33 Alat Musik Tradisional Indonesia dan

33 Alat Musik Tradisional Indonesia dan Asal Daerahnya
1. Alat musik tradisional: Serune Kalee
Serune kalee berasal dari daerah Aceh yang mempunyai jenis bunyi Aerofon, alat digunakan
dengan cara ditiup dan pada lubang yang terdapat pada serune kalee berfungsi untuk mengatur
nada dengan menggunakan jari-jari kita.

2. Alat Musik tradisional Indonesia: Aramba
Alat musik Aramba ini berasal dari daerah Sumater Utara yang memiliki jenis bunyi yakni
Ideofon, untuk penggunaannya yaitu dengan cara dipukul dengan memakai pemukul yang
khusus.

3. Alat musik tradisional Indonesia: Saluang
Alat musik saluang ini berasal dari daerah sumater barat dengan mempunyai jenis bunyai yakni
Aerofon, adapun cara penggunaannya dengan ditiup dan pada lubang yang ada di alat muski
diperuntukkan sebagai pengatur nada dimana jari-jari tangan sebagai penutup lubangnya.

4. Alat musik tradisional Indonesia: Gambus
Alat musik yang bernama Gambus ini berasal dari didaerah Riau yang mempunyai jenis bunyi
Kordofun yang difungsikan dengan cara dipetik menggunakan jari dan memainkan nada dengan
jari.


33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

1

5. Alat musik tradisional indonesia: Gambus Jambi
Alat musik Gambus ini juga termasuk berasal dari daerah Jambi yang mempunyai jenis bunyi
Kordofon dengan cara penggunaan lewat dipetik di bagian senarnya.

6. Alat musik tradisional indonesia: Accordion
Alat musik Accordion ini berasal pada daerah Sumatera Selatan yang memiliki jenis bunyi
Aerofon, adapun cara penggunaannya dengan memakai kedua tangan kita, pada tangan yang satu
difungsikan sebagai pengatur alunan suara, sedangkan pada tangan yang kedua digunakan untuk
mengatur nada.

7. Alat Musik Tradisional Indonesia: Doll
Alat musik Doll ini berasal dari daerah Bengkulu yang memiliki jenis suara berupa
Membranofon yang digunakan dengan cara dipukul memakai alat pemukul.

8. Alat Musik tradisional indonesia: Bende
Alat Musik Bende ini berasal pada daerah Lampung yang memiliki jenis suara yakni Ideofon


33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

2

yang difungsi menggunakan alat pemukul khusus untuk memukul alat.

9. Alat Musik tradisional indonesia: Gendang Melayu
Gendang melayu ini termasuk alat musik yang berasal dari daerah Kepulauan bangka belitung
yang mempunyai jenis bunyi Membranofon, adapun cara pemakaian yakni dengan menepuk area
lunak dengan menggunakan telapak tangan kita.

10. Alat musik tradisional indonesia: Gendang Panjang
Gendang panjang ini adalah alat musik daerah yang berasal dari Kepulauan Riau yang memiliki
jenis bunyi berupa Membranofon yang digunakan dengan cara menepuk dengan tangan pada
bagian yang lunak gendang.

11. Alat Musik Tehyan
Tehyan berasal dari daerah Ibukota Jakarta yang memiliki jenis suara Kordofon yang digunakan
dengan cara digesek menggunakan alat khusus di bagian dawai atau senarnya sama dengan

memainkan biola.

12. Alat musik tradisional Indonesia: Angklung
ANgklung termasuk alat musik yang memiliki jenis suara Ideofon yang berasal dari daerah Jawa

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

3

barat dengan cara pemakaian yakni dengan menggetarkan menggunakan tangan kita.

13. Alat Musik tradisional Indonesia: Gamelan
Gamelan adalah alat musik tradisional yang berasal dari daerah jawa tengah yang memiliki jenis
bunyi berupa Ideofon yang digunakan dengan cara dipukul-pukul dengan alat pemukul khusus.

14. Alat musik tradisional indonesia: Gendang
Gendang termasuk alat musik yang berasal dari daerah Yogyakarta yang memiliki jenis bunyi
yaitu Ideofon, adapun penggunaannya yakni dengan cara ditepuk memakai telapak tangan pada
bagian lunak gendang.


15. Alat musik tradisional indonesia: Bonang
Bonang termasuk alat musik yang berasal dari jawa timur dengan jenis suara yakni Ideofon yang
dipukul dengan pemukul khusus.

16. Alat Musik Gendang
Gendang ini berasal dari daerah banten yang memiliki khas bunyi berupa membranofon yang

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

4

digunakan dengan cara menepuknya memakai telapak tangan.

17. Alat Musik gengceng
Gengceng ini adalah alat musik yang unik berasal pada daerah Bali dengan memiliki khas bunyi
yakni Ideofon yang diletakkan pada kedua telapak tangan lalu ditepuk sehingga bisa saling
berbenturan dan dapat mengeluarkan suara.

18. Alat Musik Tradisional Indonesia: Serunai
Serunai termasuk alat musik yang unik dimana berasal dari Nusa Tenggara Barat yang berjenis

suara Aerofon dengan cara ditiup lalu nadanya dimainkan dengan menggunakan jari-jari tangan
untuk menutup lubang-lubang pada Serunai.

19. Alat musik tradisional Indonesia: Sasando
Alat musik daerah sasando ini berasal dari daerah Nusa Tenggara Timur yang berbunyi
chordofon yang dipetik dengan hanya menggunakan jari-jari di senarnya.

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

5

20. Alat Musik Tradisional Indonesia: Tuma
Tuma adalah alat musik yang berasal pada daerah Kalimantan Barat yang berkhas bunyi
membranofon dengan cara ditepuk menggunakan telapak tangan kita.

21, Alat musik tradisional Indonesia: Sampe
Sampe ini termasuk alat musik yang unik dan berasal dari daerah Kalimantan timur yang
memiliki jenis bunyi yakni Kordofon dengan cara dipetik dibagian senarnya.

22. Alat Musik Tradisional Indonesia: Japen

Japen ini adalah alat musik yang digemari oleh masrayakat yang ada didaerah Kalimantan tengah
dengan cara dipetik dibagian senarnya dan akan menghasilkan jenis bunyi Kordofon.

23. Alat Musik Tradisional Indonesia: Panting
Panting ini termasuk alat musik yang sangat digemari oleh masyarakat yang ada di kalimantan

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

6

selatan dengan jenis suara yang dimiliki yakni kordofon dengan cara dipetik dibagian senarnya.

24. Alat Musik Tradisional Indonesial: Kolintang
Kolintang ini adalah alat musik yang begitu digemari oleh orang-orang yang ada di Sulawesi
utara, adapun penggunaannya dengan cara dipukul dengan pemukul yang khusus dan akan
mengeluarkan jenis suara Ideofon.

25. Alat Musik Tradisional Indonesia: Ganda
Ganda termasuk alat musik yang berasal pada daerah Sulawesi tengah yang memiliki jenis suara
Membranofon, adapun cara pemakaiannya dengan menepuk menggunaan telapak tangan pada

bagian yang lunak.

26. Alat Musik Tradisional Indonesia: Keso
Keso merupakan alat musik yang berasal di Sulawesi Selatan yang mempunyai jenis suara
Chordofon yang digesek di bagian senar menggunakan alat yang khusus.

27. Alat musik ladolado
33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

7

ladolado termasuk alat musik yang ada di daerah sulawesi tenggara dengan memiliki jenis bunyi
Ideopon yang dipakai dengan cara dipukul memakai pemukul yang khusus.

28. Alat Musik Ganda
Alat musik ganda ini juga berasal dari Gorontalo yang memiliki jenis suara yang membranofon
dengan cara ditepuk memakai telapak tangan pada bagian yang lunak pada Ganda.

29. Alat musik tradisional indonesia: Kecapi
Kecapi termasuk alat musik yang berada di sulawesi barat yang mempunyai jenis suara yang

khas yakni Kordofon dimana pemakaiannya dengan cara dipetik di bagian senarnya.

30. Alat musik tradisional Indonesia: Nafiri
Nafiri merupakan salah satu alat musik yang berasal dari daerah Maluku yang mengeluarkan
suara jenis membranofon dengan cara ditepuk menggunakan telapak tangan.

31. Alat musik tradisional indonesia : FU
FU merupakan alat musik yang banyak ditemukan di maluku utara dengan mengeluarkan suara
yang berjenis Aerofon, adapun penggunaannya yakni dengan cara meniup serta mengendalikan
lewat telapak tangan yang menjadi pengatur suara.

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

8

32. Alat mUsik tradisional indonesia: Guoto
Guoto termasuk alat musik yang terkenal di Papua Barat yang mengeluarkan jenis suara berupa
Kordofon dengan cara memetik di bagian senarnya.
33. Alat Musik Tradisional Indonesia: Tifa
Tifa ini termasuk alat musik yang mengeluarkan jenis suara membranofon dimana banyak

ditemukan didaerah Papua, adapun untuk penggunaannya dilakukand dengan cara memukul lewa
telapak tangan.

Nama
Kelas

33 alat musik tradisional Indonesia by: Andre Kaya

: ANDRE KAYA
: 2 SD NEGERI AMAHAI

9

Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

Pencerahan dan Pemberdayaan (Enlightening & Empowering)

0 64 2

KEABSAHAN STATUS PERNIKAHAN SUAMI ATAU ISTRI YANG MURTAD (Studi Komparatif Ulama Klasik dan Kontemporer)

5 102 24