Semangat kerja Bank Rakyat Indonesia

f. Tugas-tugas lain yang di berikan Ka.Unit, sepanjang tidak bertentangan dengan asas pengawasan intern. 4. Visi dan Misi Bank Rakyat Indonesia Bank Rakyat Indonesia mempunyai visi dan misi yang menjadi pedoman untuk setiap gerak langkah organisasi, dimana visi dan misinya adalah sebagi berikut: a. Visi Bank rakyat Indonesia Menjadi bank komersial yang terkemuka yang selalu mengutamakan kepuasan nasabah. b. Misi Bank Rakyat Indonesia Melakukan kegiatan perbankan yang terbaik dengan mengutamakan pelayanan kepada usaha mikro, kecil dan menengah untuk menunjang peningkatan ekonomi masyarakat. Memberikan pelayanan prima kepada nasabah melalui jaringan kerja yang tersebar luas dan didukung oleh sumber daya manusia yang profesional dengan melaksanakan praktek good corporate govermance. Memberikan keuntungan dan manfaat yang optimal kepada pihak-pihak yang berkepentingan

5. Semangat kerja Bank Rakyat Indonesia

Sejalan dengan transformasi Bank Rakyat Indonesia dalam menuju Bank Rakyat Indonesia Baru, diperlukan strategi bisnis baru yang dilandasi oleh tata nilai baru dalam bentuk perilaku-perilaku baru. Perilaku-perilaku ini dimengerti, dihayati dan dilaksanakan oleh setiap insan Bank Rakyat Indonesia tanpa kecuali. Dengan Universitas Sumatera Utara demikian diharapkan dapat tercipta suatu budaya kerja Bank Rakyat Indonesia yang mendorong tercapainya tujuan yang diinginkan. Keterangan ini diharapkan dapat menjadi pedoman, pengingat, reminder bagi setiap insan Bank Rakyat Indonesia dalam bertindak dan berperilaku agar senantiasa sesuai dengan budaya kerja Bank Rakyat Indonesia. Budaya Semangat Kerja Bank Rakyat Indonesia adalah budaya yang memiliki pengaruh besar dalam kelompok membentuk perasaan, pikiran, pembicaraan, sikap kerja dan segala tindakan karyawan. Budaya Semangat Kerja Bank Rakyat Indonesia akan menyelaraskan tata pribadi dengan tata nilai perusahaan melalui Lima Nilai Semangat Kerja sebagai berikut: Integritas Kami bankir yang dapat dipercaya. Karena itu kami harus bertaqwa, penuh dedikasi, jujur, selalu menjaga kehormatan dan nama baik, serta taat pada kode etik perbankan. Profesionalisme Kami bankir handal. Karena itu kami harus bertanggung jawab, efektif, efisien dan berorientasi ke masa depan dalam mengantisipasi perkembangan, tantangan dan kesempatan. Kepuasan nasabah Kami yakin keberhasilan Bank Rakyat Indonesia sangat dipengaruhi oleh kepuasan nasabah. Karena itu kami harus memenuhi kebutuhan dan memuaskan dengan memberikan pelayanan yang terbaik, dengan tepat memperhatikan kepentingan Universitas Sumatera Utara perusahaan, dengan dukungan SDM yang terampil, ramah, senang melayani dan didukung oleh keinginan dan semangat yang kuat. Keteladanan Kami sebagai panutan yang konsisten bertindak adil, bersikap tegas dan berjiwa besar. Karena itu kami tidak memberikan toleransi terhadap tindakan-tindakan yang tidak memberikan keteladanan. Penghargaan terhadap Sumber Daya Manusia Kami menghargai Sumber Daya Manusia sebagai asset utama perusahaan. Karena itu kami selalu merekrut, mengembangkan, dan mempertahankan SDM yang berkualitas, kami memperlakukan pegawai berdasarkan kepercayaan, keterbukaan, keadilan dan saling menghargai sebagai bagian dari perusahaan dan mengembangkan sikap kerjasama dan kemitraan, kami memberikan penghargaan berdasarkan hasil kerjasama tim yang menciptakan sinergi untuk kepentingan perusahaan. Universitas Sumatera Utara BAB IV Universitas Sumatera Utara ANALISIS DAN PEMBAHASAN A.Analisis Deskriptif Analisis deskriptif merupakan cara merumuskan dan menafsirkan data yang ada sehingga memberikan gambaran yang jelas tentang data yang diteliti. Jumlah responden penelitian sebanyak 101 orang. Sedangkan jumlah pertanyaan yang diberikan untuk variabel X Pelayanan dan Komunikasi sebanyak 10 pertanyaan sedangkan variabel Y Keputusan Untuk Menabung berjumlah 5 pertanyaan . Jadi total seluruh pertanyaan yang diberikan 15 pertanyaan . Penulis mengelompokan pendapat responden berdasarkan status, jenis kelamin,umur dan lamanya menggunakan rekening tabungan Simpedes. Adapun kerekteristik responden berdasarkan status dapat dilihat dari Tabel berikut 1.Karakteristik Responden Berdasarkan Status Karakteristik responden berdasarkan status dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut ini : Tabel 4.1 Karekteristik Responden berdasarkan status No Status Jumlah Persentase 1 Menikah 79 78 2 Belum menikah 22 22 Jumlah 101 100 Sumber : Data primer yang diolah penulis,2007 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan Tabel 4.1 diatas menunjukan bahwa karakteristik responden berdasarkan status yaitu dengan status menikah 79 orang 78 sedangkan yang belum menikah 22 orang 22. 2. Karakteristik Responden berdasarkan jenis kelamin Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut ini: Tabel 4.2 Karakteristik Responden berdasarkan jenis kelamin No Status Jumlah Persentase 1 Laki-laki 45 45 2 Perempuan 56 55 Jumlah 101 100 Sumber : Data primer yang diolah penulis,2007 Berdasarkan Tabel 4.2 diatas menunjukan bahwa karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin yaitu dengan laki-laki 45 orang 45 sedangkan yang Perempuan 56 orang 55. 3. Karakteristik Responden berdasarkan Umur Karakteristik responden berdasarkan umur dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut ini: Tabel 4.3 Karekteristik Responden berdasarkan Umur No Usia Jumlah Persentase 21 2 2,0 Universitas Sumatera Utara 22 3 3,0 23 6 5,9 24 1 1,0 25 33 32,7 26 20 19,8 27 11 10,9 28 2 2,0 29 8 7,9 30 15 14,9 Jumlah 101 100 Sumber : Data primer yang diolah penulis,2007 Berdasarkan Tabel 4.3 diatas menunjukan bahwa karakteristik responden berdasarkan umur yaitu dengan usia 21tahun dengan 2orang 2, usia 22tahun dengan 3 orang3 , usia 23 tahun dengan 6 orang 5.9, usia 24 tahun dengan 1 orang 1, usia 25 tahun dengan 33 orang32.7, usia 26 tahun dengan 20 orang 19.8, usia 27 tahun 11 orang 10.9, usia 28 tahun dengan 2 orang 2.0, usia 29 tahun dengan 8 orang 7.9, sedangkan usia 30 tahun dengan 15 orang 14.9. 4. Karakteristik Responden berdasarkan lama menggunakan Tabungan Simpedes Karakteristik responden berdasarkan lama menggunakan Tabungan Simpedes dapat dilihat pada Tabel 4.4 berikut ini: Tabel 4.4 Universitas Sumatera Utara Karekteristik Responden berdasarkan Lama menggunakan Tabungan Simpedes No Lama mengunakan tabungan Simpedes Jumlah Persenta se 1 1 39 38,6 2 2 6 5,9 3 3 11 10,9 4 4 20 19,8 5 5 10 9,9 6 6 2 2,0 7 7 5 5,0 8 8 5 5,0 9 9 1 1,0 10 10 2 2,0 Jumlah 101 100,0 Sumber : Data primer yang diolah penulis,2007 Berdasarkan Tabel 4.4 diatas menunjukan bahwa karakteristik responden berdasarkan lama menggunakan Tabungan Simpedes yaitu dengan 1 tahun dengan 39orang 38.6, 2tahun dengan 6 orang5.9 , 3 tahun dengan 11 orang 10.9, 4 tahun dengan 20 orang 19,8, 5 tahun dengan 10 orang9.9, 6 tahun dengan 2 orang 2, 7 tahun 5 orang 5, 8 t tahun dengan 5 orang 5.0, 9 tahun 1 orang1., 10 tahun 2 orang 2.

5. Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel-variabel Tabel 4.5

Dokumen yang terkait

Pengaruh Customer Relationship Management (CRM) Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Unit Setia Budi Medan)

16 246 130

Pengaruh Suku Bunga Kredit Terhadap Minat Kredit Nasabah (Studi Kasus Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Unit Pasar Glugur Medan)

17 145 84

Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Reputasi Perusahaan Terhadap Loyalitas Nasabah Pada PT. Pegadaian (Persero) Cabang Simpang Limun Medan

6 72 109

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Nasabah Untuk Menabung Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Cabang Medan

8 62 121

Pengaruh Positioning Terhadap Keputusan Menabung Pada Nasabah PT. Bank BPD Aceh Cabang Kuala Simpang

2 31 72

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Dalam Menabung Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (PERSERO) Cabang Jember Unit Gajah Mada

0 5 14

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Dalam Menabung Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (PERSERO) Cabang Jember Unit Gajah Mada

0 7 14

Analisis Variabel Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah (menabung) Menggunakan Layanan PT. Bank Rakyat Indonesia (persero) Tbk Unit Sumberberas Muncar, FAKULTAS EKONOMI

0 6 74

PENGARUH PROMOSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK KANCA MEDAN PUTRI HIJAU.

8 36 18

UPAYA CUSTOMER SERVICE UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK KANTOR KAS KODAM SURABAYA RANGKUMAN TUGAS AKHIR - UPAYA CUSTOMER SERVICE UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK K

0 0 11