Latar Belakang Panduan Bimtek Penguatan Metodologi Penelitian

2 penelitian, Direktorat Karier dan Kompetensi SDM Ditjen Sumberdaya Iptek dan Dikti Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi bermasuk untuk menyelenggarakan pelatihan berupa Bimbingan Teknis Penguatan Metodologi Penelitian.

B. Tujuan dan Sasaran

1. Tujuan Tujuan Bimbingan Teknis Penguatan Metodologi Penelitian antara lain:  Membekali para peserta Bimtek tentang penelitian sesuai dengan kaidah ilmiah  Meningkatkan kapasitas peserta Bimtek perihal metodologi penelitian  Mendorong produktivitas para peneliti dan akademisi untuk mampu menghasilkan penelitian yang lebih baik 2. Sasaran Sasaran penyelenggaraan Bimbingan Teknis Penguatan Metodologi Penelitian adalah meningkatnya kemampuan para peneliti dan akademisi dalam hal penerapan metode penelitian. Penguatan Metodologi Penelitian 3 BAB II PELAKSANAAN

A. Struktur Program Bimbingan Teknis

Untuk mencapai tujuan dan sasaran sebagaimana diuraikan dalam Bab I, maka struktur program Bimbingan Teknis Penguatan Metodologi Penelitian adalah sebagai berikut. Rincian Alokasi Waktu per Materi NO Materi Kegiatan JAM PELAJARAN 1 Pembukaan - 2 Building Learning Commitment BLC 1 3 Kebijakan Penguatan Riset dan Pengembangan 1 4 Komitmen Peneliti dan Perekayasa serta Kiat-kiat Menentukan Tema 2 5 Kebijakan Riset Nasional 2 6 Pengantar Metodologi Penelitian 2 7 Pendekatan Metode Kuantitatif 3 8 Pendekatan Metode Kualitatif 3 9 Teknik Sampling dan Pengumpulan Data 2 10 Pengembangan Instrumen Penelitian dan Pengujian Paramater Pengukurannya 2 11 Metode Pengolahan Data 2 12 Analisis Data 2 13 Penyusunan Proposal Penelitian 2 14 Presentasi Proposal Penelitian 6 15 Penutupan - JUMLAH 30 Keterangan : 1 sesi = 3 JP 1 JP = 45 menit

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Bimbingan Teknis Penguatan Metodologi Penelitian diselenggarakan di ibukota provinsi atau kota lainnya yang memiliki tempat dan sarana yang memadai selama 3 hari kerja atau 30 JP secara pembelajaran klasikal. Pada proses pembelajaran klasikal peserta memperoleh akomodasi yang telah disiapkan oleh panitia.  Batch 1 : 16 – 19 Mei 2017 Selasa – Jumat di Surabaya  Batch 2 : 11 – 14 Juli 2017 Selasa – Jumat di Makassar  Batch 3 : 14 – 17 Agustus 2017 Senin – Kamis di Pontianak