Data Demografi Karakteristik Harga Diri

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN

Dalam bab ini, peneliti menguraikan hasil penelitian dan pembahasan mengenai hubungan harga diri dengan kemampuan aktualisasi diri remaja putri di SMA Negeri 1 Sei Bingai.

1. Hasil Penelitian

Penelitian ini telah dilakukan pada bulan Maret 2010 di SMA Negeri 1 Sei Bingai. Responden pada penelitian ini adalah remaja putri dengan obesitas usia 15-18 tahun. Hasil penelitian ini menguraikan karakteristik demografi, status obesitas, harga diri dan kemampuan aktualisasi diri remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai.

1.1 Data Demografi

Deskripsi karakteristik demografi remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai didapat dari 35 siswa obesitas sebagai responden. Mayoritas responden berumur 17 tahun sebanyak 16 orang 45,7, agama kristen sebanyak 22 orang 62,9, berada di kelas XI sebanyak 16 orang 45,7, mayoritas bersuku batak sebanyak 31 orang 88,6, penghasilan orang tua berkisar Rp, 500.000 – Rp, 1.000.000 sebanyak 16 orang 45,7, dan responden yang saudara kandungnya juga obesitas sebanyak 13 orang 37,1. Untuk lebih lengkapnya dapat dilihat pada tabel 5.1. Universitas Sumatera Utara Tabel 5.1 Distribusi frekuensi data demografi remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai n = 38 Data Demografi Frekuensi Persentase Umur 15 tahun 16 tahun 17 tahun 18 tahun Agama Islam Kristen Kelas X XI XII Suku Batak Jawa Penghasilan keluarga Rp 500.000 Rp, 500.000 - Rp, 1.000.000 Rp,1.000.000 - Rp, 2.000.000 Rp, 2.000.000 - Rp, 3.000.000 Rp, 3.000.000 – Rp, 5.000.000 Keluarga yg Obesitas Bapak Ibu Saudara kandung Paman Bibi KakekNenek Status Obesitas Remaja Putri Obesits ringan Obesitas Sedang 4 10 16 5 13 22 7 16 12 31 4 8 16 7 2 2 5 10 13 2 4 1 31 4 11,4 28,6 45,7 14,3 37,1 62,9 20,2 45,7 34,3 88,6 11,4 22,9 45,7 20,0 5,7 5,7 14,3 28,6 37,1 5,7 11,4 2,9 88,57 11,43 Universitas Sumatera Utara

1.2 Karakteristik Harga Diri

Data tentang tingkat harga diri pada remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai didapat bahwa remaja putri dengan obesitas yang memiliki katergori harga diri tinggi yaitu sebanyak 12 orang 34,3, dan berdasarkan hasil analisa data harga diri remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai secara keseluruhan didapatkan bahwa mayoritas siswi sebanyak 23 orang 65,7 berada pada kategori harga diri rendah. Selengkapnya dapat dilihat pada tabel 5.3 di bawah ini. Tabel 5.3 Distribusi frekuensi harga diri remaja putri dengan obesitas di SMA Negeri 1 Sei Bingai. Tingkat Harga Diri Frekuensi Persentase Harga diri tinggi Harga diri rendah 12 23 34,3 65,7

1.3 Karakteristik Aktualisasi Diri