Makna Iklan Pertamax Versi Love Her Back.

ABSTRAK

Rifqah Vyatriningrum, 210110090057. Jurusan Ilmu Hubungan
Masyarakat, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran. Judul
penelitian “Makna Iklan Pertamax Versi ‘Love Her Back’”. Penelitian ini dibawah
bimbingan Dr. Evi Novianti, M.Si sebagai pembimbing utama dan sebagai
pembimbing pendamping FX. Ari Agung Prastowo, S.Sos., M.I.Kom. Penelitian
ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penandaan iklan Pertamax versi ‘Love
Her Back’.
Penelitian ini dilakukan dengan menganalisa setiap tanda yang terdapat
pada iklan Pertamax versi ‘Love Her Back’ dengan menggunakan analisis
semiotika Roland Barthes dengan perspektif teori kritis. Hasil dari penelitian ini
adalah kita dapat mengetahui setiap makna dalam setiap tanda pesan linguistik,
tanda denotatif, tanda konotatif dan tanda mitos yang ada pada iklan Pertamax
versi ‘Love Her Back’.
Saran penulis untuk Pertamina sebagai penggalang iklan ini, wajib untuk
terus meningkatkan program sosialisasi pertamax, tidak hanya melalui iklan di
media televisi tetapi juga di media massa lainnya. Dan Orange Waterland
Production House sebagai rumah produksi dari iklan ini disarankan untuk terus
meningkatkan dan mempertahankan kualitas kerja yang sejauh ini sudah baik.


v

ABSTRACT

Rifqah Vyatriningrum, 210110090057. Majoring Public Relations, Faculty
of Communication Science, Padjadjaran University. The title of the research is
”The meaning of Pertamax Commercial ‘Love Her Back’ Version. This research
was supervised by Dr. Evi Novianti M. Si as a primary supervisor and FX. Ari
Agung Prastowo S.Sos., M.I.Kom. as a secondary supervisor. This research aim is
to figure out the denotion of Pertamax commercial ‘Love Her Back’ version.
This research is done by analyzing every sign which is found in Pertamax
commercial ‘Love Her Back’ version with Semiotic Analysis of Roland Barthes
and perspective of critic theory . The result of this research is we all know what’s
the meaning of every signs in Pertamax commercial ‘Love Her Back’ version
such as linguistic message, denotative, connotative and myth.
Some advise for Pertamina as the pioneer of this commercial is to keep on
socializing Pertamax as well as this TV commercial. Not only on the television but
also on the other mass media. And for Orange Waterland Production House, I’m
willing you to keep on good working as well as you did.


v