Materi PPK Tahun 2017 PPK di Keluarga Ok

Bimbingan Teknis Penguatan Pendidikan Karakter
pada Komite Sekolah

PENGUATAN PENDIDIKAN
KARAKTER
DI KELUARGA
Agustus 2017
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia

Tujuan
Tujuan sesi ini adalah agar peserta:
• Memahami peran penting keluarga dalam PPK
• Menjelaskan pembiasaan-pembiasaan di
keluarga dalam mendukung PPK
• Memahami peran Komite Sekolah dalam PPK di
Keluarga

Peran Penting Keluarga
• Keluarga, terutama orang tua, adalah
pendidik yang pertama dan utama dalam

mengembangkan karakter anak.

BAGAIMANA PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER BISA
DILAKUKAN DI KELUARGA

• Keteladanan
• Mendorong pembiasaan-pembiasaan yang
baik
• Melindungi dari berbagai ancaman di seputar
anak
• Apa lagi?

Keteladanan
• Teladan dan contoh nyata lebih bermakna
daripada nasehat yang panjang lebar
• Siapa saja bisa memberikan teladan (orang tua,
kakek/nenek, dan lainnya di lingkungan rumah)
• Anak juga bisa menjadi teladan bagi orang dewasa
di sekitarnya. Orang tua belajar dari anak? Kenapa
tidak.


Mendorong pembiasaan baik di
rumah

Pembiasaan juga terkait
dengan interaksi sosial

Pembiasaan juga terkait dengan upaya
memupuk rasa tanggung jawab anak

Pembiasaan juga terkait
dengan literasi

Salah satu kunci pembiasaan yang
baik adalah komunikasi efektif

Kunci lainnya ketika orang tua menghindari
kekerasan dalam mendisiplinkan anak

Apa peran Komite Sekolah agar orang tua mendukung

PPK di keluarga?
• Mendorong sekolah dan paguyuban kelas
menyelenggarakan Kelas Orang Tua
• Mendorong orang tua untuk aktif berkomunikasi dengan
guru dan sesama orang tua
• Mendorong orang tua untuk belajar terus tentang
pengasuhan misalnya tentang pengasuhan positif,
komunikasi efektif, mendisiplinkan anak tanpa kekerasan,
mendidik anak di era digital, mencegah dan
menanggulangi pornografi, penyalahgunaan narkoba, dan
kekerasan sekssual pada anak.

Tugas Kelompok
Pilih tema-tema misalnya seperti di bawah ini untuk dibahas di kelompok
yang terdiri atas 5 orang.






Kekerasan pada anak
ketergantungan pada gawai (gadget)
Kurangnya tanggung jawab dan kemandirian pada anak
Kurangnya dukungan keluarga pada anak berkebutuhan khusus

Setelah tema dipilih identifikasi penyebab dan solusi yang bisa dilakukan
bersama

Terima Kasih

foto: anakbersinar.com