Sub Menu Dummy Mode Sub Menu Smart Search Sub Menu Snap Mode Sub Menu User Manual

pada bagian bawah. Tombol reset default digunakan untuk mengembalikan konfigurasi ke keadaan awal.

4.3.4. Sub Menu Dummy Mode

Gambar 4.5 berikut adalah tampilan antarmuka halaman konfigurasi pencarian dengan menggunakan dummy mode. Tombol apply digunakan untuk menerapkan pencarian menggunakan dummy mode. Sedangkan tombol cancel untuk membatalkannya. Gambar 4.5 Dialog Options – Halaman Dummy Mode

4.3.5. Sub Menu Smart Search

Penggunaan Smart Search adalah sebagai setelan pintas untuk modus proses penelusuran pintar, yakni penerapan Google Hack. Sebagaimana dijelaskan pada pembahasan sebelumnya, bahwa setelan smart search dan setelan sensivity berelasi satu sama lain, sehingga saling mempengaruhi antara satu dengan yang lainnya untuk suatu kondisi tertentu. Setelan ini menggunakan checkbox untuk mengaktifkan atau menonaktifkannya. Gambar 4.6 berikut adalah antarmuka halaman smart search yang dimaksud. Menu Dummy Mode Pilihan Jenis Pencarian Modus Pencarian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 4.6 Dialog Options – Halaman Smart Search

4.3.6. Sub Menu Snap Mode

Setelan ini digunakan untuk menyertakan penelusuran direktori terbuka. Seperti halnya sensivity, dummy mode, dan smart search, akses setelan ini juga tersedia sebagai menu pada panel kiri di bawah kelompok preferences. Setelan ini menggunakan checkbox untuk mengaktifkanmenonaktifkannya. Gambar 4.7 berikut menunjukkan antarmuka halaman snap mode. Gambar 4.7 Dialog Options – Halaman Snap Mode Menu Smart Search Checkbox setelan smart search Checkbox setelan snap mode Menu Snap Search Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.3.7. Sub Menu User Manual

Sub menu ini bertugas menangani permintaan panduan penggunaan aplikasi. Lihat gambar 4.8 untuk melihat hasil implementasi antarmuka selengkapnya. Gambar 4.8 Dialog Options – Halaman User Manual Help

4.3.8. Sub Menu About