Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENYERAPAN ANGGARAN DENGAN PERUBAHAN ANGGARAN
SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PEMERINTAH
KABUPATEN/KOTA DI SUMATERA UTARA

TESIS

Oleh

ARI SYAHPUTRA
147017053 / AKUNTANSI

MAGISTER AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENYERAPAN ANGGARAN DENGAN PERUBAHAN ANGGARAN
SEBAGAI VARIABEL MODERATING PADA PEMERINTAH
KABUPATEN/KOTA DI SUMATERA UTARA

TESIS

Diajukan sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains dalam
Program Studi Magister Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara

Oleh

ARI SYAHPUTRA
147017053 / AKUNTANSI

MAGISTER AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016


Universitas Sumatera Utara

Judul Tesis

: Analisis
Faktor-Faktor
Yang
Mempengaruhi
Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran
Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah
Kabupaten/Kota di Sumatera Utara

Nama Mahasiswa

: Ari Syahputra

Nomor Pokok

: 147017053


Program Studi

: Magister Akuntansi

Menyetujui
Komisi Pembimbing,

Ketua,

Anggota,

(Prof. Erlina, SE, M.Si, Ph.D, Ak, CA)

(Dr. Erwin Abubakar, MBA, Ak, CA)

Ketua Program Studi,

Dekan,


(Prof. Dr. Ade Fatma Lubis, MAFIS, MBA, CPA, Ak, CA)

(Prof. Dr. Ramli, SE, MS)

Tanggal Lulus

: 15 Agustus 2016

Universitas Sumatera Utara

Telah diuji pada
Tanggal: 15 Agustus 2016

PANITIA PENGUJI TESIS:
Ketua

:

Prof. Erlina, SE, M.Si, Ph.D, Ak, CA


Anggota

:

1. Dr. Erwin Abubakar, MBA, Ak, CA
2. Prof. Dr. Ade Fatma Lubis, MAFIS, MBA, CPA, Ak, CA
3. Dra. Tapi Anda Sari Lubis, M.Si, Ak, CA
4. Drs. Idhar Yahya, MBA, Ak, CA

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

Dengan ini peneliti menyatakan bahwa tesis yang berjudul “Analisis
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan
Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten/Kota Di
Sumatera Utara” adalah benar merupakan karya penulis sendiri dan belum
dipublikasikan oleh siapapun sebelumnya. Sumber-sumber data dan informasi
yang digunakan telah dinyatakan secara benar dan jelas.
Apabila dikemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam

tesis ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan perundangan
yang berlaku.

Medan, 15 Agustus 2016
Yang membuat pernyataan,

Ari Syahputra

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan menguji
pengaruh waktu penetapan anggaran, sisa anggaran tahun sebelumnya dan
pendapatan asli daerah terhadap penyerapan anggaran dengan perubahan anggaran
sebagai variabel moderating pada pemerintah kabupaten/kota di Sumatera Utara.
Jenis penelitian ini adalah penelitian asosiatif kausal. Populasi dalam penelitian
ini adalah seluruh kabupaten/kota di Sumatera Utara yaitu sebanyak 33
kabupaten/kota. Metode pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi
menggunakan data sekunder yaitu laporan keuangan pemerintah kabupaten/kota

di Sumatera Utara tahun anggaran 2011-2014. Metode pengambilan sampel
menggunakan teknik sampling jenuh dimana seluruh anggota populasi dijadikan
sampel penelitian. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier
berganda dan pengujian variabel moderating menggunakan uji residual. Hasil
penelitian ini menunjukan bahwa secara simultan waktu penetapan anggaran, sisa
anggaran tahun sebelumnya dan pendapatan asli daerah berpengaruh terhadap
penyerapan anggaran. Secara parsial, waktu penetapan anggaran tidak
berpengaruh terhadap penyerapan anggaran sedangkan sisa anggaran tahun
sebelumnya dan pendapatan asli daerah berpengaruh terhadap penyerapan
anggaran. Hasil uji moderating menunjukan bahwa Perubahan anggaran tidak
dapat memoderasi hubungan antara waktu penetapan anggaran, sisa anggaran
tahun sebelumnya dan pendapatan asli daerah terhadap penyerapan anggaran pada
pemerintah kabupaten/kota di Sumatera Utara.
.
Kata Kunci:

Penyerapan Anggaran, Waktu Penetapan Anggaran, Sisa Anggaran
Tahun Sebelumnya, Pendapatan Asli Daerah, Perubahan
Anggaran.


i

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

The objective of the research was to analyze and to examine the influence
of budget arrangement time, remaining budget of the previous year, and regional
generated revenues on budget absorption with re-budgeting as moderating
variable in district/municipal governments in North Sumatera. The research used
associative causal method. The population was 33 district/municipal governments
in North Sumatera, and all of them were used as the samples, using saturated
sampling technique. The data were gathered by conducting documentation study,
using secondary data which consisted of the financial statement of
district/municipal governments in North Sumatera in the fiscal year of 2011-2014.
The hypothesis was tested by using multiple linear regression analysis and the
testing of moderating variable by using residual test. The result of the research
showed that, simultaneously, budget arrangement time, remaining budget from
the previous year, and regional generated revenues influenced budget absorption.
Partially, budget arrangement time did not influence budget absorption, while

remaining budget of the previous year and regional generated revenues influence
budget absorption. The result of moderating test showed that re-budgeting could
not moderate the correlation of budget arrangement time, remaining budget from
the previous year, and regional generated revenues with budget absorption in
district/municipal governments in North Sumatera.
Keywords: Budget Absorption, Budget Arrangement Time, Remaining Budget
from the Previous Year, Regional Generated revenues, Re-Budgeting.

ii

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT, karena hanya atas rahmat dan hidayahNya penulis dapat menyelesaikan tesis ini dengan judul “Analisis Faktor-Faktor
Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran
Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Sumatera
Utara”.
Penulis menyadari bahwa tesis ini jauh dari kesempurnaan dan tidak akan
terselesaikan dengan baik tanpa adanya bimbingan, arahan, dan bantuan berbagai

pihak. Oleh sebab itu, dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan
ucapan terima kasih kepada:
1.

Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas
Sumatera Utara,

2.

Bapak Prof. Dr. Ramli, SE, MS selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sumatera Utara,

3.

Ibu Prof. Dr. Ade Fatma Lubis, MAFIS, MBA, CPA, Ak, CA selaku Ketua
Program Studi Magister Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Sumatera Utara sekaligus Dosen Penguji yang telah memberikan saran
kepada penulis dalam proses penulisan dan perbaikan tesis ini,

4.


Ibu Dra. Tapi Anda Sari Lubis, M.Si, Ak, CA, selaku Sekretaris Program
Studi Magister Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera
Utara sekaligus Dosen Penguji yang telah memberikan saran dan masukan
kepada penulis dalam proses penelitian dan penulisan tesis ini,

iii

Universitas Sumatera Utara

5.

Ibu Prof. Erlina, SE, M.Si, Ph.D, Ak, CA selaku Dosen Pembimbing Utama
yang telah memberikan bimbingan dan arahan selama penelitian hingga tesis
ini dapat diselesaikan dengan baik,

6.

Bapak Dr. Erwin Abubakar, MBA, Ak, CA selaku Anggota Pembimbing
yang telah memberikan bimbingan, arahan, serta dukungan selama penelitian
dan penulisan tesis ini,

7.

Bapak Drs. Idhar Yahya, MBA, Ak, CA, selaku Dosen Penguji yang telah
memberikan saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan tesis ini,

8.

Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) selaku pengelola
program beasiswa STAR-BPKP, yang telah memberikan bantuan dana
pendidikan kepada peneliti selama mengikuti pendidikan S2,

9.

Istri dan Anakku yang sangat kucintai dan seluruh keluarga yang selalu
memberikan dukungan selama perkuliahan dan pengerjaan tesis ini,

10. Seluruh dosen dan staf administrasi Program Studi Magister Akuntansi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara yang memberikan
ilmu, arahan, dan bantuan selama perkuliahan dan pengerjaan tesis ini,
11. Teman-teman mahasiswa Magister Akuntansi Universitas Sumatera Utara
Program Beasiswa STAR BPKP Tahun 2014,
Akhir kata peneliti berharap kiranya tesis ini bermanfaat bagi seluruh
pembaca dan dapat memberikan ilmu serta informasi yang berguna.

Medan,

Agustus 2016

Penulis,

Ari Syahputra

iv

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP
Identitas Pribadi
Nama

: Ari Syahputra

Tempat/ Tanggal Lahir

: Pematang Siantar/ 03 Mei 1987

Agama

: Islam

Nama Orang Tua

: Ayah

: Sugito

Ibu

: Sudarmi

Status Nikah

: Menikah

Nama Istri

: Vivi Novianti

Nama Anak

: Alifiandra Quthbie Arsyah

Pekerjaan

: Pegawai Negeri Sipil (PNS)

Alamat

: Jl. Karya Lk.2 Kel. Satria
Kec. Padang Hilir, Kota Tebing Tinggi

No. Telepon

: 081361264844

Email

: ari.syach.jobs@gmail.com

Riwayat Pendidikan
SD

: SD Negeri 122370, P. Siantar, lulus tahun 1999

SMP

: SMP Negeri 4 P. Siantar, lulus tahun 2002

SMA

: SMA Negeri 4 P. Siantar, lulus tahun 2005

Diploma III

: Politeknik Negeri Medan, lulus tahun 2008

Sarjana (S1)

: STIE Nusa Bangsa Medan, lulus tahun 2011

Riwayat Pekerjaan
Staf Bagian Keuangan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Tebing
Tinggi, tahun 2009 s.d sekarang.

v

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

ABSTRAK ....................................................................................................
ABSTRACT .....................................................................................................
KATA PENGANTAR ..................................................................................
RIWAYAT HIDUP .......................................................................................
DAFTAR ISI .................................................................................................
DAFTAR TABEL .........................................................................................
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Penelitian ....................................................
1.2. Rumusan Masalah Penelitian ...............................................
1.3. Tujuan Penelitian .................................................................
1.4. Manfaat Penelitian ...............................................................
1.5. Originalitas Penelitian ..........................................................
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Landasan Teori .....................................................................
2.1.1 Teori Keagenan / Agency Theory .............................
2.1.2 Teori Peacock & Wiseman .......................................
2.1.3 Penyerapan Anggaran ..............................................
2.1.4 Perubahan Anggaran ................................................
2.1.5 Waktu Penetapan Anggaran .....................................
2.1.6 Sisa Anggaran Tahun Sebelumnya ..........................
2.1.7 Pendapatan Asli Daerah ...........................................
2.2. Tinjauan Penelitian Terdahulu .............................................
BAB III KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS
3.1. Kerangka Konseptual ...........................................................
3.1.1 Hubungan antara Waktu Penetapan Anggaran .........
dengan Penyerapan Anggaran ..................................
3.1.2 Hubungan antara Sisa Anggaran Tahun ..................
Sebelumnya dengan Penyerapan Anggaran .............
3.1.3 Hubungan antara Pendapatan Asli Daerah ...............
dengan Penyerapan Anggaran ..................................
3.1.4 Hubungan antara Perubahan Anggaran dengan .......
Penyerapan Anggaran ..............................................
3.2. Hipotesis Penelitian..............................................................
BAB IV METODE PENELITIAN
4.1. Jenis Penelitian .....................................................................
4.2. Lokasi Penelitian dan Jadwal Penelitian ..............................
4.3. Populasi dan Sampel ............................................................
4.4. Metode Pengumpulan Data ..................................................
4.5. Definisi Operasional dan Metode Pengukuran Variabel .....

Hal
i
ii
iii
v
vi
viii
ix
x
1
6
7
7
8
10
10
12
13
15
17
19
21
23
30
32
34
36
37
39

40
40
40
40
41

vi

Universitas Sumatera Utara

BAB V

4.6. Model dan Teknik Analisis Data..........................................
4.6.1. Model Analisis Data .................................................
4.6.2. Teknik Analisis Data ................................................
4.6.3. Pengujian Hipotesis ..................................................
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
5.1. Hasil Penelitian ....................................................................
5.1.1 Statistik Deskriptif....................................................
5.1.2 Uji Normalitas ..........................................................
5.1.3 Uji Multikolonieritas ................................................
5.1.4 Uji Autokorelasi .......................................................
5.1.5 Uji Heterokedastisitas ..............................................
5.1.6 Uji Normalitas Setelah Transformasi .......................
5.1.7 Uji Multikolonieritas Setelah Transformasi .............
5.1.8 Uji Autokorelasi Setelah Transformasi ....................
5.1.9 Uji Heterokedastisitas Setelah Transformasi ...........
5.2. Pengujian Hipotesis Pertama ...............................................
5.2.1 Koefisien Determinasi ..............................................
5.2.2 Uji Statistik F ...........................................................
5.2.3 Uji Statistik t.............................................................
5.3. Pengujian Hipotesis Kedua ..................................................
5.3.1 Uji Residual ..............................................................
5.4. Pembahasan ..........................................................................
5.4.1 Pengaruh Waktu Penetapan Anggaran Terhadap .....
Penyerapan Anggaran ..............................................
5.4.2 Pengaruh Sisa Anggaran Tahun Sebelumnya .........
Terhadap Penyerapan Anggaran ..............................
5.4.3 Pengaruh Pendapatan Asli Daerah Terhadap ..........
Penyerapan Anggaran ..............................................
5.4.4 Peranan Perubahan Anggaran Dalam .......................
Memoderasi Hubungan Antara Waktu .....................
Penetapan Anggaran, Sisa Anggaran Tahun ............
Sebelumnya, dan Pendapatan Asli Daerah ...............
dengan Penyerapan Anggaran .................................

43
43
43
45
49
49
51
52
52
53
54
54
55
55
56
56
57
58
60
61
62
62
63
65

66

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN
6.1. Kesimpulan .......................................................................... 68
6.2. Keterbatasan Penelitian ........................................................ 68
6.3. Saran..................................................................................... 69
Daftar Pustaka ............................................................................................... 70

vii

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

No
1.1
1.2
2.1
4.2
5.1
5.2
5.3
5.4
5.5
5.6
5.7
5.8
5.9
5.10
5.11
5.12

Judul

Hal

Realisasi Anggaran Pemerintah Kabupaten/Kota di Sumatera Utara ..
Originalitas Penelitian ..........................................................................
Tinjauan Penelitian Terdahulu .............................................................
Defenisi Operasional Variabel .............................................................
Statistik Deskriptif Data Penelitian ......................................................
One-Sample Kolmogorov Smirnov Test ..............................................
Hasil Uji Multikolonieritas...................................................................
Hasil Uji Autokorelasi Durbin-Watson Test ........................................
One-Sample Kolmogorov Smirnov Test Setelah Transformasi ............
Hasil Uji Multikolonieritas Setelah Transformasi ...............................
Hasil Uji Autokorelasi Durbin-Watson Test Setelah Transformasi .....
Koefisien Determinasi ..........................................................................
Uji Statistik F .......................................................................................
Uji Statistik t.........................................................................................
Uji Statistik t Variabel Moderating ......................................................
Uji Residual ..........................................................................................

4
8
27
42
49
51
52
53
54
54
55
57
58
58
60
61

viii

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

No
3.1
5.1
5.2

Judul

Hal

Kerangka Konseptual ........................................................................... 30
Scatterplot............................................................................................. 53
Scatterplot Setelah Transformasi.......................................................... 56

ix

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

No
1
2
3
4
5
6
7
8
9

Judul

Hal

Jadwal Penelitian .................................................................................
Populasi dan Sampel Penelitian ...........................................................
Tabulasi Sampel Sebelum Transformasi ..............................................
Tabulasi Sampel Setelah Transformasi ................................................
Statistik Deskriptif Data Penelitian ......................................................
Hasil Uji Asumsi Klasik Sebelum Transformasi ................................
Hasil Uji Asumsi Klasik Setelah Transformasi ...................................
Hasil Pengujian Hipotesis Pertama .....................................................
Hasil Pengujian Hipotesis Kedua ........................................................

74
75
76
80
84
85
87
89
90

x

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

0 0 2

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

0 0 9

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

0 4 20

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara Chapter III VI

0 0 40

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

0 0 4

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penyerapan Anggaran Dengan Perubahan Anggaran Sebagai Variabel Moderating Pada Pemerintah Kabupaten Kota di Sumatera Utara

0 0 16

Faktor-faktor yang mempengaruhi serapan anggaran pemerintah daerah Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Utara dengan waktu penetapan anggaran sebagai variabel moderating

0 0 15

Faktor-faktor yang mempengaruhi serapan anggaran pemerintah daerah Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Utara dengan waktu penetapan anggaran sebagai variabel moderating

0 0 2

Faktor-faktor yang mempengaruhi serapan anggaran pemerintah daerah Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Utara dengan waktu penetapan anggaran sebagai variabel moderating

0 1 10

Faktor-faktor yang mempengaruhi serapan anggaran pemerintah daerah Kabupaten Kota di Provinsi Sumatera Utara dengan waktu penetapan anggaran sebagai variabel moderating

0 0 23