Jenis Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

saibatin,kedua orang tua dari anak laki-laki dan perempuan . Dimana informan tersebut akan mendukung sumber dari informan kunci. Teknik pengolahan data dipergunakan langsung dengan cara menggali dari sumber informasi dan dari catatan lapangan yang relevan dengan masalah-masalah yang diteiti.

3.4 Instrumen Penelitian

Dalam penelitian kualitatif yang menjadi instrument atau alat penelitian adalah peneliti itu sendiri. Instrument atau alat yang dimaksud adalah semenjak awal hingga akhir penelitian, peneliti sendiri yang berfungsi penuh atau peneliti sendiri yang terlibat aktif dalam penelitian yang dilakukan, mulai dari menetapkan fokus masalah, sumber data analisis data, sampai membuat kesimpulan. Selain itu dalam penelitian kualitatif ini, peneliti harus mampu berperan sebagai peneliti itu sendiri dan sebagai evaluator. Penelitian ini menggunakan human instrument.

3.5 Teknik Pengumpulan Data

3.5.1 Teknik Wawancara

Teknik wawancara atau interview adalah suatu teknik yang dilakukan dengan jalan mengadakan komunikasi dengan sumber data melalui dialog tanya jawab secara lisan baik langsung maupun tidak langsung untuk menyelidiki pengalaman, perasaan, motif, serta motivasi. Penelitian menggunakan teknik wawancara karena penelitian ingin memperoleh informasi lebih dalam untuk mengungkap data tentang kedudukan anak laki- laki dan perempuan dalam pembagian harta warisan adat lampung saibatin. Wawancara dilakukan secara mendalam dan terstruktur kepada subjek penelitian dengan pedoman yang telah di buat. Wawancara ini digunakan juga untuk memperoleh informasi mengenai bagaimana kedudukan anak laki-laki dan perempuan dalam pembagian warisan adat lampung.

3.5.2 Teknik Pengamatan

Teknik observasi dapat diartikan sebagai pengamatan dan pencatatan dengan sistematik fenomena-fenomena yang diselidiki, dalam arti yang luas observasi tidak hanya terbatas langsung. Observasi dilakukan untuk memperoleh gambaran secara menyeluruh tentang kedudukan anak laki-laki dan perempuan dalam pembagian warisan Adat Lampung Saibatin di Pekon Kerbang Tinggi Kecamatan Pesisir Selatan Kabupaten Pesisir Barat. Teknik ini digunakan untuk mengumpulkan data-data secara langsung dan sistematis terhadap kedudukan anak laki-laki dan perempuan dalam pembagian harta warisan.

3.5.3. Teknik Dokumentasi.

Menurut Arikunto 2009:16 metode dokumentasi adalah “ pengumpulan data yang berupa catatan, transkrip,buku,surat kabar, majalah, prasasti, notulen rapat, legger, agenda dan sebagainya.

Dokumen yang terkait

KEDUDUKAN ANAK ANGKAT LAKI-LAKI TERHADAP HARTA KEKAYAAN ORANG TUA ANGKATNYA MENURUT HUKUM ADAT BALI

0 9 16

TINJAUAN TENTANG PENTINGNYA KEDUDUKAN ANAK LAKI-LAKI PADA MASYARAKAT ADAT LAMPUNG SAIBATIN MARGA WAY NAPAL DI DESA WAY NAPAL KECAMATAN KRUI SELATAN KABUPATEN LAMPUNG BARAT

2 32 70

DADUWAI DALAM UPACARA PERKAWINAN ULUN LAMPUNG SAIBATIN DI PEKON WAY BELUAH KECAMATAN PESISIR UTARA KABUPATEN LAMPUNG BARAT

0 16 54

PEMBAGIAN HARTA WARISAN PADA MASYARAKAT LAMPUNG SAIBATIN YANG TIDAK MEMPUNYAI ANAK LAKI-LAKI DI PEKON WAY MENGAKU KECAMATAN BALIK BUKIT KABUPATEN LAMPUNG BARAT

0 10 56

Pembagian Harta Waris Antara Anak Laki-Laki Dan Anak Perempuan: Studi Putusan Pengadilan Agama Semarang Nomor: 1545/PDT.G/2010/PA.SM

0 0 15

PERSEPSI LAKI-LAKI LAMPUNG TENTANG PARTISIPASI PEREMPUAN DALAM POLITIK

0 0 18

KEDUDUKAN ANAK TERTUA LAKI-LAKI DALAM ADAT LAMPUNG SAIBATIN DI KABUPATEN PESISIR BARAT - Raden Intan Repository

0 2 88

BAB II LANDASAN TEORI A. Pewarisan Menurut Hukum Adat 1. Pengertian Hukum Waris Adat - Penerus hartawarisan Lampung Sai Batin Kabupaten Pesisir Barat dalam persepetif hukum islam:studi di kelurahan pasar Krui dan Pekon Way Napal - Raden Intan Repository

0 0 50

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. Penyajian Data 1. Sejarah Pesisir Barat - Penerus hartawarisan Lampung Sai Batin Kabupaten Pesisir Barat dalam persepetif hukum islam:studi di kelurahan pasar Krui dan Pekon Way Napal - Raden Intan Repository

0 1 35

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP MEKANISME PEMBAGIAN WARIS ANTARA LAKI- LAKI DAN PEREMPUAN

0 0 92