Uji Validitas Angket Uji Reliabilitas Angket

oleh orang lain. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji Normalitas dan analisis korelasi ganda Multiple Correlation.

1. Uji Normalitas

Uji normalitas digunakan untuk mengetahui apakah instrumen yang digunakan sebagai alat pengumpulan data berdistribusi normal atau tidak. Dalam pengujian ini menggunakan uji Liliefors, langkah-langkahnya sebagai berikut: 1. Merumuskan hipotesis H = sampel berdistribusi normal H 1 = sampel tidak berdistribusi normal 2. Menentukan nilai rata-rata ∑ Keterangan: n = jumlah siswa X i = nilai siswa = nilai rata-rata Kriteria pengambilan keputusan: 1 Jika nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 maka ditolak 2 Jika nilai signifikansi lebih besar dari 0,05 maka diterima.

2. Korelasi Ganda

√ Keterangan: = Korelasi antara variabel X 1 dengan X 2 secara bersama- sama dengan variabel Y = Korelasi Product Moment antara X 1 dengan Y = Korelasi Product Moment antara X 2 dengan Y = Korelasi Product Moment antara X 1 dengan X 2 Sugiyono, 2014: 252

H. Pengujian Hipotesis

Berdasarkan hipotesis yang telah dikemukakan, maka bentuk pengujian hipotesis yang akan diuji dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai berikut: 1. H : Tidak terdapat hubungan antara lingkungan belajar di sekolah dengan prestasi belajar IPS. H 1 : Terdapat hubungan antara lingkungan belajar di sekolah dengan prestasi belajar IPS. 2. H : Tidak terdapat hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar IPS. H 1 : Terdapat hubungan antara motivasi belajar dengan prestasi belajar IPS. 3. H : Tidak terdapat hubungan antara lingkungan belajar di sekolah dan motivasi belajar dengan prestasi belajar IPS. H 1 : Terdapat hubungan antara lingkungan belajar di sekolah dan motivasi belajar dengan prestasi belajar IPS. Untuk menguji hipotesis antara X 1 dengan Y digunakan statistik melalui korelasi product moment dengan rumus : ∑ √ ∑ ∑ Keterangan: = Koefisien antara variabel X 1 dan Y ∑X 1 Y = Jumlah skor variabel X 1 dan Y ∑X 1 2 = Jumlah kuadrat skor variabel X 1 ∑Y 2 = Jumlah kuadrat skor variabel Y Sugiyono, 2014: 241 Untuk menguji hipotesis antara X 2 dengan Y digunakan statistik melalui korelasi product moment dengan rumus : ∑ √ ∑ ∑ Keterangan: = Koefisien antara variabel X 2 dan Y ∑X 2 Y = Jumlah skor variabel X 2 dan Y ∑X 2 2 = Jumlah kuadrat skor variabel X 2 ∑Y 2 = Jumlah kuadrat skor variabel Y Sugiyono, 2014: 241 Untuk menguji hipotesis ketiga yaitu untuk mengetahui besarnya hubungan variabel bebas X 1 dan X 2 terhadap variabel terikat Y baik secara terpisah maupun secara bersama-sama.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN KEBIASAAN MEMBACA SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI DI KECAMATAN LABUHAN RATU BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2013/2014

2 17 67

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KEPRAMUKAAN DENGAN PRESTASI BELAJAR PKN SISWA KELAS V SD NEGERI 1 RAJABASA RAYA TAHUN PELAJARAN 20014/2015

1 15 76

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 GEDUNG AIR KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2014/2015

18 98 79

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN DAN MINAT BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 RAJABASA RAYA KOTA BANDARLAMPUNG TAHUN PELAJARAN 20014/2015

5 58 71

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SDN 1 RAJABASA RAYA KECAMATAN RAJA BASA KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

0 6 54

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DAN AKTIVITAS BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 1 LABUHAN RATU KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 20014/2015

2 8 64

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 SAWAH LAMA KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015/2016

0 7 71

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 RAJABASA RAYA BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2015/2016

0 3 76

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI 085115 SIBOLGA.

0 2 25

HUBUNGAN ANTARA BIMBINGAN BELAJAR WAKTU LUANG DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V HUBUNGAN ANTARA BIMBINGAN BELAJAR WAKTU LUANG DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KEDUNG WADUK 4 KECAMATA

0 1 15