Pemikiran Anwar Ibrahim tentang Konsep Masyarakat Madani dan Relevansinya dengan Politik di Malaysia

PEMIKIRAN POLITIK ANWAR IBRAHIM
TENTANG KONSEP MASYARAKAT MADANI
DAN RELEVANSINYA DENGAN POLITIK DI MALAYSIA

SKRIPSI
Diajukan untuk melengkapi dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sosial

ANISMA ZULFIANI
040906069

DEPARTEMEN ILMU POLITIK
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2008

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN
PEMIKIRAN POLITIK ANWAR IBRAHIM
TENTANG MASYARAKAT MADANI

DAN RELEVANSINYA DENGAN POLITIK DI MALAYSIA

SKRIPSI
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang
pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi.
Dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Medan, Maret 2008

Anisma Zulfiani
NIM. 040906069

Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Halaman Persetujuan
Skripsi ini disetujui untuk diperbanyak dan dipertahankan oleh:

Nama

: Anisma Zulfiani

Nim

: 040906069

Departemen : Ilmu Politik
Judul

: PEMIKIRAN POLITIK ANWAR IBRAHIM
TENTANG MASYARAKAT MADANI DAN
RELEVANSINYA DENGAN POLITIK DI MALAYSIA

Medan, Maret 2008

Menyetujui
Ketua Departemen
Ilmu Politik


( Drs. Heri Kusmanto. MA)
NIP. 132 215 084

Dosen Pembimbing

Dosen Pembaca

(Warjio.SS. MA. Dipl)
NIP. 132 316 810

(Indra Kesuma Nst. SIP.MSi)
NIP. 132 313 749

Mengetahui
Dekan FISIP USU

(Prof. Dr. M. Arif Nasution. MA)
NIP. 131 757 010


Universitas Sumatera Utara

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
Halaman Pengesahan

Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan panitia penguji skripsi Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

Dilaksanakan pada
Hari/Tanggal :
Pukul

:

Tempat

: Ruang Sidang FISIP USU

Tim Penguji


Tanda Tangan

Ketua Penguji

Pembimbing I/Penguji

Penguji Tamu

Universitas Sumatera Utara

Lembar Persembahan
Semua yang ada di langit dan di bumi selalu meminta kepada-Nya. Setiap waktu Dia dalam
kesibukan. Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang kamu dustakan? (Ar-rahman : 29-30)
Jika kamu menghitung nikmat Allah,niscaya kamu tidak akan sanggup menghitungnya.
(Ibrahim: 34)
Sekelumit kata-kata ini takkan mungkin bisa menggantikan keinginan
hati yang sebenarnya untuk mengungkapkan terimakasih kepadamu
Ibu,kepadamu Ayah. Hanya saja ananda berharap ini bisa mewakili sedikit
perasaan Sekelumit ananda terhadapmu Ibu,terhadapmu Ayah.

Ibu, kaulah sumber Cinta,kasih sayang dan perlindungan. Kau ada di
saat ananda membutuhkanmu,disaat ananda butuh seorang untuk menjadi
penopang dalam kegalauan dan kerisauan hatiku. Ibu, kaulah yang
mengajarkan ananda memahami makna hidup,kaulah yang mengajarkan
ananda untuk dapat berdiri tegak menghadapi segala rintangan dalam
hidup ini. Ibu, kaulah yang mengenalkan pada ananda bahwa hidup ini
bukan hanya untuk kenikmatan dunia tapi ada akhirat yang kekal. Ibu,
kaulah yang menanamkan dalam hati ananda bahwa ”Setiap kita pasti akan
meninggalkan dunia ini, tapi yang ALLAH lihat adalah amalan kita selama
hidup di dunia”. Ibu, ntah kata apa yang bisa ananda kiaskan untuk
pengorbanan mu,untuk semua yang telah engkau lakukan untuk ananda.
Dan Ayah,engkaulah orang yang mengajarkan ketegaran pada
ananda. Engkaulah yang memberi ananda kekuatan untuk menjalani segala
ujian yang pernah kita lalui bersama. Ayah, setiap tetes keringatmu adalah
perjuanganmu menjadikan ananda seperti ini. Harapanmu yang besar
kepada ananda adalah bekal ananda menjalani masa depan yang lebih baik.
Dengan segala cinta dan sayang ananda padamu Ibu,padamu Ayah.
Ananda ucapkan TERIMAKASIH yang takkan pernah berakhir,dan inilah
persembahan ananda untukmu Ibu,untukmu Ayah. Sebuah karya tulis untuk
ibuku RISMAWATI dan ayahku ZULKIFLI. Semoga ridho ALLAH selalu

menyertai langkah dan segenap usahamu untuk menjadikan anak-anakmu
sebagai jundi-jundi dan jundiah ALLAH. Amin ya rabbal a’lamin........

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Segenap jiwa bersimpuh sujud dihadapan yang Maha Khalik pemilik alam
semesta,pencipta siang dan malam,pemilik udara yang selalu dihirup umat
manusia,DIAlah ALLAH SWT yang memberikan akal kepada umat manusia untuk
berpikir,memberi hati untuk bisa merasakan kesengsaraan dan kenikmatan di dunia.
Yang memberikan nikmat Iman,Islam dan Ihsan sehingga umat manusia dapat
menjalankan kehidupan di dunia dengan aturan yang jelas sehingga menjadikan umat
manusia sebagai manusia yang beradab dan bermoral. Dan yang memberikan waktu
yang terus berputar sehingga umat manusia dapat beribadah kepadaNya dan
melaksanakan aktivitas keduniawian. Dan karena rahmatNya penulis dapat
menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul Pemikiran Anwar Ibrahim tentang
Konsep Masyarakat Madani dan Relevansinya dengan Politik di Malaysia. Tidak lupa

juga sholawat dan salam dengan sejuta kerinduan ingin berjumpa dengan seorang
manusia sederhana yang Ummi dan menjadi penerima wahyu terakhir yang

mengajarkan Amar Ma’ruf Nahi Munkar,Rasulullah Muhammad SAW sebagai suri
tauladan umat manusia dan telah membumikan Al Qur’an sebagai solusi atas segala
permasalahan umat manusia.
Penulisan skripsi ini dilakukan sebagai syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana
Sosial

pada

Departemen

Politik,Universitas

Sumatera

Ilmu

Politik,Fakultas

Utara.


Butuh

Ilmu

jutaan

Sosial

detik

yang

dan

Ilmu

berganti

menit,jam,hari,minggu dan bulan untuk menyelesaikan skripsi ini. Yang dalam
pembuatannya tidak jarang kendala datang menerpa,baik kendala dari luar maupun

dari dalam diri sendiri. Menggugah keteguhan untuk berlari ke arah lain.

Universitas Sumatera Utara

Skripsi ini penulis susun berdasarkan literatur yang berkaitan dengan Anwar
Ibrahim dan Masyarakat Madani, tentang perjalanan hidupnya,karir politiknya,serta
pemikirannya. Ditamba dengan referensi lain yang membantu dalam penulisan skripsi
ini.
Tiada kata yang pertama kali penulis ucapkan, kepada ALLAH SWT yang
dengan campur tanganNya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Kepada
Rasullullah Muhammad SAW yang perjalanan hidupnya menjadi motivasi bagi
penulis untuk terus berjuang dalam penyelesaian skripsi ini sebagai bentuk sebuah
perjuangan kecil untuk agama ini (Islam rahmatan lil a’lamin). Kepada kedua
orangtua penulis Ibunda RISMAWATI dan Ayahanda ZULKIFLI (semoga kita semua
kuat melalui ujian yang Allah beri kepada keluarga kita sebagai tanda cinta dan
kasihNya kepada kita,amin). Terimakasih kepada adik-adik penulis yang selalu
mengirimkan doa’-doa’ nya dari jauh, BAYU ZULFANSYAH, ZUL FITRA JAYA
DAN MUHAMMAD ZUL ADLIANSYAH (terimakasih telah menjadi pandawapandawa kakak, i love u all).
Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak Warjio.
SS.MA. Dipl (terimakasih atas semua bimbingannya), Bapak Indra Kesuma Nst.

SIP,MSi (sebagai dosen pembaca) yang telah bersedia membimbing penulis dalam
menyelesaikan skripsi ini, baik masukan,kritikan-kritikan atau koreksi atas
kekurangan dan kesalahan penulis. Selanjutnya penulis mengucapkan terimakasih
kepada :
1. Bapak Prof. DR. M. Arif Nasution,MA. Selaku Dekan FISIP USU
2. Bapak Drs. Heri Kusmanto. MA, selaku Ketua Departemen Ilmu Politik
3. Seluruh staff pengajar Departemen Ilmu Politik yang membukakan jendela
ilmu yang selama ini belum terkuak bagi jiwa yang haus ilmu. Terimakasih

Universitas Sumatera Utara

untuk semua pencerahan yang diberikan. Khususnya untuk Ibu Rosmery
Sabri yang menjadi dosen wali penulis selama menuntut ilmu di Departemen
Ilmu Politik.
4. Untuk kak Uci dan bang Rusdi yang bersedia diganggu waktunya untuk
membantu penulis dalam hal administrasi.
5. My Teddy Bear yang selalu memberikan semangat disaat anis mulai di
rasuki penyakit malas,yang tak pernah bosan mengingatkan anis untuk
segera menyelesaikan skripsi ini. Denganmu penulis bisa lebih tegar
menghadapi semua rintangan dan hambatan dalam hidup ini. Satu kalimat
yang akan selalu anis ingat darimu ”Orang yang ingin maju tidak akan
pernah putus asa dan selalu berusaha menjadi lebih baik dari hari ke hari”.
Thank’s for everything. Terimakasih atas kesabaranmu dalam menghadapi
tingkah polah anis yang terkadang sangat egois. Makasi juga atas semua
nasehatnya yang buat anis lebih dewasa dalam berpikir dan bertindak. 
6. Untuk teman-temanku di IlPol’04 yang menghadirkan suasana persaudaraan
yang baru dalam hidupku. Terimakasih atas dukungan yang selalu kalian
beri untuk anis. Anis tidak akan melupakan kebersamaan kita yang penuh
canda tawa dan terkadang dibarengi dengan perselisihan-perselisihan kecil.
To:Aris, Hari, Andri, Agung, Fuad Lbs, Ilham yang entah dimana
sekarang,kemana aja sih am? (makasih dah jadi teman diskusi anis), The
Kincit yang selalu buat anis ketawa. Amel,Heni, Fera, Irna, Cut (tetap
istiqomah dengan jilbabnya ya....., untuk Lia (kapan neh bisa berhijab?). Dan
juga teman-teman yang lain,maaf ya gak disebutin disini,yang penting nama
kalian ada di hati anis.

Universitas Sumatera Utara

7. Untuk adik-adik ku di Ilmu Politik, Ika, Novi, Wulan, Vina dan yang
lainnya. Adik-adikku di Komunikasi, Arifah,Afifah,Dea,Wana. Adik-adikku
di Kessos, Dewi, Adel. Tetap istiqamah ya dek? Tetap semangat!!!!
8. Untuk teman-teman seperjuangan anis di UKMI As-Siyasah FISIP USU.
Astifa (afwan ya ukh,anis ambil start duluan wisudanya. Ayo cepetan
wisudanya), Saras mitha yang lucu,ayo neng lekas-lekas di selesaikan
skripsinya, Iffah maaf ya kalau anis sering mengecewakan Iffah (jangan
males ngerjain skripsinya dong Fah,ayo harus bisa bagi waktu). Yelmis
(kapan ni nyusul?), Siti,Fiqi,Widi,Indah,Nazlia,Eli,Siska. Tetap semangat
ya! Ingat ! ”Dakwah gak butuh kita tapi kita yang butuh dakwah”. Teruskan
perjuangan kita untuk menjadikan FISIP sebagai kampus Islami. Allahu
Akbar!!!!!!!!!!  afwan ya kalau ada nama yang gak disebut.
9. Untuk Kawan-kawan di CERIC FISIP USU, Siti, Fiqi, Iffah, Iqbal, Mulya,
Rasadi, Arif. Maaf ya belakangan ini kakak hilang ditelan bumi.
10. Untuk saudara-saudara anis di YP2M. Bu Teteh, Kak Anim, Kak Dijah, Kak
Nuri, Asti, Iffah, Yolanda. Terimakasih atas kebersamaannya. Dan juga
kepada mbak-mbak jamu di Halat dan Karya Tani,terimakasih karena anis
banyak belajar dari kalian 
11. Untuk kawan-kawan di FLP, kak Yuyun, Kak Ifa, Bang Fadli, Bang Sukma,
Robi, Asti dan yang lainnya. Maaf ya anis gak pernah muncul lagi ni di
Rumcay. Dah kangen ni sama kalian semua. 
12. Buat nenekku tersayang,makasi atas semua doa’ yang tak pernah berhenti
untuk cucumu yang bendel ini. Untuk Umi ku terkasih, anis Cuma mo bilang
”Umi Ndut”.

Universitas Sumatera Utara

13. Untuk keluarga besar ku di Medan, keluarga Pakde Lilik, Pakde Indun dan
semuanya yang gak bisa disebutin satu persatu disini.
14. Untuk keluarga Abah dan Uwak Utun , Kak Afni dan Bang Zen, Tari dan
Arif di Perawang. Anis kangen ni pengen kesana lagi  Oya untuk si kecil
Salsabila, gak pernah ketemu ni kakak pengen nyubit pipinya. Tunggu kakak
di perawang ya.
15. Untuk teman-teman yang tidak akan pernah anis lupakan, chayo buat temanteman di asrama. Buat Sari (bibik yang mentel,ayo cepetan dong seminar
biar cepet nyusul ni), Amah (si kiting yang baik hati,target harus dicapai
buk!), Amel (kurangi volume suara mel), K’ Riri (wisudanya barengan ni),
Siah (Ayo cepetan nyusul), K’Dina, Lili, Lia, Tika, K’ Umi (walaupun dah
gak sama-sama lagi,mudah2an ukhuwah kita tetap terjaga ya kak), Leni
(Kangen ni ), dan buat kakakku yang cerewet tapi selalu ngingetin anis
kalau anis salah,kak wirwir, walaupun dirimu nun jauh disana tapi terasa
dekat di hati,mudah2an ukhuwah kita terus terjalin ya kak. Bu dosen kapan
ni launching gaji pertama? 
16. Dan yang tidak bisa anis lupakan sahabat anis Ari dan Afni. I luv u all.
Amah, Mira, Heni, Lia dan semua temen-temen SMUNDA, kapan kita
reunian lagi?

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
Halaman
Persetujuan……………………………………………………………….

i

Pernyataan………………………………………………………………..

ii

Persembahan...............................................................................................

iii

Kata Pengantar...........................................................................................

iv

Daftar Isi.....................................................................................................

vii

Lampiran..................................................................................................... ix
Abstrak.......................................................................................................

x

BAB I : PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah……………………………………...

1

1.2 Perumusan Masalah…………………………………………... 8
1.3 Pembatasan Masalah………………………………………….. 9
1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian……………………………….. 9
1.4.1

Tujuan Penelitian…………………………………. 9

1.4.2

Manfaat Penelitian………………………………... 10

1.5 Tinjauan Pustaka…………………………………………….... 10
1.5.1 Konsep Masyarakat Sipil……………………………… 10
1.5.2 Konsep Masyarakat Madani…………………………... 16
1.6 Metodologi Penelitian……………………………………….... 22
1.6.1

Jenis Penelitian…………….……………….….....

22

1.6.2

Teknik Pengumpulan Data….………………........

25

1.6.3

Teknik Analisa Data………………………...........

25

BAB II : BIOGRAFI POLITIK ANWAR IBRAHIM
2.1 Latar Belakang Pendidikan....................................................... 28
2.2 Pendirian ABIM........................................................................ 30
2.3 Karir Politik Anwar Ibrahim...................................................... 32
2.3.1 Karir Politik Anwar di Pemerintahan............................ 35
2.3.2 Karir Politik Anwar di UMNO...................................... 37
2.4 Pemecatan Anwar Ibrahim dan Suara Reformasi...................... 40
2.5 Karir Politik Anwar setelah Keluar dari Penjara........................ 51
2.5.1 Partai Keadilan Rakyat (PKR)....................................... 53

Universitas Sumatera Utara

2.5.1.1 Latar Belakang Partai Rakyat Malaysia (PRM)....... 54
2.5.1.2 Latar belakang Partai Keadilan Nasional
(KeADILan)................................................... ......... 56
2.5.1.3 Kerjasama KeADILan dan PRM............................. 57
2.5.2 Pemilihan Umum Malaysia............................................. 59

BAB III ANALISIS DATA
3.1 Pemikiran Politik Anwar Ibrahim tentang Konsep Masyarakat
Madani.....................................................................................

61

3.1.2 Perkembangan Masyarakat Madani.............................. 66
3.2 Masyarakat Madani dan Demokrasi.........................................

78

3.3 Relevansi Masyarakat Madani dengan Politik di Malaysia...... 90

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan...............................................................................

101

4.2 Saran.........................................................................................

104

DAFTAR PUSTAKA

Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN
Foto-foto Anwar Ibrahim

 Anwar Ibrahim

 Anwar Ibrahim digandeng masuk ke Mahkamah
 Anwar Ibrahim dalam tahanan Polisi ”Mesra”
 Anwar Ibrahim setelah bebas

 Wan Azizah Wan Ismail (Istri Anwar Ibrahim)

 Anwar bersama Istri di Munich setelah operasi tulang belakang (2004)
 Anwar di Perhimpunan BERSIH

 Anwar Ibrahim bersama Kofi Anan

 Anwar Ibrahim bersama anaknya di washington DC

 Anwar Ibrahim bersama anaknya di Afrika Selatan setelah bebas dari penjara
 Anwar Ibrahim di Stanford

 Anwar Ibrahim bersama masyarakat Islam Cape

 Anwar Ibrahim bersama komunitas India di Ijok

 Anwar Ibrahim bersama Partai Keadilan Rakyat merayakan tahun baru cina
 Dialog di London School of Economic

 Anwar Ibrahim dalam seminar tentang Demokrasi di Negara Muslim
 Anwar Ibrahim di Bangkok,Thailand
 Anwar Ibrahim di Manila, Filipina
 Bendera Barisan Alternatif (BA)

 Petikan Wawancara Anwar Ibrahim dengan Ahmad Muhajir yang diterbitkan di
Media Indonesia

 Tulisan Anwar Ibrahim yang berjudul ”Politik Perbandingan :Perbandingan
Masyarakat Sivil dan Masyarakat Madani

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAKSI
Judul : Pemikiran Politik Anwar Ibrahim Tentang Masyarakat Madani
dan Relevansinya dengan Politik di Malaysia

Nama

: Anisma Zulfiani

Nim

: 040906069

Departemen : Ilmu Politik
Fakultas

: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Pemikiran politik adalah bagian dari studi politik yang mengkaji pemikiran
seorang tokoh. Salah satu bentuk kajian dalam pemikiran tokoh adalah studi
tokoh.

Studi

tokoh

pemikiran/gagasan
Pengkajian

adalah

seorang

meliputi

latar

pengkajian

secara

pemikir,keseluruhannya
belakang

sistematis
atau

terhadap

sebahagiannya.

internal,eksternal,perkembangan

pemikiran,hal-hal yang diperhatikan dan kurang diperhatikan,kekuatan dan
kelemahan pemikiran tokoh,serta kontribusinya bagi zamannya,dan masa
sesudahnya.
Kajian mengenai studi tokoh menjadi demikian penting di setiap zaman.
Itulah sebabnya mengapa banyak sekali studi yang dilakukan para sarjana
mengenai tokoh-tokoh besar sepanjang sejarah. Salah satu tokoh yang hidup di
era sekarang yang mempunyai nama di dunia Internasional dan memberi
pengaruh yang luar biasa terhadap orang banyak dengan pemikirannya adalah
Anwar Ibrahim seorang tokoh muslim dari Malaysia.
Penelitian ini bertujuan untuk menggali pemikiran Anwar Ibrahim tentang
konsep masyarakat Madani,perkembangan masyarakat madani serta relevansi
masyarakat madani dengan politik di Malaysia. Metode yang dipakai adalah
Library research dengan bentuk analisa deskriptif dengan pendekatan kualitatif.

Semoga tulisan ini dapat menambah khazanah ilmu pengetahuan mengenai studi
tokoh khususnya ilmu politik.

Kata Kunci : Pemikiran Politik, Anwar Ibrahim, Masyarakat Madani,Malaysia.

Universitas Sumatera Utara