PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGAHADAPI BENCANA BANJIR DI KOTA SURAKARTA.

PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN
WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR
DI KOTA SURAKARTA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana
S-1Program Studi Pendidikan Geografi

Disusun oleh:
AHMAD MAHBUB NUR RAHMAN
A 6100 900 30

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
Oktober, 2015

MOTTO

“Keberhasilan adalah buah dari keberanian”

-Ahmad Mahbub Nur Rahman-Penulis-

“Jangan pernah takut untuk bermimpi besar,
jika banyak yang bilang kau terlalu gila untuk besarnya sebuah impian,
itu karena mimpi mereka-lah yang terlalu kecil dengan kesederhanaannya,
yang enggan meng-explore kemampuan diri,
yang mungkin jauh lebih hebat dari yang mereka sadari”
-Ahmad Mahbub Nur Rahman-Penulis-

“Jika tujuan adalah sama,
maka ada banyak cara untuk sampai ke sana,
dan jika kau temui jalan buntu dan menyerah karenanya,
semua terserah padamu, berhenti, atau mencari jalan yang berbeda”
-Ahmad Mahbub Nur Rahman-Penulis-

“Kesulitan tak akan menggagalkanmu meraih impianmu,
Namun jika kau menyerah, semuanya berakhir”
-Ahmad Mahbub Nur Rahman-Penulis-

v


PERSEMBAHAN

Karya sederhana ini saya persembahkan kepada :
Papa dan Mama tercinta, terima kasih atas kasih sayang, do’a , dan pengorbanan yang kalian
berikan.
Kakakku tersayang, terima kasih atas perhatian dan dukungan yang diberikan.
Almamater.
dan kamu.

vi

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam atas segala limpahan nikmat, rahmat,
hidayah, serta inayah-Nya, sehingga penyusunan skripsi ini dapat selesai. Shalawat serta
salam semoga senantiasa tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, beserta keluarga, sahabat,
dan umat pengikut Beliau hingga akhir zaman.
Saya menyadari sepenuhnya bahwa tanpa adanya bantuan dari pihak-pihak yang
terlibat di dalamnya, penyusunan skripsi ini tidak akan selesai. Oleh karena itu, saya

mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno. M.Hum. selaku Dekan FKIP UMS
2. Bapak Drs. Suharjo, M.Si selaku Ketua Program Studi Pendidikan Geografi FKIP UMS
3. Bapak Muhammad Musiyam, MTP, selaku dosen pembimbing, yang telah membuat
penulis memahami tentang arti kesabaran, menghargai panjangnya perjuangan, dan
menjunjung tinggi sebuah kejujuran.
4. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Geografi, atas ilmu yang diberikan
selama penulis “menimba” ilmu di Program Studi Pendidikan Geografi, semoga ilmu
yang didapat penulis dapat bermanfaat bagi khalayak.
5. Papa dan Mama tercinta, terima kasih atas segala kasih sayang, do’a, dan pengorbanan
yang kalian berikan, semoga ananda menjadi anak yang sholeh, berbakti, dan menjadi
seperti yang kalian inginkan.
6. Kakak laki-laki ku tersayang, Mas Abe, terima kasih untuk hadiah handphone-nya,
sehingga Penulis bisa self photografi untuk dokumentasi penelitian.
7. Kakak perempuan ku, Qusnuzzayyinati Qa’datunnishfi, semoga Allah mempertemukan
kita dalam mimpi, karena kamu selalu ada dalam cerita mereka, sedangkan kita tak
pernah sedetikpun bersama.

vii


8. Adikku, Rhan, yang telah menemaniku hujan-hujanan ketika penelitian.
9. Adikku, Alin Permata, yang meluangkan waktu untuk pulang ke Solo disela sibuknya
pekerjaan di Cepu.
10. Keluarga besar “Bani Mahmud”, terima kasih atas banyaknya pelajaran tentang
kehidupan yang kalian siratkan.
11. Teman-teman seperjuangan di “ATLANTIS”, terima kasih untuk tahun-tahun yang
indah selama ini (pengen touring lagi seperti awal-awal semester dulu).
12. Teman-teman kost “CALIFORNIA EXTREAME BOARDING HOUSE”, ma’af telah
merepotkan kalian semua, terima kasih untuk “kegilaan” kalian semua yang selalu
hadirkan tawa, terutama untuk “Kuriman” , terima kasih atas teguranmu siang itu,
meskipun pedas, tapi itu menjadi pecutan semangatku untuk terus maju (ra nyongko
aku Man, koe iso ngomong ngono kui). STILL YOUNG AND, ROCK AND ROLL !!!.
13. Untuk Vijay, yang telah memberikan ide judul skripsi, sebagai titik awal penulisan ini.
14. My problem solved, Ahmad Za’im Fahmi dan Ikhsan Nur Rasyidin, makasih Bro’s !.
15. AD 2445 FU, saksi bisu dalam perjalanan ku, (aku menyayangimu dengan cara ku
sendiri).
16. Foto copy “Terkenal”, Go2n Komputer, dan foto copy “Lancar”, thank you, Bekel !.
17. Kelurahan dan warga-warga Joyotakan.
18. Semua pihak yang telah membantu terselesainya karya ini.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa karya ini masih jauh dari sempurna, sehingga

saran dan kritik sangat diharapkan sebagai masukan yang bersifat membangun. Semoga
skripsi ini bermanfa’at khususnya bagi penulis, umumnya bagi pembaca.
Surakarta, September 2015
Penulis,
AHMAD MAHBUB NUR RAHMAN

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN.....................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .....................................................................


iii

PERNYATAAN ..........................................................................................

iv

MOTTO .......................................................................................................

v

PERSEMBAHAN ........................................................................................

vi

KATA PENGANTAR .................................................................................

vii

DAFTAR ISI................................................................................................


ix

DAFTAR TABEL ........................................................................................

xi

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................

xii

ABSTRAK ...................................................................................................

xiii

BAB I

BAB II

BAB III


PENDAHULUAN ....................................................................

1

A. Latar Belakang .....................................................................

1

B. Rumusan Masalah ................................................................

10

C. Tujuan Penelitian..................................................................

10

D. Manfaat Penelitian................................................................

10


E. Pengertian Istilah ..................................................................

11

LANDASAN TEORI ................................................................

15

A. Kajian Teori..........................................................................

15

B. Kajian Penelitian yang Relevan ...........................................

29

C. Rancangan Penelitian ...........................................................

31


METODE PENELITIAN ..........................................................

33

A. Tempat dan Waktu Penelitian ..............................................

33

B. Jenis dan Strategi Penelitian .................................................

33

C. Subyek dan Obyek Penelitian ..............................................

33

D. Sumber Data .........................................................................

34


E. Teknik dan Instrumen Penelitian..........................................

34

F. Cara Pengambilan Sampel ...................................................

40

G. Responden dan Jumlahnya ...................................................

40

H. Keabsahan Data ....................................................................

41

I. Teknik Analisis Data ............................................................

42

ix

BAB IV

HASIL PENELITIAN...............................................................

44

A. Kondisi Kelurahan ..............................................................

44

B. Deskripsi Data HasilPenelitian dan Pembahasan ...............

60

C. Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori.....

67

PENUTUP .................................................................................

69

A. Kesimpulan .........................................................................

69

B. Saran ...................................................................................

71

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................

73

LAMPIRAN .................................................................................................

75

BAB V

x

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1

Jumlah Penduduk Joyotakan 2008-2009 ....................................

50

Tabel 4.2

Jumlah Penduduk Joyotakan 2010 .............................................

50

Tabel 4.3

Data Mutasi Penduduk Joyotakan(1) 2013 .................................

52

Tabel 4.4

Data Mutasi Penduduk Joyotakan (2) 2013 ................................

53

Tabel 4.5.

Data Ketinggian Banjir 2007 ......................................................

57

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1. Peta Administrasi Joyotakan ......................................................

46

Gambar 4.2. Peta batas RT Joyotakan .............................................................

48

Gambar 4.3. Peta batas RW Joyotakan ...........................................................

49

Gambar 4.4. Peta Ketinggian Banjir Joyotakan ..............................................

59

Gambar 4.5. Peta Jalur Evakuasi Bencana Banjir Joyotakan ..........................

62

xii

PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA
JOYOTAKAN DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR
DI KOTA SURAKARTA

Ahmad Mahbub Nur Rahman, A 6100 900 30, Jurusan Pendidikan Geografi,
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta,
2015

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran atau tindakan apa saja yang
dilakukan oleh Aparatur Kelurahan di daerah Joyotakan dalam menghadapi banjir, juga untuk
mengetahui apa saja kesiap-siagaan yang dilakukan oleh warga Joyotakan dalam menghadapi
bencana banjir Joyotakan. Metode penelitian ini adalah kualitatif, yaitu menggunakan
wawancara dan pengamatan secara langsung daerah penelitian. Fenomena alam banjir di
Joyotakan tahun 2007 silam, menjadi salah satu bencana alam yang besar yang melanda
daerah tersebut, setelah sebelumnya terjadi di tahun 1966. Hasil yang diperoleh dari
penelitian tentang peran aparatur dalam menghadapi bencana dapat ditunjukkan dengan
adanya Tim Desa Siaga (TDS), TIM SAR, membangun talut, meminta bantuan PEMKOT,
memenuhi kebutuhan dasar ketika bencana, dan adanya pelatihan bencana. Sedangkan untuk
kesiap-siagaan warga dapat ditunjukkan dengan mereka yang mengetahui tempat-tempat
evakuasi dan jalur-jalur evakuasi.

Kata kunci: Peran Aparatur Kelurahan, Kesiap-siagaan warga, Bencana Banjir

xiii

Dokumen yang terkait

PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGAHADAPI BENCANA BANJIR DI KOTA SURAKARTA.

0 2 17

PENDAHULUAN PERAN APARATUR KELURAHAN DAN KESIAP-SIAGAAN WARGA JOYOTAKAN DALAM MENGAHADAPI BENCANA BANJIR DI KOTA SURAKARTA.

0 2 14

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA KELAS X DALAM MITIGASI BENCANA BANJIR DI SMK MUHAMMADIYAH 1 KELURAHAN JOYOTAKAN Tingkat Pengetahuan Siswa Kelas X Dalam Mitigasi Bencana Banjir Di SMK Muhammadiyah 1 Kelurahan Joyotakan Kota Surakarta.

0 2 19

PERAN PEMERINTAH DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN NUSUKAN KECAMATAN BANJARSARI, SURAKARTA Peran Pemerintah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di Kelurahan Nusukan Kecamatan Banjarsari, Surakarta.

0 1 15

PERAN PEMERINTAH DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI KELURAHAN NUSUKAN KECAMATAN BANJARSARI Peran Pemerintah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di Kelurahan Nusukan Kecamatan Banjarsari, Surakarta.

0 2 12

KESIAPSIAGAAN SEKOLAH DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI SMP ISLAM BAKTI 1 KELURAHAN JOYOTAKAN Kesiapsiagaan Sekolah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di SMP Islam Bakti 1 Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan Kota Surakarta.

0 1 16

PENDAHULUAN Kesiapsiagaan Sekolah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di SMP Islam Bakti 1 Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan Kota Surakarta.

0 1 7

KESIAPSIAGAAN SEKOLAH DALAM MENGHADAPI BENCANA BANJIR DI SMP ISLAM BAKTI 1 KELURAHAN JOYOTAKAN Kesiapsiagaan Sekolah Dalam Menghadapi Bencana Banjir Di SMP Islam Bakti 1 Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan Kota Surakarta.

0 1 12

SKRIPSI Pengaruh Pengetahuan Dan Sikap Masyarakat Terhadap Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir Di Kelurahan Joyotakan Kecamatan Serengan Kota Surakarta.

0 0 13

peningkatan kesiap siagaan bencana tsunami berbasis budaya iptek

0 0 17