JUK LAK OKI VIII

  

PETUNJUK PELAKSANAAN

OLIMPIADE KIMIA (OKI) VIII TINGKAT SMA SEDERAJAT SE-JAWA-BALI-

NTB-TERBUKA 2014

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) MAULANA MALIK IBRAHIM

  

MALANG

I. Latar Belakang

  Suatu lembaga pendidikan tinggi yang notabene sebagai wadah dalam mengembangkan kepribadian, skill dan kemampuan bersikap dan bertindak tentunya tidak hanya untuk menghasilkan lulusan saja melainkan untuk melatih anak-anak bangsa dalam memberikan gambaran umum tentang dunia pendidikan agar memiliki keterampilan yang sesuai dengan disiplin ilmu mereka serta dapat menyesuaikan diri dengan kondisi lapangan pekerjaan yang nantinya akan dihadapi setelah lulus. Sehingga terdapat hubungan yang saling membutuhkan antara pihak lembaga pendidikan tinggi terkait dengan para pelajar (siswa). Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi merupakan dampak dari globalisasi yang telah menuntut manusia untuk terus meningkatkan potensi yang ada pada diri masing-masing. Di era reformasi ini, sangat dibutuhkan orang – orang yang memiliki kepribadian yang kuat, berpikir kritis transformatif, profesional dan disiplin dalam melakukan berbagai tindakan, serta memiliki jiwa saing yang tangguh dalam mengelola dan mengembangkan diri dalam menciptakan produk baru yang lebih bermanfaat dan ekonomis, sehingga hanya sumber daya manusia yang berkualitas mampu bertahan dalam kompetisi dunia. Oleh sebab itu dalam pembangunan pendidikan jangka panjang, kemampuan kompetisi siswa dalam berbagai bidang keilmuan menjadi isu utama. Seiring dengan tumbuh dan berkembangnya eksistensi HIMASKA “Helium” yang senantiasa memberikan kontribusi nyata dalam rangka peningkatan kemajuan ilmu kimia di berbagai bidang, maka demi menjaga kelangsungan eksistensinya, HIMASKA “Helium” menyelenggarakan Olimpiade Kimia (OKI). Kegiatan Olimpiade Kimia (OKI) ini sudah menjadi acara tahunan HIMASKA “Helium”. Pada tahun 2014 ini termasuk Olimpiade Kimia (OKI)

  VIII. Sehingga dengan diselenggarakannya Olimpiade Kimia (OKI) VIII Tingkat SMA sederajat Se-Jawa, Bali dan NTB Terbuka dengan tema adalah "Produce Young Chemist for Better Future " hal ini sesuai dengan salah satu tujuan negara indonesia yaitu untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Oleh karena itu diharapkan kemampuan akademik dan wawasan siswa akan meningkat, serta dapat meningkatkan kecintaan para siswa terhadap ilmu sains khususnya kimia. Dengan pengalaman olimpiade ini diharapkan siswa dapat mengambil manfaat dan memahami arti pentingnya keahlian atau berkompetisi dibidangnya. Meskipun kegiatan ini hanya bersifat orientasi dari pengenalan ilmu kimia, namun memberikan motivasi dan pengalaman yang baru, yang nantinya dapat dijadikan sebagai bekal di masa depan.

II. Nama kegiatan

  Olimpiade Kimia (OKI) VIII Tingkat SMA sederajat Se-Jawa, Bali dan NTB Himpunan Mahasiswa Kimia (Himaska) “Helium” UIN Maulana Malik Ibrahim Malang"

III. Tujuan 1. Menggali minat siswa-siswi SMA untuk mempelajari ilmu kimia.

  2. Menumbuhkan calon-calon ilmuwan kimia yang kompetitif, kreatif serta memiliki sportifitas yang tinggi.

  3. Meningkatkan mutu intelektualitas siswa-siswi tingkat SMA sederajat dalam bidang ilmu sains khususnya ilmu kimia.

IV. Sasaran

  Sasaran kegiatan Olimpiade Kimia (OKI) VIII 2014 terdiri dari siswa-siswi tingkat SMA sederajat yang berada di wilayah Jawa, Bali dan NTB Khususnya serta siswa-siswi yang berada di seluruh indonesia.

V. Tema Kegiatan

  Tema olimpiade : "Produce Young Chemist for Better Future"

VI. Waktu dan Tempat

1. Babak Penyisihan

  Hari : Minggu Tanggal : 12 Oktober 2014 Tempat : Masing-masing distrik

  Distrik 1 : Jabodetabek

  Tempat Seleksi : Bekasi

  Distrik 2 : Jawa Barat

  Tempat Seleksi : Bandung

  Distrik 3 : Jawa Tengah

  Tempat Seleksi : Semarang

  Distrik 4 : Yogyakarta dan Magelang

  Tempat Seleksi : Magelang

  Distrik 5 : Madiun, Ngawi, Magetan dan Ponorogo

  Tempat Seleksi : Madiun

  Distrik 6 :Pacitan

  Distrik 7 :Trenggalek

  Tempat Seleksi : Malang

  

Distrik 19 :Sampang dan Pamekasan

  Tempat Seleksi : Pamekasan

  Distrik 20 :Sumenep

  Tempat Seleksi : Sumenep

  Distrik 21 : Pasuruan

  Tempat Seleksi : Pasuruan

  Distrik 22 : Malang dan Batu

   Distrik 23 : Probolinggo dan Lumajang

  Distrik 18 : Bangkalan,

  Tempat Seleksi : Probolinggo

  

Distrik 24 : Bondowoso dan Situbondo

  Tempat Seleksi : Situbondo

  Distrik 25 : Jember

  Tempat Seleksi : Jember

  Distrik 26 : Banyuwangi

  Tempat Seleksi : Banyuwangi

  Tempat Seleksi : Bangkalan

  Tempat Seleksi : Surabaya

  Tempat Seleksi : Trenggalek

  Tempat Seleksi :Lamongan

  Distrik 8 : Blitar dan Tulungagung Distrik 9 : Kediri, Nganjuk dan Kertosono

  Tempat Seleksi : Kediri

  Distrik 10 : Mojokerto

  Tempat Seleksi : Mojokerto

  Distrik 11 : Jombang

  Tempat Seleksi : Jombang

  Distrik 12 : Lamongan

  Distrik 13 : Tuban

  Distrik 17 :Surabaya

  Tempat Seleksi : Tuban

  Distrik 14 : Bojonegoro

  Tempat Seleksi :Bojonegoro

  Distrik 15 : Gresik

  Tempat Seleksi : Gresik

  Distrik 16 : Sidoarjo

  Tempat Seleksi : Sidoarjo

  Distrik 27 : Bali

  Distrik 28 : Nusa Tenggar Barat

  Tempat Seleksi : Lombok Hari : Sabtu Tanggal : 25 Oktober 2014 Tempat : Auditorium lantai 4 Fakultas Saintek Universitas Islam Negeri

  (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang Peserta : Sebanyak 10 % dari jumlah peserta babak penyisihan dari masing-masing distrik.

3. Babak Final

  Hari : Sabtu Tanggal : 25 Oktober 2014 Tempat : Auditorium lantai 4 Fakultas Saintek Universitas Islam Negeri

  (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang Peserta : Sebanyak 30 peserta dari peserta semifinal

VII. Pelaksanaan

  Kegiatan ini dilaksanakan oleh Panitia Pelaksanaan Olimpiade Kimia Himpunan Mahasiswa Kimia (Himaska) “Helium” UIN Maulana Malik Ibrahim Malang"

VIII. Jadwal Kegiatan

  Jadwal rangkaian pelaksanaan Olimpiade Kimia VIII Tingkat SMA sederajat Se-Jawa Timur Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMASKA) “Helium” UIN Maulana Malik Ibrahim Malang" ialah sebagaimana tercantum pada lampiran yang terdiri atas Acara pembukaan, Pelaksanaan Olimpiade Kimia, dan Acara Penutupan.

IX. Pendaftaran

  A. Pendaftaran dapat dilakukan melalui dua jalur yaitu:

  1. Pendaftaran secara langsung: Calon peserta dapat Langsung mendaftarkan diri di kesekretariatan pendaftaran dengan syarat :

   Pendaftaran Olimpiade dibuka hari tanggal 1 Agustus – 5 Oktober 2014. Pendaftaran melebihi jadwal, fasilitas menyusul

   Peserta dapat datang langsung di kesekretariatan di kantor HIMASKA “Helium”, Gedung Jendral Suharto UIN Malang Jln.

  Gajayana No. 50 pada hari Senin-Sabtu pukul 08.00-15.00 WIB ;  Menyerahkan formulir yang telah diisi ;

   Pendaftaran Peserta Olimpiade Kimia ditutup pada tanggal 12 Oktober 2014 pukul 07.00 WIB.

   Via SMS Ketik : OKI (spasi) Nama Lengkap (spasi) Pribadi/delegasi (spasi) Nama Sekolah (spasi) Distrik Contoh : OKI Mohammad Pribadi MAN Jombang Distrik 6 Ke nomor :

  Abbas : 087 759 770 589 Fadhol : 085 755 626 616 Imam : 082 301 690 265

   Via Email Ketik : OKI (spasi) Nama Lengkap (spasi) Pribadi/delegasi (spasi) Nama Sekolah (spasi) Distrik Contoh : OKI Muhammad Pribadi MAN Jombang Distrik 6 Ke : kimiamaliki2@yahoo.co.id

  B. Formulir pendaftaran dapat diakses melalui Blog HMJ Kimia di alamat:

  warungkimiakreatif.blogspot.com dan mengirimkan formulir

  pendaftarannya melalui email :

  C. Persyaratan Peserta:

  a. Foto Copy Bukti pembayaran dari Bank

  b. Foto Copy Kartu Tanda Siswa/Pelajar (KTS/KTP)

  c. Formulir Pendaftaran

  d. Surat pengantar dari kepala sekolah (untuk peserta delegasi)

  D. Peserta yang mendaftar melalui jalur tidak langsung:  Atas Nama Sekolah wajib mengirimkan bukti pembayaran dan surat delegasi dari sekolah melalui fax (0341) 558933  Atas Nama Pribadi wajib mengirimkan bukti pembayaran dan kartu tanda pelajar melalui fax (0341) 558933  Melakukan pendaftaran dengan mentrasferkan uang pendaftaran sebesar Rp 55.000,00 untuk masing-masing peserta melalui rekening BRI No. 1662-01-001634-50-8 Atas Nama Ibnu Abbas Al Basthomi atau melalui rekening BNI No. 0339003643 Atas Nama Hilmatul Rosyidah.

   Setelah melakukan pengiriman seluruh persyaratan melalui Fax, diharapkan memberikan konfirmasi ke panitia. Contact Person : Abbas : 087 759 770 589 Fadhol : 085 755 626 616

X. Fasilitas

  Fasilitas yang diperoleh oleh tiap-tiap peserta adalah:

  1. Sertifikat ;

  3. Pin ;

  4. Snack ;

  5. Soal ;

  6. Map ;

  7. Blocknote ; Dengan pengecualian bagi peserta yang mendaftar melebihi jadwal yang telah ditentukan, maka fasilitas tidak diberikan pada waktu babak penyisihan, melainkan menyusul.

XI. Technical Meeting

  • Pada Babak Penyisihan  Technical Meeting dilaksanakan pada Minggu 12

   Peserta Technical Meeting adalah peserta yang telah terdaftar dan telah melakukan registrasi ;

   Technical Meeting untuk Babak Praktikum dan Babak Tes

  Oktober 2014 pada pukul 07.30 WIB di tempat distrik masing-masing;

  • Pada Babak Semifinal dan Final 

   Peserta boleh didampingingi oleh guru atau perwakilan sekolah;

   Peserta wajib mengisi daftar hadir ;

   Peserta Technical Meeting adalah peserta yang telah terdaftar dan telah melakukan registrasi;

  teoritikal Kimia dilaksanakan pada hari Sabtu 25 Oktober 2014 di gedung Auditorium Fakultas Saintek Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang pada pukul 15.00 WIB;

  Technical Meeting dilaksanakan pada Tanggal 25 Oktober 2014

  setelah Opening Ceremony di gedung Auditorium Fakultas Saintek Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang;

   Peserta Technical Meeting melakukan registrasi paling lambat hari Minggu 12 Oktober 2014 sebelum Technical

  pada saat Technical Meeting;  Peserta wajib memakai seragam sekolah masing- masing dan mengenakan sepatu dengan sopan dan rapi;

  Meeting dianggap mengerti dan menyetujui dengan hasil keputusan

   Bagi peserta yang tidak mengikuti Technical

   Peserta boleh didampingingi oleh guru atau perwakilan sekolah;

  Meeting dimulai;

   Peserta wajib mengisi daftar hadir ;

  Bagi peserta yang tidak mengikuti technical meeting dianggap  mengerti dan menyetujui dengan hasil keputusan pada saat technical

  meeting;

  Peserta wajib memakai seragam sekolah masing- masing dan

   mengenakan sepatu dengan sopan dan rapi;

XII. Aturan Perlombaan

  Tahapan perlombaan Olimpiade Kimia VIII Tingkat SMA sederajat Se-Jawa Bali meliputi :

  1. Bapak Penyisihan : Soal Multiplechoice

  2. Bapak Semifinal : Soal Multiplechoice dan Essay

  3. Bapak Final : Soal Teoritical dan Practical

XIII. Pemenang

  1. Babak penyisihan diambil 10% dari total peserta yang terdaftar di masing-masing distrik untuk mengikuti babak semifinal.

  2. Babak final diikuti oleh 30 peserta dari pemenang babak semifinal dan pemenang Olimpiade adalah juara I, II, III, harapan I dan harapan II.

  3. Juara satu final berhak mendapat tiket masuk UIN Malang jurusan kimia tanpa tes

XIV. Hadiah

  Pemenang dalam Olimpiade Kimia (OKI) VIII Tingkat SMA sederajat Se- Jawa Bali, NTB terbuka Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMASKA) “Helium” UIN juara I, II, III, harapan I dan harapan II. Masing-masing juara I, II dan III mendapatkan hadiah berupa Tropi, Piagam Penghargaan dan uang tunai.