Daya Pembeda Analisis Uji Instrumen

Hadi Fathurokhman , 2014 PENGARUH METODE PEMBELAJARAN PEMECAHAN MASALAH TIPE SEARCH, SOLVE, CREATE AND SHARE SSCS TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF BERDASARKAN KEMAMPUAN AWAL PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN EKONOMI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu

3. Daya Pembeda

Daya pembeda soal bertujuan untuk mengetahui sejauh mana soal yang diberikan dapat membedakan peserta didik yang berkemampuan tinggi dengan peserta didik yang berkemampuan rendah. Soal dikatakan memiliki daya pembeda yang baik apabila peserta didik yang pandai dapat mengerjakan soal dengan benar, dan peserta didik yang kurang pandai tidak dapat menjawab soal dengan benar. Indeks daya pembeda berkisar antara -1,00 sampai dengan +1,00. Semakin tinggi daya pembeda suatu soal, maka semakin baik soal itu. Jka daya pembeda negatif berarti lebih banyak kelompok bawah kelompk belajar peserta didik yang tidak memahami materi menjawab benar soal dibandingkan dengan kelompok atas kelompok belajar peserta didik yang memahami materi. Dalam penelitian ini soal yang diberikan dalam bentuk uraian sehingga rumus untuk menentukan daya pembeda setiap item soal tes digunakan rumus sebagai berikut : �� = − Dimana : DP = Indeks daya pembeda suatu butir soal = Jumlah skor kelompok atas atau jumlah benar kelompok atas = Jumlah skor kelompok bawah atau jumlah benar kelompok bawah ฀ = Jumlah skor ideal kelompok atas atau jumlah peserta didik kelompok atas Klasifikasi interpretasi untuk daya pembeda tiap butir soal menggunakan klasifikasi Crocker dan Algina seperti yang dapat dilihat pada Tabel 3.10. Tabel 3.10 Klasifikasi Daya Pembeda 5 0,749 derajat realibilitas tinggi Hadi Fathurokhman , 2014 PENGARUH METODE PEMBELAJARAN PEMECAHAN MASALAH TIPE SEARCH, SOLVE, CREATE AND SHARE SSCS TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF BERDASARKAN KEMAMPUAN AWAL PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN EKONOMI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu Nilai Daya Pembeda Interpretasi 0,40 – 1,00 Soal diterima 0,30 – 0,39 Soal diterima tetapi perlu diperbaiki 0,20 – 0,29 Soal diperbaiki 0,19 – 0,00 Soal tidak dipakaidibuang Hasil perhitungan daya pembeda butir soal, masing-masing dapat dilihat pada Tabel 3.11. Tabel 3.11 Tes Keterampilan Berpikir Kreatif Hasil Perhitungan Daya Pembeda Butir Soal

4. Tingkat Kesukaran

Dokumen yang terkait

Penerapan Model Pembelajaran Sscs (Search, Solve, Create And Share) Untuk Meningkatkan Disposisi Matematik Siswa

21 139 156

Pengaruh model pmbelajaran Search, Solve, Create and Share (SSCS) terhadap kemampuan berpikir kreatif matematis siswa

3 13 162

Pengaruh model search, solve, create and share terhadap hasil belajar siswa pada konsep fluida statis

1 18 214

PENGARUH KETERAMPILAN PROSES SAINS PADA PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SEARCH, SOLVE, CREATE, AND SHARE (SSCS) TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA

0 7 106

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN SEARCH, SOLVE, CREATE, AND SHARE (SSCS) BERBANTUAN KARTU MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIK SISWA KELAS VIII

0 40 387

Penerapan Model Pemecahan Masalah Matematis Tipe Search, Solve, Create and Share (SSCS) untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Sekolah Dasar.

1 2 16

Penerapan Metode Pemecahan Masalah Tipe SSCS (Search, Solve, Create and Share) Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kraetif Peserta Didik : Studi Kuasi Eksperimen Pada Pembelajaran IPS di Kelas VIII SMP Negeri 2 Soreang Kabupaten Bandung.

0 0 56

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SEARCH, SOLVE, CREATE AND SHARE (SSCS) BERBANTU MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF SISWA.

0 0 44

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SEARCH, SOLVE, CREATE, AND SHARE (SSCS) TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN ADVERSITY QUOTIENT SISWA SMA.

0 6 57

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN SEARCH, SOLVE, CREATE, AND SHARE (SSCS) TERHADAP KEMAMPUAN CREATIVE PROBLEM SOLVING PESERTA DIDIK PADA PEMBELAJARAN FISIKA - Raden Intan Repository

0 3 197