RPS Kep Keluarga RPL

KEMENTERIAN KESEHATAN RI
POLITEKNIK KESEHATAN BANJARMASIN
Jalan Haji Mistar Cokrokusumo No. 1A Banjarbaru 70714
Telp. (0511) 4773267 – 4780516 – 4781619 Fax. (0511) 4772288
e-mail : poltekkes_banjarmasin@yahoo.co.id, kepeg_poltekkesbjm@yahoo.co.id
Jurusan Kesehatan Lingkungan (0511) 4781131 ; Keperawatan (0511) 4772517 ; Kebidanan (0511) 3268018 ;
Gizi (0511) 4368621 ; Keperawatan Gigi (0511) 4772121 : Analis Kesehatan (0511) 4772718

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

1.
2.

3.

4.

5.

Kurikulum
Identitas Mata Kuliah

a. Nama
: Keperawatan Keluarga
b. Kode
:KEP.KM 632
c. Bobot SKS
: 3 SKS (2 SKS Teori : 1 SKS P)
d. Mata Kuliah Prasyarat :e. Program Studi/Jurusan
:D III Keperawatan (Program RPL)
f. Semester/Tahun Ajaran
:1(satu ) / 2017- 2018
g. Tim Dosen teori dan praktik :
1) H. Khairir Rizani, S.ST.,M.Kes (PJMK)
2) H. Syaifullah Kholik, A.Kep.,M.Kes
3) DR. Bahrul Ilmi, M.Kes
4) Tim Tutor
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini menguraikan membahas tentang konsep pelayanan kesehatan primer, konsep
keluarga, keluarga sehat, pemberdayaan keluarga, pendidikan kesehatan pada keluarga, konsep
keperawatan keluarga, perspektif keperawatan keluarga, model konseptual praktek keperawatan
keluarga, asuhan keperawatan keluarga, dokumentasi asuhan keperawatan keluarga. Kegiatan

belajar dilakukan melalui ceramah, diskusi dan penugasan.
Standar Kompetensi
:
Capaian pembelajaran program pada mata kuliah ini adalah setelah mengikuti perkuliahan
diharapkan mahasiswa dapat melaksanakan asuhan keperawatan keluarga.
Kompetensi Dasar
:
Pada akhir pembelajaran, diharapkan mahasiswa dapat memenuhi seluruh capaian pembelajaran
mata kuliah sebagai berikut :
a. Menguasai konsep pelayanan kesehatan primer
b. Menguasai konsep dasar keluarga
1) Konsep keluarga
2) Konsep keluarga sehat
3) Pemberdayaan keluarga
4) Pendidikan kesehatan pada keluarga
c. Menguasai konsep dasar keperawatan keluarga
1) Konsep keperawatan keluarga
2) Perspektif keperawatan keluarga
3) Model konseptual praktek keperawatan keluarga
d. Menguasai konsep proses keperawatan keluarga

1) Pengkajian keluarga
2) Diagnosa keperawatan keluarga
3) Perencanaan asuhan keperawatan keluarga
4) Implementasi keperawatan keluarga
5) Evaluasi keperawatan keluarga
6) Dokumentasi asuhan keperawatan keluarga

6.

Indikator Pencapaian Kompetensi:
Sikap
a. Mampu bertanggung gugat terhadap praktik professional meliputi kemampuan menerima
tanggung gugat terhadap keputusan dan tindakan professional sesuai dengan lingkup
praktik di bawah tanggungjawabnya, dan hokum/peraturan perundangan
b. Mampu melaksanakan praktik keperawatan dengan prinsip etis dan peka budaya sesuai
dengan Kode Etik Perawat Indonesia
Pengetahuan
a. Menguasai
b. Menguasai
c. Menguasai

d. Menguasai

konsep
konsep
konsep
konsep

pelayanan kesehatan primer
dasar keluarga
dasar keperawatan keluarga
proses keperawatan keluarga

Ketrampilan
a. Menunjukan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur
b. Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja dengan akurat dansahih,
mengkomunikasikan secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkannya
c. Mampu melakukan asuhan keperawatan keluarga dengan benar
7. Kriteria Kelulusan dan Penilaian
a. Setiap peserta didik harus lulus pada setiap metoda pembelajaran (NBL PBC = 68
b. Kehadiran PBC minimal 75 %

c. Setiap ketidakhadiran PBC/Tutorial, tanpa alasan, peserta didik diwajibkan membuat makalah
dengan judul sesuai topik kompetensi yang tidak diikuti.
d. Setiap ketidakhadiran PBP dengan alasan apapun, peserta didik diwajibkan melakukan praktik
mandiri diluar jadwal yang ditentukan dan diketahui oleh dosen pembimbing
e. Penilaian hasil belajar dilakukan berdasarkan butir dan bobot penilaian sebagai berikut :
No
1
2
3

Butir Penilaian
Nilai Tugas Mandiri dan Kelompok
Ujian Tengah Semester
Ujian Akhir Semester
Total

Bobot
30 %
30 %
40 %

100 %

Stándar penilaian digunakan sistem Penilaian Acuan Patokan Sebagai berikut :
Skore Nilai
Angka Mutu
Huruf Mutu
≥ 80
4
A
74-79
3,5
B+
68-73
3
B
62-67
2,5
C+
56-61
2

C
50-55
1,5
D+
41-49
1,0
D
0-40
0
E
8.

Sumber kepustakaan
:
a. Effendy, N, (1998), Dasar-dasar keperawatan kesehatan masyarakat, EGC, Jakarta
b. Friedman, (1998), Keperawatan keluarga teori dan praktek, EGC, Jakarta
c. Suprajitno, (2004), Asuhan keperawatan keluarga, aplikasi dalam praktik, EGC, Jakarta
d. Zaidin Ali, (2010), Pengantar keperawatan keluarga, EGC, Jakarta

9.


Jadual Kegiatan Pembelajaran

N
o

Minggu ke
(tgl)

1
1

2
I
Sabtu 23
Sept 2017

2

II

Sabtu 30
Sept 2017

Kemampuan
akhir yang
diharapkan
(CP MK)
3
Mampu
menjelaskan
konsep
pelayanan
kesehatan primer

Mampu
menjelaskan
konsep dasar
keluarga

Bahan Kajian

(materi ajar)

Bentuk/ Metode
Pembelajaran

4

5
Belajar Mandiri
Diskusi
Tugas
terstruktur

Konsep
pelayanan
kesehatan primer
a. Latar belakang
b. Pengertian
c. Tujuan
d. Prinsip dasar

e. Ciri-ciri
f. Ruang lingkup
g. Peranan
tenaga
kesehatan
h. Bentuk
operasional

Konsep
dasar
keluarga
a. Konsep
keluarga
b. Konsep
keluarga sehat
c. 12
indikator
keluarga sehat
d. Pemberdayaan
keluarga
e. Pendidikan
kesehatan pada
keluarga

Pengalaman
Belajar
Mahasiswa
6
Mahasiswa
belajar dari
modul/Bahan
referensi

Penilaian

Alokasi
waktu
(menit)

Kriteria
(C-P-A)

7
200’

8
C2 A2 P1

9
Mengerjakan
tugas dengan
benar

Tempat
pembelajar
an

11
Bahrul
Ilmi

12
Tempat
kerja

Bobot
(%)
10
UTS
(10 soal)

Mempresentasi
kan tugas saat
dilakukan
tutorial

Mahasiswa
mengerjakan
tugas secara
mandiri

Kuliah
Ceramah Tanya
Jawab

Indikator

Dosen

200’

C2 A2 P1

Menjelaskan
dengan benar

UTS
(10 soal)

Syaiful
Kholik

Kampus
Poltekkes

3

III
Sabtu, 7 Okt
2017

4

IV
Sabtu, 14
Oktober
2017

5

V
Sabtu, 21
Oktober
2017

6

VI
Sabtu ,28
Okt 2017

Mampu
menjelaskan
konsep dasar
keperawatan
keluarga

Konsep dasar
keperawatan
keluarga
a. Konsep
keperawatan
keluarga
b. Perspektif
keperawatan
keluarga
c. Model
konseptual
praktek
keperawatan
keluarga

Tutorial

Mahasiswa
mengerjakan
tugas secara
berkelompok

200’

C2 A2 P1

Mengerjakan
tugas dengan
benar

UTS
(10 soal)

Mampu Mampu
menjelaskan
konsep proses
keperawatan
keluarga
Mampu
memahami dan
melakukan
asuhan
keperawatan
keluarga

Konsep proses
keperawatan
keluarga

Tutorial

Mahasiswa
mengerjakan
tugas secara
berkelompok

200’

C2 A2 P1

Mengerjakan
tugas dengan
benar

Makalah
(nilai
makalah
)

Proses
keperawatan
keluarga
a. Pengkajian
b. Diagnosis
c. Perencanaan
d. Implementasi
e. Evaluasi
f. Dokumentasi
Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan lansia

Kuliah
Ceramah Tanya
Jawab

C2 A2 P2

Menjelaskan
dengan benar

UTS
(10 soal)

C2 A2 P1

Mengerjakan
tugas dengan
benar
Mempresentasi
kan tugas saat
dilakukan
tutorial

UTS
(10 soal)

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan lansia

Belajar Mandiri
Tugas

200’

Mahasiswa
belajar dari
modul/Bahan
referensi
danmengerja
kan
tugas
mandiri

200’

Tutor

Tutor

Khairir
Rizani

Syaiful
Kholik

R. Tutorrial
di Kab yang
ditetapkan

R. Tutorrial
di Kab yang
ditetapkan

Kampus
Poltekkes

Tempat
kerja

7

8

VII
Sabtu ,4
November
2017
VIII
Sabtu ,11
November
2017

Kampus
Poltekkes
UJIAN TENGAH SEMESTER
Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan balita
sakit

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan balita
sakit

Presentasi
Diskusi
Kuliah Ceramah
Tanya Jawab

200’

9

IX
Sabtu ,18
November
2017

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan ibu hamil

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan ibu hamil

Tugas
kelompok
Presentasi
Tutorial

Mahasiswa
berdiskusi
dengan tutor

10

X
Sabtu , 25
November
2017

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
remaja

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
remaja

Presentasi
Diskusi
Kuliah Ceramah
Tanya Jawab

-

11

XI
Sabtu , 2
Desember
2017

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
sekolah

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
sekolah

Belajar Mandiri

-

12

XII
Sabtu ,9
Desember
2017

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
baru menikah

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
baru menikah

Tugas
kelompok
Presentasi
Tutorial

Mahasiswa
berdiskusi
dengan tutor

200’

200’

200’

200’

C2 A2 P2

Menjelaskan
dengan benar

UAS
(10 soal)

Khairir
Rizani

Kampus
Poltekkes

C2 A2 P1

Menjelaskan
dan
Mengerjakan
tugas dengan
benar

UTS
(10 soal)

Tutor

R. Tutorrial
di Kab yang
ditetapkan

C2 A2 P2

Menjelaskan
dengan benar

UAS
(10 soal)

Bahrul
Ilmi

Kampus
Poltekkes

C2 A2 P2

Menjelaskan
dengan benar

UAS
(10 soal)

Khairir
Rizani

Tempat
kerja

C2 A2 P1

Menjelaskan
dan
Mengerjakan
tugas dengan
benar

UTS
(10 soal)

Tutor

R. Tutorrial
di Kab yang
ditetapkan

13

XIII
Sabtu ,16
Desember
2017

14

XIV

Mampu
memahami proses
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
dewasa

Asuhan
keperawatan
pada keluarga
dengan anak
dewasa

Tugas
kelompok
Presentasi
Tutorial

Mahasiswa
berdiskusi
dengan tutor

200’

UJIAN AKHIR SEMESTER

C2 A2 P1

Menjelaskan
dan
Mengerjakan
tugas dengan
benar

UTS
(10 soal)

Tutor

R. Tutorrial
di Kab yang
ditetapkan

Kampus
Poltekkes

RINCIAN PETUNJUK BELAJAR MANDIRI DAN TUTORIAL
Pertemuan
I
Sabtu 23
Sept 2017

Petunjuk Belajar
Peserta RPL membaca secara mandiri
modul/ referensi sebagai sumber
bacaan berkaiitan dengan bahan
kajian/materi belajar minggu 1

Rincian Tugas
Peserta RPL diminta untuk
menyelesaikan soal-soal
dibawah ini :
1. Apa yang melatar
belakangi adanya
pelayanan kesehatan
primer
2. Bagaimana peran tenaga
kesehatan khususnya
perawat dalam pelayanan
kesehatan primer
3. Uraikan dan jelaskan
bentuk dari pelayanan
kesehatan primer

Mandiri/Tutorial
Mandiri

III
Sabtu 7
Okt 2017

Peserta RPL melaksanakan kegiatan
tutorial bersama dengan tutor yang
ditetapkan
Tutor akan menguraikan lebih lanjut
tentang materi (Jika dibutuhkan) :
1. Konsep keperawatan keluarga
2. Perspektif keperawatan keluarga
3. Model konseptual praktek
keperawatan keluarga

1. Tutor akan memfasilitasi
jalannya diskusi
2. Tutor akan kembali
menguraikan
/menjelaskan
materi/pokok
bahasanyang belum
dipahami oleh perserta
RPL

Tutorial

IV
Sabtu, 14
Okt 2017

Peserta RPL diwajibkan untuk
membaca referensi tentang Konsep
Proses Keperawatan Keluarga
Tutor memfasilitasi jalannya
pembuatan makalah oleh masingmasing kelompok

Buatlah Makalah tentang
langkah-langkah proses
keperawatan keluarga
Isi Makalah meliputi :
A. Pendahuluan
B. Pembahasan
- Pengkajian
- Diagnosis
- Intervensi
- Implementasi
- Evaluasi
- Dokumentasi
C. Penutup
(Makalah akan diserahkan
oleh siepen Mata
Kuliah/Ketua Kelas kepada
Dosen PJMK)
Nilai makalah dijadikan
sebagai salah satu point
penilaian MK

Tutorial

VI
Sabtu , 28
Okt 2017

Peserta RPL membaca secara mandiri
modul/ referensi sebagai sumber
bacaan berkaitan dengan bahan
kajian/materi belajar minggu VI)

Peserta RPL diminta untuk
membuat makalah tentang
asuhan keperawatan pada
keluarga dengan lansia

Mandiri

( Tugas diketik dan
diserahkan kepada dosen
melalui siepen/ketua kelas
untuk mendapatkan nilai
mandiri
IX
Sabtu ,18
November
2017

Peserta RPL membagi diri menjadi 6 Buat laporan diskusi untuk
kelompok :
tiap
kelompok
dengan
Masing-masing
kelompok sistematika sbb :
mendiskusikan tentang
materi Isi Makalah meliputi :
kemudian membuat laporan diskusi A. Pendahuluan
tentang
asuhan
keperawatan B. Pembahasan
keluarga dengan ibu hamil
- Pengkajian
- Diagnosis
- Intervensi
- Implementasi
- Evaluasi
- Dokumentasi
C. Penutup
Laporan diserahkan oleh
sipen/ketua kelas pada tutor
untuk mendapatkan penilaian

XI
Sabtu , 2
Desember
2017

Peserta
RPL
diwajibkan
untuk
membaca referensi tentang Asuhan
keperawatan
keluarga
dengan
anaksekolah
Mahasiswa
kembali melakukan
review tarhadap semua materi yang
telah
diberikan
dalam
rangka
persiapan UAS

tutorial

Mandiri

Banjarbaru, 10 September 2017

Disiapkan Oleh
Dosen PJMK

Diperiksa Oleh
Ketua Program Studi

Di sahkan oleh
Ketua Jurusan

H. Khairir Rizani, S.ST.,M.Kes
NIP. 197602021999031001

Hj. Endang Sri P N,M.Kep, SpMB
NIP. 197508121998032002

Syamsul Firdaus,SKp,M.Kes
NIP.19660923 198903 1001