LKPJ 2011.rar Tambahan DPU

Tambahan DPU
Permasalahan dan Solusi
1) Untuk bidang jalan Secara umum tidak ada permasalahan yang berarti
dari masing-masing program dan kegiatan baik secara teknis maupun non
tenknis, hanya saja karena keterbatasan anggaran pemeliharaan jalan
tidak dapat menjangkau seluruh jalan kabupaten yang mengalami
kerusakan.
Solusi:
Dilaksanakan berdasarkan skala prioritas sesuai dengan tingkat kerusakan
yang terjadi.

2) Program pembangunan saluran drainase dan gorong-gorong.
-

Tingkat

elevasi/kemiringan

tanah

yang


yang

berbeda-beda

menyebabkan tidak semua rumah dapat dijangkau sambungan air
limbah komunal.
-

Belum adanya payung hukum dalam pengelolaan limbah komunal di di
Panggungharjo yang masuk ke IPAL sehingga belum ada retribusi yang
masuk.

Solusi:
Pemilihan lokasi yang tepat dalam penempatan bak pengolah limbah
komunal dan penggunaan pompa untuk mengalirkan limbah yang sudah
aman dibuang.
Perlunya payung hukum pengelolaan limbah komunal yang masuk ke
IPAL komunal sehingga dapat menambah PAD pemerintah daerah.


Program Pengendalian Pemanfaatan Ruang, program ini dilaksanakan melalui
Kegiatan penyusunan kebijakan pengendalian pemanfaatan ruang,
dalam hal ini adalah proses prijinan/rokemendasi aspek tata ruang dan
persetujuan prinsip untuk pembangunan perumahan yang memiliki
dampak lingkungan. Pada tahun 2011 ini permohonan kesesuaian
aspek tata ruang ada 354 pemohon dengan 348 sudah sesuai, 2
dikembalikan karena perlu ditinjau kembali kesesuaiannya, 4 pemohon
tidak sesuai dan dikembalikan berkasnya. Sedang untuk permohonan
ada 30 pemohon/pengembang dengan 18 pemohon telah mendapat
persetujuan, sisanya masih dalam proses verifikasi.