Bagan Berjenjang Diagram Konteks Context Diagram Diagram Arus Data Level 1

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM

4.1 Metode Perancangan

Metode perancangan sistem ini menggunakan metode pendekatan atas-bawah top down approach. Perancangan dimulai dari bentuk yang paling global yaitu diagram konteks, kemudian diturunkan secara bertahap menjadi bentuk yang lebih detail.

4.2 Hasil Perancangan

4.2.1 Bagan Berjenjang

Bagan berjenjang dapat dijadikan pedoman untuk perancangan selanjutnya, karena berisi semua proses yang ada pada perangkat lunak yang dirancang ini. Sistem ini dapat dilihat pada Gambar 4.1. Putri Prihatini : Sistem Informasi Data Siswa Pada Sekolah SMA Yayasan Pendidikan Mulia Tanjung Sari Medan, 2008. USU Repository © 2009 Gambar 4.1 Bagan Berjenjang Sistem Informasi Akademik

4.2.2 Diagram Konteks Context Diagram

Diagram konteks menggambarkan proses aliran data secara global yang terjadi pada sistem ini. Diagram konteks. Sistem ini dapat dilihat pada Gambar 4.2. Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Dengan PHP dan MySQL 1 Login 2 Tampilkan Data SiswaPengajar 1.1 Auth orisa si 1.2 Log out 1.3 Update SiswaPengajar Putri Prihatini : Sistem Informasi Data Siswa Pada Sekolah SMA Yayasan Pendidikan Mulia Tanjung Sari Medan, 2008. USU Repository © 2009 Informasi tentang siswa, Pengajar Data seting siswa, Pengajar Gambar 4.2 Diagram Konteks Sistem Informasi Akademik Level 0 Diagram Konteks sistem ini memiliki Satu external entity yaitu administrator yang dapat melakukan proses melihat data siswa dan pengajar secara online adalah mereka yang telah terdaftar sebagai administrator Administrator, dapat melakukan setting pada sistem ini seperti menambah, mengubah dan menghapus data siswa, pengajar. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Tabel 4.1. Administrator 1. Setting siswa 2. Setting pengajar 1. Membuat dan mengupdate data pengajar siswa.

1.2.3 Diagram Arus Data Level 1

Diagram arus data level 1 dari sistem ini terdiri atas 1 proses yaitu proses login, seperti pada Gambar 3.3. Sistem Informasi Akademik Berbasis Web dengan PHP dan MySQL Administrator Putri Prihatini : Sistem Informasi Data Siswa Pada Sekolah SMA Yayasan Pendidikan Mulia Tanjung Sari Medan, 2008. USU Repository © 2009 nama nip password Administrator ` Gambar 3.3 Diagram Arus Data Level 1 Sistem Informasi Akademik

1.2.4 Diagram Arus Data Level 2