PENGGUNAAN LAYANAN ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE (OPAC) DALAM PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA DI CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCE AND LIBRARY (CISRAL) UNIVERSITAS PADJADJARAN BANDUNG.

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PENGGUNAAN LAYANAN ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE
(OPAC) DALAM PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA DI
CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCE AND LIBRARY

(CISRAL) UNIVERSITAS PADJADJARAN BANDUNG

TUGAS AKHIR
Diajukan untuk memenuhi persyaratan dalam memperoleh
Gelar Ahli Madya (A. Md.) dalam Bidang
Perpustakaan
Oleh:
ERVITA ANGGI PERMATA SARI
D1810032

PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPUSTAKAAN
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA
commit to user
2013
i

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

SURAT PERNYATAAN ORISINILITAS KARYA ILMIAH
Saya mahasiswa Program Studi Diploma III Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial
dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta yang bertanda tangan di
bawah ini:
NAMA

: ERVITA ANGGI PERMATA SARI

NIM

: D1810032


Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa Tugas Akhir:
JUDUL

: Penggunaan Layanan Online Public Access Catalogue
(OPAC) dalam Penelusuran Informasi Bahan Pustaka di
Center of Information Scientific Resource and Library

(CISRAL) Universitas Padjadjaran Bandung.
PEMBIMBING : Retno Subardiyati, S. Sos., MM.
TANGGAL

: 07 Juni 2013

Menyatakan bahwa Tugas Akhir (TA) yang saya susun adalah benar-benar
karya saya sendiri. Apabila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan
tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya
sendiri, saya bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku di fakultas
termasuk pencabutan gelar Vokasi yang telah saya peroleh.
Demikian surat pernyataan saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila

dikemudian

hari

terbukti

melakukan

kebohongan

maka

saya

sanggup

menanggung segala konsekuensinya.
Surakarta, 07 Juni 2013
Ervita Anggi Permata Sari
commit to user


ii

NIM. D1810032

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI
TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai sivitas akademika Universitas Sebelas Maret Surakarta, saya yang
bertanda tangan dibawah ini :
Nama

: ERVITA ANGGI PERMATA SARI

NIM


: D1810032

Program Studi

: D III Perpustakaan

Fakultas

: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Jenis Karya

: Tugas Akhir

Demi Pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sebelas Maret Surakarta Hak Bebas Royalti Noneksklusif
(Nonexclusive Royalty Free Right) atas Tugas Akhir saya yang berjudul :
PENGGUNAAN LAYANAN ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE
(OPAC) DALAM PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA DI
CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCE AND LIBRARY


(CISRAL) UNIVERSITAS PADJADJARAN BANDUNG
beserta instrument/desain/perangkat (jika ada). Berhak menyimpan, mengalihkan
bentuk, mengalihmediakan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (data base),
merawat, serta mempublikasikan Tugas Akhir saya selama tetap mencantumkan
nama saya sebagai penulis (Author ) dan Pembimbing sebagai co Author atau
pencipta dan juga sebagai pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya secara sadar tanpa
pemaksaan dari pihak manapun.
Dibuat di Surakarta
Pada Tanggal 07 Juni 2013
Yang membuat pernyataan,

Ervita Anggi Permata Sari
commit to user

iii

D1810032


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commit to user

iv

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commit to user

v

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id


MOTTO

Sesungguhnya Sesudah Kesulitan Ada Kemudahan.
(QS. Al – Insyiroh : 5 )

“Orang-Orang yang Sukses Telah Belajar Membuat Diri
Mereka Melakukan Hal yang Harus Dikerjakan Ketika Hal
Itu Memang Harus Dikerjakan,
Entah Mereka Menyukainya atau Tidak”
(Aldus Huxley)

“When We Express Our Gratitude, We Must Never Forget
That the Highest Appreciation Isn’t To Utter Words,
But To Live by Them”
(John F. Kennedy)

Yang Kita Bayangkan Tak Selalu Sesuai
dengan Kenyataan yang Akan Terjadi Nantinya,
So… Jangan Terlalu Terpaku dengan Masa Depan,
Lakukanlah Segala Sesuatu Sesui Kemampuan Terbaik Kalian.

(Ervita Anggi P.S)

commit to user

vi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan sebagai wujud cintaku kepada :

à Allah Swt. yang telah menuntunku dalam penulisan Tugas Akhir ini
sampai selesai serta senantiasa melindungi dan menyayangiku.
à Bapakku Suroto tercinta, Ibuku Ida Tanti Ningsih tersayang dan
Nenekku Suratni terkasih yang tiada henti-hentinya mendo’akan
dan memberikan motivasi serta pengorbanan yang tak ternilai
harganya kepadaku. I Love You so much.

à Adik-adikku, Phiphi dan Nopha tersayang yang selalu membuatku
tersenyum meski kadang menjengkelkan.
à Teman seperjuanganku selama KKP di Bandung, teh Novi dan mbag
Fidya, terima kasih sudah mau berbagi dalam banyak hal. Butuh
perjuangan untuk mencapai apa yang kita inginkan, Ganbatte

Kudasai (SEMANGATT!!!).
à Sahabat-sahabatku, mbag Fidya, teh Novi, kak Diaz and kak
Chandra serta teman-teman “Library B Happy” D III Perpustakaan
’10. Pasti akan Ku rindukan canda tawa ceria kita saat bersamasama selama ini. Ima mo wasurerarenai yo… (sekarangpun tak dapat
kulupakan).
à Sahabat “d’ Fritedz” dan sahabat kost “Az Zahra” termanis. Akan
ku kenang slalu kebersamaan yang telah kita lewati selama ini.
à Semua karyawan di tempat KKP, terima kasih atas bimbingan dan
segala sesuatu yang diberikan kepadaku.
à Almamaterku tercinta.

commit to user

vii


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

ERVITA ANGGI PERMATA SARI, 2013, D1810032, THE USE OF ONLINE
PUBLIC ACCESS CATALOGUE (OPAC) SERVICE IN TRACING LITERATURE
INFORMATION IN THE CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC
RESOURCE AND LIBRARY (CISRAL) OF PADJADJARAN UNIVERSITY,
BANDUNG.
This library on the job training was taken place in Center of Information
Scientific Resource and Library (CISRAL) of Padjadjaran University, Bandung.
The objective of this final project was to find out the procedure of information
retrieval literature through OPAC in CISRAL of Padjajaran University,
Bandung; the strengths and the weaknesses of OPAC service in information
retrieval literature in CISRAL of Padjajaran University, Bandung; the
constraints the library users in information retrieval literature through OPAC in
CISRAL of Padjadjaran University, Bandung; solution to cope with the
constraints the library users in information retrieval literature through OPAC in
CISRAL of Padjadjaran University, Bandung.
This library on the job training was conducted to meet the final project of
library undergraduate program of Social and Political Sciences Faculty of
Sebelas Maret University, Surakarta in 2013. This library on the job training was
conducted from February 01 to March 28, 2013. In this final project writing, the
writer employed observation, interview, library study and documentation
methods. This final project emphasized on the use of OPAC service in information
retrieval literature in CISRAL of Padjadjaran University, Bandung. This
information retrieval literature through OPAC in CISRAL could be done based
on Pencarian Detail (Advance) and based searching menu. The strengths of OPAC
service in CISRAL of Padjadjaran University, Bandung included understandable
retrieval field, clear instruction, Indonesian language use, and Bahasa field
availability. Meanwhile, the weaknesses of OPAC service of CISRAL in
Padjadjaran University, Bandung included: it could be accessed in CISRAL area
only, based searching menu was less effective, the appearance was less attractive
and bibliography information was less complete.
For the information retrieval literature to be better in CISRAL of
Padjadjaran University, Bandung the writer recommended the library to change
the intranet network into the internet one, to optimize the existing human resource
in order to master the information technology and to provide electricity generator
to anticipate the electricity extinguishing.
Keywords: Information Retrieval, OPAC

commit to user

viii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK
ERVITA ANGGI PERMATA SARI, 2013, D1810032, “PENGGUNAAN
LAYANAN ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE (OPAC) DALAM
PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA DI CENTER OF
INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCE AND LIBRARY (CISRAL)
UNIVERSITAS PADJADJARAN BANDUNG”.
Kuliah Kerja Perpustakaan ini mengambil lokasi di Center of Information
Scientific Resource and Library (CISRAL) Universitas Padjadjaran Bandung.
Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui langkah-langkah
penelusuran informasi bahan pustaka melalui OPAC di CISRAL Universitas
Padjadjaran Bandung; kelebihan dan kelemahan layanan OPAC dalam
penelusuran informasi bahan pustaka di CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung; kendala yang dihadapi pemustaka dalam penelusuran informasi bahan
pustaka melalui OPAC di CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung; solusi
dalam mengatasi kendala dalam penelusuran informasi bahan pustaka melalui
OPAC CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung.
Kuliah Kerja Perpustakaan ini dilaksanakan untuk memenuhi Tugas
Akhir D III Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas
Sebelas Maret Surakarta tahun 2013. Kuliah Kerja Perpustakaan ini dilaksanakan
pada tanggal 01 Februari sampai dengan tanggal 28 Maret 2013. Pada penulisan
Tugan Akhir ini penulis menggunakan metode pengamatan atau observasi,
metode wawancara, metode studi pustaka dan metode dokumentasi.
Tugas Akhir ini menitik beratkan pada penggunaan layanan OPAC dalam
penelusuran informasi bahan pustaka di CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung. Penelusuran informasi bahan pustaka melalui OPAC di CISRAL dapat
dilakukan berdasarkan menu Pencarian Detail (Advance) dan menu Pencarian
Berdasarkan. Adapun kelebihan layanan OPAC CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung antara lain field penelusuran mudah dimengerti, instruksi jelas,
menggunakan bahasa Indonesia, dan tersedia field Bahasa. Sedangkan Kelemahan
layanan OPAC CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung antara lain hanya bisa
diakses di area CISRAL, menu pencarian berdasarkan kurang efektif, tampilan
kurang menarik dan informasi bibliografi kurang lengkap.
Supaya penelusuran informasi bahan pustaka di CISRAL Universitas
Padjadjaran Bandung menjadi lebih baik, penulis merekomendasikan agar
perpustakaan dapat mengubah jaringan intranet menjadi internet, mengoptimalkan
sumberdaya manusia yang ada agar dapat menguasai teknologi informasi dan
menyediakan genset sebagai persiapan jika listrik padam.
Kata Kunci

: Penelusuran Informasi, OPAC

commit to user

ix

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Swt. atas
segala limpahan rahmat, hidayah dan inayah-Nya, sehingga penulis dapat
menyelesaikan tugas akhir dengan judul PENGGUNAAN LAYANAN ONLINE
PUBLIC

ACCESS

CATALOGUE

INFORMASI

BAHAN

SCIENTIFIC

RESOURCE

(OPAC)

PUSTAKA
AND

DI

DALAM

CENTER

LIBRARY

PENELUSURAN

OF

INFORMATION

(CISRAL)

UNIVERSITAS

PADJADJARAN BANDUNG ini dengan segenap kemampuan yang penulis
miliki, sehingga dapat selesai sampai batas waktu yang telah ditentukan.
Penulisan Tugas Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat guna
mendapatkan gelar Vokasi Ahli Madya (A.Md.) Program Studi DIII Ilmu
Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret
Surakarta. Penulis menyadari tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, penulisan
Tugas Akhir ini tidak dapat terselesaikan.
Atas tersusunnya Tugas Akhir ini dengan penuh rasa syukur dan
kerendahan hati tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Prof. Drs. Pawito, Ph. D selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.
2. Drs. Haryanto, M. Lib. selaku Ketua Program Studi Diploma III
Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas
commit to user

x

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

Maret Surakarta yang telah memberikan izin kepada penulis untuk
melaksanakan Kuliah Kerja Perpustakaan.
3. Dra. Mieke Hardjiatmi, S. Sos. selaku Pembimbing Akademik (PA) yang
telah membimbing, memberi nasihat dan membantu penulis sehingga
dapat menempuh perkuliahan.
4. Retno Subardiyati, S. Sos., MM. selaku Dosen Pembimbing yang telah
banyak memberikan bimbingan selama melakukan penulisan Tugas Akhir
ini.
5. Muhammad Sholihin, S. Ag., S. IP. selaku Penguji Tugas Akhir.
6. Prof. Dr. Ir. Hj. Nurpilihan Bafdal, M. Sc. selaku Direktur CISRAL
Universitas Padjadjaran Bandung yang memberikan izin kepada penulis
untuk melaksanakan Kuliah Kerja Perpustakaan di CISRAL Universitas
Padjadjaran Bandung.
7. Bapak Ruswanto, Bapak Wildan, Bapak Irman, Ibu Euis, Ibu Yani, Ibu
Prita dan staff-staff CISRAL lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu
persatu yang telah memberikan pengarahan selama penulis melaksanakan
Kuliah Kerja Perpustakaan di CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung.
8. Seluruh dosen pengajar di Program Studi D III Perpustakaan Fakultas Ilmu
Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah
mengajarkan semua ilmu pengetahuan tentang perpustakaan.
9. Semua pihak yang telah membantu dan memudahkan penulisan dalam
menyelesaikan Tugas Akhir ini.
commit to user

xi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, penulis menyadari bahwa
masih ada kekurangan, karena keterbatasan pengetahuan yang ada dan
tentu hasilnya juga masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu segala
saran dan kritik yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.
Semoga kebaikan semua pihak yang telah membantu dalam
penulisan Tugas Akhir ini mendapatkan pahala dari Allah SWT dan
menjadi amal kebaikan yang tiada putus-putusnya dan semoga Tugas
Akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan.
Wassalamu’alaikum wr. wb.

Suakarta, Juni 2013

Penulis

commit to user

xii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ..........................................................................................

i

HALAMAN PERNYATAAN ORISINILITAS KARYA ILMIAH ..................

ii

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS
AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS .............................................. iii
HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................................

iv

HALAMAN PENGESAHAN.............................................................................

v

HALAMAN MOTTO .........................................................................................

vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................... vii
HALAMAN ABSTRACT .................................................................................... viii
HALAMAN ABSTRAK.....................................................................................

ix

HALAMAN KATA PENGANTAR ...................................................................

x

DAFTAR ISI ....................................................................................................... xiii
DAFTAR TABEL ............................................................................................... xvi
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... xvii
DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... xxi
BAB I

PENDAHULUAN ...............................................................................

1

1.1 Latar Belakang..............................................................................

1

1.2 Rumusan Masalah ........................................................................

5

1.3 Tujuan ...........................................................................................

6

1.4 Metode Pengumpulan Data ..........................................................

7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI ........................ 11
commit to user

xiii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

1.1 Tinjauan Pustaka ......................................................................... 11
1.1.1

Perpustakaan Perguruan Tinggi ....................................... 11

1.1.2

Penelusuran Informasi Bahan Pustaka ............................ 14

1.1.3

Online Public Access Catalogue (OPAC) ....................... 18

1.2 Landasan Teori ............................................................................ 20
1.2.1

Penelusuran Informasi Bahan Pustaka ............................ 25

1.2.2

Hubungan Informasi dan Perpustakaan ........................... 29

1.2.3

Katalog Perpustakaan ...................................................... 30

1.2.4

Online Public Access Catalogue (OPAC) ....................... 34

BAB III GAMBARAN UMUM CISRAL UNIVERSITAS PADJADJARAN
BANDUNG ........................................................................................ 36
3.1 Sejarah Singkat CISRAL .......................................................... 36
3.2 Profil CISRAL ............................................................................ 40
3.3 Koleksi CISRAL ........................................................................ 42
3.4 Gedung atau Ruangan CISRAL ................................................. 47
3.5 Layanan CISRAL ....................................................................... 49
3.6 Struktur Organisasi CISRAL...................................................... 58
3.7 Keanggotaan CISRAL ................................................................ 59
3.8 Sumberdaya Manusia CISRAL ................................................. 60
3.9 Sarana dan Prasarana CISRAL.................................................... 64
3.10 Jam Layanan CISRAL................................................................ 66
3.11 Sanksi CISRAL .......................................................................... 67
BAB IV PEMBAHASAN MASALAH ............................................................ 68
commit to user

xiv

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

4.1 Langkah-langkah Penelusuran Informasi Bahan Pustaka
melalui

OPAC

Di

CISRAL

Universitas

Padjadjaran

Bandung. ................................................................................... 71
4.2 Kelebihan dan Kelemahan Layanan OPAC dalam Penelusuran
Informasi

Bahan

Pustaka

Di

CISRAL

Universitas

Padjadjaran Bandung ................................................................ 105
4.3 Kendala Penelusuran Informasi Bahan Pustaka dalam Layanan
OPAC Di CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung .............108
4.4

Solusi yang Disarankan untuk Mengatasi Kendala dalam
Penelusuran

Informasi

Bahan

Pustaka

Di

CISRAL

Universitas Padjadjaran Bandung ............................................. 111
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN........................................................... 116
5.1 Kesimpulan .................................................................................. 116
5.2 Saran ............................................................................................ 117
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

commit to user

xv

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR TABEL

Tabel 1

Karakteristik Perpustakaan Perguruan Tinggi ............................. 13

Tabel 2

Luas Keseluruhan Gedung CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung....................................................................................... 48

Tabel 3

Profil Pustakawan CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung
Tahun 2013 .................................................................................. 61

Tabel 4

Profil Tenaga Kependidikan CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung Tahun 2013 .................................................................. 62

commit to user

xvi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1

Tampilan Awal Website CISRAL Universitas Padjadjaran
Bandung....................................................................................... 73

Gambar 2 Tampilan Menubar OPAC Website CISRAL Universitas
Padjadjaran Bandung ................................................................... 74
Gambar 3

Tampilan Awal OPAC CISRAL pada Advance (Pencarian
Detail) ......................................................................................... 75

Gambar 4

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Judul (Advance) .......................................................................... 77

Gambar 5

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Judul (Advance) ................................................................. 77

Gambar 6

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Judul (Advance)....................................... 78

Gambar 7

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Pengarang (Advance) .................................................................. 80

Gambar 8

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Pengarang (Advance) ......................................................... 80

Gambar 9

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Pengarang (Advance) .............................. 81

Gambar 10

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Pengarang Tidak Dibalik (Advance) ........................................... 82
commit to user

xvii

perpustakaan.uns.ac.id

Gambar 11

digilib.uns.ac.id

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Pengarang Tidak Dibalik (Advance) ................................. 83

Gambar 12

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Penerbit (Advance) ...................................................................... 84

Gambar 13

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Penerbit (Advance) ............................................................ 84

Gambar 14

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Penerbit (Advance) .................................. 85

Gambar 15

Tampilan Field Bahasa yang Dapat Dipilih (Advance) .............. 86

Gambar 16

Lanjutan Tampilan Field Bahasa yang Dapat Dipilih
(Advance) .................................................................................... 86

Gambar 17

Lanjutan Tampilan Field Bahasa yang Dapat Dipilih
(Advance) .................................................................................... 87

Gambar 18

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Bahasa (Advance)........................................................................ 87

Gambar 19

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Bahasa (Advance) .............................................................. 88

Gambar 20

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Bahasa (Advance) .................................... 89

Gambar 21

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui Field
Tahun Terbit (Advance) .............................................................. 90

Gambar 22

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Tahun Terbit (Advance) ..................................................... 90
commit to user

xviii

perpustakaan.uns.ac.id

Gambar 23

digilib.uns.ac.id

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Tahun Terbit (Advance) .......................... 91

Gambar 24

Tampilan Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Kombinasi Field Penelusuran (Advance).................................... 92

Gambar 25

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Kombinasi Field Penelusuran (Advance).................................... 93

Gambar 26

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Kombinasi Field Penelusuran (Advance) ......... 94

Gambar 27

Tampilan Awal OPAC pada Menu “Pencarian Berdasarkan” .... 95

Gambar 28

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Judul (Pencarian Berdasarkan) .......................................... 96

Gambar 29

Tampilan Detail Hasil Record Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Judul (Pencarian Berdasarkan) ................ 97

Gambar 30

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Pengarang (Pencarian Berdasarkan) .................................. 98

Gambar 31

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Pengarang (Pencarian Berdasarkan) ........ 99

Gambar 32

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Penerbit (Pencarian Berdasarkan) ...................................... 100

Gambar 33

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Penerbit (Pencarian Berdasarkan) ........... 101

Gambar 34

Tampilan Jenis Koleksi (Pencarian Berdasarkan) ....................... 102
commit to user

xix

perpustakaan.uns.ac.id

Gambar 35

digilib.uns.ac.id

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Jenis Buku (Pencarian Berdasarkan) ................................. 102

Gambar 36

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka melalui Field Jenis Buku (Pencarian Berdasarkan) ....... 103

Gambar 37

Tampilan Hasil Penelusuran Informasi Bahan Pustaka melalui
Field Klasifikasi Buku (Pencarian Berdasarkan) ........................ 104

Gambar 38

Tampilan Detail Record Hasil Penelusuran Informasi Bahan
Pustaka

melalui

Field

Klasifikasi

Buku

(Pencarian

Berdasarkan) ................................................................................ 105
Gambar 39

Kelengkapan Informasi Bibliografi OPAC CISRAL Saat Ini..... 114

Gambar 40

Kelengkapan Informasi Bibliografi OPAC CISRAL yang
Disarankan ................................................................................... 115

commit to user

xx

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFRTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Surat Permohonan Kuliah Kerja Perpustakaan

Lampiran 2

Surat Keterangan Kuliah Kerja Perpustakaan

Lampiran 3

Surat Tugas Kuliah Kerja Perpustakaan

Lampiran 4

Surat Jawaban Permohonan Kuliah Kerja Perpustakaan

Lampiran 5

Form Penilaian Kuliah Kerja Perpustakaan

Lampiran 6

Laporan Periodik Minggu Ke-1 (Satu)

Lampiran 7

Laporan Periodik Minggu Ke-2 (Dua)

Lampiran 8

Laporan Periodik Minggu Ke-3 (Tiga)

Lampiran 9

Laporan Periodik Minggu Ke-4 (Empat)

Lampiran 10 Laporan Periodik Minggu Ke-5 (Lima)
Lampiran 11 Laporan Periodik Minggu Ke-6 (Enam)
Lampiran 12 Laporan Periodik Minggu Ke-7 (Tujuh)
Lampiran 13 Laporan Periodik Minggu Ke-8 (Delapan)
Lampiran 14 Daftar Hadir Bulan Februari 2013
Lampiran 15 Jadwal Praktik Kerja Bulan Februari 2013
Lampiran 16 Daftar Hadir Bulan Maret 2013
Lampiran 17 Jadwal Praktik Bulan Maret 2013
Lampiran 18 Detail Koleksi Buku Fisik CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung sampai dengan Bulan Oktober 2012

commit to user

xxi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

Lampiran 19 Jumlah Pustaka Menurut Fakultas/Lembaga Di Lingkungan

Universitas Padjadjaran Bandung Tahun 2009/2010 sampai
dengan Tahun 2012/2013
Lampiran 20 Jumlah

Koleksi

E-Resources

Di

CISRAL

Universitas

Padjadjaran Bandung Tahun 2009 sampai dengan Tahun 2012
Lampiran 21 Detail Koleksi E-Journal Di CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung Tahun 2009 sampai dengan Tahun 2012
Lampiran 22 Detail Koleksi E-Book Di CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung Tahun 2009 sampai dengan Tahun 2012
Lampiran 23 Detail

Koleksi Pustaka Ilmiah Universitas Padjadjaran

Bandung sampai dengan Tahun 2012
Lampiran 24 Detail Jumlah Pengakses E-Resources CISRAL Universitas

Padjadjaran Bandung Tahun 2012
Lampiran 25 Luas Setiap Ruangan Gedung CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung
Lampiran 26 Struktur Organisasi Makro CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung Tahun 2013
Lampiran 27 Struktur Organisasi Mikro CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung Tahun 2013
Lampiran 28 Daftar Inventaris Ruang Di Gedung CISRAL Universitas

Padjadjaran Bandung Tahun 2013

commit to user

xxii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

Lampiran 29 Daftar Peminjaman Koleksi Teksbook dan Tandon Di

CISRAL Universitas Padjadjaran Bandung Tanggal 01
Februari 2013 sampai dengan Tanggal 19 Maret 2013
Lampiran 30 Daftar Pengunjung Di Bagian Referensi CISRAL Universitas

Padjadjaran Bandung Bulan Februari 2013
Lampiran 31 Daftar Pengunjung Di Bagian Referensi CISRAL Universitas

Padjadjaran Bandung Bulan Maret 2013
Lampiran 32 Detail Jumlah Pengunjung CISRAL Tahun 2008 sampai

dengan Tahun 2012
Lampiran 33 Hasil Wawancara dengan Pemustaka CISRAL Universitas

Padjadjaran Bandung
Lampiran 34 Foto Dokumentasi Di CISRAL Universitas Padjadjaran

Bandung

commit to user

xxiii

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Sarana Penelusuran OPAC (Online Public Access Catalogue) Terhadap Pemanfaatan Koleksi oleh Pengguna pada Kantor Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Aceh Tamiang

3 28 178

Panduan Penelusuran Informasi Melalui Online Public Access Catalogue (OPAC )

0 2 11

PENGARUH KINERJA PUSTAKAWAN TERHADAP LAYANAN PRIMA DI CENTRE OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCES AND LIBRARY (CISRAL) UNIVERSITAS PADJADJARAN : Studi Deskriptif terhadap Pemustaka di Bagian Layanan Referensi CISRAL UNPAD.

1 0 34

HUBUNGAN PERSEPSI PEMUSTAKA DENGAN KEPUASAN PEMUSTAKA PADA LAYANAN CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCES AND LIBRARY (CISRAL) UNIVERSITAS PADJADJARAN : Studi Deskriptif Korelasional Pada Bagian Layanan Referensi CISRAL Unpad.

1 1 47

Penggunaan Penelusuran Informasi Melalui OPAC (Online Public Access Catalogue) Dalam Software SLiMS Cendana di Perpustakaan Pengadilan Negeri Sukoharjo.

0 0 16

PENELUSURAN INFORMASI BAHAN PUSTAKA MELALUI ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE (OPAC) DI AMIKOM RESOURCE CENTER.

0 0 1

PENGGUNAAN OPAC (Online Public Access Catalogue)"SLiMS-5 MERANTI" DALAM PENELUSURAN INFORMASI KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN AKADEMI KEBIDANAN ESTU UTOMO BOYOLALI.

1 1 20

LAYANAN SIRKULASI DI CENTER OF INFORMATION SCIENTIFIC RESOURCE AND LIBRARY (CISRAL) UNIVERSITAS PADJAJARAN BANDUNG PERIODE 2012-2013.

0 0 20

PENGGUNAAN ONLINE PUBLIC ACCESS CATALOGUE (OPAC) SOFTWARE SLiMS (SENAYAN3,STABLE14) DALAM PENELUSURAN BAHAN PUSTAKA DI UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS TUNAS PEMBANGUNAN (UTP) SURAKARTA.

0 0 19

Retrieval system melalui on-line public access catalogue (opac) dalam layanan di UPT. Perpustakaan Universitas Wijaya Kusuma Surabaya - UWKS - Library

0 0 15