EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA MESSENGGER WHATSAPP DAN LINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON-KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU OBAT

  EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA MESSENGGER WHATSAPP DAN LINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON-KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU OBAT SKRIPSI RANDIKA ALAMSYAH 1308010099 PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO JUNI 2017

  EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA MESSENGGER WHATSAPP DAN LINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON-KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU OBAT SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat Untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi RANDIKA ALAMSYAH 1308010099 PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO JUNI 2017

  HALAMAN PERSETUJUAN EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA MESSENGGER WHATSAPP DAN LINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON-KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU OBAT RANDIKA ALAMSYAH 1308010099 Skripsi ini telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan dalam sidang skripsi Pembimbing I Githa Fungie Galistiani, M. Sc., Apt NIK. 2160499 Pembimbing II Much. Ilham N. Aji W., MPH., Apt NIK. 2160588

  HALAMAN PENGESAHAN EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA MESSENGGER WHATSAPP DAN LINE UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON-KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU OBAT RANDIKA ALAMSYAH 1308010099 Telah dipertahankan didepan Panitia Ujian Skripsi Pada Hari Selasa, tanggal 25 Juli 2017 SUSUNAN PANITIA Ketua Wahyu Utaminingrum, M. Sc., Apt NIK. 2160515 Sekretaris Elza Sundhani, M.Sc., Apt NIK. 2160494 Penguji I Githa Fungie Galistiani, M. Sc., Apt NIK. 2160499 Penguji II Much. Ilham N. Aji W., MPH., Apt NIK. 2160588 Mengetahui Dekan Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto Dr. Agus Siswanto, M.Si., Apt NIK. 2160309 Saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Randika Alamsyah NIM : 1308010099 Program studi : S1 Farmasi Fakultas : Farmasi Universitas : Universitas Muhammadiya Purwokerto

  Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya dan semua sumber baik yang dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dengan benar serta bukan hasil penjiplakan dari karya orang lain.

  Demi pernyataan ini saya buat dan apabila kelak dikemudian hari terbukti ada unsur penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

  Purwokerto, 25 Juli 2017 Yang menyatakan,

  Randika Alamsyah

  MOTTO Menjadi orang yang paling bermanfaat bagi manusia lainnya Bismillahirrohmanirrohim,

Alhamdulillahirabbila’lamin, puji syukur kehadirat Alloh SWT yang telah memberikan kemudahan dan kelancaran kepada saya sehingga skripsi ini dapat

  terselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Skripsi ini saya persembahkan untuk:

  1. Kedua orang tua tercinta, Ibu Wahyuni dan Bapak Taslam yang tak pernah lelah mendukung dan mendoakan.

  2. Keluarga besar Bapak Mursid

  3. Keluarga di copas kos Mubarok, Tatak, Fudin, Wahyu, Pak Yono, Bu wiwi

  4. Sahabat terbaik Sulkhi Danu Pranoto yang tak lelah berjuang bersama dalam meraih cita-cita

  5. Nadha Maulani yang selalu mendukung dan membantu.

  6. Keluarga BEM Fakultas Farmasi 2013-2016

  7. Partner pimpinan organisasi Rizko Joan Arviandri, Anggi Nuritasari, Intan Maharani, Prayogo Pangestu, Ridwan Setiaji, Rachmi Gladiawati, Nur annisa Septianingrum, Erika Nur.

  8. Sahabat dalam Organisasi BEM Fakultas Farmasi Kabinet Semesta Mas Adzki, Anggi Nuritasari, Intan Riyanti Maharani, Nadia W. P., Ridwan Setiaji, Dwi Merishandy, Prayogo Pangestu, Neno Octal, Erika Nurhasanah, Suhli danu, Nuranisa, Arin, Nabella, Laras, Ika, Linar, Vena, Reza, Imas, Latif, Zaim, Tommi, Guplo, Hanif, Iqbal, Putra, Galar, Nanda, Fajri, Adit dan lainnya.

  9. Kelompok Prakktikum, Edo hari, Kun Wisnu, Ucup, Aen, Lulu, Luthfi, Mery dan Dewi

  10. Teman-teman seperjuangan Farmasi 2013 Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmatNya, dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Efektivitas Penggunaan Media Messengger Whatsapp Dan Line Untuk Meningkatkan Pengetahuan Mahasiswa Non-Kesehatan Tentang Dagusibu Obat. Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Farmasi pada Program Studi S1 Farmasi Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini, sangatlah sulit untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat: Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, S.H, M.H., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  (1) Dr. Agus Siswanto, M.Si., Apt. selaku Dekan Farmasi yang telah memberikan berbagai informasi dan bimbingan tentang tata laksana penyusunan skripsi;

  (2) Wahyu Utaminingrum, M.Sc., Apt. selaku Ketua Program Studi S1 Farmasi yang telah memberi berbagai informasi dan bimbingan tentang tata laksana penyusunan skripsi;

  (3) Githa Fungie Galistiani, M. Sc., Apt. selaku pembimbing I telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan dalam penyusunan skripsi ini;

  (4) Much. Ilham N. Aji W., MPH., Apt. selaku dosen pembimbing II yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan dalam penyusunan skripsi ini;

  (5) Wahyu Utaminingrum, M.Sc., Apt. dan Elza Sundhani, M.Sc., Apt yang telah memberikan berbagai pertanyaan untuk menguji kelayakan sebagai sarjana Farmasi;

  (6) Segenap dosen dan karyawan Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah membagikan ilmunya dengan penuh dedikasi dan telah melayani dengan sepenuh hati;

  (7) Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan bantuan dan dukungan baik materi maupun moral; serta (8) Semua pihak yang telah membantu dalam penelitian ini. Akhir kata, semoga Allah SWT memberikan balasan atas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu, aamiin.

  Purwokerto, 25 Juli 2017 Penulis,

  RANDIKA ALAMSYAH NIM. 1308010099 Efektivitas Penggunaan Media Messengger Whatssapp Dan Line Untuk Meningkatkan Pengetahuan Mahasiswa Non-Kesehatan Tentang Dagusibu Obat

  Randika Alamsyah, Githa Fungie Galistiani, Much Ilham Novalisa Aji Wibowo

  

ABSTRAK

  Penyebab terjadinya penggunaan obat yang tidak tepat dari cara memperoleh obat, cara penggunaan dan penyimpanan karena masih rendahnya pengetahuan masyarakat tentang obat sehingga masyarakat perlu untuk diberikan edukasi. Penelitian dilakukan untuk mengukur dan meningkatkan pengetahuan mahasiswa non-kesehatan tentang cara memperoleh obat, cara penggunaan obat, cara penyimpanan obat dan cara membuang obat, dan mengukur perbedaan pengetahuan setelah diadakan edukasi menggunakan media messenger WhatsApp dan LINE. Jenis dan rancangan penelitian ini cross sectional dengan rancangan

  

one-group pretest-posttest yang bertujuan untuk melihat peningkatan pengetahuan

  responden. Pengambilan sampel dilakukan dengan accidental sampling. Nilai

  

mean skor pengetahuan kelompok whatsApp setelah perlakuan 14,42 lebih tinggi

  dari sebelum perlakuan 10,51. Nilai mean skor pengetahuan kelompok LINE setelah perlakuan 13,45 lebih besar dari sebelum perlakuan yaitu 10,81 Untuk membandingkan tingkat pengetahuan kelompok whatsApp dan kelompok LINE diperoleh hasil 0,03 (p > 0,05), terdapat perbedaan yang signifikan. Terjadi peningkatan pengetahuan DAGUSIBU pada mahasiswa non kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto setelah diadakan edukasi dengan menggunaan media whatsApp dan LINE. Penggunaan media messenger whatssApp lebih efektif dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa non- kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto tentang DAGUSIBU obat .

  Kata kunci : dagusibu, edukasi, whatssapp dan line

  The Effectiveness Of WhatsApp And Line To Improve The Students’ Knowledge

  On Medicine Use And Handling Randika Alamsyah, Githa Fungie Galistiani, Much Ilham Novalisa Aji Wibowo

  

ABSTRACT

  The innapropriate use of medicine from its obtaining, use and store is due to the low level of knowledge among the people. That is why they need to be educated on the issue. The study was conducted to improve the knowledge of the college students’ of non-health department on the right ways to get, to use and to store the medicine as well as to dispose them, and also to measure the difference of their knowledge after they were given education via messenger media of WhatsApp and LINE. This was a cross-sectional study with a one-group pretest-posttest design to find out the knowledge improvement of the respondents. The sampling was accidental sampling. The mean of the scores among the WhatsApp group was 14.42 after the treatment; it was higher than before it, 10.51. Meanwhile the mean of the scores among the LINE group was 13.45 after the treatment; it was higher than before it, 10.81. To see its effectiveness of the two groups, it was compared and found that their difference was 0.03 (p > 0.05), meaning there was significant difference. It can be concluded that there is a significant improvement of knowledge on the medicine use and handling after the treatment among the respondents. It is also proved that WhatsApp is more effective than Line to be used as a media for educating the community, in this case the college students.

  Keywords: medicine use and handling, education, Whatsapp, Line

  

RIWAYAT HIDUP

Tempat dan Tanggal lahir

  Brebes, 6 Desember 1993

  Nama Orangtua

  Taslam Wahyuni

  Riwayat Pendidikan :

  1. Perguruan Tinggi : Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Purwokerto

  2. SMA / Tahun Lulus : SMK Semesta Bumiayu / 2012

  3. SMP / Tahun Lulus : SMP Negeri 02 Bantarkawung/ 2009

  4. SD / Tahun Lulus : MI Mathlabul Ulum Kalinusu / 2006

  Organisasi :

  1. Anggota BEM Fakultas Farmasi Kabinet 8 stars Pharmacy 2013

  2. Kordinator Dalam Negri BEM Fakultas Farmasi Kabinet Matahari 2014

  3. Anggota IMM Komisariat Farmasi 2014

  4. Gubernur BEM Fakultas Farmasi Kabinet Semesta 2015

  Pengalaman :

  1. Asisten Praktikum Ilmu Resep Dasar 2015

  2. Asisten Praktikum FTS Steril 2016

  3. Asisten Praktikum Ilmu Resep Dasar 2016

  4. Asisten Praktikum Solid 2017

  5. Asisten Praktikum Semi-Solid 2017

  

DAFTAR ISI

Halaman

  HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN ....................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii HALAMAN PERNYATAAN ........................................................................ iv MOTTO .......................................................................................................... v HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................... vi KATA PENGANTAR .................................................................................... vii ABSTRAK ...................................................................................................... ix

  ABSTRACT ...................................................................................................... x

  RIWAYAT HIDUP ......................................................................................... xi DAFTAR ISI ................................................................................................... xii DAFTAR TABEL ........................................................................................... xiv DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xv DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xvi

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ............................................................. 1 B. Perumusan Masalah .................................................................... 2 C. Tujuan Penelitian ........................................................................ 3 D. Manfaat Penelitian ..................................................................... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori ........................................................................... 4 B. Kerangka Konsep ....................................................................... 14 C. Hipotesis ..................................................................................... 14 BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................. 15 A. Jenis Dan Rancangan Penelitian ................................................ 15 B. Variable penelitian ..................................................................... 16 C. Waktu dan Tempat Penelitian .................................................... 16 D. Alat Dan Bahan .......................................................................... 17 E. Alur Penelitian ........................................................................... 23

  F. Analisis Hasil ............................................................................. 24

  BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Tempat dan Karakteristik Responden ................................................. 25 B. Validasi dan Reliabilitas ..................................................................... 26 C. Distribusi Jawaban Kuesioner ............................................................. 28 D. Uji Normalitas ..................................................................................... 32 E. Tingkat Pengetahuan ........................................................................... 32 F. Perbandingan Pengaruh WhatssApp dan LINE .................................. 35 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ......................................................................................... 37 B. Saran .................................................................................................... 37 DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 38 LAMPIRAN ................................................................................................... 40

  

DAFTAR TABEL

Halaman

  TabeI 3.1. Pengukuran Variabel Oprasional ................................................... 16

Tabel 3.2. Jadwal Penelitian............................................................................. 25Tabel 4.1. Karakteristik Responden ................................................................ 27

  Table 4.2.Distribusi Jawaban Edukasi Media WhatssApp .............................. 29

Tabel 4.3. Distribusi Jawaban Edukasi Media LINE .................................... 31Tabel 4.4. Pengaruh Edukasi Terhadap Tingkat Pengetahuan ....................... 33

  Tabel 4. 5. Analisis Data Pengaruh Dan Perbandingan Edukasi ………..…. 34

  

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Dokumen yang terkait

PENGARUH HOME PHARMACY CARE TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG PENGGUNAAN OBAT HIPOGLIKEMIK ORAL

0 5 42

PERBEDAAN EFEKTIVITAS ANTARA CERAMAH DAN LEAFLET UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN TENTANG HIV-AIDS PADA SISWA SMA DI BANDAR LAMPUNG

0 7 70

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA LEAFLET DAN VIDEO TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG PEDOMAN GIZI SEIMBANG PADA SISWA SMP NEGERI 5 YOGYAKARTA - Repository Poltekkesjogja

1 1 51

HUBUNGAN FREKUENSI PENGGUNAAN SOSIAL MEDIA WHATSAPP TERHADAP KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL PADA MAHASISWA KEPERAWATAN S1 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 0 15

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL BERUPA FACEBOOK DAN INSTAGRAM UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 2 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL BERUPA FACEBOOK DAN INSTAGRAM UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO - repository perpustakaan

0 0 16

EFEKTIVITAS METODE EDUKASI PENYULUHAN DAN DISKUSI INTERAKTIF DI MEDIA SOSIAL “PATH” DALAM UPAYA MENINGKATKAN PENGETAHUAN MAHASISWA NON KESEHATAN TENTANG DAGUSIBU DI KABUPATEN BANYUMAS

0 0 14

EFEKTIVITAS METODE EDUKASI LEAFLET DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN RASIONALITAS PENGGUNAAN OBAT UNTUK SWAMEDIKASI FLU PADA PENGUNJUNG APOTEK DI KABUPATEN BANYUMAS

0 0 14

EFEKTIVITAS METODE CBIA DAN FGD UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MASYARAKAT KECAMATAN PURWOKERTO UTARA TENTANG OBAT GENERIK SKRIPSI

0 3 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA - EFEKTIVITAS METODE CBIA DAN FGD UNTUK MENINGKATKAN PENGETAHUAN MASYARAKAT KECAMATAN PURWOKERTO UTARA TENTANG OBAT GENERIK - repository perpustakaan

0 1 13