Pengujian Data Penelitian ANALISA DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

4.1. Pengujian Data Penelitian

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data yang diolah dari kuesioner yang dikirimkan kepada analisis kredit sebanyak 36 kuesioner untuk mengisikan data calon debitur PT. Bank Mandiri Persero Tbk. Cabang Pkl. Brandan yang berupa data informasi akuntansi IA, informasi bukan akuntansi IBA serta keputusan pemberian kredit Y. Statistik deskriptif untuk mean, standar deviasi, dan skewness pada Tabel 4.1. Tabel 4.1. Statistik Deskriptif N Minimum Maximum Mean Std Skewness Statistics Statistics Statistics Statistics Statistics Statistics Std Error X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 X8 X9 X10 X11 X12 X13 X14 X15 X16 X17 X18 Y Valid N Listwise 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 36 100 50 100 100 10 15 18 17 25 1 1.5 60 150 2 2 1 .10 .10 50 400 250 300 400 40 40 90 40 85 5 4 250 3564 10 14 5 1 1 100 189.83 125.3889 188.3889 262.2500 28.11 29.33 32.89 29.72 50.14 3.17 2.7167 138.1667 573.4444 5.1389 6.1111 2.89 .5333 .4611 79.6389 71.243 51.84883 55.64391 67.03874 6.794 6.663 14.402 6.209 16.584 1.108 .6.0392 44.11187 615.36421 2.04454 2.61619 .887 .28983 .23938 14.55070 .003 .009 .006 .024 .004 .070 .034 .108 .001 .318 .210 .001 .031 .354 .006 .227 .252 .015 .004 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 .393 Sumber : Lampiran 4 Misto Ketaren : Pengaruh Informasi Akuntansi Dan Bukan Akuntansi Terhadap Pemberian Kredit Pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Pkl. Brandan, 2008 USU Repository © 2008 Berdasarkan data tabel tersebut menunjukkan : 1 Current Ratio X 1 , nilai minimum 100, maksimum 400, rata-rata debitur memiliki current ratio 189,83 variasi penyimpangan rata-rata 71,24. 2 Quick Ratio X 2 , nilai minimum 50, maksimum 250, rata-rata debitur memiliki quick ratio 125,39, variasi penyimpangan dari rata-rata 51,84. 3 Inventory Turn OverRatio X 3 , nilai minimum 100, maksimum 300, rata-rata memiliki quick ratio 188,38, variasi penyimpangan dari rata-rata sebesar 55,64. 4 Fixed Assets Turn Over Ratio X 4 , nilai minimum 100, maksimum 400, rata-rata memiliki quick ratio 188,38, variasi penyimpangan dari rata-rata sebesar 262,25. 5 Profit Margin Ratio X 5 , minimum 40, maksimum 40, variasi penyimpangan rata-rata 6.79, rata-rata profit margin yang dicapai responden 28,11. 6 ROA X 6 , nilai minimumnya 15, maksimum 40, variasi penyimpangan dari rata- rata 6.79, dan rata-rata profit margin yang dicapai oleh responden 29,33. 7 Tingkat rentabilitas ekonomi X 7 , minimum 18, maksimum 90, penyimpangan rata-rata 14,40, profit margin rata-rata yang dicapai oleh responden 32,89. 8 Return on net worth X 8 yang dicapai, minimum 17, maksimum 40 dan variasi penyimpangan rata-rata 29,72, rata–rata RONW yang dicapai responden 6,20. 9 Debt to Equity X 9 , nilai minimum 25 dan maksimum 85, rata–rata sebesar 50,14 dengan standar deviasi 16,58. 10 Time interest earned ratio X 10 , nilai maksimum sebesar 5 dan minimum 1 dengan rata–rata yang diperoleh 3,17 dengan variasi penyimpangan 1,10. Misto Ketaren : Pengaruh Informasi Akuntansi Dan Bukan Akuntansi Terhadap Pemberian Kredit Pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Pkl. Brandan, 2008 USU Repository © 2008 11 Account Receivable Turn Over X 11 , nilai maksimum sebesar 4 dan nilai minimum 1,50 dan nilai rata–rata 2,71, variasi penyimpangannya sebesar 0,60. 12 Total Assets to Debt Ratio X 12 , nilai maksimum 250, nilai minimum 60, rata– rata 138,16 dan variasi penyimpangannya sebesar 44,11. 13 Jaminan Kredit X 13 , nilai maksimum 3564, nilai minimum 150, rata–rata 573,44 dan variasi penyimpangannya sebesar 615,36. 14 Karakter Debitur X 14 , nilai maksimum 14, dan nilai minimum 2, rata–rata 5,13 dan variasi penyimpangannya sebesar 2,62. 15 Tingkat Pengalaman Manajer X 15 yang dicapai debitur, minimum 2 tahun dan maksimum 14 tahun, penyimpangan rata–rata 2,61, rata–rata pengalaman manajer debitur selama 6,11 tahun. 16 Tingkat Pendidikan Manajer X 16 , minimal telah menyelesaikan pendidikan SMP, paling tinggi tingkat pendidikan adalah menyelesaikan S1 atau S2, variasi penyimpangan rata–rata 2,89, rata-rata tingkat penyimpangan responden 0,887. 17 Tingkat Diversifikasi Usaha X 17 , minimum 0,10 dan maksimum 1, variasi penyimpangan rata–rata 0,24, rata–rata debitur melakukan diversifikasi 0,53. 18 Sektor Ekonomi yang Dibiayai X 18 , minimum 0,10 dan maksimum 1 dan variasi penyimpangan rata–rata 0,23, dan rata–rata sektor ekonomi yang dibiayai 0,46 artinya kebanyakan sektor yang dibiayai adalah usaha yang dikelola. Misto Ketaren : Pengaruh Informasi Akuntansi Dan Bukan Akuntansi Terhadap Pemberian Kredit Pada PT. Bank Mandiri Persero Tbk Cabang Pkl. Brandan, 2008 USU Repository © 2008 4.2. Uji Asumsi Klasik 4.2.1. Uji Normalitas