UPAYA MENINGKATKAN KREATIFITAS DALAM PEMBELAJARAN SUBTEMA MACAM – MACAM SUMBER ENERGI MELALUI Upaya Meningkatkan Kreatifitas Dalam Pembelajaran Subtema Macam – Macam Sumber Energi Melalui Metode Stad Bagi Siswa Kelas Iv Sd Negeri 6 Sendangharjo Kec. Kar

UPAYA MENINGKATKAN KREATIFITAS DALAM PEMBELAJARAN
SUBTEMA MACAM – MACAM SUMBER ENERGI MELALUI
METODE STAD BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI
6 SENDANGHARJO KEC. KARANGRAYUNG
GROBOGAN 2014 / 2015

SKRIPSI
Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai
derajat Sarjana S – 1

Oleh :
BETY WIJAYANTI
A54F121010

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2014

i

ii


iii

PERNYATAAN

Dengan ini , saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang
pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi
dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabila ternyata kelak/dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam
pernyataan saya di atas , maka saya bertanggung jawab sepenuhnya .

Surakarta, November 2014
Yang Menyatakan

BETY WIJAYANTI
NIM. A54F121010

iv


MOTTO

? Beribadah dan bertaqwa kepada Alla h SWT
? Berbakti dan membahagiakan kedua orang tua
? Semakin besar kemauan, semakin besar jalan menuju kesuksesan
? Suatu usaha yang anda mulai, janganlah anda hentikan sebelum
anda rasakan hasilnya

v

PERSEMBAHAN

Seiring sembah sujud kepada Allah SWT dengan rahmat dan kasih
sayang –Nya kupersembahkan karya ini untuk

:

* Bapak , ibu , suami, dan anak ku
Terimakasih atas do’a dan dukungan yang tak pernah terhenti untukku

* Tri Wibowo , S.pd
Terima kaih telah memberiku semangat dan motivasi
* Teman – teman pokjar purwodadi angkatan III
Terimaksih atas segala kerjasamanya dan do’a serta bantuannya
* Guru dan siswa SDN 6 Sendangharjo Kecamatan karangrayung
Terimakasih telah memberikan ijin dan kesempatan serta membantu dalam
pelaksanaan penelitian
* Almamaterku
Tempatku menuntut ilmu untuk bekal di dunia maupun di akhirat , semoga ilmu
yang diperoleh bermanfaat di masa depan

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas
rahmat dan hidayah-Nya, penulis sebagai mahasiswa Jurusan Pendidikan Guru
Sekolah Dasar Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah
Surakarta dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan baik dan lancar.

Menyadari bahwa suatu karya di bidang apapun tidak terlepas dari
kekurangan ,disebabkan karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang
dimiliki penulis . Oleh karena itu kritik dan saran yang sifatnya membangun
sangat diharapkan .
Akhirnya , dengan selesainya skripsi ini tidak lepas dari peran dan bantuan
yang telah diberikan berbagia pihak , baik langsung maupun tidak langsung . Pada
kesempatan ini kami sampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus
kepada :
1. Bapak Prof. DR. Harun Joko Prayitno, M.Hum . selaku Dekan FKIP UMS
Surakarta .
2. Bapak Drs. Sutan Syahrir Zabda , MH. selaku Ketua Program S1 PGSD
PSKGJ FKIP UMS surakarta yang memberikan dukungan kepada penulis.
3. Bapak Drs. M. Yahya, M. Si selaku dosen pembimbing yang membimbing
penulis selama penulisan skripsi.
4. Para Dosen (pengampu mata kuliah) yang membekali penulis dengan ilmu
kependidikan.
5. Tri Wibowo, S. Pd. selaku Kepala Sekolah SDN 6 Sendangharjo yang telah
memberikan berbagai fasilitas dan bimbingan sehingga kegiatan penulisan
skripsi berjalan lancar.
6. Rekan-rekan guru SDN 6 Sendangharjo yang telah memberikan bantuan

selama penulisan skripsi ini berlangsung.
7. Suami tercinta yang telah mendukung dan memberikan dorongan selama
penulisan skripsi ini berlangsung.

vii

Akhirnya penulis berharap, se moga penulisan skripsi ini dapat bermanfaat
bagi dunia pendidikan pada umumnya, serta lebih khus us bermanfaat bagi sesama
guru , serta dunia dan akherat .
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Surakarta, November 2014
Penulis

viii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL…………………………………………………

i


HALAMAN PERSETUJUAN……………………………………….

ii

HALAMAN PENGESAHAN………………………………………..

iii

HALAMAN PERNYATAAN……………………………………….

iv

HALAMAN MOTTO…………………………………………………

v

HALAMAN PERSEMBAHAN………………………………………

vi


KATA PENGANTAR………………………………………………...

vii

DAFTAR ISI………………………………………………………….

ix

DAFTAR TABEL……………………………………………………..

xii

DAFTAR GAMBAR………………………………………………….

xiii

DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………….

xiv


ABSTRAK……………………………………………………………

xv

BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang masalah.......................................................

1

B. Pembatasan Masalah……………………………………....

3

C. Perumusan Masalah.............................................................

3

D. Tujuan Masalah...................................................................


4

E. Manfaat Penelitian..............................................................

4

BAB II. LANDASAN TEORI
A. Kajian Teori.........................................................................

6

B. Kajian Penelitian Yang Relevan..........................................

10

C. Kerangka Pemikiran.............................................................

12

D. Hipotesis Tindakan..............................................................


13

BAB III. METODE PENELITIAN
A. Setting Penelitian.................................................................

14

B. Subyek P enelitian.................................................................

14

C. Prosedur Penelitian..............................................................

14

D. Data dan Sumber Data........................................................

21


E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ...........................

21

ix

F. Tehnik Validasi Data…………..........................................

25

G. Tehnik Analisis Data……………………………………...

26

H. Indikator Kinerja……..........................................................

26

BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Latar penelitian..................................................

28

B. Refleksi Awal Kondisi Pra Siklus.......................................

31

C. Analisis Pencarian Fakta…..................................................

34

D. Deskripsi Penelitian siklus 1………………………………

36

E. Deskripsi Hasil Siklus II………………………………….

40

F. Pembahasan………………………………………………..

45

G. Keterbatasan Penelitian……………………………………

50

BAB V. PENUTUP
A. Simpulan…........................................................................

52

B. Implikasi Hasil Penelitian...................................................

52

C. Saran..................................................................................

53

DAFTAR PUSTAKA.........................................................................

55

LAMPIRAN.......................................................................................

56

x

DAFTAR TABEL
Tabel 1. Penelitian yang Relevan………………………………………… 12
Tabel 2. Pedoman Observasi Pengumpulan data Kreatifitas siswa……… 23
Tabel 3. Pedoman Observasi Pengumpulan dan Penerapan
Metode STAD…………………………………………………..

24

Tabel 4. Format Catatan Lapangan……………………………………….. 25
Tabel 5. Indikator Kinerja Penelitian……………………………………

27

Tabel 6. Data Guru SDN 6 Sendangharjo Th Pelajaran 2014/ 2015……..

30

Tabel 7. Data S iswa SDN 6 Sendangharjo Th Pelajaran 2014/2015…….

31

Tabel 8. Observasi Kreatifitas Pra Siklus…………………………………. 33
Tabel 9. Observasi Kreatifitas Siklus 1……………..……………….

38

Tabel 10. Observasi Penerapan Metode STAD Pada Guru Siklus 1……

39

Tabel 11. Observasi Kreatifitas Siklus II……….……………………

42

Tabel 12. Observasi Penerapan Metode STAD pada Guru Siklus II…….. 44
Tabel 13. Perbandingan Kreatifitas Pra Siklus, Siklus I dan Siklus II….

xi

45

DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Skema Kerangka Berpikir………………………………

13

Gambar 2. Proses Penelitian Tindakan……………………………..

15

Gambar 3. Denah Ruang SDN 6 Sendangharjo……………………

30

Gambar 4. Grafik Tingkat Kreatifitas Dalam Pra Siklus………….

34

Gambar 5. Grafik Tingkat Kreatifitas Siklus I……………………..

39

Gambar 6. Grafik Tingkat Kreatifitas Siklus II…………………….

43

Gambar 7. Grafik Perbandingan Kreatifitas Pra Siklus, Siklus I, dan II

46

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.

Observasi Pra Siklus

Lampiran 2.

Observasi Siklus I

Lampiran 3.

Observasi Siklus II

Lampiran 4.

RPP Siklus 1

Lampiran 5.

RPP Siklus II

Lampiran 6.

Gambar proses Pembelajaran belum Penerapan Metode STAD

Lampiran 7.

Gambar Guru Menerangkan Materi Macam-macam

S umber

Energi
Lampiran 8.

Gambar Guru Memberikan Arahan Tentang Materi dalam
Kelompok

Lampiran 9.

Gambar Proses Pembelajaran setelah Guru Menerapkan Metode
STAD

Lampiran 10.

Jadwal Bimbingan Skripsi

Lampiran 11.

Ijin Observasi

Lampiran 12.

Ijin Riset

Lampiran 13.

Berita Acara Bimbingan Skripsi

Lampiran 14.

Pengesahan Revisi Skripsi

Lampiran 15.

Berita Acara Ujian Skripsi

Lampiran 16.

Surat Keterangan Sekolah

xiii

UPAYA MENINGKATKAN KREATIFITAS DALAM PEMBELAJARAN
SUBTEMA MACAM – MACAM SUMBER ENERGI MELALUI
METODE STAD BAGI SISWA KELAS IV SD NEGERI
6 SENDANGHARJO KEC. KARANGRAYUNG
GROBOGAN 2014 / 2015
Bety W ijayanti, A 54F 121 010.Program Studi PGSD
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas Muhammadiyah Surakarta,2014, 54
Halaman
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreatifitas belajar dalam
pembelajaran subtema macam–macam sumber energi melalui penerapan metode
STAD pada siswa kelas IV SDN 6 Sendangharjo, Kec. Karangrayung, Grobogan
2014/ 2015. Subyek penelitian ini adalah siswa dan guru kelas IV SDN 6
Sendangharjo Kec. Karangrayung, Kab. Grobogan, Penelitian tindakan Kelas ini
dilaksanakan dalam dua siklus. Metode pengumpulan data digunakan teknik
observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Dari hasil tindakan siklus I sampai siklus II terjadi peningkatan kreatifitas
belajar dalam pembelajaran subtema macam–macam sumber energi yang didapat
dari siswa. Pada siklus I dari 41 siswa terdapat 65% yang kreatif. Pada siklus II
dari 41 siswa yang kreatif sebesar 85%, hal ini menyatakan bahwa ada
peningkatan sebanyak 20% dari siklus I ke siklus II. Dari data di atas dapat
disimpulkan bahwa dengan menggunakan metode STAD dapat meningkatkan
kreatifitas belajar dalam pembelajaran subtema macam–macam sumber energi
pada siswa kelas IV SDN 6 Sendangharjo, Kec. Karangrayung, Grobogan
2014/ 2015.
Kata Kunci: Kreatifitas , Belajar, Metode , STAD.

Surakarta, November 2014
Penulis,

Bety Wijayanti

xiv