Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh Pengumuman Undang-Undang Perpajakan Tahun 2008 Terhadap Abnormal Return Saham

PENGARUH PENGUMUMAN UNDANG-UNDANG
PERPAJAKAN TAHUN 2008 TERHADAP ABNORMAL
RETURN SAHAM
Oleh:
GULLIT OKTOSAGALA
NIM: 232007153

KERTAS KERJA
Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Guna Memenuhi Sebagian dari
Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai
Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS
PROGRAM STUDI

: EKONOMIKA DAN BISNIS
: AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA
2012

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
Jalan Diponegoro 52 -60
:(0298) 321212, 311881
Telex 322364 ukswsa ia
Salatiga 50711 - Indonesia
Fax. (0298) -3 21433

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI
Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama
: Gullit Oktosagala
NIM
: 232007153
Program Studi : Akuntansi
Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga.
Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi,
Judul
: PENGARUH PENGUMUMAN UNDANG-UNDANG
PERPAJAKAN TAHUN 2008 TERHADAP ABNORMAL
RETURN SAHAM
Pembimbing
: 1. Theresia Woro Damayanti S.E., M.Si., Akt.
.
Tanggal di uji : 6 JUNI 2012
adalah benar-benar hasil karya saya.
Didalam skripsi ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan atau gagasan
orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam bentuk rangakaian
kalimat atau simbol yang saya aku seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri tanpa memberikan
pengakuan pada penulis aslinya.
Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan tindakan menyalin atau
meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya sendiri, saya bersedia menerima
sanksi sesuai peraturan yang berlaku di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen
Satya Wacana Salatiga, termasuk pencabutan gelar kesarjanaan yang telah saya peroleh.
Salatiga, 6 JUNI 2012

Yang memberi pernyataan
GULLIT OKTOSAGALA

ii

PENGARUH PENGUMUMAN UNDANG-UNDANG
PERPAJAKAN TAHUN 2008 TERHADAP ABNORMAL
RETURN SAHAM
Oleh:
GULLIT OKTOSAGALA
NIM: 232007153

KERTAS KERJA
Diajukan kepada Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Guna Memenuhi Sebagian dari
Persyaratan-persyaratan Untuk Mencapai
Gelar Sarjana Ekonomi

FAKULTAS


: EKONOMIKA DAN BISNIS

PROGRAM STUDI

: AKUNTANSI
Disetujui oleh:

Theresia Woro Damayanti S.E., M.Si., Akt.
Pembimbing

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2012
iii

ABSTRACT
This studies examines whether th tax laws announcement no.36 year 2008
contain useful information for investors by showing the difference of abnormal stock
returns on the shares of manufacturing companies listed on the Indonesia stock

exchange. The Research variable is abnormal return:; it is used to test the
information content of the new tax announcement law. This study uses 91
manufacturing companies as the sample and paired T-test as the instrument. The
results indicate thath there are no significant differences in abnormal stock return
from manufacturing companie, before, after or when the announcement, of the tax
laws.
Key words

: Tax, Abnormal Return

iv

SARI PATI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah Pengumunan UndangUndang Perpajakan No.36 Tahun 2008 memiliki kandungan informasi yang berguna
untuk investor dengan ditunjukkannya perbedaan abnormal return saham pada
saham-saham perusahaan manufaktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia.
Variable yang digunakan adalah abnormal return untuk menguji kandungan
informasi pada pengumuman undang-undang perpajakan yang baru. Penelitian ini
menggunakan 91 sampel perusahaan manufaktur. Alat uji yang digunakan dalam
penelitian ini adalah Paired T-Test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada

pengumuman undang-undang perpajakan kali ini tidak terdapat perbedaan yang
signifikan terhadap abnormal return saham pada perusahaan manufaktur sebelum
sudah dan sesaat pengumuman.
Kata kunci : Pajak, Abnormal Return

v

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi
dengan judul “Pengaruh Pengumuman Undang-Undang Perpajakan Tahun 2008
Terhadap Abnormal Return Saham “, sebagai persyaratan dalam mencapai gelar
Sarjana Ekonomi di Universitas Kristen Satya Wacana.
Skripsi ini membahas mengenai pengaruh pengumuman undang-undang
perpajakan yang baru terhadap perbedaan abnormal return saham sebelum, sesaat dan
sesudah terjadi pengumuman..
Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dan keterbatasan dalam
penelitian ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan bagi pembaca untuk dapat
melengkapi penelitian ini dengan melakukan pengembangan dan penelitian lebih
lanjut.

Semoga skripsi ini berguna bagi pembaca, terutama untuk para investor dalam
pengambilan keputusan.
Salatiga, 6 Juni 2012

Penulis
vi

UCAPAN TERIMA KASIH
Penulis sangat menyadari bahwa banyak sekali pihak yang membantu penulis
dalam menyelesaikan skripsi ini dari awal hingga akhir. Untuk itu penulis
mengucapan terima kasih kepada:
1. Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan limpahan rahmat dan karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini.
2. Ayah dan ibu tercinta dan tersayang yang dengan sabar selalu memberikan
dukungan dan doa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini.
3. Ibu Theresia Woro Damayanti S.E., M.Si., Akt selaku pembimbing utama
yang telah sabar dalam membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini
dari awal penyusunan hingga akhir.
4. Ibu Dr. Suzy Noviyanti, MM, CPA selaku wali studi yang telah memberikan
pengarahan dan tuntunan dari awal hingga akhir perkuliahan.
5. Seluruh staf TU dan laboratorium, Ibu Wahyu Budihastuti, Ibu Hermin

Widianti, Bapak Wardoyo, Bapak Anton Hermawan, Bapak Benedictus Labre
Dwi Naryatmo, yang telah membantu penulis dalam administrasi akademik
maupun non-akademik.
6. Adikku Vanila Putri Apriliana dan kakaku Heri (Mas Gondrong) yang selama
ini telah membantu memberikan semangat dan doa dalam penulisan ini.

vii

7. Tri Ismiyati Anisah, yang sudah mau meluangkan waktunya untuk berbagi
suka dan duka dan memberikan semangat dalam penulisan skripsi ini.
8. Sahabatku Ringga Jati Kurniawan dan Baharudin Adam Aditya terima kasih
untuk kebersamaan kalian yang selalu menemani dan saling mendukung.
9. Teman-temanku Gojeg Babu 2007, Ricky, Teguh, Dedi, Dikur, Feri, Oong,
Ganden, Rendy, Ijong, Gibon, Boneng, Galih, Mbah Yoso, Ubay, Sukma,
Andi, dan masih banyak lagi yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima
kasih atas suka dukanya semasa kuliah.
10. Teman-temanku Mitra Gahana, Galih, Rani, Dian, Victor, Abay, Mas Aris,
Mas Supo, Mas Agung, Mas Heri, Mas Herlif, dan masih banyak lagi yang
tidak disebutkan satu persatu terima kasih atas pembelajarannya yang sangat
berharga dan kebersamaan kalian.

Akhir kata, penulis berdoa semoga Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa
memberikan rahmat dan karunia-Nya kepada mereka semua. Dengan segala
kerendahan hati semoga skripsi ini berguna bagi semua pihak.
Salatiga, 6 JUNI 2012

Penulis

viii

DAFTAR ISI
Halaman Judul .................................................................................................

i

Surat Pernyataan Keaslian Skripsi ..................................................................

ii

Halaman Persetujuan .......................................................................................


iii

ABSTRACT ......................................................................................................

iv

SARI PATI ......................................................................................................

v

Kata Pengantar ................................................................................................

vi

Ucapan Terima Kasih ......................................................................................

vii

Daftar Isi ..........................................................................................................


ix

Daftar Tabel ....................................................................................................

xii

Lampiran .........................................................................................................

xiii

1.

PENDAHULUAN ...............................................................................

1

2.

LANDASAN TEORI ..........................................................................

5

2.1 Pengertian Pajak .........................................................................

5

2.2 Abnormal Return.........................................................................

5

2.3 Pengembangan Hipotesis ............................................................

6

METODE PENELITIAN .....................................................................

9

3.1 Jenis Data ....................................................................................

9

3.2 Populasi dan Sampel ...................................................................

10

3.

ix

3.3 Metode Pengumpulan Data .........................................................

11

3.4 Metode Analisi Data ...................................................................

11

Market Return .................................................................

12

3.4.2 Expected Return ..............................................................

13

3.4.3 Actual Return ..................................................................

13

3.4.4

Abnormal Return ............................................................

14

3.4.5

Average Abnormal Return .............................................

14

3.4.6 Teknik dan Langkah Analisis .........................................

15

ANALISIS DAN PEMBAHASAN .....................................................

16

4.1

Statistik Deskriptif ......................................................................

16

4.2

Uji Beda ......................................................................................

20

4.2.1 Uji Beda Sebelum dan Sesaat .........................................

20

4.2.2 Uji Beda Sebelum dan Sesudah ......................................

21

4.2.3 Uji Beda Sesaat dan Sesudah ..........................................

22

Pembahasan ................................................................................

23

PENUTUP ............................................................................................

25

5.1 Kesimpulan .................................................................................

25

5.2 Implikasi .....................................................................................

25

5.3 Keterbatasan Penelitian...............................................................

26

3.4.1

4.

4.3
5.

x

DAFTAR PUSTAKA .....................................................................................

xi

27

DAFTAR TABEL
Tabel 3.2 Jumlah Sampel Yang Digunakan ....................................................

11

Tabel 4.1 Rata-Rata Abnormal Return Selama Periode Peristiwa ...................

17

Tabel 4.2.1 Hasil Uji Paired T-Test Sebelum Dan Sesaat ...............................

20

Tabel 4.2.2 Hasil Uji Paired T-Test Sebelum Dan Sesudah ............................

21

Tabel 4.2.3 Hasil Uji Paired T-Test Sesaat Dan Sesudah ................................

22

xii

LAMPIRAN
Lampiran 1 Daftar Alfa Beta Dan Abnormal Return Perusahaan
Lampiran 2 Hasil Uji Normalitas
Lampiran 3 Hasil Paired T-Test Sebelum Sesaat
Lampiran 4 Hasil Paired T-Test Sebelum Sesudah
Lampiran 5 Hasil Paired T-Test Sesaat Sesudah

xiii

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengumuman Right Issue Terhadap Abnormal Return Saham Dan Volume Perdagangan Saham Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 54 112

Analisis Pengaruh Stock Split Terhadap Abnormal Return Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Analisis Pengaruh Stock Split Terhadap Abnormal Return Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 84 79

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Eksekutabilitas Ketentuan Peralihan Undang-Undang Yayasan

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kedudukan E-Commerce dalam Perspektif Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham T2 912012021 BAB I

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham T2 912012021 BAB II

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham T2 912012021 BAB IV

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham T2 912012021 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dampak Stock Split Terhadap Abnormal Return dan Likuiditas Saham

0 0 97