Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

ABSTRAK
PENGARUH BELANJA MODAL DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH
TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN PER KAPITA PADA
PEMERINTAHAN KABUPATEN/KOTA PROVINSI JAWA BARAT TAHUN
2010-2013
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Belanja Modal dan Pendapatan Asli
Daerah dianggap sah berpengaruh secara signifikan positif terhadap peningkatan
pendapatan per kapita di Pemerintahan Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Barat.
Metode penelitian dalam skripsi ini adalah dengan menggunakan desain
penelitian kausal, dengan jumlah sampel 9 kabupaten/kota setiap tahunnya dari 27
kabupaten/kota yang ada di Provinsi Jawa Barat. Penelitian ini dilakukan untuk
periode tahun 2010-2013. Jenis data yang dipakai adalah data sekunder. Data
diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Barat. Data yang dianalisis dalam
penelitian ini dari laporan realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
(APBD). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian adalah metode SEM
Bayes dengan menggunakan software Amos 22. Pengujian hipotesis dalam penelitian
ini menggunakan regresi linier dengan metode estimasi parameter Bayes.
Hasil hipotesis ini menunjukkan bahwa secara simultan kedua variabel
independen berpengaruh signifikan terhadap peningkatan pendapatan per kapita.
Secara parsial, belanja modal berpengaruh signifikan negatif terhadap pendapatan per
kapita, sedangkan Pendapatan Asli Daerah berpengaruh signifikan positif terhadap

pendapatan per kapita. Pendapatan Asli Daerah memiliki pengaruh yang paling
signifikan. Penelitian ini masih butuh diteliti oleh peneliti selanjutnya, karena
keterbatasan dari penelitian ini.
Kata Kunci : Belanja Modal, Pendapatan Asli Daerah, Pendapatan Per Kapita,
Metode SEM Bayes.

ii

ABSTRACT
EFFECT OF CAPITAL EXPENDITURE AND REVENUE OF REGIONAL
INCREASING PER CAPITA INCOME GOVERNMENT OF DISTRICT /
CITY OF WEST JAVA PROVINCE IN 2010-2013
This study analyzed the influence of Capital Expenditure and Local Revenue to
Income Per Capita in the District Government / City of West Java Province.
The method of this paper is a causal research design, with a sample of nine
districts / cities annually from 27 districts / cities in West Java Province. This
research was conducted for the period 2010-2013. The type of data used is secondary
data. Data obtained from the Central Statistics Agency (BPS), West Java. The data
analyzed in this study report on the realization of the Budget (APBD). The analytical
method used in this research is Bayes SEM method using software Amos 22. Testing

the hypothesis in this study uses linear regression with Bayesian parameter estimation
method.
The result of this hypothesis shows that simultaneously both of independent
variables significantly influence to increase of per capita income. Partially, capital
expenditures is significantly negative on income per capita, while the regional
revenue is positive significant on per capita income. Regional Revenue has the most
significant effect. This research still needs further investigated by researchers, due to
the limitations of this study.
Keywords: Capital Expenditure, Local Revenue, Income Per Capita, SEM Bayes
Method.

iii

Dokumen yang terkait

Pengaruh Belanja Daerah, Investasi, Pendapatan Per Kapita Dan Jumlah Penduduk Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten/Kota Se-Provinsi Sumatera Utara

2 54 110

Pengaruh Belanja Modal dan Pendapatan Asli Daerah terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita pada Pemerintahan Daerah di Provinsi Sumatera Utara

1 63 83

Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

2 36 69

PENGARUH BELANJA MODAL DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP PENDAPATAN PER KAPITA Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah (Pad) Terhadap Pendapatan Per Kapita (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Dan Kota Se-Provinsi Jawa Tengah Dari Tahun 200

0 1 14

PENGARUH BELANJA MODAL DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP PENDAPATAN PER KAPITA Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah (Pad) Terhadap Pendapatan Per Kapita (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Dan Kota Se-Provinsi Jawa Tengah Dari Tahun 200

0 3 13

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) TERHADAP BELANJA MODAL PADA KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA BARAT.

2 8 11

Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

0 0 11

Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

1 1 4

Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

0 0 21

Pengaruh Belanja Modal Dan Pendapatan Asli Daerah Terhadap Peningkatan Pendapatan Per Kapita Pada Pemerintahan Kabupaten Kota Provinsi Jawa Barat Pada Tahun 2010-2013

0 0 6