Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan

dengan adanya konsentrasi kepemilikan, maka para pemegang saham besar seperti kepemilikan institusional akan dapat memonitor tim manajemen secara lebih efektif dan nantinya dapat meningkatkan nilai perusahaan. Selain itu, pemilik institusional akan berusaha melakukan usaha-usaha positif guna meningkatkan nilai perusahaan miliknya. Berdasarkan penjelasan di atas, maka dibuatlah hipotesis sebagai berikut: H 3 : Kepemilikan Institusional berpengaruh positif terhadap Nilai Perusahaan.

2.8.4 Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan

Setiap perusahaan pasti memiliki tujuan perusahaan baik jangka pendek maupun jangka panjang. Tujuan jangka panjang panjang perusahaan adalah mempertahankan kelangsungan hidup perusahaan sedangkan tujuan jangka pendeknya adalah menghasilkan keuntungan bagi perusahaan yang pada umumnya adalah berbentuk laba. Laba yang besar akan menjadikan kondisi perusahaan terbilang baik karena laba dapat digunakan sebagai indikator kemampuan likuiditas suatu perusahaan. Rasio profitabilitas itu sendiri merupakan rasio yang digunakan untuk mengukur kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba. Rasio profitabilitas adalah sekelompok rasio yang menunjukkan gabungan efek-efek dari likuiditas, manajemen aktiva, dan hutang pada hasil-hasil operasi Brigham dan Houston, 2003: 107 dalam Umi dkk, 2012. Meningkatnya profitabilitas akan memberikan jaminan bahwa perusahaan akan mampu memenuhi seluruh kewajibannya sehingga hal ini menciptakan kesan positif terhadap stakehoder maupun shareholder sehingga peningkatan profitabilitas dapat meningkatkan nilai perusahaan. Penelitian mengenai Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan dilakukan oleh Nofrita 2013, Su’aidah 2010, dan Bethseba 2010. Penelitian tersebut menunjukkan bahwa Profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap Nilai Perusahaan sehingga ketika laba perusahaan naik maka nilai perusahaan akan ikut naik. Angg 1997 menyatakan bahwa rasio profitabilitas menunjukkan keberhasilan perusahaan dalam menghasilkan keuntungan. Profitabilitas merupakan salah satu yang dapat mempengaruhi nilai perusahaan. Sesuai dengan teori Weston dan Brigham 2001 dalam Nofrita 2013 yang menyatakan bahwa profitabilitas yang diukur dengan ROA yang tinggi mencerminkan posisi perusahaan yang bagus sehingga nilai yang diberikan pasar yang tercermin pada harga saham terhadap perusahaan tersebut juga akan bagus. Semakin banyak investor yang membeli saham perusahaan maka akan menaikkan harga saham perusahaan tersebut sehingga akan meningkatkan nilai perusahaan. Berdasarkan penjelasan di atas, maka dibuatlah hipotesis sebagai berikut: H 4 : Profitabilitas berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. H 1 H 2 H 4 H 3

2.9 Kerangka Pemikiran

Dokumen yang terkait

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, STRUKTUR BIAYA DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Struktur Biaya Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan.

0 4 19

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, STRUKTUR BIAYA DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Struktur Biaya Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan.

0 2 16

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 59

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 1 64

Pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, profitabilitas dan struktur Modal terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan manufaktur Di asia tenggara - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

Pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, profitabilitas dan struktur Modal terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan manufaktur Di asia tenggara - Perbanas Institutional Repository

0 0 11

Pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, profitabilitas dan struktur Modal terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan manufaktur Di asia tenggara - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

PENGARUH STRUKTUR MODAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR

0 0 21

Pengaruh kepemilikan manajerial, struktur modal, Ukuran perusahaan, dan profitabilitas terhadap Nilai perusahaan - Perbanas Institutional Repository

1 3 18

Pengaruh kepemilikan manajerial, profitabilitas, Ukuran perusahaan dan struktur modal Terhadap nilai perusahaan - Perbanas Institutional Repository

0 0 18