Rute, Frekuensi Penerbangan dan Harga Tiket Sewa JOP Kerugian Alokasi JOP

B. Rute, Frekuensi Penerbangan dan Harga Tiket

Rute dan frekuensi penerbangan Sutera Airlines dengan operator PT. Dirgantara Indonesia adalah sebagai berikut : 1 Medan – Gunung Sitoli 3 kaliminggu Rp. 500.000,- 2 Medan – Sibolga 3 kaliminggu Rp. 415.000,- 3 Medan – P. Sidempuan 3 kaliminggu Rp. 485.000,-

C. Sewa JOP Kerugian

Sewa JOP kerugian per bulan sampai titik break even point 13 bulan adalah sebagai berikut: No Rute Frek. per minggu Total JOP 13 bulan Rata-rata JOP per bulan 1 Medan – G. Sitoli 3 x US 117,299 US 9,023 2 Medan – Sibolga 3 x US 94,509 US 7,270 3 Medan – P. Sidempuan 3 x US 110,451 US 8,496 Total JOP US 322,259 US 24,789 D. Total JOP Berdasarkan penawaran PT. Dirgantara Indonesia total JOP untuk satu tahun adalah US 315,275.

E. Alokasi JOP

Distribusi alokasi JOP antara Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dengan 7 kabupatenkota yang dibagi berdasarkan rute adalah sebagai berikut: Murbanto Sinaga : Analisis Rencana Kerjasama Pembiayaan Operasional Penerbangan Antara…, 2002 USU Repository © 2006 5 1. Rute Medan – Gunung Sitoli PP 3 kali per minggu a. Pemerintah Provinsi Sumatera Utara menanggung ¾ bahagian. b. Pemerintah Kabupaten Nias menanggung ¼ bahagian. c. Distribusi alokasi JOP kerugian sebagai berikut: No ProvinsiKabupaten Total JOP 13 bulan Rp. JOP per tahun 12 bulan Rp. 1 Provinsi Sumatera Utara 879.740.000 812.070.000 2 Kabupaten Nias 293.250.000 270.690.000 Total 1.172.990.000 1.082.760.000 Asumsi: US 1 = Rp. 10.000,- 2. Rute Medan – Sibolga PP 3 kali per minggu a. Pemerintah Provinsi Sumatera Utara menanggung ¼ bahagian. b. Kabupaten Tapanuli Tengah dan Kota Sibolga menanggung ¾ bahagian. c. Distribusi alokasi JOP sebagai berikut: No ProvinsiKabupatenKota Total JOP 13 bulan Rp. JOP per tahun 12 bulan Rp. 1 Provinsi Sumatera Utara 236.270.000 220.410.000 2 Tapanuli Tengah + Sibolga + Tapanuli Utara 708.820.000 661.210.000 Total 945.090.000 881.600.000 Asumsi: US 1 = Rp. 10.000,- Distribusi alokasi beban JOP kerugian antara Kabupaten Tapanuli Tengah dan Kota Sibolga berdasarkan bobot daerah masing-masing. Murbanto Sinaga : Analisis Rencana Kerjasama Pembiayaan Operasional Penerbangan Antara…, 2002 USU Repository © 2006 6 3. Rute Medan – Padang Sidimpuan PP 3 kali per minggu a. Pemerintah Provinsi Sumatera Utara menanggung ¼ bahagian. b. Kabupaten Tapanuli Selatan, Kota Padang Sidimpuan dan Kabupaten Madina secara bersama-sama menanggung ¾ bahagian. c. Distribusi alokasi kerugian sebagai berikut: No ProvinsiKabupatenKota Total JOP 13 bulan Rp. JOP per tahun 12 bulan Rp. 1 Provinsi Sumatera Utara 276.130.000 254.890.000 2 Tapanuli Selatan + P. Sidempuan + Madina 828.380.000 764.660.000 Total 1.104.510.000 1.019.550.000 Asumsi: US 1 = Rp. 10.000,- Distribusi alokasi beban JOP kerugian pembagian JOP antara 3 kabupatenkota Tapanuli Selatan, Kota Padang Sidimpuan dan Madina berdasarkan bobot daerah masing-masing. IV. PERHITUNGAN BOBOT DAERAH A. Pengelompokkan Rute Penerbangan Sesuai dengan rute yang ditawarkan oleh PT. Dirgantara Indonesia yang terdiri dari 3 rute, perhitungan pembobotan daerah juga dihitung berdasarkan 3 tiga pengelompokkan daerah sebagai berikut: 1. Rute Medan – Padang Sidimpuan Pengelompokkan daerah kabupatenkota yang sharing JOP terdiri dari: Murbanto Sinaga : Analisis Rencana Kerjasama Pembiayaan Operasional Penerbangan Antara…, 2002 USU Repository © 2006 7 a. Kabupaten Tapanuli Selatan b. Kabupaten Madina c. Kota Padang Sidimpuan Perhitungan bobot daerah dapat dilihat pada tabel 1 sd 10. 2. Rute Medan – Sibolga Pengelompokkan daerah kabupatenkota yang sharing JOP terdiri dari: a. Kabupaten Tapanuli Tengah b. Kota Sibolga c. Kabupaten Tapanuli Utara Perhitungan bobot daerah dapat dilihat pada tabel 11 sd 20. 3. Rute Medan – Gunung Sitoli Kabupaten Nias dikecualikan dari perhitungan bobot daerah, sharing JOP hanya antara Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dan Kabupaten Nias.

B. Perhitungan Bobot Daerah berdasarkan Pengelompokkan Rute