PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PERPUSTAKAAN TERHADAP KEPUASAN PEMUSTAKA DI PERPUSTAKAAN TELKOM LEARNING CENTER.

Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

I V-2012

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas jasa layanan berdasarkan
persepsi dan harapan pengguna pada lima dimensi SERVEQUAL yaitu Realibility,
Responsiveness, Assurance, Emphaty, Tanggible di perpustakaan Telkom
Learning Center. Metode Penelitian ini menggunakan metode kuantatif deskriptif
dan teknik pengumpulan data Accidental Sampling yang digunakan dalam
penelitian ini berasal dari dua sumber. Sumber pertama adalah data primer yang
diperoleh melalui kuesioner, jumlah responden sebanyak 82 orang pengguna
perpustakaan. Sumber kedua adalah data sekunder diperoleh melalui observasi
terhadap situasi dan kondisi layanan, wawancara dengan pihak pengelola
perpustakaan Telkom Learning Center dan studi kepustakaan yang relevan.
Pengguna perpustakaan Telkom Learning Center menilai ke lima dimensi layanan
di perpustakaan Telkom Learning Center sudah cukup baik. Responden
memberikan saran agar mempertahankan dan meningkatkan kualitas jasa layanan
perpustakaan dan memperbaiki dimensi Realibility dan Responsiveness yang
masih kurang dari harapan pengguna perpustakaan.

Kata kunci :

Kualitas layanan perpustakaan, SERVEQUAL, kepuasan pengguna
perpustakaan Telkom Learning Center, Persepsi Pengguna
Perpustakaan Telkom Learning Center

DEL L I S PRADI FTHA-PENGARU H KU AL I TAS PEL AYANAN PERPU STAKAAN TERHADAP
KEPU ASAN PEM U STAKA DI PERPU STAKAAN
TEL KOM L EARNI NG CENTER
Program Studi I lmu Perpustakaan
iv
Fakultas I lmu Komunikasi © 2012
http:/ pustaka.unpad.ac.id

Skripsi M ahasiswa U niversitas Padjadjaran

I V-2012

ABSTRACT


This research is proposed to know the quality of service, based on users
perception and hope on 5 dimensions SERVEQUAL, that are Reliability,
Responsivenesss, Assurance, Emphaty, Tangible in Telkom Learning Center
Library. This method research used a descriptive quantitative method and
theAccidental Sampling data collection technique in this research from two
sources. The first source is from primer data which collected by questionnaire
with 82 people library repondents. The second source is from secondary data by
observation on the situation and condition of services, interview with the
organizer of Telkom Learning Center Library and relevant literature study. The
user of Telkom Learning Center Library considered that the five dimensions of
services is good enough. The respondents giving advices that the organizer has to
maintain and to increase the quality of library service and to improve the
Reliability and Responsiveness dimensions which still lack by the library users
hope.

Keyword : quality of library service, SERVEQUAL, satisfaction of consumer of
library of Telkom Learning Center, perception of consumer of
library of Telkom Learning Center

DEL L I S PRADI FTHA-PENGARU H KU AL I TAS PEL AYANAN PERPU STAKAAN TERHADAP

KEPU ASAN PEM U STAKA DI PERPU STAKAAN
TEL KOM L EARNI NG CENTER
Program Studi I lmu Perpustakaan
v
Fakultas I lmu Komunikasi © 2012
http:/ pustaka.unpad.ac.id