Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter Di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal

L
A
M
P
I
R
A
N

LAMPIRAN 1:
PEDOMAN WAWANCARA
EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN KARAKTER
DI SMP NEGERI 1 LIMBANGAN KABUPATEN KENDAL

1. Peneliti mencari data dan informasi dari informan
yang terdiri dari manajemen sekolah SMP Negeri
1 Limbangan (TIM Pengembang Sekolah I &II)
dari unsur konteks untuk mengetahui latar
belakang kebijakan program pendidikan karakter,
apakah program pendidikan karakter merupakan
kebutuhan


utama/primer/pokok

dan

apa

alasannya.
2. Peneliti mencari data dan informasi dari informan
yang terdiri dari manajemen sekolah SMP Negeri
1 Limbangan (Tim Pengembang Sekolah I&II) dari
unsur input untuk mengetahui kondisi awal yang
dimiliki (sarpras, RKAS).
3. Peneliti mencari data dan informasi dari informan
yang terdiri dari manajemen sekolah SMP Negeri
1 Limbangan (Tim Pengembang Sekolah I&II) dari
unsur proses untuk mengetahui apa, siapa dan
kapan

serta


sejauh

mana

program

telah

dilaksanakan dan hambatan apa yang dijumpai
selama pelaksanaan program dan bagaimanakah
solusinya.

LAMPIRAN 2:
KISI-KISI PENGAMBILAN DATA WAWANCARA
EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN KARAKTER
DI SMP NEGERI 1 LIMBANGAN KABUPATEN
KENDAL
A. Aspek
Konteks

pelaksanaan
program
pendidikan karakter di SMP Negeri 1
Limbangan Kabupaten Kendal
1. Hal apakah yang menjadi latar belakang
program pendidikan karakter di SMP Negeri 1
Limbangan, apakah merupakan kebutuhan
utama.
2. Bagaimanakah kebijakan manajemen sekolah
dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter
3. Apakah manajemen sekolah menganggarkan
program pendidikan karakter di RKAS
4. Bagaimanakah pertimbangan Kepala Sekolah
tentang program pendidikan karakter
5. Bagaimanakah pertimbangan Komite tentang
program pendidikan karakter
6. Bagaimanakah
pertimbangan
tokoh

masyarakat sekitar/alumni tentang program
pendidikan karakter
7. Bagaimanakah pemikiran orang tua tentang
program pendidikan karakter
B. Aspek input dalam pelaksanaan program
pendidikan karakter di SMP Negeri 1
Limbangan Kabupaten Kendal
1. Bagaimanakah program pendidikan karakter
berdampak
jelas
pada
perkembangan
kepribadian peserta didik.

2. Berapa % peserta didik yang menerima dengan
senang hati program pendidikan karakter;
3. Bagaimanakah reaksi peserta didik dengan
adanya program pendidikan karakter yang
harus diikutinya.
4. Seberapa

besar
perubahan
kepribadian
peserta didik setelah mengikuti program
pendidikan karakter.
5. Bagaimanakah sarana prasarana pendukung
SMP Negeri 1 Limbangan dalam rangka
program pendidikan karakter.
6. Bagaimanakah anggaran yang digunakan
dalam melaksanakan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan.
7. Bagaimanakah strategi yang diterapkan dalam
melaksanakan program pendidikan karakter di
SMP Negeri 1 Limbangan.
8. Bagaimanakah
kesiapan
Sumber
Daya
Manusia dan komitmen pimpinan terhadap
program pendidikan karakter di SMP Negeri 1

Limbangan.
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan
Kabupaten Kendal
1. Apakah program pendidikan karakter di
sosialisasikan kepada seluruh warga sekolah.
2. Bagaimanakah
pelaksanaan
program
pendidikan karakter, apakah sesuai dengan
jadwal.
3. Bagaimanakah cara memotivasi peserta didik
agar mereka tertib dalam melaksanakan
program pendidikan karakter serta bentuk
hukuman apakah yang diterapkan terhadap
pelanggaran tata tertib.

4. Apakah pendidik/tenaga kependidikan yang
terlibat dalam pelaksanaan program akan
sanggub menangani kegiatan selama program

berlangsung dan jika program dilanjutkan
5. Bagaimanakah
sarana
pendukung
pelaksanaan
program,
apakah
sarana
dimanfaatkan secara maksimal.
6. Bagaimanakah evaluasi kegiatan program
yang sudah dilaksanakan.
7. Hambatan apa saja yang dijumpai selama
pelaksanaan program dan kemungkinan jika
program dilanjutkan.

LAMPIRAN 3:
Blanko Pedoman Wawancara
Hari, tanggal
Waktu
Tempat

Informan

:
:
:
:

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
1

Pertanyaan
Hal apakah yang menjadi
latar belakang program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan, apakah
merupakan kebutuhan
utama


2

Bagaimanakah kebijakan
manajemen sekolah dalam
pelaksanaan program
pendidikan karakter

3

Apakah manajemen sekolah
menganggarkan program
pendidikan karakter di RKAS

4

Bagaimanakah
pertimbangan Kepala
Sekolah tentang program
pendidikan karakter


5

Bagaimanakah
pertimbangan Komite
tentang program pendidikan
karakter

6

Bagaimanakah
pertimbangan tokoh
masyarakat sekitar tentang
program pendidikan
karakter

7

Bagaimanakah pemikiran
orang tua tentang program
pendidikan karakter


Jawaban

B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
1

Pertanyaan
Bagaimanakah program
pendidikan karakter
berdampak jelas pada
perkembangan kepribadian
peserta didik

Jawaban

2
Berapa % peserta didik yang
menerima dengan senang hati
program pendidikan karakter
3
Bagaimanakah reaksi peserta
didik dengan adanya program
pendidikan karakter yang
harus diikutinya
4
Seberapa besar perubahan
kepribadian peserta didik
setelah mengikuti program
pendidikan karakter
5

6

7

Bagaimanakah sarana
prasarana pendukung SMP
Negeri 1 Limbangan dalam
rangka program pendidikan
karakter.
Bagaimanakah anggaran yang
digunakan dalam
melaksanakan program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan.
Bagaimanakah strategi yang
diterapkan dalam
melaksanakan program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan.
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal

No
1

Pertanyaan
Apakah program pendidikan
karakter di sosialisasikan

Jawaban

kepada seluruh warga sekolah
2

Bagaimanakah pelaksanaan
program pendidikan karakter,
apakah sesuai dengan jadwal

3

Bagaimanakah cara memotivasi
peserta didik agar mereka tertib
dalam melaksanakan program
pendidikan karakter serta
bentuk hukuman apakah yang
diterapkan terhadap
pelanggaran tata tertib

4

Apakah pendidik/tenaga
kependidikan yang terlibat
dalam pelaksanaan program
akan sanggub menangani
kegiatan selama program
berlangsung dan jika program
dilanjutkan

5

Bagaimanakah sarana
pendukung pelaksanaan
program, apakah sarana
dimanfaatkan secara maksimal

6

Bagaimanakah evaluasi
kegiatan program yang sudah
dilaksanakan

7

Hambatan apa saja yang
dijumpai selama pelaksanaan
program dan kemungkinan jika
program dilanjutkan

Limbangan, Des 2014
Responden/Informan

Hari, tanggal
Waktu
Tempat
Informan

:
:
:
:

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
1

Pertanyaan
Jawaban
Bagaimanakah pemikiran
orang tua tentang program
pendidikan karakter SMP
Negeri 1 Limbangan, apakah
program pendidikan karakter
merupakan kebutuhan utama
B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Apakah yang menjadi latar
belakang sehingga Bpk/Ibu
memilih SMP Negeri 1
Limbangan sebagai tempat
sekolah putra/putri Bpk/Ibu
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Apakah program pendidikan
karakter di sosialisasikan kepada
orang tua/wali murid
Adakah orang tua ada yang
2
membantu/mendukung sarana
prasarana dalam pelaksanaan
pendidikan karakter
Limbangan, Des 2014
Responden/Informan

Hari, tanggal
Waktu
Tempat
Informan

:
:
:
:

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah pemikiran
orang tua tentang program
Pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan, apakah
program pendidikan
karakter merupakan
kebutuham utama
B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah sarana
prasarana pendukung
program pendidikan karakter
SMP Negeri 1 Limbangan
Bagaimankah penyusunan
2
dan pengaturan jadwal
pendidikan karakter SMP
Negeri 1 Limbangan
Bagaimanakah strategi
pendidikan karakter yang
dilakukan untuk
3
meminimalis pelanggaran
peserta didik di SMP Negeri 1
Limbangan
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah sosialisasi
pendidikan karakter yang
ada di SMP Negeri 1
Limbangan
2

Bagaimanakah pelaksanaan
pendidikan karakter SMP
Negeri 1 Limbangan

3

Untuk meminimalis
terjadinya pelanggaran,
hukuman yang
bagaimanakah yang
diterapkan terhadap peserta
didik yang melanggar
ketentuan (sholat
berjama’ah, SKJ, kebersihan
dan sebagainya)

Limbangan, Des 2014
Responden/Informan

LAMPIRAN 4:
HASIL WAWANCARA
Hari, tanggal
Waktu
Tempat
Informan

:
:
:
:

Senin, 29 Desember 2014
11.00 – 12.00 WIB
Ruang Kepala Sekolah
Supardi,S.Pd,M.Pd (Kepala SMP N 1 Limbangan
Kendal)

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
1

Pertanyaan
Hal apakah yang menjadi
latar belakang program
pendidikan karakter di
SMP negeri 1 Limbangan,
apakah program
pendidikan karakter
merupakan kebutuhan
utama.

Jawaban
Untuk menggapai cita-cita
seperti yang tertuang dalam visi
dan misi sekolah yang harus
disepakati seluruh warga
sekolah termasuk komite dan
instansi terkait, ya untuk
merealisasikan visi, misi dan
tujuan sekolah.

2

Bagaimanakah kebijakan
manajemen sekolah dalam
pelaksanaan program
pendidikan karakter

Membentuk Tim Pengembang
Sekolah yang mendiskripsikan 8
standar pendidikan dan
pendidikan karakter melalui
rapat dinas dan sosialisasi.

3

Apakah manajemen
sekolah menganggarkan
program pendidikan
karakter di RKAS

Ya, dianggarkan dalam RKAS.

4

Bagaimanakah
pertimbangan Kepala
Sekolah tentang program
pendidikan karakter

5

Bagaimanakah
pertimbangan Komite
tentang program
pendidikan karakter

Membentuk Tim Pendidikan
Karakter/Tim Pengembang
Sekolah II, mengalokasikan
anggaran dalam RKAS 4 tahun
kedepan dan berkelanjutan.
Sangat mendukung, dimintai
pertimbangannya dan
dilibatkan dalam penyusunan
program.

6

Bagaimanakah
pertimbangan tokoh
masyarakat sekitar tentang
program pendidikan
karakter

Mendukung dan membantu
dalam penataan lingkungan dari
segi beaya secara sukarela
melalui sumbangan sukarela
komite.

7

Bagaimanakah pemikiran
orang tua tentang program
pendidikan karakter

Ada yang membantu secara
intensif dalam bentuk
menyumbang kipas angin,
karpet dan melalui sumbangan
sukarela.

B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
1

Pertanyaan
Bagaimanakah program
pendidikan karakter
berdampak jelas pada
perkembangan kepribadian
peserta didik

Jawaban
Berdampak jelas dan positif
melalui pembiasaan yang
menunjang pembentukan
karakter, seperti: salam, sapa,
senyum, kebersihan dan
bergaya hidupmsehat/SKJ,
kebersamaan, kepedulian dan
gotong royong.

2

Berapa % peserta didik
yang menerima dengan
senang hati program
pendidikan karakter

Sembilan puluh persen
menerima dengan senang hati,
selebihnya/10% masih
melakukan setengah hati dan
kurang peduli.

3

Bagaimanakah reaksi
peserta didik dengan
adanya program pendidikan
karakter yang harus
diikutinya

Mendukung dan senang (70%)
karena bermanfaat dalam
kehidupan sejak sekarang
sampai kelak kemudian hari,
tetapi masih ada beberapa
peserta didik (30%) yang
kurang peduli.

4

Seberapa besar perubahan
kepribadian peserta didik
setelah mengikuti program
pendidikan karakter

Pengurus OSIS dan siswa kelas
IX yang mengikuti Latihan
Kepemimpinan Dasar
perubahan sikap/pribadinya
lebih permanen, sedangkan
yang lain bersifat sementara
saja.

5

Bagaimanakah sarana
prasarana pendukung SMP
Negeri 1 Limbangan dalam
rangka program pendidikan
karakter.

Beberapa hal masih kurang,
misal: Belum ada dinding
informasi, namun untuk
musholla sudah cukup
memadai ( mampu
menampung 600 siswa),

peralatan rebana, alat
karawitan dan peralatan
pramuka dirasa sudah
memadai. Yang akademis
beberapa hal belum memadahi
tetapi sudah diprogramkan
tinggal menunggu realisasinya.
6

Bagaimanakah anggaran
yang digunakan dalam
melaksanakan program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan.

Dianggarkan di RKAS, ada
yang dari BOS ada yang dari
sumbangan sukarela komite,
lebih kurang 10%.

7

Bagaimanakah strategi
yang diterapkan dalam
melaksanakan program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan.

Sosialisasi, pengamatan,
diskusi, monitoring dan
evaluasi.

8

Bagaimanakah kesiapan
Sumber Daya Manusia dan
komitmen pimpinan
terhadap program
pendidikan karakter di SMP
Negeri 1 Limbangan.

Sudah siap meskipun masih
ada yang kurang peduli. Ya
pimpinan mendukung, terbukti
diterbitkannya Surat
Keputusan Kepala Sekolah
tentang Tim Pengembang
Sekolah II dan SMP N 1
Limbangan dijadikan sebagai
pilot project di Kabupaten
Kendal yang
mengimplementasikan
pendidikan karakter kepada
seluruh warga sekolah.
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal

No
1

Pertanyaan
Apakah program pendidikan
karakter di sosialisasikan
kepada seluruh warga
sekolah

Jawaban
Ya, melalui rapat pleno
komite, Rapat Dinas Dewan
Guru, Upacara, Informasi di
masjid, kegiatan-kegiatan
yang berkaitan dengan
kesiswaan.

2

Bagaimanakah pelaksanaan
program pendidikan
karakter, apakah sesuai
dengan jadwal

Sudah sesuai dengan jadwal,
tetapi partisipasi warga
sekolah belum maksimal
diikuti seluruh warga sekolah.

3

Bagaimanakah cara
memotivasi peserta didik
agar mereka tertib dalam
melaksanakan program
pendidikan karakter serta
bentuk hukuman apakah
yang diterapkan terhadap
pelanggaran tata tertib

Keteladanan, dorongan untuk
semua bekerja,
reward/punishment dan
kepedulian seluruh warga
sekolah.

4

Apakah pendidik/tenaga
kependidikan yang terlibat
dalam pelaksanaan program
akan sanggub menangani
kegiatan selama program
berlangsung dan jika
program dilanjutkan

Sanggub meskipun ada yang
kurang peduli, yang bagus
dilanjutkan dan yang belum
ada dimunculkan dalam
program sesuai usulanusulan yang masuk.

5

Bagaimanakah sarana
pendukung pelaksanaan
program, apakah sarana
dimanfaatkan secara
maksimal

Ya, sarana yang tersedia
sudah dimanfaatkan secara
maksimal.

6

Bagaimanakah evaluasi
kegiatan program yang
sudah dilaksanakan

Partisipasi belum 100%,
dievaluasi setiap semester,
usulan-usulan yang masuk
akan diprogramkan waktu
berikutnya.

7

Hambatan apa saja yang
dijumpai selama
pelaksanaan program dan
kemungkinan jika program
dilanjutkan

Kesadaran, semangat dan
motivasi masih sangat
rendah, solusinya
mengikutkan studi banding
agar lebih berpengalaman.

Limbangan, 29 Des 2014
Responden/Informan

Supardi, S.Pd,M.Pd

Hari, tanggal
Waktu
Tempat
Informan

: Sabtu, 20 Desember 2014
: 10.00 – 10.30
: Ruang Hall
: Bapak Hari Yudhotomo (Orang Tua/Wali

Murid)

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah pemikiran
Ya, Program pendidikan
orang tua tentang program
karakter sangat bermanfaat
pendidikan karakter SMP
untuk membentuk sikap &
Negeri 1 Limbangan, apakah karakter peserta didik.
program pendidikan
Program yang ada sudah
karakter merupakan
lumayan bagus namun masih
kebutuhan utama.
perlu penyempurnaan sarana
pendukung kegitan seperti
fasilitas sholat berjama’ah.
Jadi sangat dibutuhkan.
B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Apakah yang menjadi latar
Adanya program religius yang
belakang sehingga Bpk/Ibu membantu dalam Pendidikan
memilih SMP Negeri 1
Agama Islam.Kakaknya
Limbangan sebagai tempat
alumni SMP N 1 Limbangan.
sekolah putra/putri
Bpk/Ibu
C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Apakah program pendidikan
Ya, disosialisasikan pada
karakter di sosialisasikan
forum rapat pleno komite,
kepada orang tua/wali murid
melalui Bapak/Ibu Wali
Kelas, peserta didik serta
surat edaran.
2

Adakah orang tua ada yang
membantu/mendukung
sarana prasarana dalam
pelaksanaan pendidikan
karakter

Ya ada orang tua/alumni
yang menyumbang dalam
bentuk mebeler, untuk
masjid karpet dan kipas
angin.
Limbangan, 20 Des 2014
Responden/Informan

Bapak Hari Yudhotomo

Hari, tanggal
Waktu
Tempat
Informan

:
:
:
:

Kamis, 18 Desember 2014
10.15 – 11.00
Ruang Kepala Sekolah
Orizki Naulia Lestari (peserta didik)

A. Aspek Konteks pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah pemikiran Setuju dan mengetahui dari
orang tua tentang
putra-putrinya dan sangat
program Pendidikan
mendukung seni karawitan dan
karakter di SMP Negeri 1
pedalangan karena pernah
Limbangan, apakah
menyaksikan pentas seni
program pendidikan
karawitan dan pedalangan pada
karakter merupakan
waktu pentas di kecamatan pada
kebutuhan utama.
acara merti desa Limbangan.
Dengan demikian SMP Negeri 1
Limbangan sudah berusaha
melestarikan seni budaya
tradisional. Jadi pendidikan
karakter sangat dibutuhkan.
B. Aspek input dalam pelaksanaan program pendidikan
karakter di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah sarana
Lumayan memadahi, tetapi perlu
prasarana pendukung
perbaikan dan penambahan di
program pendidikan
beberapa tempat, seperti:
karakter SMP Negeri 1
perbaikan mebeler, ruang kelas
Limbangan
dan ruang perpustakaan karena
kurang menarik dan kurang
nyaman.
2

Bagaimankah
penyusunan dan
pengaturan jadwal
pendidikan karakter SMP
Negeri 1 Limbangan

Sudah sesuai. Menghindari
jangan sampai ada jadwal
ekstrakurikuler yang
mengorbankan jam pelajaran,
misal:jika akan mengikuti lomba
latihan dipadatkan di luar jadwal
sehingga peserta didik tidak ikut
pelajaran bahkan ada yang tidak
ikut ulangan harian. Selain itu
kegiatan ekstrakurikuler jangan
sampai jadwal bersamaan seperti
PASKIBRA dan Pramuka
terjadwal Sabtu pukul 14.00.

3

Bagaimanakah strategi
pendidikan karakter
yang dilakukan untuk
meminimalis
pelanggaran peserta
didik di SMP Negeri 1
Limbangan

Peserta didik yang melanggar
lebih ditertibkan dan dikerasi
serta diberi hukuman sesuai
dengan pelanggaran yang
dilakukan.Kesadaran dan
partisipasi peserta didik lebih
ditingkatkan lagi, yang
berprestasi diberi hadiah dan
yang melanggar diberi
sanksi/hukuman.

C. Aspek proses pelaksanaan program pendidikan karakter
di SMP Negeri 1 Limbangan Kabupaten Kendal
No
Pertanyaan
Jawaban
1
Bagaimanakah sosialisasi Sosialisasi melalui rapat pleno
pendidikan karakter yang komite/rapat wali murid,
ada di SMP Negeri 1
pengumuman/informasi di
Limbangan
masjid, upacara dan langsung
dari TU.
2

Bagaimanakah
pelaksanaan pendidikan
karakter SMP Negeri 1
Limbangan

Peningkatan Iman dan Taqwa
(Religius), Penegakan disiplin
sejak kecil, jujur, sopan serta
pembentukan
sikap/kepribadian.

3

Untuk meminimalis
terjadinya pelanggaran,
hukuman yang
bagaimanakah yang
diterapkan terhadap
peserta didik yang
melanggar ketentuan
(sholat berjama’ah, SKJ,
kebersihan dan
sebagainya)

Konseling, penyelesaian masalah
secepat mungkin, perhatian
khusus, memanggil orang tua
dan anaknya untuk diberi
pengarahan, pelanggaran yang
berulang kali dan sulit dibina
dikembalikan ke orang tua.

Limbangan, 18 Des 2014
Responden/Informan

Orizki Naulia L

DOKUMENTASI
Gambar 1
Persiapan Best Practice

Gambar 2
Nilai Karakter Religius Muslim

Gambar 3
Nilai Karakter Religius Non Muslim

Gambar 4
Tempat Wudhu sesudah Best Practice

Gambar 5
Nilai Karakter Peduli Lingkungan

Gambar 6
Nilai Karakter Tanggung Jawab sebagai petugas Karnaval

Gambar 7
Nilai Karakter Kebangsaan Pentas Seni Budaya Tradisional

Gambar 8
Nilai Karakter Demokratis Serah terima pengurus OSIS

Gambar 9
Nilai Karakter motivasi dan menghargai prestasi

PEMERINTAH KABUPATEN KENDAL
SEKOLAH MENENGAH PERTAMA
SMP NEGERI I LIMBANGAN
JL.Raya. Limbangan, Telp : (0294) 571443
SURAT – KEPUTUSAN
KEPALA SMP N 1 LIMBANGAN – KAB. KENDAL
Nomor : 800 / 240 / SMP
TENTANG
PEMBAGIAN TUGAS PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DAN TUGAS TAMBAHAN
SEBAGAI PEMBANTU KEPALA SEKOLAH
SEMESTER I dan II TAHUN PELAJARAN 2014 / 2015
MENIMBANG

:

MENGINGAT

:

Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan Proses belajar
mengajar / Praktik / Bimbingan dan Penyuluhan / Tugas-tugas lain di
SMP Negeri 1 Limbangan, maka perlu ditetapkan pembagian tugas
Pendidik dan Tenaga Kependidikan.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

UU no. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
UU no. 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
Permendiknas no. 41 / 2007 tentang Standar Proses untuk
Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah.
Permendiknas no. 16 / 2007 tentang Standar Kualifikasi
Akademik dan Kompetensi Guru.
Permendiknas no 20/2007 tentang Standar Penilaian Pendidikan.
Peraturan Pemerintah RI no 74 tahun 2008 tentang guru.
Permendikbud no 68 tahun 2013 tentang Kompetensi Dasar dan
Struktur Kurikulum 2013.
MEMUTUSKAN

Pertama

:

Pembagian Tugas Pendidik dan Tenaga Kependidikan dalam Proses
Belajar Mengajar dan tugas-tugas lain seperti tersebut pada lampiran
Keputusan ini.

Kedua

:

Tugas-tugas tersebut di atas agar dilaksanakan dengan sebaik-baiknya
dan tertib untuk dipertanggungjawabkan secara tertulis kepada Kepala
Sekolah.

Ketiga

:

Keempat

:

Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan Keputusan ini, dibebankan
pada anggaran yang sesuai.
.
Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan.

Ditetapkan di
: Limbangan
Tanggal
: 10 Juli 2014
Kepala SMPN 1 Limbangan

Supardi, S.Pd, M.Pd
NIP. 197109211990031009

Lampiran 13
SK Nomor : 800/240/SMP
Tentang
: Tim Pengembang Sekolah I

PEMBAGIAN TUGAS PENDIDIK DAN TENAGA
KEPENDIDIKAN
SEBAGAI TIM PENGEMBANG SEKOLAH I
TAHUN PELAJARAN 2014/2015

No.

Nama

1
2
3
4
5
6
7
8
9

Supardi, S.Pd, M.Pd
Drs. Mulyo Slamet
Munasir, S.PdI
Sri Sunarti, AMd
Dra. Nadar Mursih
Estuningari SP, S.Pd
Mulyadi, S.Pd
Drs. Budi Kiswanto
Kasmin, S.Pd

10
11
12
13
14
15
16
17

Haryani,S.Pd,MA
Tuminah S.Pd
Supadi, S.Pd
Kasan As’ari, S.PdI,M.PdI
Drs. Budi Kuncoro
Ir.Tri Joko
Sriyati
Sri Indriyowati

Jabatan
Penanggung Jawab
Ketua
Sekretaris
Bendahara
ST. Isi
ST. Proses
ST. Kelulusan
ST. Sarana dan Prasarana
ST. Pendidik dan Tenaga
Kependidikan
ST. Pengelolaan
ST. Pembiayaan
ST. Penilaian
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota
Anggota

Limbangan, 10 Juli 2014
Kepala SMP Negeri 1 Limbangan

Supardi, S.Pd,M.Pd
NIP. 197109211990031009

Lampiran 14
SK Nomor : 800/240/SMP
Tentang
: Tim Pengembang Sekolah II

PEMBAGIAN TUGAS PENDIDIK DAN TENAGA
KEPENDIDIKAN
SEBAGAI TIM PENGEMBANG SEKOLAH II
TAHUN PELAJARAN 2014/2015
Penanggung Jawab
Ketua
Sekretaris
Bendahara

: Supardi, S.Pd,M.Pd
: Kasan As’ari, S.PdI,M.PdI
: Joko Prasetyo, AMd
: Tuminah, S.Pd

Koordinator:
I.
II.

Profil Sekolah
Pengembangan Kurikulum

III.

Pengembangan Pembinaan
Kesiswaan/Ekstrakurikuler

IV.
V.

: Dra. Nadar Mursih
: Drs. Mulyo Slamet
Estuningari, SP,S.Pd
: Kasmin, S.Pd
: Mulyadi, S.Pd

Pengelolaan Sarana dan
Prasarana Sekolah
: Drs. Budi Kiswanto
Pengembangan Kegiatan Rutin,
Pembiasaan Keteladanan dan Terprogram:
: 1. Kasan As’ari, PdI,M.PdI
2. Munasir,S.PdI
b) Program Peduli Lingkungan
: 1.Giri Laksono, S.Pd
2.Drs. Budi Kiswanto
c) Program Tanggung Jawab
: 1.Kasmin, S.Pd
2.Mulyadi, S.Pd
d) Program Disiplin
: 1.Neng Tri DT, BA
2.Haryani, S.Pd, MA
e) Progrm Nasionalis/Cinta Tanah Air/Kebangsaan:
: 1.Nuswa Sawitri
2.Suwarsono, S.Pd
f) Program Demokratis
: 1.Wali Kelas
2.Pembina OSIS
g) Program Motivasi/Menghargai Prestasi: 1.Guru BK
2.Estuningari SP,S.Pd
a)

Program Religius

Limbangan, 10 Juli 2014
Kepala SMP Negeri 1 Limbangan

Supardi, S.Pd,M.Pd
NIP. 197109211990031009

PEMERINTAH KABUPATEN KENDAL
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI I LIMBANGAN
JL.Raya. Limbangan, Telp : (0294) 571443
SURAT KETERANGAN
Nomor: 800.2/008/SMP
Yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama
: Supardi,S.Pd,M.Pd
Pangkat/Gol
: Pembina/IVa
NIP
: 197109211999031009
Jabatan
: Kepala SMP Negeri 1 Limbangan Kendal
Menerangkankan dengan sesungguhnya bahwa:
Nama
: Nadar Mursih
NPM
: 942013067
Pendidikan
: Program Pascasarjana
Fakultas
: FKIP
Perguruan Tinggi : Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga


Mahasiswa tersebut di atas benar-benar telah melakukan
penelitian di SMP Negeri 1 Limbangan Kendal guna
memenuhi tugas penelitian tesis yang berjudul “Evaluasi
Program Pendidikan Karakter di SMP Negeri 1
Limbangan Kabupaten Kendal”.
 Pelaksanaan penelitian dilaksanakan dari bulan Desember
2014.
 Mahasiswa tersebut sudah selesai malakukan penelitian di
SMP Negeri 1 Limbangan Kendal pada hari Sabtu, 17
Januari 2015.
Demikian keterangan
ini, kemudian kepada yang
berkepentingan harap menjadikan periksa.
Limbangan, 17 Januari 2015
Kepala SMP Negeri 1 Limbangan
Supardi,S.Pd,M.Pd
NIP. 197109211999031009

Dokumen yang terkait

Studi Kualitas Air Sungai Konto Kabupaten Malang Berdasarkan Keanekaragaman Makroinvertebrata Sebagai Sumber Belajar Biologi

23 176 28

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

AN ANALYSIS OF GRAMMATICAL ERRORS IN WRITING DESCRIPTIVE PARAGRAPH MADE BY THE SECOND YEAR STUDENTS OF SMP MUHAMMADIYAH 06 DAU MALANG

44 306 18

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63