4. BA EVALUASI DAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI (Verfikasi R4)

POKJA/ULP PENGADAAN BARANG DAN JASA
DINAS PERUMAHAN PROVINSI PAPUA BARAT
TAHUN ANGGARAN 2016

Jl. Trikora Arfai, Basecamp – Manokwari – Papua Barat

BERITA ACARA EVALUASI KUALIFIKASI
Nomor : 01/BA-EVL.KF/POKJA-ULP/DINPERUM/DALWAS/DED-VERDAT-KK-KAB.RAJAAMPAT/VI/2016

Pada hari ini, Kamis tanggal Tiga Puluh bulan Juni tahun Dua Ribu Enam Belas, bertempat di
Kantor Satuan Kerja Perangkat Daerah Dinas Perumahan Provinsi Papua Barat, Jl. Trikora Arfai
Basecamp, Manokwari, Pokja ULP yang bertanda tangan dibawah ini telah melaksanakan seleksi
terhadap rekanan jasa konsultansi yang akan diundang untuk mengikuti pelaksanaan Pengadaan
Barang/ Jasa pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Dinas Perumahan Provinsi Papua Barat, Tahun
Anggaran 2016.
Dari hasil penelitian/ penilaian kelengkapan dokumen administrasi sesuai yang disyaratkan, dari
23 (dua puluh tiga) perusahaan yang mendaftar dan 12 (dua belas) Perusahaan yang memasukan
Dokumen Kualifikasi, serta 5 (lima) perusahaan yang dinyatakan Lulus dan masuk dalam daftar pendek
untuk diundang mengikuti seleksi umum paket Penyusunan Dokumen Verifikasi Data Kawasan
Kumuh Perumahan Kabupaten Raja Ampat, sesuai Berita Acara terlampir.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk ditetapkan oleh Pengguna Jasa dan diumumkan kepada peserta

Seleksi sesuai ketentuan yang berlaku.

KELOMPOK KERJA JASA KONSULTANSI
SKPD DINAS PERUMAHAN PROVINSI PAPUA BARAT
TAHUN ANGGARAN 2016
NAMA

1. Amus Yanto Ijie, ST

2. Ferry Moya, ST

JABATAN

TANDA TANGAN

Ketua/Anggota

1. ………TTD…………..

Sekretaris/Anggota


3. Yehezkiel Indou, ST

Anggota

4. Subono Ocean Pacific, SH

Anggota

5. Antonius Suranta P, AmdT

Anggota

2. ………TTD…………
3. ………TTD…………..
4. ………TTD…………
5. ………TTD…………..