Perbandingan Politik Negara negara

Perbandingan Politik Negara
- Negara

Negara Miskin
Oleh :
KELOMPO
K III

Konsep Negara Miskin
Negara adalah suatu daerah territorial yang
rakyatnya diperintah (governed) oleh sejumlah
pejabat dan yang berhasil menuntut ketaatan
dari warga negaranya pada peraturan
perundang – undangannya melalui penguasaan
(kontrol) monopolitis terhadap kekuasaan yang
sah.

Keadaan yang dimana rakyat di
negara
tersebut
tidak

dapat
merasakan
yang
namanya
kesejahteraan, kemakmuran dan
keadilan social

1. Melaksanakan Penertiban (law and
order)
2. Mengusahakan kesejahteraan dan
kemakmuran rakyat
3. Pertahanan
4. Menegakkan keadilan.

Negara tersebut yang berkisar
dibawah $1,25 perharinya,

Beberapa Indikator Untuk Melihat
Tujuan Negara adalah menciptakan
keberhasilan Sebuah Negara

keadaan
dimana
rakyat
dapat
mencapai keinginan – keinginan pendapatan nasional (GNP)
mereka secara maksimal
pendapatan perkapita penduduk
(GDP)
Fungsi Negara :

Indek Prestasi Manusia (IPM),
Tingkat kesehatan dan pendidikan

Teori Post Kolonial

Teori Sistem
Dunia

Teori
Dependen

sia

Teori
Marginal

Teori Konflik

Negara Miskin

Republik Demokratik Kongo dianggap sebagai negara terkaya di
dunia terkait sumber daya alam; deposito yang belum
dimanfaatkan dari mineral mentah diperkirakan bernilai lebih dari
$ 24 triliun. Kongo memiliki 70% dari coltan dunia, lebih dari 30%
dari cadangan berlian, dan 10% dari tembaga.
Meskipun kekayaan mineral yang begitu melimpah, perekonomian
Republik Demokratik Kongo telah menurun drastis sejak
pertengahan 1980-an. Bahkan penduduk Republik tersebut
menjadi penduduk dengan pendapatan perkapita terkecil di bumi.
Ketiadaan Sumber daya manusia yang mumpuni menjadi
penyebab utama kemiskinan di Afrika, ditambah lagi peran

kapitalisme yang membuat Republik Demokratik Kongo semakin
menderita. Menurut data yang dirilis World Bank di tahun 2013,
menunjukan pendapatan perkapita warga DRC rata – rata $ 430
pertahun.

Afghanistan
adalah
sebuah
negara
miskin
dan
terbelakang, salah satu termiskin di dunia karena
dekade perang yang panjang dan kurangnya investasi
asing.
Menurut laporan 2009, sekitar 42% dari penduduk hidup
dengan kurang dari $ 1 /hari. Rata – rata pendapatan
perkapita rakyat Afghanistan adalah sebesar $630
pertahunnya.

Negara ini dikenal untuk menghasilkan beberapa yang

jenis buah terbai seperti delima, anggur, aprikot, melon,
dan beberapa buah-buahan segar dan kering lainnya,
termasuk kacang.
Banyak sumber menunjukkan bahwa sebanyak 11% atau
lebih dari perekonomian Afghanistan berasal dari
budidaya dan penjualan opium

Perbandingan
N/A

Republik Demokratik
Congo

Republik Islam
Afghanistan

Konflik Berkepanjangan

Ya


Ya

Pendapatan Perkapita
dibawah$1,25

Ya

Ya

Bergantung Kepada
Negara Lain

Ya

Ya

IPM > 0.500

Tidak


Tidak

Otoriter

Ya

Tidak

Demokratisasi

Setengah Jadi

Ya

Selesai