RPP IPA SD MI KELAS 3.5 SilabusRPP

http://SilabusRPP.Com

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Mata Pelajaran
Materi Pokok
Pertemuan / waktu
Metode

: SAINS
: Lingkungan
: Ketiga / 2 x 30 menit
: Ceramah dan diskusi

A. Kompetensi Dasar
2.2 Mendeskripsikan kondisi lingkungan yang berpengaruh terhadap kesehatan
B. Indikator
o Menjelaskan pengaruh pencemaran lingkungan terhadap kesehatan.
C. Materi Essensial
Pengaruh Kondisi Lingkungan Terhadap Kesehatan (Hlm.55)

D. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas III
E.

Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa
1. Pendahuluan
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti
o Memahami peta konsep tentang lingkungan
o Memahami pengaruh lingkungan tidak sehat terhadap kesehatan
- Udara yang berdebu langsung membuat kita terbatuk-batuk dan mata kita
menjadi perih
- Keadaan air yang tercemar dapat meracuni tubuh

(50 menit)

3. Penutup

o Memberikan kesimpulan bahwa kesehatan kita dapat terganggu jika terusmenerus berada dalam lingkungan tidak sehat

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumah
o Mengamati lingkungan di rumah

Mengetahui
Kepala Sekolah

(

Jakarta,
Guru Mata Pelajaran

)

(

)