BAB II ANALISA SISTEM USULAN - BAB II ANALISIS SISTEM USULAN

BAB II ANALISA SISTEM USULAN

2.1. ANALISIS KEBUTUHAN SOFTWARE

2.1.1. Tahapan Analisis Kebutuhan Fungsi

  Tahapan analisis, meliputi tahapan analisis kebutuhan fungsionalitas dari masing-masing pengguna yang berinteraksi langsung terhadap sistem informasi penggajian.

  a. Karyawan

  A1. Karyawan bisa melakukan login kedalam sistem absensi A2. Karyawan bisa melakukan absensi online A3. Karyawan bisa cetak slip gaji A4. Karyawan bisa melihat biodata pribadi karyawan

  b. Staff Bagian SDM B1. Staf bagian SDM bisa melakukan login kedalam fasilitas SDM.

  B2. Staf bagian SDM bisa melakukan pengolahan data karyawan. B3. Staf bagian SDM bisa melakukan pengolahan data Jabatan B4. Staf bagian SDM bisa melakukan absensi kehadiran karyawan

  c. Staff Bagian Keuangan

  C1. Staf bagian keuangan bisa melakukan login kedalam fasilitas Keuangan. C2. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Pengajian. C3. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Potongan BPJS Kesehatan dan Ketenaga Kerjaan. C4. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Potongan Pinjaman. C5. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Pajak

  Penghasilan C6. Staf bagian keuangan bisa menampilkan laporan Penggajian.

  d. Direktur D1. Direktur bisa melakukan login kedalam fasilitas Direktur.

  D2. Direktur bisa menampilkan laporan absensi karyawan D3. Direktur bisa menampilkan penggajian bulanan

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom

2.1.2. Tahapan Analisis Kebutuhan Userinterface

  a. Karyawan

  1. Form Login untuk Karyawan

  2. Form Absensi online

  3. Form Menampilkan Data Slip Gaji Bulanan

  4. Form biodata pribadi karyawan

  b. Staff Bagian SDM

  1. Form login untuk SDM

  2. Form Pengolahan Data Karyawan (Browse Data Karyawan)

  a. Form Tambah Data Karyawan

  b. Form Ubah Data Karyawan

  3. Form Pengolahan Browse Data Jabatan

  a. Form Tambah Data Jabatan

  b. Form Ubah Data Jabatan

  4. Form Update absensi kehadiran karyawan

  c. Staff Bagian Keuangan

  1. Form login untuk bagian Keuangan

  2. Form Pengolahan data Pengajian. (Browse Data Gaji)

  a. Form Tambah Data Penggajian

  b. Form Ubah Data Penggajian

  3. Form Pengolahan data Potongan BPJS Kesehatan dan Ketenaga Kerjaan.

  a. Form Tambah data potongan

  b. Form Ubah Data Potongan 4. Form Pengolahan data Potongan Pinjaman.

  a. Form Tambah Data Potongan Pinjaman

  b. Form Ubah Data Potongan Pinjaman

  5. Form Pengolahan data Pajak Penghasilan 6. Form Menampilkan laporan Penggajian.

  d. Direktur

  1. Form login untuk Direktur

  2. Form Untuk Menampilkan Laporan Absensi

  3. Halaman Hasil Laporan Absensi

  4. Form untuk Menampilkan Laporan Penggajian

  5. Halaman Laporan Penggajian

2.2. DESAIN

2.2.1. Desain Fungsional Sistem

a. Use Case Diagram Karyawan

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom

  Setelah kebutuhan fungsional dari masing-masing pengguna sistem informasi penggajian, selanjutnya, akan digambarkan use case diagram, seperti dibawah ini:

  Penggambaran use case diagram karyawan disesuaikan dengan kebutuhan fungsional yang sudah disebutkan dalam subbab 2.1.1, diatas.

  Gambar 2.1. Use case diagram Karyawan Berikut penjelasan atau desikripsi dari use case diagram karyawan.

  

Tabel IV.1

Deskripsi Use Case Diagram Karyawan

Use Case Name Kunjungan Online Requirements A1-A4

  

Goal Karyawan dapat melakukan absensi harian

  dan cetak slip gaji

  

Pre-Conditions Karyawan masuk mengakses halaman login

Post-Conditions Karyawan melakukan login dan masuk

  kedalam halaman karyawan

  Failed End Condition Karyawan dapat membatalkan login Primary Actors Karyawan Main Flow / Basic Path

  1. Karyawan dapat melakukan absensi harian.

  2. Karyawan dapat melakukan cetak slip

   uc Use Case Diagram Karyaw an Karyaw an Login Absensi Online Cetak Slip Gaj i «include» «include» gaji

  3. Karyawan bisa melihat biodata pribadi karyawan

  • Invariant

b. Use Case Diagram Staff Bagian SDM

  Penggambaran use case diagram staff bagian SDM disesuaikan dengan kebutuhan fungsional yang sudah disebutkan dalam subbab 2.1.1, diatas.

   uc Use Case Diagram Staff SDM Login Pengolahan Data «include»

  Karyaw an «include» «include»

  Pengolahan Data Jabatan Staff SDM

Update Absensi

Kehadiran Karyaw an

  Gambar 2.2. Use case diagram Staff Bagian SDM

  Berikut penjelasan atau desikripsi dari use case diagram staff bagian SDM.

  

Tabel III.2

Deskripsi Use Case Diagram Staff Bagin SDM

Use Case Name Kunjungan Online Requirements B1-B4

  

Goal Staf bagian SDM bisa melakukan

  pengolahan data karyawan, bisa melakukan pengolahan data jabatan, dan bisa melakukan update absensi kehadiran karyawan

  

Pre-Conditions Staf bagian SDM masuk mengakses halaman login

  

Post-Conditions Staf bagian SDM melakukan login dan

  masuk kedalam halaman bagian SDM

  

Failed End Condition Staf bagian SDM dapat membatalkan login

Primary Actors Staf bagian SDM Main Flow / Basic

  1. Staf bagian SDM bisa melakukan Path pengolahan data karyawan.

  2. Staf bagian SDM bisa melakukan pengolahan data Jabatan.

  3. Staf bagian SDM bisa melakukan update absensi kehadiran karyawan

  • Invariant

c. Use Case Diagram Staff Bagian Keuangan

  Penggambaran use case diagram staff bagian keuangan disesuaikan dengan kebutuhan fungsional yang sudah disebutkan dalam subbab 2.1.1, diatas.

   uc Use Case Diagram Staff Keuangan Login «include»

  Pengolahan Data Pengaj ian «include» «include»

  Staff Keuangan\ «include»

  Pengolahan Data «include» «include» «include»

  Potongan BPJS «include»

  Kesehatan dan Ketenaga Kerj aan Pengolahan Data Potongan Pinj aman Menampilkan Pengolahan Data Laporan Penggaj ian Paj ak Penghasilan Gambar 2.3.

  Use case diagram Staff Bagian Keuangan Berikut penjelasan atau desikripsi dari use case diagram staff bagian SDM.

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom

  

Tabel III.3

Deskripsi Use Case Diagram Staff Bagin Keuangan

Use Case Name Kunjungan Online Requirements C1-C4

  

Goal Staf bagian keuangan bisa melakukan

  pengolahan data Pengajian, pengolahan data Potongan BPJS Kesehatan dan Ketenaga Kerjaan, pengolahan data Potongan Pinjaman, pengolahan data Pajak Penghasilan, menampilkan laporan Penggajian.

  

Pre-Conditions Staf bagian Keuangan masuk mengakses

  halaman login

  

Post-Conditions Staf bagian Keuangan melakukan login dan

  masuk kedalam halaman bagian Keuangan

  

Failed End Condition Staf bagian Keuangan dapat membatalkan

  login

  Primary Actors Staf bagian Keuangan Main Flow / Basic

  1. Staf bagian keuangan bisa melakukan Path pengolahan data Pengajian.

  2. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Potongan BPJS Kesehatan dan Ketenaga Kerjaan.

  3. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Potongan Pinjaman.

  4. Staf bagian keuangan bisa melakukan pengolahan data Pajak Penghasilan

  5. Staf bagian keuangan bisa menampilkan laporan Penggajian.

  • Invariant

d. Use Case Diagram Direktur

  Penggambaran use case diagram direktur disesuaikan dengan kebutuhan fungsional yang sudah disebutkan dalam subbab 2.1.1, diatas.

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom Gambar 2.4.

  Use case diagram Direktur Berikut penjelasan atau desikripsi dari use case diagram staff bagian SDM.

  

Tabel III.4

Deskripsi Use Case Diagram Direktur

Use Case Name Kunjungan Online Requirements D1-D2

  Goal Direktur menampilkan laporan Penggajian. Pre-Conditions Direktur masuk mengakses halaman login Post-Conditions

  Direktur melakukan login dan masuk kedalam halaman direktur

  Failed End Condition Direktur dapat membatalkan login Primary Actors Direktur Main Flow / Basic Path

  Direktur menampilkan laporan Penggajian.

  Invariant -

  Setelah kebutuhan fungsional dari masing-masing pengguna sistem informasi penggajian, selanjutnya, akan digambarkan activity diagram dari masing use case yag ada pada use case diagram, seperti dibawah ini:

  Dalam penggambaran activity diagram, merujuk dari masing-masing use case yang ada dalam use case diagram karyawan.

   uc Use Case Diagram Direktur Direktur Login Menampilkan Laporan Penggaj ian «include»

2.2.2. Desain Aktivitas Sistem

1. Activity Diagram Karyawan

  a. Activity Diagram Login Berikut penggambaran activity diagram absensi online, seperti dibawah ini:

   act Activ ity Diagram Login Start

  Input Username dan Passw ord Cek Username dan Passw ord dan Hak Akses Valid ?

  Penolakan Sistem Terhadap Pengguna [Tidak Valid]

  Tidak Sah [Valid]

  Masuk Kedalam Sistem Sesuai Hak Akses Merge Valid Finish

  Gambar 2.5. Activity diagram Login

  b. Activity Diagram Absensi Online Berikut penggambaran activity diagram absensi online, seperti dibawah ini:

   act Activ ity Diagram Absen Online Start

  Cek Kondisi Absen Karyaw an Cek Kondisi Absen

  Absen Kehadiran Masuk

[Masuk]

[Keluar]

  Absen Kehadiran Keluar Merge Cek Kondisi Absen

  Simpan Data Absen Karyaw an Finish Gambar 2.5.

  Activity diagram Absen Online

  c. Activity Diagram Cetak Slip Gaji Berikut penggambaran activity diagram slip gaji, seperti dibawah ini:

   act Activ ity Diagram Cetak Slip Gaj i Start

  Pilih dan Tentukan Bulan

Proses Query Slip

Tampilkan Slip Gaj i dan Tahun Gaj i

  

Gaj i

Sesuai Bulan dan Tahun Gaj i

  Finish Gambar 2.6.

  Activity diagram Cetak Slip Gaji

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom

  2. Activity Diagram Staff Bagian SDM

  Dalam penggambaran activity diagram, merujuk dari masing-masing use case yang ada dalam use case diagram staff bagian SDM.

  a. Activity Diagram Pengolahan data Pengajian.

  b. Activity Diagram Pengolahan data Potongan BPJS Kesehatan dan Ketenaga Kerjaan.

  c. Activity Diagram Pengolahan data Potongan Pinjaman.

  d. Activity Diagram Pengolahan data Pajak Penghasilan e. Activity Diagram Menampilkan Laporan Penggajian. Dilanjutkan sendiri pembuatan activitynya

  3. Activity Diagram Staff Bagian Keuangan

  Dalam penggambaran activity diagram, merujuk dari masing-masing use case yang ada dalam use case diagram staff bagian keuangan.

  a. Activity Diagram Pengolahan Data Karyawan.

  b. Activity Diagram Pengolahan data Jabatan

  c. Activity Diagram Update absensi kehadiran karyawan Dilanjutkan sendiri pembuatan activitynya

  4. Activity Diagram Direktur

  Dalam penggambaran activity diagram, merujuk dari masing-masing use case yang ada dalam use case diagram direktur a. Activity Diagram Menampilkan laporan penggajian bulanan

   act Activ ity Diagram Menampilkan Laporan Penggaj ian Start

  Pilih dan Tentukan Bulan Query Bulan dan Tahun Tampil Laporan dan Tahun Laporan

Laporan Penggaj ian

Penggaj ian

  Penggaj ian Finish Gambar 2.7.

  Activity diagram Menampilkan Laporan Penggajian

2.2.3. Desain Database

  A. Entity Relationship Diagram (ERD) Tahapan desain database, dengan menggunakan Entity Relationship Diagram (ERD) sebagai perangkat desain database.

  © 2016 - Frieyadie, M.Kom

  B. Logical Relationship Structure (LRS) Lanjutkan membuat LRS.

  C. Spesifikasi Database Setelah tahapan desain database dilaksanakan, selanjutnya menentukan spesifikasi database dari hasil rancangan database.

  Lanjutkan dibuat dalam bentuk table-table

2.2.4. Desain Arsitektur Perangkat Lunak

  Tahapan analisis, meliputi tahapan desain arsitektur perangkat lunak

  2.3. CODE

  2.4. PENGUJIAN (TESTING)

  2.5. SUPPORT