LAYANAN SIRKULASI DALAM UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN INFORMASI PENGGUNA DI PERPUSTAKAAN INSTITUT MANAJEMEN KOPERASI INDONESIA (IKOPIN).

Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

I V-2012

ABSTRAK

Penelitiaan ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana Layanan Sirkulasi dalam
Upaya Pemenuhan kebutuhan Informasi Pengguna di perpustakaan IKOPIN. Metode
yang digunakan untuk menggambarkan dan menganalisis adalah metode deskritif
dengan pendekatan kuantitatif. Adapun yang menjadi populasi dalam penelitian ini
adalah pengguna yang menggunakan layanan sirkulasi di perpustakaan IKOPIN.
Populasi sebanyak 660 dan sampel yang diambil sebanyak 87 responden. Sampel
diambil menggunakan simple random sampling,yaitu mengambil sampel dari populasi
secara acak. Untuk teknik pengambilan datanya dilakukan melalui angket, wawancara,
observasi dan melalui studi kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitiaan diketahui bahwa
layanan sirkulasi perpustakaan IKOPIN sudah berjalan dengan baik dalam upaya
pemenuhan kebutuhan informasi pengguna. Rata-rata mereka datang ke perpustakaan
IKOPIN untuk menggunakan koleksi sirkulasi perpustakaan, dan informasi yang
mereka dapatkan telah relevan atau sesuai dengan kebutuhan informasi yang mereka
cari pun terjawab dan terpenuhi.


Kata Kunci: Layanan Sirklulasi, Perpustakaan IKOPIN

Ranny Wahyuni-L ayanan Sirkulasi Dalam U paya Pemenuhan Kebutuhan I nformasi....
Program Studi I lmu Perpustakaan
Fakultas I lmu Komunikasi © 2012
http:/ pustaka.unpad.ac.id

Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

I V-2012

ABSTRACT

This study aims to determine the extent of circulation services in effort to fulfill the
information needs of library users in IKOPIN. methods used to describe and analyze the
descriptive method with quantitative approach. as for the population in this study is the
users who use the service at the library circulation IKOPIN. Population as many taken
as 660 and sapel taken as many as 87 respondents. samples taken using simple random
sampling, which took a random sample of the population. techniques for data retrieval
is done through questionnaires, interviews, observation, and through library research.

based on survey results revealed that the circulation of library services IKOPIN already
well underway in order to meet the information needs of users. on average they come to
the library circulation IKOPIN to use the library collection, and information they have
relevant or appropriate to the needs of the information they seek.

Keyword; circulation services, IKOPIN Library

Ranny Wahyuni-L ayanan Sirkulasi Dalam U paya Pemenuhan Kebutuhan I nformasi....
Program Studi I lmu Perpustakaan
Fakultas I lmu Komunikasi © 2012
http:/ pustaka.unpad.ac.id