KAJIAN HUKUM TERHADAP KEANGGOTAAN WAJIB PADA KOPERASI DI LINGKUNGAN INSTANSI PEMERINTAH BERDASARKAN KITAB UNDANG-UNDANG HUKUM PERDATA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 1992 TENTANG PERKOPERASIAN.

KAJIAN TERHADAP KEANGGOTAAN WAJIB PADA KOPERASI DI
LINGKUNGAN INSTANSI PEMERINTAH BERDASARKAN KITAB UNDANGUNDANG HUKUM PERDATA DAN UNDANG-UNDANG NOMOR 25 TAHUN 1992
TENTANG PERKOPERASIAN

ABSTRAK

Koperasi merupakan salah satu badan usaha yang bertujuan untuk memajukan
kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya dengan melaksanakan
kegiatannya berdasarkan asas-asas koperasi. Pada pelaksanaan keanggotaan, koperasi
berdasarkan asas sukarela dan terbuka. Namun, dalam praktiknya terdapat koperasi pada
instansi pemerintah yang melaksanakan keanggotaan wajib kepada anggotanya. Berdasarkan
hal tersebut, maka tujuan penelitian ini adalah: (1) untuk mengetahui keanggotaan wajib
pada koperasi di lingkungan instansi pemerintah dalam kajian hukum perjanjian menurut
KUH Perdata dan (2) untuk mengetahui keanggotaan wajib pada koperasi di lingkungan
instansi pemerintah berdasarkan Undang-Undang No. 25 Tahun 1992.
Penelitian ini menggunakan pendekatan yuridis normatif yaitu menitikberatkan pada
data-data sekunder dan wawancara lapangan untuk mendukung data sekunder. Data yang
terkumpul berupa bahan-bahan hukum yang berkaitan dengan masalah yang akan diteliti dan
selanjutnya akan dianalisis secara yuridis kualitatif.
Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: (1) Keanggotaan wajib pada koperasi di
lingkungan instansi pemerintah bertentangan dengan asas dalam hukum perjanjian yang

tertuang dalam Pasal 1320 ayat (1) dan (4) KUH Perdata. Praktik koperasi tersebut
bertentangan karena tidak didasarkan pada asas koperasi yaitu asas sukarela dan terbuka (2)
Hasil analisis Undang-Undang No. 25 Tahun 1992 terhadap praktik Koperasi Pengayoman
dan KOPPBN tidak sesuai dengan ketentuan dalam Pasal 2, Pasal 4, Pasal 5 ayat (1), dan
Pasal 17 serta tidak menerapkan tujuan, fungsi dan peran koperasi sebagaimana yang
disebutkan dalam UU Perkoperasian.
Keyword : Koperasi, Keanggotaan Wajib, Instansi Pemerintah.

STUDY TO OBLIGATION MEMBERSHIP AT CO-OPERATION IN
ENVIRONMENT OF GOVERNMENTAL INSTITUTION PURSUANT TO CIVIL
CODE AND LAW NUMBER 25 YEAR 1992 ABOUT CO-OPERATION.

Abstract

Co-Operation represent one of business corporation purpose to move forward
prosperity of member especially and socialize generally executedly its activity pursuant to cooperation principles. At membership execution, co-operation pursuant to principle of
voluntary and opened. But, in practice there are co-operation at government institution
executing obligation membership to its member. Pursuant to mentioned, hence purpose of
this research are : (1) to know obligation membership at co-operation in environment of
governmental institution in study of contractual law according to Civil Code and ( 2) to

know obligation membership at co-operation in environment of governmental institution
pursuant to Law No. 25 Year 1992.
This research use normative juridical approach that is focus at secondary data and
field interview to support secondary data. Collected Data in the form of law substance
related to problem to be observation and hereinafter will be analysed by qualitative juridical.
Result of this research be as follows: (1) Obligation Membership at co-operation in
environment of governmental institution contrradiction with principles in contractual law
that is principle of freedom to contract which existing in Section 1338 Civil Code and
principle of valid condition of agreement decanted in Section 1320 sentence (1) and ( 4) Civil
Code. Practice of the Co-Operation contradiction because not relied on principle of cooperation that is principle of voluntary and opened (2) Analysis result Law Number 25 Year
1992 to practice of Co-Operation of protection and KOPPBN disagree with stipulation in
Section 2, Section 4, Section 5 sentence (1), and Section 17 and also not apply purpose,
function and role of co-operation as mentioned in Co-Operation Laws.