T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pelaksanaan Perkawinan Menurut Hukum Adat Lampung Pepadun: Studi di Desa Gunung Batin Udik Kecamatan Terusan Nunyai Kabupaten Lampung Tengah

PELAKSANAAN PERKAWINAN MENURUT HUKUM ADAT LAMPUNG
PEPADUN
(Studi di Desa Gunung Batin Udik Kecamatan Terusan Nunyai Kabupaten
Lampung Tengah)

SKRIPSI
Diajukan Sebagai Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum
Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum
Universitas Kristen Satya Wacana

Bernita Sari Apriliarti
NIM: 312012017

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2017

MOTTO

“Satu-satunya hal yang harus kita takuti adalah ketakutan itu sendiri”


“SELALU ADA JALAN BAGI SETIAP ORANG YANG MAU
BERUSAHA DAN BERDOA’’

UCAPAN TERIMA KASIH
Dalam penyelesaian skripsi ini penulis banyak mendapat bantuan dan
bimbingan dari berbagai pihak, oleh karena itu dalam kesempatan yang baik ini
perkenankan penulis untuk mengucapkan rasa terimakasih yang sebesar-besarnya
kepada :
1. Orang tua penulis Bapak Saryono dan Ibu Sugiarti Pratiwi, kakak penulis
Atika Sari, dan adik penulis Christo Aryo yang selalu dengan setia
mendukung, membimbing, dan mendoakan dan selalu memberikan semangat
dan perhatian nya hingga saat ini.
2. Ibu Christiana Tri Budhayati, SH, M.Hum. Selaku pembimbing dalam
penulisan skripsi ini, yang telah banyak meluangkan waktu, untuk
membimbing, dan memberikan petunjuk dan motivasi dari awal hingga akhir
sehingga terlaksananya skripsi ini.
3. Para Staff Fakultas Hukum Universitas Kristen Satya Wacana.
4. Bapak Jayin dan Ibu Rus yang sudah penulis anggap seperti orang tua penulis
yang selalu mendoakan dan memberikan semangat dalam menyelesaikan

skripsi ini.
5. Tetua Adat Desa gunung Batin Udik, Bapak Ahmad Syukri (Suttan
Puyimbang), yang telah membantu saya dalam memberikan informasi
tentang bagaimana pelaksanaan perkawinan menurut hukum adat lampung
pepadun ini.

6. Bapak William dan Ibu Sari, Bapak Murni dan Ibu Wulandari, Bapak Robi
dan Ibu Linda, Bapak Riky dan Ibu Hasnah, serta Bp. Adi dan Ibu Rina yang
telah meluangkan waktunya dan memberikan saya kesempatan untuk
mewawancarai guna memberikan informasi tentang skripsi ini.
7. Teman-teman kost Wisma Galasri, Tabita Fery, Elis Agita, Ruth Neta, Cindy
Tullen, Hulda Apriayu, Karisa, Yolanda, Cornelia widita, Dessy, Ningsih,
yang telah memberi semangat dan dukungan dalam mengerjakan skripsi ini.
8. Ardyan Rinaldi yang selalu menemani selama ini dan tidak pernah bosan
memberikan semangat, sehingga dapat terselesaikannya skripsi ini.
9. Sahabat-sahabat penulis, Maylina Dwi Rianwijayanti (ciwit), Adinda
Kharisma (dinda), Sarah Mei (Sarah), Ratri Gustania ( mami ), Ratri Hanifah
(Ipeh), Valentina Maharani (valen), Anis Ilahi, Bagus, Elshaddai, Hafish,
Alivia, Dea Giska, yang selama ini memberikan perhatian dan dukungan
kepada penulis untuk selalu mengerjakan skripsi selama perkuliahan.

10. Teman-teman K’MPLANG, Tama, Nugroho, Lita, Tadeus, Alloi, Yoas, yang
memberikan semangat dan motivasi penulis sampai selesainya skripsi ini.
11. Semua pihak yang telah banyak membantu penulis hingga terselesaikannya
skripsi ini.

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas rahmat dan
karunianya kepada Penulis karena telah memberikan kesempatan kepada Penulis
untuk dapat menyelesaikan pembuatan skripsi ini.
Skripsi dengan judul “Pelaksanaan Perkawinan Menurut Hukum Adat
Lampung Pepadun (Studi di Desa Gunung Batin Udik Kecamatan Terusan

Nunyai Kabupaten Lampung Tengah)” disusun dalam rangka memenuhi salah
satu dari beberapa persyaratan guna memperoleh gelar sarjana hukum pada Fakultas
Hukum Universitas Kisten Satya Wacana Salatiga.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi yang di tulis sangatlah jauh dari
kesempurnaan, untuk itulah penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang
bermanfaat untuk kesempurnaan dimasa yang akan datang. Akhir kata semoga skripsi
ini dapat berguna bagi semua pihak yang berkepentingan


Salatiga, Agustus 2017

(Bernita Sari Apriliarti)

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL …………………………………………………….....

I

LEMBAR PERSETUJUAN………………………………………………..

ii

LEMBARAN PENGUJIAN...…………………………………………......

iii

LEMBARAN ORISINALITAS…………………………………………….


iv

MOTTO ……………………………………………………………………..

v

UCAPAN TERIMAKASIH ……………………………………………….

vi

KATA PENGANTAR ……………………………………………………..

viii

DAFTAR ISI ……………………………………………………………….

ix

DAFTAR PERATURAN………………………………………………….


xi

DAFTAR LAMPIRAN…………………………………………………….

xii

ABSTRAK ………………………………………………………………….

xiii

BAB I PENDAHULUAN ………………………………………………...

1

A. Latar Belakang……………………………………………………

1

B. Rumusan Masalah………………………………………………..


7

C. Tujuan Penelitian…………………………………………………

8

D. Manfaat Penelitian……………………………………………….

8

E. Keaslian Penelitian………………………………………………...

9

F. Metode Penelitian………………………………………………...

9

1). Jenis Penelitian…………………………………………….


9

2). Jenis Pendekatan…………………………………………..

10

3). Lokasi, Populasi, sempel Penelitian…………………........

10

a) Lokasi Penelitian……………………………………...

10

b) Populasi dan Sampel penelitian……………….............

11

4). Jenis Data………………………………………………….


12

a) Data Primer……………………………………............

12

b) Data Sekunder…………………………………… …...

12

G. Sistematika Penulisan……………………………………………..

13

BAB II HASIL PENELITIAN DAN ANALISA……………………….

14

A. TINJAUAN PUSTAKA………………………………………


15

1. Perkawinan Adat……………….......................................

15

a.

Pengertian Perkawinan………………………

15

b.

Bentuk dan Tujuan Perkawinan Hukum Adat.

17

c.


Asas-asas Perkawinan Hukum Adat…………

26

d.

Syarat-syarat Perkawinan…………………….

27

e.

Akibat Hukum Terjadinya Perkawinan……....

28

2. Perkawinan Adat Lampung……….....................................

29

B. HASIL PENELITIAN………………………………………

38

1. Adat Lampung Pepadun……………………………......

38

a). Sejarah Adat Pepadun…………………………...

38

b). Masyarakat Adat Lampung Pepadun…………....

40

2. Perkawinan Adat Lampung Pepadun…………………...

42

C. ANALISIS…………………………………………………….

50

1. Akibat Perkawinan Menurut Adat Lampung…………...

54

BAB IIIPENUTUP…………...……………………………………………..

58

A. Kesimpulan……....………………………………………..

58

B. Saran………….……………………………………………

60

DAFTAR PUSTAKA………………………..……………………………..

61

Abstrak

Perkawinan adat adalah hidup bersama antara seorang laki-laki dengan
seorang perempuan sebagai suami-istri, yang pelaksanaannya melalui
berbagai upacara peralihan (Rites de Passage), yang melambangkan
perubahan status dari hidup sendiri-sendiri menjadi hidup bersama dan
membentuk keluarga. Syarat dan keabsahan dalam perkawinan yang
dilangsungkan secara adat, tidak jauh berbeda dengan apa yang ditentukan
oleh UU Perkawinan namun dalam perkawinan adat, dalam perkawinan adat
kedua calon baik dari pihak laki-laki maupun perempuan tidak ditentukan
mengenai batas usia meskipun mengenai usia ini bukanlah sebagai suatu
ketentuan yang mutlak. Akan tetapi yang menjadi tolak ukur bagi masyarakat
adat untuk dapat melangsungkan perkawinan yaitu setiap laki-laki maupun
perempuan di usia berapapun dapat melangsungkan perkawinan secara adat
dengan satu kondisi bahwa keduanya sudah mencapai baligh secara biologis
(pubertas). Perkawinan adat lampung pepadun ini ternyata masih eksis sampai
sekarang, perkawinan menurut hukum adat lampung pepadun ini tidak jauh
berbeda dari segi filosofisnya dengan perkawinan pada umumnya. Namun
dalam pelaksanaannya dan syarat keabsahannya ada sedikit perbedaan pada
usia kedua mempelai yang ternyata tidak di tentukan yang terpenting mereka
sudah akhir baligh. Perkawinan menurut hukum adat Lampung ini masih
berlaku dan eksis sampei saat ini karena UU Perkawinan sebenarnya
mencakup dari kebiasaan di masyarakat dimana hukum itu berada.

Kata Kunci: Perkawinan, Hukum Adat Lampung Pepadun, Keabsahan
Perkawinan Adat.

Dokumen yang terkait

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

DEKONSTRUKSI HOST DALAM TALK SHOW DI TELEVISI (Analisis Semiotik Talk Show Empat Mata di Trans 7)

21 290 1

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

PEMAKNAAN MAHASISWA TENTANG DAKWAH USTADZ FELIX SIAUW MELALUI TWITTER ( Studi Resepsi Pada Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Universitas Muhammadiyah Malang Angkatan 2011)

59 326 21

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20