Pengujian Model Hasil Penelitian

49 struktur hutang cukup baik berkisar antara 5 . Nilai standar deviasi untuk struktur hutang sebesar 15,3, nilai terendah adalah 0,13 dan nilai tertinggi sebesar 74,10. Hal ini menunjukkan bahwa perusahaan- perusahaan yang menjadi sampel penelitian ini mempunyai nilai struktur hutang yang positif atau tidak ada satu pun sampel yang memiliki nilai struktur hutang negatif. Variabel independen yang ketiga yaitu kemampuan operasi mempunyai nilai rata-rata 1,25 yang menunjukkan bahwa rata-rata perusahaan yang menjadi sampel penelitian sudah memenuhi ketentuan perusahaan dimana kemampuan operasi cukup baik berkisar antara 5 . Nilai standar deviasi untuk kemampuan operasi sebesar 0,49, nilai terendah adalah 0,49 dan nilai tertinggi sebesar 2,72. Hal ini menunjukkan bahwa perusahaan-perusahaan yang menjadi sampel penelitian ini mempunyai nilai kemampuan operasi yang positif atau tidak ada satu pun sampel yang memiliki nilai kemampuan operasi negatif.

4.1.3 Pengujian Model

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel independen yaitu Solvabilitas, Struktur hutang, dan Kemampuan Operasi terhadap variabel dependen yaitu Resiko Keuangan. Dan untuk mengetahui pengaruh tersebut, penelitian ini menggunakan model regresi data panel dengan tiga pendekatan alternatif yaitu pendekatan kuadrat terkecil pooling least square approach, pendekatan efek tetap fixed effect approach dan pendekatan efek acak random effect approach. Universitas Sumatera Utara 50 Dalam menentukan model yang akan digunakan dalam penelitian ini, perlu dilakukan beberapa pengujian terkait pemilihan model yaitu Chow Test dan Haussman Test

4.1.3.1 Pooled Least Square VS Fixed Effect Chow Test

Chow Test merupakan uji pertama terkait pemilihan model data panel untuk menentukan apakah model yang digunakan berbentuk Pooled Least Square atau Fixed Effect. Berikut merupakan output regresi menggunakan model Pooled Least square. Tabel 4.2 Hasil Regresi dengan Menggunakan Model Pooled Least Square Dependent Variable: RESIKOKEUANGAN? Method: Pooled Least Squares Date: 021814 Time: 00:13 Sample: 2009 2011 Included observations: 3 Cross-sections included: 27 Total pool balanced observations: 81 Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob. SOLVABILITAS? -0.382609 0.161626 -2.367247 0.0204 STRUKTURHUTANG? -0.003555 0.003051 -1.165281 0.2475 KEMAMPUANOPERASI? 0.428161 0.057911 7.393458 0.0000 R-squared 0.119516 Mean dependent var 0.389556 Adjusted R-squared 0.096939 S.D. dependent var 0.416492 S.E. of regression 0.395791 Akaike info criterion 1.020472 Sum squared resid 12.21872 Schwarz criterion 1.109155 Log likelihood -38.32910 Hannan-Quinn criter. 1.056052 Durbin-Watson stat 0.117264 Sumber: Output Eviews 2014 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa ada dua variabel yang probabilitasnya terlihat signifikan.Nilai R 2 sebesar 0,119516 dengan nilai Durbin-Watson 0.117264 metode ini kurang dapat menangkap gambaran yang sebenarnya atas hubungan yang terjadi antara variabel independen Universitas Sumatera Utara 51 dengan variabel dependen. Berikut merupakan output regresi menggunakan model Fixed Effect. Tabel 4.3 Hasil Regresi dengan Menggunakan Model Fixed Effect Dependent Variable: RESIKOKEUANGAN? Method: Pooled Least Squares Date: 021814 Time: 00:08 Sample: 2009 2011 Included observations: 3 Cross-sections included: 27 Total pool balanced observations: 81 Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob. C 0.455197 0.062604 7.271056 0.0000 SOLVABILITAS? -0.244110 0.094890 -2.572560 0.0130 STRUKTURHUTANG? 0.000251 0.001715 0.146099 0.8844 KEMAMPUANOPERASI? 0.027877 0.039275 0.709798 0.4811 Fixed Effects Cross BTON--C 1.797056 AMFG--C -0.066535 BRNA--C -0.239456 SPMA--C -0.261714 CPIN--C -0.055867 CTBN--C -0.102476 DPNS--C 0.134616 GGRM--C 0.026880 GJTL--C -0.124952 INAI--C -0.173695 INDS--C -0.174280 TRST--C -0.325773 JPRS--C 0.063251 KAEF--C -0.017282 KPSI--C -0.246785 KLBF--C 0.069767 LION--C 0.327816 DLTA--C 0.251006 SCCO--C -0.217903 TIRT--C -0.049490 TCID--C 0.041742 SKLT--C -0.187185 TSPC--C 0.113199 VOKS--C -0.187115 TKIM--C -0.079509 LMPI--C -0.173203 PYFA--C -0.142112 Effects Specification Universitas Sumatera Utara 52 Cross-section fixed dummy variables R-squared 0.986358 Mean dependent var 0.389556 Adjusted R-squared 0.978601 S.D. dependent var 0.416492 S.E. of regression 0.060927 Akaike info criterion -2.480173 Sum squared resid 0.189315 Schwarz criterion -1.593340 Log likelihood 130.4470 Hannan-Quinn criter. -2.124364 F-statistic 127.1527 Durbin-Watson stat 2.623265 ProbF-statistic 0.000000 Sumber :Output Eviews 2014 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa ada dua variabel yang probabilitasnya terlihat signifikan. Nilai R 2 sebesar 0,986358 lebih besar dibandingkan nilai R 2 model Pooled Least Square dengan nilai Durbin- Watson 2,623265. Indikator yang digunakan dalam pengujian ini adalah F- Statistic seperti yang telah dijelaskan pada bab sebelumnya, dengan perhitungan sebagai berikut: Tabel 4.4 Komponen Perhitungan Chow Test Restricted Residual Sum Square RRSS 12.21872 Unrestricted Residual Sum Square URSS 0.189315 Jumlah data Cross Section N 27 Jumlah data Time Series T 3 Jumlah variabel penjelas K 4 Sumber: Output Eviews-Diolah Peneliti 2014 Dengan rumus berikut ini Chow Test: ���� = ���� − ����� − 1 ������ − � − � diperoleh nilai F hitung sebesar 12,2 dengan F tabel sebesar 3,03. Dengan demikian dapat diketahui bahwa F hitung lebih besar dibandingkan Universitas Sumatera Utara 53 dengan F tabel F-hit F-tabel sehingga diperoleh kesimpulan H ditolak dimana hipotesis dari pengujian ini adalah : � = Model Pooled Least Square � 1 = Model Fixed Effect Berdasarkan hasil tersebut, dapat ditetapkan bahwa model yang dipilih adalah model Fixed Effect.

4.1.3.2. Fixed Effect vs Random Effect Haussman Test

Berdasarkan hasil uji Chow Test dihasilkan keputusan untuk menggunakan model Fixed Effect. Pengujian selanjutnya yang perlu dilakukan adalah Haussman Test untuk menentukan pemilihan model antara model Fixed effect dan Random Effect. Berikut merupakan hasil regresi dengan menggunakan model Random Effect. Tabel 4.5 Hasil Regresi dengan Menggunakan Model Random Effect Dependent Variable: RESIKOKEUANGAN? Method: Pooled EGLS Cross-section random effects Date: 021814 Time: 00:20 Sample: 2009 2011 Included observations: 3 Cross-sections included: 27 Total pool balanced observations: 81 Swamy and Arora estimator of component variances Variable Coefficient Std. Error t-Statistic Prob. C 0.466107 0.093677 4.975706 0.0000 SOLVABILITAS? -0.299695 0.091653 -3.269906 0.0016 STRUKTURHUTANG? 4.69E-06 0.001618 0.002900 0.9977 Universitas Sumatera Utara 54 KEMAMPUANOPERASI? 0.039465 0.038056 1.037030 0.3030 Random Effects Cross BTON--C 1.761803 AMFG--C -0.075529 BRNA--C -0.228729 SPMA--C -0.250616 CPIN--C -0.073311 CTBN--C -0.095782 DPNS--C 0.130715 GGRM--C 0.023159 GJTL--C -0.109287 INAI--C -0.149128 INDS--C -0.177465 TRST--C -0.321817 JPRS--C 0.066373 KAEF--C -0.031666 KPSI--C -0.244450 KLBF--C 0.059143 LION--C 0.314004 DLTA--C 0.230560 SCCO--C -0.196722 TIRT--C -0.027658 TCID--C 0.020098 SKLT--C -0.190650 TSPC--C 0.109698 VOKS--C -0.163431 TKIM--C -0.056464 LMPI--C -0.171054 PYFA--C -0.151793 Effects Specification S.D. Rho Cross-section random 0.371415 0.9738 Idiosyncratic random 0.060927 0.0262 Weighted Statistics R-squared 0.124361 Mean dependent var 0.036730 Adjusted R-squared 0.090245 S.D. dependent var 0.064837 S.E. of regression 0.061842 Sum squared resid 0.294485 F-statistic 3.645245 Durbin-Watson stat 1.742356 ProbF-statistic 0.016248 Unweighted Statistics R-squared 0.146203 Mean dependent var 0.389556 Sum squared resid 11.84838 Durbin-Watson stat 0.043305 Sumber: Output Eviews 2014 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa ada dua variabel yang probabilitasnya terlihat signifikan. Nilai R 2 sebesar 0,124361 lebih kecil Universitas Sumatera Utara 55 dibandingkan nilai R 2 model Fixed Effect dengan nilai Durbin-Watson 1,742356. Untuk menentukan model mana yang akan digunakan, kita dapat melihat hasil Haussman Test. Tabel 4.6 Hasil Regresi dengan Haussman Test Correlated Random Effects - Hausman Test Pool: Untitled Test cross-section random effects Test Summary Chi-Sq. Statistic Chi-Sq. d.f. Prob. Cross-section random 5.331787 3 0.1491 Sumber: Output Eviews-Diolah Peneliti 2014 Berdasarkan hasil Haussman Test diatas, diketahui bahwa probabilitas dari Chi Square statistiknya adalah sebesar 0,1491. Pada bab sebelumnya telah dijelaskan bahwa hipotesis dari pengujian ini adalah: � = Random Effect Model � 1 = Fixed Effect Model Dengan tingkat keyakinan 95 α = 0,05, probabilitas Haussman Test lebih kecil dibandingkan dengan α. Sehingga diperoleh kesimpulan bahwa � diterima atau dengan kata lain, model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model Random Effect.

4.1.4 Pengujian Asumsi Klasik