Metode Pengumpulan Data Praktek Kerja Lapangan Mandiri Sistematika Penulisan Laporan Pratik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

3 Studi Observasi Yaitu kegiatan studi untuk mencari data-data serta informasi-informasi dengan mengikuti PKLM di KPP serta mempelajari laporan-laporan yang berhubungan dengan masalah yang akan di bahas. 4 Pengumpulan Data Yaitu kegiatan studi yang dilakukan untuk mencari dan mengumpulkan data melalui tiga cara yaitu sekunder, data dokumentasi serta data pertanyaan, yang bertujuan untuk pengumpulan berbagai data yang berhubungan dengan penyusunan laporan PKLM. 5 Analisis Evaluasi Yaitu metode yang dilakukan dengan cara mengelompokkan data-data yang diperoleh selama pelaksanaan PKLM untuk di analisa serta di evaluasi sehinnga memudahkan dalam penarikan kesimpulan secara jelas dan sistematis.

E. Metode Pengumpulan Data Praktek Kerja Lapangan Mandiri

Dalam PKLM ada tiga metode yang digunakan dalam usahauntuk meningkatkan pengumpulan data, yaitu : 1 Metode Pertanyaan Interview Guide Yaitu kegiatan mengumpulkan dan mencari data dengan melakukan wawancara dan mengajukan pertanyaan kepada pegawai instansi yang berkompeten dan menambah objektif yang berkaitan dengan kebutuhan untuk melengkapi laporan PKLM. Universitas Sumatera Utara 2 Metode Observasi Obsevation Guide Yaitu kegiatan mngumpulkan data dan mencari data dengan cara langsung maupun tidak langsung terjun kelapangan untuk melakukan peninjauan dengan mengamati mendengar, dan bila perlu ikut serta dalam mengerjakan tugas yang diberikan pihak instansi dengan memberikan petunjuk atau arahan terlebih dahulu dengan berpedoman kepada ketentuan yang berlaku pada instansi dan tidak boleh melakukan pekerjaan yang menjadi rahasia dan memiliki resiko tinggi. 3 Metode Dokumentasi Optional Guide Yaitu kegiatan mengumpulkan dan mencari data dengan membuat daftar dokumentasi yang telah di peroleh dari instansi. Dalam tahap ini penulis meminta dokumen atau data-data pendukung yang berhubungan dengan objek PKLM, yang bersumber dari seksi TPT di KPP Pratama Lubuk Pakam.

F. Sistematika Penulisan Laporan Pratik Kerja Lapangan Mandiri PKLM

Agar penyelesain skripsi minor ini terarah dan sistematis, maka penulis membatasi luas pembahasan yang terdiri dari : BAB I PENDAHULUAN Pada bab ini penulis menjelaskan mengenai latar belakang yang menjadi dasar pemikiran dan penyusuna laporan, ruang lingkup, tujuan dan manfaat PKLM, metodologi penelitian, metode pengumpulan data, serta sistematika penulisan. Universitas Sumatera Utara BAB II GAMBARAN UMUM PKLM Dalam bab ini penulis menguraikan sejarah singkat KPP Pratama Lubuk Pakam, struktur organisasi, bidang-bidang kerja KPP Pratama Lubuk Pakam dan deskripsi kerja KPP Pratama Lubuk Pakam. BAB III GAMBARAN DATA NPWP ORANG PRIBADI DAN BADAN Dalam bab ini penulis menguraikan pengertian-pengertian secara teoritis dan teori-teori yang berkaitan dengan NPWP Orang Pribadi dan Badan. BAB IV ANALISIS DAN EVALUASI DATA Pada bab ini penulis mengemukakan analisa dan evaluasi terhadap data-data yang berhubungan dengan judul laporan. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan merupakan inti sari yang bersumber dari hasil penelitian, dan berdasarkan kesimpulan dapat dibuat rekomendasi yang berisi saran-saran yang dapat di ambil sebagai tindakan untuk mengatasi masalah yang ditemukan di lokasi penelitian. DAFTAR PUSTAKA Universitas Sumatera Utara BAB II GAMBARAN UMUM KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA LUBUK PAKAM

A. Sejarah Kantor Pelayanan Pajak Pratama Lubuk Pakam