagai pendamping saat makan.

4

BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Deskripsi Produk
Rempeyek merupakan makanan khas daerah Pulau Jawa, khususnya Jogja.
Berdasarkan literatur sejarah Mataram Islam yang ditulis oleh De Graaf, pada abad ke-16
makanan ini sudah ada di Jogja. Disebutkan Ki Ageng Pemanahan melakukan bedhol desa
atas perintah Sultan Hadiwijaya dari wilayah Surakarta ke Alas Mentaok. Sebelum masuk
ke Kotagede, rombongan Ki Ageng Pemanahan dijemput Ki Gede Karanglo di pinggir
Sungai Opak. Rombongan tamu diminta menyeberang sekalian berbasuh di sungai itu, yang

diyakini akan segera membuang lelah dan penat. Selanjutnya rombongan diterima di
kediaman Ki Gede Karanglo. Makanan yang disajikan antara lain nasi, sayur pecel, peyek
atau rempeyek kacang dan sayur kenikir. Sehingga berdasarkan literature tersebut dapat
diketahui bahwa keberadaan peyek kacang memang telah berabad-abad di Jogja. Tidak
heran apabila tingkat konsumsi dan perkembangan rempeyek di Jawa lumayan pesat.
Bahkan ada beberapa diantaranya menjadi makanan khas.
Awal mula rempeyek brokah dari tahun 2014 baerawal dari coba- coba makanan
ringan buatan rumah sendiri dan di konsumsi untuk sendiri. Di suatu hari ada yang meberi
masukan kepadakeluarga untuk mencoba peruntungn di bidang kuliner yaitu mencoba
menjual rempeyek ini ke warung warung terdekat dengan varian rasa Rempeyek ikan rebon
dan Rempeyek kacang dijual dengan harga Rp.2.000 dan alhasil rempeyek barokah ini laku
keras di pasaran dan sampai sekarang sudah di titip di 17 warung di daerah saya tinggal.

5

2.2 Profil

Usaha

Nama Usaha


Rempeyek Barokah

Jenis Usaha

Distributor Rempeyek

Jenis Produk

Makanan Ringan

Tempat Usah

Jl.Kedoya Raya, Gang genteng, RT.008 RW.002 No.68 B
Kel.Kedoya Selatan Kec.Kebon Jeruk. Jakarta Barat

Kontak Person

0857-1942-3995


Intagram

@RempeyekBarokah

Facebook

Rempeyek Barokah

2.3 Keunggulan Toko
Rempeyek Barokah ini mempunyai ke unggulan sebagai berikut:
1.Mempunyai titipan warung sampai sekarang 17 warung sembako.
2.Mempunyai 1 tenaga kerja untuk membantu probuksi pembuatan Rempeyek.
3.Sudah mempunyai varian rasa lebih banyak yaitu:

rasa octopus,udang,ayam,kacang

kedelai,kacang hijau.
4.Tidak mengunakan pengawet makanan
5.Kemasan unik dangan toples dan lebih higienis
6.Harga terjangkau dan bisa pesan lewat handphone gengam


6

2.4 Bahan dan Perlengkapan
Nama Bahan
Jumlah per takaran

Harga

Tepung Beras

2kg

Rp. 26.000

Minyak goreng

2 liter

Rp. 25.000


Royko

1 saset

Rp. 1.000

Daun Jeruk

secukupnya

Rp. 1.000

Telur Ayam

3 butir

Rp. 6.000

Garam


secukupnya

Rp. 1.000

Ketumbar

secukupnya

Rp. 1.000

Bawang putih

5 siung

Rp. 3.000

Perlangkapan

Harga


Kompor Gas

Rp. 400.000

Gas

Rp. 350.000

Genggorengan

Rp. 120.000

Samsi

Rp. 35.000

Peniris Gorengan

Rp. 30.000

Foto saat produksi & pengemasan

7

Foto saat pemasaran (kantin kampus )

Saat Presentasi Di depan Dosen & Teman Teman Mahasiswa

8

BAB III
METODE PELAKSANAAN
3.1 Operasional Bisnis
1.Input
Membeli barang dan perlengkapan untuk produksi rempeyek
2.Proses
Bisa langsung datang ke tempat untuk memesan di Jl.Kedoya Raya, Gang genteng, RT.008
RW.002 No.68 B Kel.Kedoya Selatan Kec.Kebon Jeruk. Jakarta Barat.Jam buka dari jam
08:00 s/d 20:00
3.Output
Rempeyek Barokah adalah mendapatkan Income pemasukan atau transaksi.

3.2 Strategi Pemasaran Usaha
Untuk pemasaran Rempeyek Barokah mengunakan kemasan yang lebih menarik dengan
mengunakan toples agar peyek tidak mudah hancur dan tahan lama. Karna tidak
menggunakan bahan pengawet. Bisa dipesan langsung dengan cara menghubungi ke telpon
0857 1942 3995 atau bisa juga pesan lewat Gojek mengunakan Aplikasi Go Food karena
pemasaran lewat jalur online lebih efisien untuk mempermudah konsumen memesan.
3.3Resiko Usaha
1.Resiko yang dihadapi ia lah kurang nya bahan baku dari pasar.
2.Karna tidak menggunakan bahan pengawet, masa expired dari peyek ini hanya 6 hari dari
produksi pembuatan
3.Mudah hancur

3.4 Mitigasi Usaha
Yang di hadapi oleh Rempeyek Barokah ialah mudah hancur jadi harus hati-hati saaat
mengirim. Makanan ringan ini harus pesan terlebih dahulu untuk menghindari Expired.
Dan untuk menghindari kehabisannya bahan
baku bisa membeli atau stock terlebih dahulu dan di simpan di lemari pendingin agar lebih
awet.
9

3.5 Rencana Anggaran Biaya
A. Penambahan stock
Nama Bahan
Harga

B. Modal Investasi
Perlangkapan

Harga

Tepung Beras

Rp. 100.000

Gaji karyawan

Rp. 1.000.000

Minyak goreng

Rp. 100.000

Kompor Gas

Rp. 400.000

Roycko

Rp. 50.000

Gas & tabung

Rp. 350.000

Daun Jeruk

Rp. 30.000

Genggorengan

Rp. 120.000

Telur Ayam

Rp. 120.000

Samsi

Rp. 35.000

Garam

Rp. 20.000

Peniris Gorengan

Rp. 30.000

Ketumbar

Rp. 40.000

Listrik (Pulsa )

Rp. 50.000

Bawang putih

Rp. 45.000

Pulsa

Rp. 200.000

Octopus

Rp.130.000

Total

Rp. 2.185.000

Ayam

Rp. 120.000

Udang

Rp. 130.000

Total

Rp. 885.000

C.PROYEKSI KEUANGAN USAHA (Per Periode Usaha)

Tota Pendapatan

Nominal
Bulan ke 1
Bulan Ke 2
Bulan Ke 3
Bulan Ke 4 Bulan Ke 5
Bulan Ke 6
Rp. 2.450.000 Rp. 2.370.000 Rp. 2.140.000 Rp.2.150.000 Rp.2.225.000 Rp.1.950.000

Pengeluaran Usaha
Total belanja bahan
Biaya internet (Promosi
Listrik
Transportasi
Total Pengeluaran

Rp. 1.570.000
Rp. 200.000
Rp. 100.000
Rp. 100.000
Rp.1.970.000

Keuntungan

Rp. 480.000 Rp. 400.000

Uraian

Rp. 1.407.000
Rp. 200.000
Rp. 100.000
Rp. 100.000
Rp.1.870.000

Rp. 1.360.000 Rp1.150.000
Rp. 200.000 Rp. 200.000
Rp. 100.000 Rp. 100.000
Rp. 100.000 Rp. 100.000
Rp. 1.770.000 Rp.1.550.00
Rp.370.000

Rp.1.487.000
Rp. 200.000
Rp. 100.000
Rp. 100.000
Rp.1.887.000

Rp.600.000 Rp.338.000

Rp.1.357.000
Rp. 200.000
Rp. 100.000
Rp. 100.000
Rp.1.757.000
Rp. 193.000
10

Penutup
Demikian proposal ini dibuat dengan data yang sebenarnya dan sebagai gambaran usaha
dalam Tugas PKM Kewirausahaan atas perhatiannya kami sampaikan terimakasih.

11