Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisa Data

KISI – KISI INSTRUMEN No Variabel Dimensi Indikator Variabel Variabel Positif Negatif Jumlah 1 Pemberian 1. Ekstrinsik - Perhatian 1, 2, 4 3, 5, 6 6 Motivasi orang orang tua tua variable x - Pemberian 8, 10 7, 9, 11 5 diukur skala hadiah sikap - Pemberian 14, 6 12, 13, 5 5 hukuman - Pelayanan 17, 18, 20 4 orang tua 19 20 2 Variabel y 2. Aktvitas - Merencana- 1, 2 3, 4, 5 5 aktivitas belajar Belajar kan belajar anak diukur - Menyiap- 6, 8 7, 9, 10 5 dengan skala kan buku perilaku - Mengerja- 11, 13 12, 14 5 kan tugas 15 atau PR - Waktu anak 16, 17 18, 20 5 belajar 19 20

E. Teknik Analisa Data

Analisa data adalah proses penyederhanaan data ke dalam bentuk yang lebih mudah dibaca dan diimterorestasikan. Dalam proses ini digunakan statistic yang salah satu fungsi pokoknya adalah menyederhanakan data penelitian. Setelah data terkumpul kemudian data dikelompokkan dan ditabulasikan sesuai dengan variable masing-masing, yaitu : Variabel x variabel bebas, yaitu pemberian oleh orang tua. Variabel y variabel terikat, yaitu aktivitas belajar anak. Untuk mengukur kegiatan hubungan antara x dan y, digunakan rumus koefisien korelasi sebagai berikut : N ∑xy – ∑x∑y r xy = {N ∑ x 2 _ ∑ x 2 } {N ∑ y 2 – ∑ y 2 } Keterangan : r xy = Angka indeks korelasi antara variabel x dan y ∑ x = Jumlah skor x ∑ y = Jumlah skor y ∑ xy = Jumlah perkalian x dan y N = Jumlah responden ∑x 2 = Jumlah kuadrat skor x ∑y 2 = Jumlah kuadrat skor y Variabel x variabel bebas

BAB 1V HASIL PENELITIAN

A. Kondisi Pendidikan SDN Curug 2

1. Sejarah berdirinya SDN Curug 2

Awal berdirinya SDN Curug 2 bernama SDN INPRES yang didirikan pada tahun 1977 -1978, dengan tanah seluas 1012 m 2 . Tanah tersebut adalah hibah dari PERTAMINA. Jumlah lokal SDN INPRES sebanyak 7 lokal yang digunakan untuk ruang kelas atau ruang belajar siswa, lalu ditambah 3 lokal dari hasil swadaya wali murid. 3 lokal hasil swadaya wali murid tersebut yaitu terdiri dari : - Ruang Drum Band - Ruang Perpustakaan - Ruang guru dan kantor Kepala Sekolah Perhatian dan kepedulian wali murid terhadap lokal pendidikan sangatlah positif, sehingga hasil swadaya wali murid setiap tahun semakin meningkat dan lokal SDN Curug 2 pun semakin bertambah. Saat ini SDN Curug 2 mampu memiliki lokal ibadah sendiri yaitu berupa Musholla serta kantin, ruang komputer dan kamar mandi. Adapun ekstrakulikuler unggulan SDN Curug 2 saat ini yaitu Pramuka dan Drum Band. 46

2. Letak Geografis lokal dan Sarana Prasarana SDN Curug 2

a. Letak Geografis SDN Curug 2 SDN Curug 2 terletak di Komplek Pertamina kelurahan Curug kecamatan Cimanggis Depok. Disebelah kanan berbatasan dengan Komplek Pertamina, sebelah kiri berbatasan dengan SDN Curug 5, di depan berbatasan dengan Komplek Pertamina dan di belakang berbatasan dengan Perumahan Pondok Cibubur. b. Sarana dan Prasarana SDN Curug 2 Sarana dan Prasarana yang dimiliki SDN Curug 2 yaitu : Ruang kelas, ruang guru, ruang kepala sekolah, ruang komputer, ruang Drum band, ruang UKS, ruang kantin, Lapangan Upacara, Lapangan olah raga, Musholla dan kamar mandi.

3. Keadaan guru dan murid SDN Curug 2 Cimanggis Depok

Keadaan guru dan murid di SDN Curug 2 Cimanggis Depok dapat dikemukakan dalam tabel sebagai berikut : a. Guru Tabel 1 Keadaan Guru SDN Curug 2 Status Guru Jumlah Jumlah Guru Keseluruhan Pegawai Negeri 14 21 Guru Kontrak 7 atau Guru Bantu 47

Dokumen yang terkait

Hubungan antara dukungan orang tua dalam belajar membaca dengan kemampuan membaca siswa kelas 2 SDN Bakti Jaya 3 Depok

0 7 99

HUBUNGAN MOTIVASI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA SMP MUHAMMADIYAH 29 CINANGKA SAWANGAN DEPOK

11 35 68

DAMPAK PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR KELAS V SDN 4 Dampak Penggunaan Teknologi Informasi Dan Perhatian Orang Tua Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V SDN 4 Sragen Tahun Pelajaran 2016/2017.

0 4 12

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V DI SD MUHAMMADIYAH 23 Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Dan Motivasi Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V Di SD Muhammadiyah 23 Semanggi Tahun Ajaran 2015/2016.

0 3 17

PENGARUH BIMBINGAN ORANG TUA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SDN 1 TREMES Pengaruh Bimbingan Orang Tua Dan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V SDN 1 Tremes Sidoharjo Tahun Ajaran 2014/2015.

0 3 9

PENGARUH BIMBINGAN ORANG TUA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SDN 1 TREMES Pengaruh Bimbingan Orang Tua Dan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V SDN 1 Tremes Sidoharjo Tahun Ajaran 2014/2015.

0 2 15

PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA PENGARUH MOTIVASI ORANG TUA DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD NEGERI MOJOREJO 2 KARANGMALANG SRAGEN.

0 0 16

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPS KELAS V PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPS KELAS V SD NEGERI 1 KEBAK KECAMATAN KEBAKKRAMAT KABUPATE

0 0 14

HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA SD KELAS V.

1 4 116

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN KESIAPAN BELAJAR SISWA KELAS V SDN DI GUGUS II KECAMATAN GALUR KULON PROGO.

0 0 131