Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh
kompetensi, komitmen auditor, sikap pimpinan dan independensi, dengan
motivasi sebagai variabel moderating terhadap kinerja Aparat Pengawasan Intern
Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara. Jenis penelitian yang digunakan
adalah asosiatif yang bersifat kausal. Populasi dalam penelitian ini seluruh
personil APIP yang menduduki Jabatan Fungsional Audior (JFA) yang
berjumlah 220 auditor. Metode penarikan sampel menggunakan metode
proportional random sampling memakai rumus Slovin dengan jumlah 142
auditor. Data yang diolah adalah data primer yang diperoleh dengan cara
mengolah data kuesioner. Pengujian hipotesis dengan regresi linear berganda
dengan program Statistical Package for Social Science (SPSS). Hasil penelitian
ini menunjukkan secara simultan bahwa kompetensi, komitmen auditori, sikap
pimpinan dan independensi berpengaruh signifikan terhadap kinerja Aparat
Pengawasan Intern Pemerintah di Provinsi Sumatera Utara. Secara parsial bahwa
kompetensi, komitmen auditor, sikap pimpinan berpengaruh positif signifikan
terhadap kinerja APIP, sedangkan variabel independensi berpengaruh positif
tidak signifikan terhadap kinerja APIP. Motivasi sebagai variabel moderating
dapat memoderasi hubungan antara kompetensi, komitmen auditor, sikap
pimpinan dan independensi, dengan kinerja APIP di Provinsi Sumatera Utara.


Kata Kunci :

Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah,
Kompetensi, Komitmen Auditor, Sikap Pimpinan,
Independensi.

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

The purpose of this study was to analyze the effect of competence, auditor’s
commitment, leadership , independence, with motivation as moderating variables
influence to performance of internal control apparatus of government in North
Sumatera. The population was 220 auditors and data collection were done by
providing questionnaires to 142 auditors as sample. The research method using
proportional sample method. Hypothesis test use multiple regression analysis with
the program Statistical Package for Social Science (SPSS). The results of this
study showed simultaneously variable competention, auditor’s commitment,
leadership, independence, had significant influence the performance of internal

control apparatus of government in North Sumatera. While in partially
competence, auditor’s commitment, leadership had a positive significant
influence on the performance of the internal control official government (APIP) in
North Sumatera and independence variable had a positive not significant to the
performance of the internal control official government (APIP) in the
performance of internal control apparatus of government in North Sumatera.
Motivation as moderated variables may moderate the relationship between
competence, auditor’s commitment, leadership, independence with the
performance of the internal control apparatus at the government in North
Sumatera.

Keywords :

Performance of Internal Control Apparatus of Goverment,
competence, auditor’s commitment, leadership style, independence,
motivation.

Universitas Sumatera Utara


Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

0 0 14

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

0 0 10

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

0 0 29

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating Chapter III VI

0 2 51

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

0 0 5

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) di Provinsi Sumatera Utara Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderating

0 3 25

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah dengan Reward sebagai Variabel Moderating pada Inspektorat Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 18

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah dengan Reward sebagai Variabel Moderating pada Inspektorat Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 10

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah dengan Reward sebagai Variabel Moderating pada Inspektorat Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 27

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Aparat Pengawasan Intern Pemerintah dengan Reward sebagai Variabel Moderating pada Inspektorat Kabupaten Tapanuli Utara

0 0 5