RPP. Hidrolisis Garam

  

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

“HIDROLISIS GARAM”

Mata Pelajaran : Kimia Kelas/Semester : XI/2 Tahun Pelajaran: 2017/2018 Alokasi Waktu : 3 minggu x 4 jam pelajaran

  A. Kompetensi Inti (KI) KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

  KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (kerjasama), responsif dan menunjukan sikap percaya diri. KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan dan teknologi. KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

  B. Kompetensi Dasar

  1.1 Menyadari adanya keteraturan dari sifat hidrokarbon, termokimia, laju reaksi, kesetimbangan kimia, larutan dan koloid sebagai wujud kebesaran Tuhan YME dan pengetahuan tentang adanya keteraturan tersebut sebagai hasil pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya bersifat tentatif.

  2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, disiplin, jujur, teliti, bertanggung jawab dalam merancang dan melakukan percobaan serta berdiskusi yang diwujudkan dalam sikap sehari-hari.

  2.2 Menunjukkan perilaku kerjasama hemat dalam memanfaatkan sumber daya alam.

  2.3 Menunjukkan perilaku responsif dan pro-aktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

  3.12 Menganalisis garam-garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12 Melakukan, menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan untuk menetukan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

C. Indikaor Pencapaian Kompetensi

  1.1.1 Menyadari bahwa adanya keteraturan sifat larutan

  2.2.1 Melakukan kerjasama untuk memecahkan permasalah pada lembar

  kerja peserta didik

  2.3.1 Memberikan respon terhadap pertanyaan dan tugas yang diberikan oleh guru

  3.12.1 Menjelaskan konsep hidrolisis garam

  3.12.2 Membedakan jenis garam berdasarkan asam basa pembentuknya

  3.12.3 Menganalisis jenis garam yang mengalami hidrolisis

  3.12.4 Menuliskan persamaan reaksi hidrolisis garam

  3.12.5 Menentukan derajar keasaman (pH) larutan garam

  3.12.6 Menjelaskan kaitan hidrolisis garam dalam kehidupan sehari-hari

  4.12.1 Melakukan percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.2 Menyimpulkan data hasil percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.3 Menyajikan hasil percobaan untuk menentukan sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

D. Tujuan Pembelajaran

  3.12.1 Melalui ceramah, siswa mampu menjelaskan konsep hidrolisis garam

  3.12.2 Melalui ceramah dan tanya jawab, siswa mampu membedakan jenis garam berdasarkan asam basa pembentuknya.

  3.12.3 Melalui tanya jawab dan praktikum, siswa mampu menganalisis jenis garam yang mengalami hidrolisis

  3.12.4 Melalui tanya jawab, siswa mampu menuliskan persamaan reaksi hidrolisis garam

  3.12.5 Melalui tanya jawab dan praktikum, siswa mampu menentukan derajar keasaman (pH) larutan garam

  3.12.6 Melalui kegiatan tanya jawab, siswa mampu menjelaskan kaitan hidrolisis garam dalm kehidupan sehari-hari

  4.12.1 Melalui praktikum, siswa mampu melakukan percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.2 Setelah melakukan praktikum, siswa mampu menyimpulkan data hasil percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.3 Setelah melakukan praktikum, siswa mampu menyajikan hasil percobaan untuk menentukan sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  E. Materi Pelajaran

  Hidrolisis garam / Kesetimbangan ion dan pH larutan Reaksi pelarutan garam Garam yang bersifat netral Garam yang bersifat asam Garam yang bersifat basa pH larutan garam Hidrolisis garam dalam kehidupan sehari-hari

  F. Strategi Pembelajaran

  Pendekatan : Scientific Learning Model : Learning Cycle 5E dan Discovery Learning Metode : Ceramah, Diskusi, Penyelesaian Soal, dan Evaluasi

  G. Media / Alat, Bahan, dan Sumber Belajar

  Media Pembelajaran : Slide powerpoint Alat : infocus, spidol, dan papantulis Sumber Belajar : - Buku kimia untuk SMA/MA Kelas XI, Penerbit Erlangga.

  • Buku Pegangan Guru Kimia (Peminatan) SMA/MA

  Kelas XI – 2

H. Kegiatan Pembelajaran

  • Pertemuan 1

  Indikator :

  4.12.4 Menjelaskan konsep hidrolisis garam

  4.12.5 Membedakan jenis garam berdasarkan asam basa pembentuknya

  Kegiatan Waktu

A. Kegiatan Pendahuluan

  10 menit

  1. Pendahuluan

  Menyapa peserta didik dengan salam dan menanyakan kabar mereka. Mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mulai pembelajaran. Memeriksa kehadiran peserta didik.

  2. Apersepsi

  Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya. Masih ingatkah kalian, apa yang dimaksud dengan asam dan

  basa?

  Bagaimana teori asam-basa menurut Bronsted Lowry?Apa yang kalian ketahui tentang garam?

  3. Orientasi

  Guru memberikan penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

A. Kegiatan Inti

  70 menit

1. Mengamati

  Guru memberikan penjelasan/ informasi mengenai materi pelajaran. Peserta didik mengamati dan mendengarkan Penjelasan/ informasi yang disampaikan guru mengenai materi pelajaran.

  Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum jelas dari materi pelajaran. Guru memberikan pertanyaan berupa soal uraian untuk mengeksplor pengetahuan peserta didik berdasarkan apa yang telah mereka amati dan pahami.

  3. Mengumpulkan Data

  Guru memberikan kesempatan/waktu untuk menyelesaikan soal uraian yang diberikan. Peserta didik menyelesaikan soal uraian yang diberikan.

  4. Mengasosiasi

  Guru sesekali memberikan bimbingan pada peserta didik untuk menganalisis soal bagi peserta didik yang masih kurang paham.

  5. Mengkomunikasikan

  Guru meminta peserta didik untuk menyampaikan jawaban dari soal uraian yang diberikan secara bergantian. Peserta didik diharapkan dapat memberikan saran dan masukan dengan santun jika terdapat perbedaan pendapat/ jawaban. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

B. Kegiatan Penutup

  10 menit 1. Guru memberikan tugas pekerjaan rumah pada peserta didik.

2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa mengakhiri pembelajaran.

  • Pertemuan 2

  Indikator

  4.12.6 Menganalisis jenis garam yang mengalami hidrolisis

  4.12.7 Menuliskan persamaan reaksi hidrolisis garam

  Kegiatan Waktu

A. Kegiatan Pendahuluan

  10 menit

1. Pendahuluan

  Menyapa peserta didik dengan salam dan menanyakan kabar mereka. Mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mulai pembelajaran. Memeriksa kehadiran peserta didik.

  2. Apersepsi

  Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya.

  Apa senyawa pembentuk garam?

  3. Orientasi

  Guru memberikan penjelasan tentang cakupan mataeri yang akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

B. Kegiatan Inti

  70 menit

  1. Mengamati

  Peserta didik mengamati dan mendengarkan Penjelasan/ informasi yang disampaikan gunu mengenai materi pelajaran.

  2. Menanya

  Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum jelas dari materi pelajaran. Guru memberikan pertanyaan berupa soal uraian untuk mengeksplor pengetahuan peserta didik berdasarkan apa yang telah mereka amati dan pahami. Peserta didik diberi kesempatan/waktu untuk menyelesaikan soal uraian yang diberikan.

  3. Mengumpulkan Data Guru mengelempokan peserta didik dengan teman sebangkunya.

  Peserta didik mendiskusikan hasil/ jawaban yang diperoleh.

  4. Mengasosiasi

  Guru sesekali memberikan bimbingan pada peserta didik untuk menyimpulkan hasil diskusi

  5. Mengkomunikasikan

  Guru meminta perwakilan kelompok untuk menyampaikan jawaban dari soal uraian yang diberikan secara bergantian. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

C. Kegiatan Penutup

  10 menit 1. Guru memberikan tugas pekerjaan rumah pada peserta didik.

2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa mengakhiri pembelajaran.

  • Pertemuan 3

  Indikator

  4.12.8 Menentukan derajar keasaman (pH) larutan garam

  Kegiatan Waktu

A. Kegiatan Pendahuluan

  10 menit

  1. Pendahuluan Menyapa peserta didik dengan salam.

  Mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mulai pembelajaran. Memeriksa kehadiran peserta didik.

  2. Apersepsi

  Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya tentang jenis garam yang mengalami hidrolisis. Guru menuliskan contoh senyawa garam dan meminta 2 orang peserta didik untuk menuliskan reaksi kesetimbangan ion dan sifat dari garam tersebut di depan kelas.

  • 4

  NO → NH + NO

  • NH

  3

  4

  3

  NH

  4 + H

  2 O ⇌ NH 3 + H

  3 O

  3 + H

  • NO

  2 O ≠ Tidak terhidrolisis

  • Keterangan : sifatnya asam, karena dihasilakn ion H O .

  3

  NH F → NH + F

  4

  4

  • F

  • H O ⇌ HF + OH
    • 2 Keterangan : sifatnya tergantung harga Ka dan Kb.

  Guru menanyakan kepada peserta didik yang lain, apakah

  jawaban temannya itu sudah benar atau kurang tepat?

3. Orientasi

  Guru memberikan penjelasan tentang cakupan mataeri yang akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

B. Kegiatan Inti

  70 menit

  1. Mengamati

  Peserta didik mengamati dan mendengarkan Penjelasan/ informasi yang disampaikan guru mengenai materi pelajaran.

  2. Menanya

  Peserta didik diberi kesempatan untuk menanyakan hal-hal yang belum jelas dari materi pelajaran. Guru memberikan pertanyaan berupa soal uraian untuk mengeksplor pengetahuan peserta didik berdasarkan apa yang telah mereka amati dan pahami. Peserta didik diberi kesempatan/waktu untuk menyelesaikan soal uraian yang diberikan.

  3. Mengumpulkan Data Guru mengelempokan peserta didik dengan teman sebangkunya.

  Peserta didik mendiskusikan hasil/ jawaban yang diperoleh.

  4. Mengasosiasi

  Guru sesekali memberikan bimbingan pada peserta didik untuk menyimpulkan hasil diskusi.

  5. Mengkomunikasikan

  Guru meminta perwakilan kelompok untuk menyampaikan jawaban dari soal uraian yang diberikan secara bergantian. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

C. Kegiatan Penutup

  10 menit

  1. Guru memberikan tugas pekerjaan rumah pada peserta didik.

  2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa mengakhiri pembelajaran.

  • Pertemuan 4

  Indikator

  4.12.1 Melakukan percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.2 Menyimpulkan data hasil percobaan tentang sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  4.12.3 Menyajikan hasil percobaan untuk menentukan sifat dan jenis garam yang mengalami hidrolisis.

  Kegiatan Waktu

A. Kegiatan Pendahuluan

  10 menit

  1. Pendahuluan

  Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran Menyapa peserta didik dengan salam. Mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mulai pembelajaran. Memeriksa kehadiran peserta didik.

  2. Orientasi

  Menyampaikan tujuan pembelajaran yaitu melakukan percobaan, menyimpulkan data hasil percobaan, dan menyajikan hasil percobaan hidrolisis garam.

B. Kegiatan Inti

  70 menit

  1. Mengamati

  Peserta didik mengamati dan mendengarkan penjelasan/ informasi yang disampaikan guru mengenai percobaan yang akan dilakukan atau materi pelajaran.

  2. Menanya untuk menanyakan hal-hal yang belum jelas dari materi pelajaran.

  3. Mengumpulkan Data Peserta didik menyusun hipotesis.

  Peserta didik melakukan percobaan untuk membuktikan hipotesis. Peserta didik mencatat hasil percobaan dengan jujur.

  4. Mengasosiasi

  Peserta didik mengolah dan menganalisis serta menyimpulkan data hasil percobaan.

  5. Mengkomunikasikan

  Perwakilan peserta didik menyampaikan/ menyajikan hasil percobaan. Guru memberikan penguatan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

C. Kegiatan

  10 menit

  1. Guru bersama-sama peserta didik membuat kesimpulan/ rangkuman pembelajaran tentang hidrolisis garam.

  2. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa mengakhiri pembelajaran.

  3. Menyampaikan salam penutup.

  • Pertemuan 5

  Indikator

  3.13.6 Hidrolisis garam dalam kehidupan sehari-hari

  Kegiatan Waktu

A. Kegiatan Pendahuluan

  10 menit

1. Pendahuluan

  Menyapa peserta didik dengan salam dan menanyakan kabar mereka.

  Mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum mulai pembelajaran. Memeriksa kehadiran peserta didik.

2. Apersepsi

  Guru mengingatkan kembali materi yang telah dipelajari sebelumnya.

B. Kegiatan Inti

  70 menit

  1. Mengamati

  Peserta didik mengamati dan mendengarkan Penjelasan/ informasi yang disampaikan guru.

  2. Menanya

  Guru memberikan pertanyaan berupa soal uraian kepada peserta didik berdasarkan apa yang telah mereka pelajari dipertemuan sebelumnya.

  3. Mengumpulkan Data

  Peserta didik diberi kesempatan/waktu untuk menyelesaikan soal uraian yang diberikan.

  4. Mengasosiasi

  Guru sesekali memberikan bimbingan pada peserta didik dalam menyelesaikan soal uraian.

  5. Mengkomunikasikan

  Guru meminta perwakilan kelompok untuk menyampaikan jawaban dari soal uraian yang diberikan secara bergantian. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

C. Kegiatan Penutup

  10 menit

  1. Guru mengingatkan peserta didik untuk mempersiapkan diri dalam ujian pada pertemuan berikutnya.

  3. Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa mengakhiri pembelajaran.

I. Teknik Penilaian

2 S

2 SO

4 CN

  • 5
  • 10

  2 O  H

  )

  a. Na

  2-

  S

  2-

  3

  2 S + 2 OH

  b. Larutan Garam Ca(NO

  , K

  )

  2

  tidak mengalami hidrolisis karena berasal dari asam kuat dan basa kuat. Jadi, larutannya bersifat netral.

  c. Larutan Garam K

  HCN = 6,2 X 10

  a

  = 1,8 X 10

  c. K

  Teknik Penilaian : Penilaian Tertulis Bentuk Penilaian : Soal Uraian Alat Penilaian : Pertemuan 1

  Rumusan Soal

  1. Tuliskan reaksi hidrolisis untuk masing-masing larutan berikut ini, kemudian tentukanlah sifat larutannya (bersifat asam, basa, atau netral)! a. Na

  b. Ca(NO

  3

  )

  2

  4

  d. AlCl

  3

  e. NH

  (K

  b

  NH

  3

KUNCI JAWABAN

  • S

2 S → 2 Na

  • Larutan bersifat basa karena menghasilkan ion OH
    • 2 H

  • .

2 SO 4 tidak mengalami hidrolisis karena berasal dari asam kuat dan basa kuat. Jadi, larutan bersifat netral.

  • 3+

  d. AlCl → Al + 3 Cl

  3 3+ -

  Al + 3 H

  2 O  Al(OH) 3 + 3 H

  • Larutan AlCl bersifat asam karena menghasilkan ion H .

  3

  e. NH CN → NH + Cl

  4

  4

  4 + H

  • NH

  2 O  NH

  4 OH

  CN + H O  HCN + OH

2 Karena K > K sehingga larutan NH CN bersifat basa.

  a b

  4

  Pertemuan 2 Rumusan Soal

  1. Dalam 1 L larutan (NH

  4 )

  2 SO 4 , setelah diukur pH-nya dengan pH-meter

  menunjukkan larutan tersebut mempunyai pH = 5. Berapakah massa (NH ) SO yang terkandung dalam larutan itu?

  4

  2

  4

  • 5

  {M (NH ) SO = 132, K NH = 10 }

  r

  4

  2 4 b

  3

  2. Hitunglah tetapan hidrolisis dan pH larutan garam NH

  4 CN 0,1 M (K a HCN

  • 10 -5

  = 4,0 × 10 dan K NH = 1,8 × 10 )

  b

3 KUNCI JAWABAN

  • 5 +

  1. pH = 5 => [H ] = 10

  K w

  • [H

  ] =

   ¿ ¿ K b

  √

  14

  10

  • 5

  10 M = ¿ ¿

  5

  10

  √

  −

  14

  10

  • 5

  

  10 M = ¿

  5

  10 − −

  14

  5

  10 ×10

  M ¿ =

  14

  10

  • 1

  = 10 M

  • 4 )

  2-

  (NH +

  2 SO 4 →

  2 NH

4 SO

  4

  0,05 M 0,1 M 0,5 M

  gram(NH SO

mol(NH SO )

  )

  4

  2 4 1000

  4

  2

  4

  [(NH

  4 )

  2 SO

4 ] = = ×

Mr (NH ) SO V mL liter

  4

  2

  4 gram(NH ) SO

  4

  2 4 1000

  0,05 M = ×

  1

  1000 mL

  132 g .mol

  (NH

  4 )

  2 SO 4 = (0,05 × 132) gram = 6,6 gram

  2. di dalam air NH CN terionisasi sempurna menurut persamaan reaksi

  4 berikut.

  NH

4 CN (aq)  NH 4(aq) + CN (aq)

  Garam ini berasal dari asam lemah HCN dan basa lemah NH , sehingga

  3 akan terhidrolisis sempurna. Reaksinya dapat dituliskan sebagai berikut.

  NH

  4(aq)  NH 3(aq) + H

  CN O  HCN + OH + H

  (aq) 2 (l) (aq) (aq)

  Harga K dapat dihitung dengan persamaan:

  h

  14 K

  10

  w

  K = = = 1,389

  h − −

  10

  5 K K a b ( 4,0 x 10 ) ×(1,8 x 10 )

  pH larutan garam NH CN hanya tergantung dari harga K dan K sehingga

  4 a b

  diperoleh:

  − 14 −

  10 K K

  ( 1 x 10 ) ×(4,0 x 10 )

  w a

  • 10 +
    • 10

  [H ] = = M = 4,714 × 10 M

  6 K b 1,8 x 10

  √ √

  pH = -log [H ] = -log 4,714 × 10 = 10 – log 4,714 = 10 – 0,673 = 9,327

  Pertemuan 3 Rumusan Soal

  • 5

  1. Hitunglah pH larutan NH Cl 0,1 M (K NH OH = 1 × 10 )

  4 b

  4 KUNCI JAWABAN

  • 5

  Larutan NH Cl 0,1 M (K NH OH = 10 )

  4 b

  4 ¿ − −

  14

  1

  10 10 =

  5

  10

  √

  10

  =

  10 √

  • 5

  = 10 M

  • pH = - log [H ]
    • 5

  = - log 10 = 5

  Pertemuan 4

LEMBAR KERJA SISWA

  a. Tabel Hasil Pengamatan

  Perubahan Warna Indikator Larutan Garam pH Sifat Larutan

  Lakmus Merah Lakmus Biru NaCl

  (NH ) SO

  4

  2

  4 Na CO

  2

  3 NH Cl

  4 CH COONa

  3

b. Pertanyaan

  1. Sebutkan larutan yang mempunyai sifat netral, asam, dan basa! Jawab :

  2. Tuliskan rumus basa dan asam pembentuk garam-garam tersebut, dan golongkan berdasarkan asam kuat, asam lemah, basa kuat, dan basa lemah! Jawab :

  3. Apa kesimpulan yang dapat anda tari dari kesimpulan tersebut? Jawab :

  • KCl
  • Na

2 PO

  • CuSO
  • CH

3 COONH

  • 5

4 Cl 0,1 M (Kb NH

  M dan 100 mL NaOH 0,2 M, jika Ka CH

  Menyetujui, Dosen Pembimbing Kepela SMA Negeri 1 Palu

  Palu, Februari 2018 Mengetahui, Guru Pamong Mahasiswa PLP Kusrini Burase, S.Pd, M.Pd. Nur Nopiyanti Rahman NIP : 19710929 199201 2 001 NIP : A 251 14 060

  . HITUNGLAH pH dari NH

  4 OH = 1,8 × 10

  dan Kb NH

  4. Jika Ka HCN = 4,9 × 10

  3 COOH = 10

  3. Hitunglah pH larutan yang merupakan campuran dari 100 mL CH

  3 COOH 0,2

  )

  = 10

  3

  2. pH larutan 100 mL NH

  4

  4

  4

  1. Tuliskan reaksi hidrolisis dan tentukan sifat larutannya

  Pertemuan 5 Rumusan Soal

  • 5
  • 10
  • 5

4 CN 0,1 M

  Dr. H. Suherman, M.S Zulfikar Is Paudi, S.Pd., M.Si. NIP : 19611231 198702 1 006 NIP : 19731115 199801 1 001