DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI,

  

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

SALINAN

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI

NOMOR : KEP-92/BC/2002

TENTANG

TIM REGISTRASI IMPORTIR DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI

  Menimbang : a. bahwa dalam rangka melaksanakan ketentuan pasal 6 Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai Nomor : KEP-88/ BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir, perlu membentuk Tim Registrasi Importir.

  b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai tentang Tim Registrasi Importir. Mengingat : 1. Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor

  2/KMK.01/2002 tentang Organisasi dan Tata Kerja Departemen Keuangan;

  2. Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor : 200/KMK.01/2002 tentang Tim Kerja Dalam Rangka Peningkatan Tugas Pelayanan dan Pengawasan Bidang Kepabeanan;

  3. Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia nomor : 454/KMK.04/2002 tentang Registrasi Importir;

  4. Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai nomor : KEP-88/ BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir

  MEMUTUSKAN : Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI

  TENTANG TIM REGISTRASI IMPORTIR PERTAMA : Membentuk Tim Registrasi Importir dengan susunan sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini. KEDUA : Tim Registrasi Importir sebagaimana dimaksud dalam diktum PERTAMA bertugas untuk melaksanakan registrasi importir, dengan uraian tugas sebagai berikut : a. Ketua bertugas untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana telah ditetapkan dalam butir 2.2.5. Lampiran III Keputusan

  Direktur Jenderal Bea dan Cukai nomor : KEP-88/BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir;

  b. Sekretariat bertugas untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana telah ditetapkan dalam butir 2.2.1. Lampiran III Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai nomor : KEP-88/BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir;

  c. Bidang Sistem dan Prosedur bertugas menyiapkan serta memberikan dukungan teknis yang terkait dengan sistem dan prosedur kepada Tim Registrasi dan Sub Tim Registrasi yang dibentuk di Kantor Wilayah; d. Bidang Aplikasi bertugas menyiapkan sarana, prasarana dan program aplikasi komputer serta memberikan dukungan teknis yang terkait dengan program aplikasi kepada Tim Registrasi dan Sub Tim Registrasi yang dibentuk di Kantor Wilayah; e. Bidang Penyuluhan bertugas menyiapkan bahan serta memberikan pelatihan dan penyuluhan kepada pegawai dan masyarakat.

  f. Bidang Registrasi bertugas untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana telah ditetapkan dalam butir 2.2.4. Lampiran III Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai nomor : KEP-88/BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir;

  g. Kelompok Analis bertugas untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana telah ditetapkan dalam butir 2.2.3. Lampiran III Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai nomor : KEP-88/BC/2002 tanggal 29 November 2002 tentang Petunjuk Pelaksanaan Registrasi Importir. KETIGA : Tim Registrasi Importir bertanggung jawab dan melaporkan hasil kerjanya kepada Direktur Jenderal. KEEMPAT : Semua biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkan dan dilaksanakannya Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai ini dibebankan pada mata anggaran 69 Departemen Keuangan sesuai diktum KETUJUH Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia nomor : 200/KMK.01/2002. KELIMA : Pelaksanaan tugas sebagaimana tersebut pada Diktum KEDUA setelah berakhirnya masa tugas tim ini selanjutnya dilaksanakan oleh Direktorat Verifikasi dan Audit. KEENAM : Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam

  Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Keputusan Direktur Jenderal ini berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai dengan 31 Maret 2002. SALINAN Keputusan Direktur Jenderal Bea dan Cukai ini disampaikan kepada :

  1. Sekretaris Jenderal Departemen Keuangan selaku Ketua Tim Pengarah Dalam Rangka Peningkatan Tugas Pelayanan dan Pengawasan Bidang Kepabeanan;

  2. Para Anggota Tim Pengarah Dalam Rangka Peningkatan Tugas Pelayanan dan Pengawasan Bidang Kepabeanan;

  3. Sekretaris Direktorat Jenderal Bea dan Cukai dan Para Direktur Di lingkungan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai selaku Tim Pelaksana Dalam Rangka Peningkatan Tugas Pelayanan dan Pengawasan Bidang Kepabeanan;

  4. Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai di Seluruh Indonesia;

  5. Project Manager, Koordinator Sekretariat dan para Ketua Bidang pada Tim Operasional Dalam Rangka Peningkatan Tugas Pelayanan dan Pengawasan Bidang Kepabeanan.

  6. Yang bersangkutan untuk dilaksanakan Ditetapkan di Jakarta

  SALINAN sesuai dengan aslinya pada tanggal 04 Desember 2002 Sekretaris Direktorat Jenderal u.b.

  Kepala Bagian Organisasi DIREKTUR JENDERAL, dan Tatalaksana

  ttd.

  Maimun

  Eddy Abdurrachman NIP 060044459 NIP 060040158

  

TIM REGISTRASI IMPORTIR KANTOR PUSAT

DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

Ketua Tim : Teguh Indrayana

  

Bidang Penyuluhan :

No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  Pengatur Tk.I II.d.

  Dit. Vera Anggota

  11 Teguh Bintoro NIP.060078075

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  12 Arief Ramdhan NIP. 060101722

  Pengatur II.c.

  Dit. Vera Anggota

  13 Aryoni Ardi NIP. 060101728

  Pengatur II.c.

  Dit. Vera Anggota

  1 Bambang I. Aribasar NIP.060045072

  Dit. Vera Anggota

  Pembina Tk. I IV.b.

  Dit. PPKC Ketua

  2 Aziz Syamsu Arifin NIP.060079907

  Penata III.c.

  Dit. Vera Anggota

  3 Purwidi NIP. 060079875

  Penata III.c.

  Dit. Vera Anggota

  4 Swoko Adi NIP. 060089954

  Penata III.c.

  Dit. PPKC Anggota

  10 Rini Setyowati NIP.060081722

  Penata Muda III.a.

  NIP. 060054090

  Penata Muda III.a.

  Sekretariat : No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  1 Slamet Soesilo NIP. 060054091

  Pembina Tk. I IV.b.

  Dit. Vera Sekretaris

  2 Suparjono NIP. 060035287

  Penata Tk.I III.d.

  Dit. Vera Anggota

  3 Nanuk Sri Wahyuni NIP. 060089656

  Penata

  III.c Dit. Vera Anggota

  4 Ari Widodo NIP. 060078292

  Dit. Vera Anggota

  9 Nurul Mardiana NIP. 060078051

  5 Endang Puspawati NIP. 060078237

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  6 M. Budi Iswantoro NIP.060080143

  Pengatur Tk.I II.d.

  Dit. Vera Anggota

  7 Martha Octavia NIP.060090353

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  8 Mudji Rahardjo NIP. 060078146

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  5 Muhammad Yani Penata Muda Tk. I Dit. Vera Anggota

  6 M. Arif Setijo Noegroho NIP. 060089909

  6 Ariek S. Kusumo NIP. 060099531

  Pembina IV.a.

  KWBC XI Ketua

  2 Susiwijono NIP.060078074

  Penata III.c.

  Dit. PPKC Anggota

  3 Agus Triono NIP. 060101724

  Pengatur II.c.

  Dit. Vera Anggota

  4 Hariyono Adi Wibowo NIP. 060101751

  Pengatur II.c.

  Dit. PPKC Anggota

  5 Arief Pribadi NIP. 060086449

  Pengatur II.c.

  Dit. PPKC Anggota

  Pengatur II.c.

  

No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  Dit. PPKC Anggota

  Bidang Registrasi :

No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  1 Sindarto Diwerno Putro NIP.060054841

  Pembina Tk. I IV.b.

  Dit. Vera Ketua

  2 Gamal Saktaji NIP.060079948

  Penata Tk.I III.d.

  Dit. Vera Anggota

  3 Weko Loekitardjo NIP. 060079876

  Penata Tk.I III.d.

  Dit. Vera Anggota

  4 Marlinah NIP. 060089785

  Penata

  III.c Dit. Vera Anggota

  1 Nirwala Dwi Heryanto NIP.060079963

  Dit. Vera Anggota

  Penata Muda Tk. I III.b.

  Anggota

  Sekr. Tim Ops.

  Anggota

  7 M. Akhadi Jatmiko NIP. 060078242

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  8 Deni Surjantoro NIP. 060082366

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  9 Erwin Hariadi NIP.060086295

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Anggota

  10 Abdul Rozak NIP. 060099533

  Pengatur II.c.

  Sekr. Tim Ops.

  

Bidang Sistim dan Prosedur :

No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  Pengatur Tk.I II.d.

  1 Siswa Murwono NIP.060066144

  Pembina Tk. I IV.b.

  Dit. Vera Ketua

  2 Widhi Hartono NIP. 060089655

  Penata Muda Tk. I

  III.b Dit. Vera Anggota

  3 Tri Andrini Kusumandari NIP. 060089650

  Penata Muda Tk. I

  III.b Dit. Vera Anggota

  4 Lupi Hartono NIP. 060079027

  Penata Muda Tk. I

  III.b KPBC Bogor

  Anggota

  5 Puguh Wiyatno NIP. 060080198

Bidang Aplikasi :

  Kelompok Analis :

No Nama dan NIP Pangkat/Gol. Unit Kerja Jabatan

  Dit. Vera Analis

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  19 Kuswanti Sri S NIP.060086297

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  18 Kusmiyati NIP. 060098439

  Pengatur II.c.

  Pengatur II.c.

  17 Jaka Riyadi NIP.060090349

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  16 Ismet Qodar NIP.060080059

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  15 Ignatius Hendra Yuwono NIP.060090330

  20 M. Asep Kurniawan NIP. 060090354

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  24 M. Faisal Riza NIP. 060097182

  Pengatur II.c.

  26 Noor Syaifudin NIP. 060090351

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  25 Monika Dwi Meilani NIP. 060098139

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  21 M. Jafarudin Rahmat NIP. 060090352

  Penata Muda III.a.

  23 M. Rafik NIP.060082361

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  22 Mahbub Junaidi NIP.060082373

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  14 Ichsan Nafarin NIP.060086298

  1 Edy Sulistyo NIP. 060094235

  4 Ahmad Zaenudin NIP.060090323

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  6 Arif Widodo NIP. 060097184

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis 5 Albert Ferry Hasoloan S. NIP.060090340

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Penata Muda III.a.

  3 Agung Bayu Purwoko NIP.060090339

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  2 Adi Martanto NIP.060090324

  III.b Dit. Vera Analis

  Penata Muda Tk. I

  7 Cahyo Prasetiadi NIP.060086290

  Dit. Vera Analis

  Dit. Vera Analis

  11 Hendro Yulianto NIP. 060086268

  Penata Muda III.a.

  13 I Made Rai Datawidnyana NIP. 060098188

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  12 Hirawan Supiarso NIP. 060086283

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  8 Dheni Wiguna NIP.060086279

  Penata Muda III.a.

  10 Ferry Indrajaya NIP.060082369

  Dit. Vera Analis

  Pengatur II.c.

  9 Dicky Bartha Arthamin NIP.060090322

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  27 Nur Khalid NIP.060082408

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  36 Triyanto NIP.060090346

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  37 Untung Setyo Margono NIP.060086294

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  38 Wahyu Purwanto NIP.060082394

  Dit. Vera Analis

  35 Totok Sucahyo NIP.060090343

  39 Yunus Rismanto NIP.060086271

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  40 Zenabel NIP. 060097676

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  DIREKTUR JENDERAL, ttd. Eddy Abdurrachman NIP 060044459

  SALINAN sesuai dengan aslinya Sekretaris Direktorat Jenderal u.b.

  Kepala Bagian Organisasi dan Tatalaksana Maimun

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  Dit. Vera Analis

  28 Rahmanta Saleh NIP.060086277

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  29 Ririn Septiani NIP.060086296

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  30 Siswoyo NIP. 060081806

  Pengatur Tk.I II.d.

  31 Sumardiono NIP. 060082391

  Penata Muda III.a.

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  32 Suryadi NIP. 060090348

  Pengatur II.c.

  Dit. Vera Analis

  33 Susi Maria BRG NIP.060086292

  Penata Muda III.a.

  Dit. Vera Analis

  34 Taka Tricahyanto NIP.060086287

  NIP 060040158