Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

EFEK EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH
(Curcuma zedoaria (Christtm.) Roscoe) TERHADAP
PENURUNAN KADAR ASAM URAT PADA TIKUS PUTIH
JANTAN YANG DIINDUKSI KAFEIN DAN JUS HATI AYAM
ABSTRAK
Hiperurisemia adalah suatu keadaaan dimana kadar asam urat dalam darah
meningkat yang disertai rasa nyeri pada beberapa persendian, seperti ujung ibu
jari kaki, pergelangan kaki, lutut, siku dan pergelangan tangan. Secara tradisional
rimpang temu putih (Curcuma zedoaria(Christtm.) Roscoe)adalah tanaman obat
yang dapat menyembuhkan berbagai jenis penyakit seperti inflamasi, kanker,
menghancurkan pembekuan darah dan menurunkan kadar asam urat didalam
darah. Tujuanpenelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik simplisia, dan
skrining fitokimia golongan senyawa dalam rimpang temu putih dan penurunan
kadar asam urat di dalam darah.
Penelitian ini meliputi identifikasi, pengumpulan dan pengolahan bahan,
pembuatan simplisia, penetapan kadar air, karakterisasi simplisia meliputi
pemeriksaan makroskopik, pemeriksaan mikroskopik, penetapan kadar air,
penetapan kadar sari larutair, penetapan kadar sari larutetanol, penetapan kadar
abu total, penetapan kadarabu tidaklarut asam, pembuatan ekstrak dan pengujian
efek ekstrak etanol rimpang temu putih terhadap kadar asam urat dalam darah
menggunakan kafein dan jus hati ayam sebagai penginduksi asam urat pada tikus.

Sebagai kontrol positif digunakan allopurinol 10 mg/kg BB, Na-CMC 0,5%
sebagai kontrol negatif dan kelompok perlakuan ekstrak etanol rimpang temu
putih dengan dosis 400, 600 dan 800 mg/kg BB yang diberikan secara oral. Data
hasil pengujian dianalisis dengan metode analisis variansi (ANOVA), dilanjutkan
dengan Post Hock Tukey HSD.
Hasil pemeriksaan karakterisasisimplisia rimpang temu putih diperoleh
kadar air 7,65%, kadar sari larutair 8,13% kadar sari yang larutetanol
18,44%kadar abu total 3,76% dankadarabu yang tidaklarutasam 0,14%. Hasil
skrining fitokimia simplisia memberikan hasil positif terhadapflavonoid,tanin,
steroid/triterpenoid, glikosida dan alkaloid.Kesimpulan dari penelitian ini adalah
efek penurunan kadar asam urat suspensi ekstrak etanol rimpang temu putih dosis
600mg/kg BB memberikan efek yang paling baik dan setara dengan allopurinol.

Kata kunci: Curcuma zedoaria
etanol,allopurinol.

(Christtm.)

Roscoe,


asam urat,

ekstrak

vi
Universitas Sumatera Utara

EFFECT OF ETHANOLEXTRACT TEMU
PUTIH RHIZOME(Curcuma zedoaria (Christtm.)
Roscoe) OF DECREASED URIC ACID ON WHITE MALE
RATS INDUCED CAFFEINE AND JUICE CHICKEN LIVER
ABSTRACT
Hiperuricemia is a situation in which the levels of uric acid in the blood
increases accompanied by pain in several join such as the tip of the big toe, ankle,
knee, elbow and wrist. Traditionally temu putih rhizome (Curcuma
zedoaria(Christtm.) Roscoe)is a medical plant that can cure various diseases such
as inflammatory, cancer, destroying blood clots and lowering uric acid levels in
the blood. The purpose of this research was to determine the simplex
characteristics, and to determine the group of compounds contained in temu putih
rhizome and lowering acid levels in the blood.

This research includes identification, collecton and processing of
materials, the manufactured of crude, crude characterization includes examining
macroscopic, microscopic examination, determination of water content, water
soluble extract of the assay, assay of ethanol-soluble extracts, determination of
total ash content, ash content determination not acid-soluble, making extract and
the examination decrease of uric acid in blood used caffeine and juice chicken
liver as uric acid inducer to rat. Allopurinol at dosage 10 mg/kg BW as positive
control, Na-CMC 0.5% as negative control and temu putih rhizome ethanol
extracts as treatment group with doses 400.600 and 800 mg/kg BW. Test result
were analyzed by the method of analysis followed of variance (ANOVA)
followed by Post Hoct Tukey HSDmethod.
The result of simplex characterization gave the water content 7.65%, watersoluble extract 8.13%, ethanol-soluble extract 18.44%, total ash 3.76%, acidinsoluble ash 0.14%. The result of phytochemical screening of agarwood leaves
gave positive results for the presence of flavonoids, steroid/triterpenoids, tannins,
glycosides and alcaloids. In conclution uric acid level temu putih rhizome ethanol
extracts suspense dose 600 mg/kg BW provides the best uric acid level and is
equivalent to allopurinol.
Keywords: Curcuma zedoaria
extract,allopurinol.

(Christtm.)


Roscoe,

uric

acid,

ethanol

vii
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

5 18 88

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH (Curcuma zedoaria (Berg) Roscoe.) TERHADAP EFEK ANTIINFLAMASI ASAM MEFENAMAT PADA TIKUS PUTIH JANTAN.

1 3 9

EFEK ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH (Curcuma zedoaria (Berg.) Roscoe) PADA TIKUS EFEK ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH (Curcuma zedoaria (Berg.) Roscoe) PADA TIKUS PUTIH JANTAN.

0 0 14

PENDAHULUAN EFEK ANTIINFLAMASI EKSTRAK ETANOL RIMPANG TEMU PUTIH (Curcuma zedoaria (Berg.) Roscoe) PADA TIKUS PUTIH JANTAN.

0 0 11

Uji efek ekstrak air rimpang temu putih (Curcuma zedoaria (Berg.) Roscoe) terhadap kadar kreatinin darah tikus putih jantan yang diinduksi cisplatin - Ubaya Repository

0 0 2

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

0 0 14

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

0 0 5

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

0 0 12

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

0 0 3

Uji Efek Ekstrak etanol Rimpang Temu Putih (Curcuma zedoaria (Christtm.)Roscoe) Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Dalam Darah Pada Tikus putih jantan yang Diinduksi Kafein Dan Jus Hati Ayam

0 0 29