EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN GIANYAR NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG PAJAK REKLAME.

SKRIPSI

EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH
KABUPATEN GIANYAR NOMOR 9 TAHUN 2010
TENTANG PAJAK REKLAME

I NYOMAN PUTRA PURNAMA
NIM. 1016051062

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016

1

EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH
KABUPATEN GIANYAR NOMOR 9 TAHUN 2010
TENTANG PAJAK REKLAME

Skripsi ini dibuat untuk memperoleh Gelar Sarjana Hukum

Pada Fakultas Hukum Universitas Udayana

I NYOMAN PUTRA PURNAMA
NIM. 1016051062

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016

ii

iii

iv

v

KATA PENGANTAR


Om Swastyastu.
Dengan memanjatkan puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widhi
Wasa,

karena

berkat

rahmat-nyalah

skripsi

saya

in

yang

berjudul


“EFEKTIFITAS PELAKSANAAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN
GIANYAR NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG PAJAK REKLAME”
sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas
Hukum Universitas Udayana, dapat diselesaikan.
Penulis menyadari skripsi ini belum sempurna, karena keterbatasan
pengetahuan dan pengalaman yang penulis miliki, oleh karena itu dengan rendah
hati penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dalam rangka
penyempurnaan skripsi ini.
Pembuatan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak, karena
tanpa bantuan dari pihak lain maka skripsi ini tidak akan berhasil diselesaikan,
untuk itu pada kesempatan ini juga penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Prof. Dr. I Made Arya Utama, SH.MH., Dekan Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
2. Bapak Dr. Gede Made Swardhana, SH.MH., Pembantu Dekan I Fakultas
Hukum Universitas Udayana.
3. Bapak Dr. Ni Ketut Sri Utari, SH.MH., Pembantu Dekan II Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
4. Bapak Dr. I Gede Yusa, SH.MH., Pembantu Dekan III Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
v


5. Bapak Anak Agung Gede Oka Parwata, SH.Msi., Ketua Program Ekstensi
Fakultas Hukum Universitas Udayana.
6. Bapak Anak Agung Ketut Sukranatha, SH.MH., Sekretaris Program Ekstensi
Fakultas Hukum Universitas Udayana.
7. Bapak Dr. Putu Gede Arya Sumertayasa, SH,MH, Pembimbing I yang telah
banyak memberikan arahan dan telah menyediakan waktunya untuk
membimbing.
8. Bapak I Ketut Suardita, SH,MH, Pembimbing II yang telah banyak
memberikan arahan dan telah menyediakan waktu untuk membimbing.
9. Bapak I Ketut Artadi, SH.SU., Pembimbing Akademik yang sabar dan penuh

tanggung jawab membimbing selama menempuh perkuliahan di Fakultas
Hukum Universitas Udayana.

10. Bapak/Ibu dosen di Fakultas Hukum Universitas Udayana yang telah banyak
memberikan ilmu pengetahuan kepada saya pada perkuliahan.
11. Bapak/Ibu Tenaga Kependidikan di Fakultas Hukum Universitas Udayana

yang telah banyak membantu dalam proses administrasi perkuliahan saya.

12. Ayah penulis I Wayan Pasek Sudewa, B.A dan ibu penulis Ni Wayan Murni,
S.Pd.SD dan keluarga besar yang begitu perhatian dan telah memberikan
dukungan moril dan doa restu dalam menyelesaikan kuliah di Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
13. Kekasih tercinta Ni Kadek Yusma Dewi, yang selalu mendukung dan
memberi semangat penulis disaat mengerjakan skripsi ini.

vi

14. Teman-teman SINEW BAND yaitu Rexy, Gung Wira, Junk Wah, yang selalu
memberi semangat dan bantuan mengerjakan skripsi ini.
15. Teman-teman Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana Program
Ekstensi yang tidak dapat dapat saya sebutkan satu persatu, yang telah
memberikan semangat disaat susah dan senang bersama selama perkuliahan
dan selama penyusunan skripsi ini.
Semoga segala kebaikan, bantuan serta petunjuk dari Ibu/Bapak dan
saudara sekalian mendapatkan pahala dari Ida Sang Hyang Widhi Wasa. Akhir
kata, Apabila Ada kekurangan didalam skripsi ini mohon dimaafkan dan besar
harapan penulis semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca.
Om Santhi, Santhi, Santhi, Om.


Denpasar, 22 Juli 2016
Penulis

I Nyoman Putra Purnama

vii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL......................................................................................

i

HALAMAN PERSYARATAN GELAR SARJANA HUKUM ....................

ii

HALAMAN PRSETUJUAN PEMBIMBING...............................................


iii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ......................................................

iv

KATA PENGANTAR ...................................................................................

v

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN .........................................................

viii

DAFTAR ISI ..................................................................................................

ix

ABSTRAK .....................................................................................................


xii

ABSTRACT ...................................................................................................

xiii

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ...........................................................

1

1.2 Rumusan Masalah .....................................................................

7

1.3 Ruang Lingkup Masalah ...........................................................

7


1.4 Orisinalitas Penelitian ...............................................................

7

1.5 Tujuan Penelitian ......................................................................

8

1.5.1 Tujuan Umum .................................................................

8

1.5.2 Tujuan Khusus.................................................................

9

1.6 Manfaat Penelitian ....................................................................

9


1.6.1 Manfaat Teoritis ..............................................................

9

1.6.2 Manfaat Praktis ...............................................................

9

1.7 Landasan Teoritis ......................................................................

10

1.8 Metode Penelitian .....................................................................

14

viii

a. Jenis Penelitian ....................................................................


15

b. Jenis Pendekatan .................................................................

15

c. Sifat Penelitian ....................................................................

15

d. Data dan Sumber Data ........................................................

16

e. Teknik Pengumpulan Data ..................................................

17

f. Pengolahan dan Analisis Data.............................................

17

BAB II KONSEPSI PAJAK
2.1 Konsep Pajak ............................................................................

18

2.1.1 Pengertian Pajak ..............................................................

18

2.1.2 Asas-asas Pemungutan Pajak ..........................................

19

2.1.3 Pengelompokan Pajak .....................................................

21

2.2 Konsep Pajak Reklame .............................................................

26

2.2.1 Pengertian Pajak Reklame ..............................................

26

2.2.2 Objek Pajak Reklame ......................................................

27

2.2.3 Subjek Pajak Dan Wajib Pajak Reklame ........................

29

2.3 Konsep Otonomi Daerah...........................................................

29

2.3.1 Pengertian Otonomi Daerah ............................................

30

2.3.2 Pelaksanaan Otonomi Daerah .........................................

30

BAB III PEMUNGUTAN

PAJAK

REKLAME

DI

KABUPATEN

GIANYAR
3.1 Latar Belakang Terbentuk Badan Pelayanan Perizinan
Terpadu Kabupaten Gianyar .....................................................

32

3.2 Peraturan Pemungutan Pajak Reklame Di Kabupaten Gianyar

35

ix

3.3 Efektifitas Pemungutan Pajak Reklame Di Kabupaten
Gianyar ......................................................................................
BAB IV KENDALA

DAN

UPAYA

DALAM

38

PELAKSANAAN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN GIANYAR NOMOR.
9 TAHUN 2010 TENTANG PAJAK REKLAME.
4.1 Kedala Yang Timbul Dalam Pelaksanaan Peraturan Daerah
Tentang Pajak Reklame Di Kabupaten Gianyar .......................

52

4.1.1 Kurangnya Sosialisasi .....................................................

52

4.1.2 Kurangnya koordinasi dengan instansi terkait ................

53

4.1.3 Lemahnya sikap pelaksana .............................................

54

4.1.4 Lemahnya penegakan hukum .........................................

55

4.2 Upaya Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kabupaten
Gianyar Mengatasi Kendala Dalam Pelaksanaan Peraturan
Daerah Tentang Pajak Reklame Di Kabupaten Gianyar ...........

56

4.2.1 Upaya untuk mengatasi kurangnya sosialisasi................

56

4.2.2 Upaya untuk mengatasi kurangnya koordinasi dengan
instansi terkait .................................................................

57

4.2.3 Upaya untuk mengatasi lemahnya sikap pelaksana ........

58

4.2.4 Upaya untuk mengatasi lemahnya penegakan hukum ....

58

BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan ...............................................................................

60

5.2 Saran .........................................................................................

61

DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR INFORMAN
LAMPIRAN
x

ABSTRAK
Pajak reklame adalah pajak atas penyelenggaraan reklame yang dikelola
oleh Kabupaten Gianyar. Reklame adalah benda, alat, perbuatan atau media yang
menurut bentuk dan corak ragamnya untuk tujuan komersial, dipergunakan untuk
memperkenalkan, menganjurkan atau memujikan suatu barang, jasa atau orang,
ataupun untuk menarik perhatian umum kepada suatu barang, jasa atau orang
yang ditempatkan atau dapat dilihat, dibaca, dan/atau didengar dari suatu tempat
oleh umum kecuali yang dilakukan oleh pemerintah. Pajak reklame seharusnya
cukup potensial untuk mempengaruhi peningkatan Pendapatan Asli Daerah
Kabupaten Gianyar dikarenakan setiap tahunnya semakin banyak reklame yang
terpasang disepanjang jalan.
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas
pemungutan pajak reklame di kabupaten gianyar dan untuk mengetahui kendala
dalam pelaksanaan peraturan daerah tentang pajak reklame di kabupaten gianyar.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian Hukum Empiris. Dalam
metoda penelitian hukum empiris, hukum dikonsepkan sebagai suatu gejala
empiris yang dapat diamati di dalam kehidupan nyata dan tetap berpijak pada
peraturan Perundang-undangan yang berlaku. Dapat disimpukan bahwa penetuan
target dan penentuan nilai sewa pajak reklame untuk memaksimakan pendaptan
asli daerah. Kendala yang timbul dalam pelaksanaan peraturan pajak reklame
adalah kurangnya sosialisasi, Kurangnya Koordinasi dengan Instansi Terkait,
Lemahnya Sikap Pelaksana, dan Lemahnya Penegakan Hukum.
Kata kunci: efektifitas, pelaksanaan, pajak reklame

xi

ABSTRACT
Advertisement tax is taxe on implementation advertisement that is
administered by the district Gianyar. Advertisement is object, tool, acts or media
that according to form and complexion manifold for commercial purposes, used to
introduce, advocate or promote a product, service or person, or simply to attract
public attention to a product, service or person that placed or can be seen, read and
/ or heard from somewhere by the public unless carried out by the government.
Advertisement tax should have enough potential to influence the improvement of
regional revenue each year due to the Gianyar regency more billboards installed
along the road.
The aim in this research is to determine the effectiveness advertisement
taxation in the district of Gianyar and to identify constraints in the implementation
local regulations on the advertisement tax in the district of Gianyar.
This research uses method Empirical Legal Research. In method empirical
legal research, law conceived as an empirical phenomenon that can be observed in
real life and remain grounded in the rules applicable legislation. Can be concluded
that determination of the target and pentuan rental value for memaksimakan
advertisement tax income of the original area. Obstacles that arise in the
implementation of the advertisement tax legislation is the lack of socialization,
lack of coordination with Related Agencies, Weak Implementation attitude, and
Weak Law Enforcement.
Keywords : effectiveness, implementation, advertisement tax

xii

Dokumen yang terkait

Proses Pelaksanaan Peraturan Walikota Medan Nomor 54 Tahun 2010 Tentang Rincian Tugas Pokok Dan Fungsi BadanPenanaman Modal Kota Medan (Studi Pada Pengawasan Badan Penanaman Modal Kota Medan)

0 124 257

Implementasi Peraturan Walikota Medan Nomor 20 Tahun 2011 Dalam Penerbitan Ijin Usaha Minimarket

0 59 102

Implementasi Perda Nomor 05 Tahun 2010 Tentang Retribusi Jasa Usaha Angkutan Umum Ditinjau dari Hukum Administrasi Negara (Studi Kota Padang Sidempuan)

8 159 109

Pandangan Kritis Eksistensi Pasal 32 Ayat (2) Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 Tentang Pendaftaran Tanah Atas Sertipikat Hak Atas Tanah (Studi Kasus Di Kota Medan)

6 132 159

Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-12/PB/2007 tentang Prosedur dan Tata cara Permintaan serta Pembayaran Uang Makan bagi Pegawai Negeri Sipil

0 24 8

Penerapan Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 3 Tahun 2014 Tentang Kawasan Tanpa Rokok Berdasarkan Hukum Administrasi Negara (Studi Di Kota Medan)

13 140 63

Pengaruh Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013 Tentang Pajak Penghasilan Dari Usaha Yang Diterima Atau Diperoleh Wajb Pajak Yang Memiliki Predaran Bruto Tertentu Terhadap Penerimaan Pajak Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Lubuk Pakam

3 57 83

Analisis Penerapan Penuh Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintah (SAP) Berbasis Akrual (Kasus Pada Pemerintah Kota Medan)

18 162 123

Implementasi Peraturan Walikota Medan Nomor 28 Tahun 2011 Tentang Perizinan Usaha Warnet (Tinjauan Kebijakan Sosial Untuk Mencegah dan Mengatasi Perilaku Menyimpang Pengguna Warnet)

5 93 159

Implementasi Peraturan Walikota Medan Nomor 20 Tahun 2011 Dalam Penerbitan Ijin Usaha Minimarket

3 76 102