Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 552011008 BAB I

1

BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Perusahaan

manufakatur

merupakan

perusahaan

yang

kegiatannya

mengelolah bahan baku menjadi barang jadi. Dalam pengadaan barang bisa
dilakukan dengan cara: pembelian secara langsung (direct purchasing), kompetisi
diantara pemasok dalam memenangkan tender yang disetujui untuk dipakai
(tender), pembelian kredit dan melalui pemasok (indirect purchase), serta

pengadaan barang dengan kontrak yang mana pemasok dan material ditentukan
dari perusahaan pusat.
PT. Purinusa Ekapersada Bawen - Semarang, merupakan perusahaan
manufaktur yang melakukan pembelian dengan cara di atas dan turut pula
memanfaatkan teknologi dalam mengolah data untuk menghasilkan informasi.
Dalam kegiatan administrasinya, perusahaan ini telah menggunakan SAP yang
merupakan software Enterprise Resource Planning (ERP).
Namun dalam pencatatan penagihan pembelian barang kredit kepada
pemasok masih dilakukan secara manual sehingga menimbulkan masalah dalam
perusahaan seperti, keterlambatan informasi jatuh tempo pembayaran yang
dikarenakan tidak terpenuhinya aplikasi pendukung untuk mengingatkan
pembayaran yang akan mendekati jatuh temponya.
Hal tersebut menyebabkan keterlambatan dalam pelunasan atau pembayaran
hutang kepada pemasok. Hingga terkadang perusahaan menerima tagihan dari
pemasok, yang belum menerima pembayaran dari perusahaan. Berdasarkan latar
belakang tersebut maka penulis perlu membahas tentang, “Perancangan dan

Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen –
Semarang”.
1.2. Tujuan

1.1.1. Tujuan Umum
1.

Untuk memenuhi Tugas Akhir matakuliah Kerja Praktek dan Tugas Akhir yang
menjadi salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Akhir Diploma III Komputerisasi
Akuntansi Universitas Kristen Satya Wacana.

2.

Memperoleh pengetahuan dan pengalaman secara langsung mengenai persamaan
ataupun perbedaan antara dunia kerja nyata dengan proses akademik (teori), yang
didapat selama menempuh pendidikan di bangku kuliah.

3.

Melatih keterampilan yang nantinya dapat dijadikan bekal ketika bekerja yang
sesungguhnya.

4.


Untuk mengetahui peranan penting teknologi komputer bagi perusahaan.

1.1.2. Tujuan Khusus
1.

Mengetahui sistem yang ada di PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang.

2.

Mengetahui dan memahami tentang penerapan teori yang didapat di bangku
perkuliahan dengan kenyataan yang terjadi di PT. Purinusa Ekapersada Bawen –
Semarang.

3.

Merancang dan membuat Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit di PT. Purinusa
Ekapersada Bawen – Semarang.

2


1.3. Cakupan Topik Bahasan
Adapun cakupan pokok bahasan yang akan dibahas di laporan ini, adalah sebagai
berikut:
1.

Perancangan basis data (database) sistem Pencatatan Tagihan PembelianKredit di PT.
Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang.

2.

Rancangan antarmuka pengguna (user interface) Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian
Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang.

3.

Implementasi Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit Kredit PT. Purinusa
Ekapersada Bawen – Semarang.

4.


Coding Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit.

1.4. Jadwal Kerja Praktek
Jadwal Kerja Praktek dilaksanakan pada 5 Mei 2014 hingga 8 Agustus 2014, dengan
hari dan jam yang telah ditentukan oleh PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang.
Berikut ini adalah uraian kegiatan selama melaksanakan Kerja Praktek di PT. Purinusa
Ekapersada Bawen – Semarang:
Waktu
5 Mei-5 Juni

6 Juni-5 Juli

6 Juli-8 Agustus

Uraian Kegiatan



















Scan trender result dan memo urgent ke ixos
Arsip purchasing documents
Copy surat penawaran
Arsip konfirmasi Purchase Order
Assignment Paper Roll
Menggabungkan faktur pembelian dan faktur pajak
Scan trender result dan memo urgent ke ixos

Arsip purchasing documents
Copy surat penawaran
Copy nota pembelian
Copy gambar PEP
Assignment paper roll
Foto copy faktur pajak
Mencatat nomor seri faktur pajak
Scan trender result dan memo urgent ke ixos
Arsip purchasing documents
Copy surat penawaran
3







Copy nota pembelian
Foto copy nota pembelian

Assignment paper roll
Copy faktur pajak
Mencatat nomor seri faktur pajak

Tabel 1.4.1. Uraian Pelaksanaan Kerja Praktek

1.5.

Metode Pelaksanaan dan Pengumpulan Data
Metode yang digunakan dalam proses pengumpulan data yang dijadikan sebagai dasar

penulisan laporan tugas akhir, sebagai berikut:
1.

Kerja Praktek
Melaksanakan Kerja Praktek dengan maksud untuk melatih bekerja dan memperoleh
data informasi untuk menyusun Laporan Kerja Praktek.

2.


Pengamatan
Mengumpulkan data dengan cara mengamati secara langusung sistem dan kegiatan
yang ada di tempat kerja praktek, sehingga dapat mengetahui jalannya proses sistem di
PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang khusunya pada bagian pembelian.

3.

Wawancara
Melakukan wawancara dengan para karyawan yang ada di bagian pembelian mengenai
sistem yang digunakan dalam bagian tersebut. Metode ini dilakukan untuk medapat
informasi yang lebih mendalam.

4

4.

Studi Pustaka
Mencari referensi melalui buku-buku dan internet yang berkaitan dengan perancangan
sistem informasi, Microsoft Visual Basic.Net dan Microsoft Access.


5

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 552011008 BAB II

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 552011008 BAB IV

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 552011008 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Pembuatan Sistem Pencatatan Tagihan Pembelian Kredit PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang

0 0 22

T0__BAB I Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Laporan Hasil Tagihan PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 BAB I

0 0 5

T0 Lampiran Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Laporan Hasil Tagihan PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang

0 0 29

T0 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Laporan Hasil Tagihan PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang

0 0 16

T0__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Laporan Hasil Tagihan PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 BAB V

0 0 1

T0__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Laporan Hasil Tagihan PT. Purinusa Ekapersada Bawen – Semarang T0 BAB IV

0 0 16