Mata Pelajaran Wajib Muatan Lokal Pengembangan Diri

Kompetensi Keahlian Akuntansi Kurikulum SMK Makmur 1 Cilacap Hal. 64 STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR 4. Mampu mengapresiasi karya sastra 4.1 Mengapresiasi Cerita rakyat 4.2. Membaca Ekstensif Teks non sastra dari berbagai sumber. 5. Mampu menuliskan ungkapan gagasan dalam bentuk wacana narasi, deskripsi, eksposisi, argumentasi dan persuasi 5.1. Menulis wacana tentang budaya Jawa 5.2. Meringkas teks 6. Mampu mendengarkan dan memahami serta menanggapi bergai ragam wacana lisan sastra berupa cerita rakyat 6.1 Mendengarkan cerita 6.2 Mengapresiasi pupuh

B. Muatan Kurikulum

1. Mata Pelajaran Wajib

a. Normatif 1 Pendidikan Agama

2 Pendidikan Kewarganegaraan

3 Bahasa Indonesia

4 Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan kesehatan 5 Seni Budaya b. Adaptif 1 Matematika 2 Bahasa Inggris 3 Ilmu Pengetahuan Alam 4 Ilmu Pengetahuan Sosial 5 Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi 6 Kewirausahaan Kompetensi Keahlian Akuntansi Kurikulum SMK Makmur 1 Cilacap Hal. 65 c. Produktif 1 Dasar Kompetensi Kejuruan a Menerapkan prinsip profesional bekerja b Melaksanakan komunikasi bisnis c Menerapkan Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup K3LH 2 Kompetensi Kejuruan a Mengelola dokumen transaksi b Memproses dokumen dana kas kecil c Memproses dokumen dana kas di bank d Memproses entri jurnal e Memproses buku besar f Mengelola kartu piutang g Mengelola kartu persediaan h Mengelola kartu aktiva tetap i Mengelola kartu utang j Menyajikan laporan harga pokok produk k Menyusun laporan keuangan l Menyiapkan surat pemberitahuan pajak m Mengoperasikan paket program pengolah angka spreadsheet n Mengoperasikan aplikasi komputer akuntansi

2. Muatan Lokal

a. Muatan Lokal Wajib 1 Bahasa Jawa b. Muatan Lokal Khas Sekolah 1 Aswaja 2 Aqidah Akhlaq 3 Bahasa Arab

3. Pengembangan Diri

a. Bimbingan Konseling 1 Bimbingan Akademik 2 Bimbingan PribadiSosial 3 Bimbingan Karier 4 Bimbingan Keluarga Kompetensi Keahlian Akuntansi Kurikulum SMK Makmur 1 Cilacap Hal. 66 b. Ekstrakulikuler 1 Pramuka a Penegak Bantara Penegak Bantara adalah tingkatan Syarat-syarat Kecakapan Umum pertama dalam satuan Pramuka Penegak sebelum Penegak Laksana . Golongan Pramuka Penegak yang belum menyelesaikan Syarat- syarat Kecakapan Umum SKU Penegak Bantara belum dianggap sebagai Pramuka Penegak dan disebut sebagai “Tamu Ambalan”, atau “Tamu Penegak” b Penegak Laksana Penegak Laksana adalah tingkatan Syarat-syarat Kecakapan Umum kedua dalam satuan Pramuka Penegak setelah Penegak Bantara . Golongan Pramuka Penegak yang telah menyelesaikan Syarat-syarat Kecakapan Umum SKU Penegak Laksana dapat mengikuti SKU Pramuka Garuda . 2 Rohis a Baca Tulis Al- Qur’an Baca tulis al- Qur’an yaitu membahas mengenai bagaimana cara menulis al- Qur’an sesuai dengan kaidah-kaidah penulisan, dan cara membaca al- Qur’an yang baik dan benar sesuai dengan makhorijul huruf dan hukum bacaannya. b Tata Cara Bersuci Tata cara bersuci yaitu membahas mengenai bagaimana cara bersuci menurut aturan-aturan agama yang sesuai dengan al- Qur’an dan al- Hadits, mengenai bersuci dari hadas maupun bersuci dari najis. c Tata Cara Sholat Tata cara sholat yaitu membahas mengenai bagaimana cara sholat menurut aturan-aturan agama yang sesuai dengan al- Qur’an dan al- Hadits. Kompetensi Keahlian Akuntansi Kurikulum SMK Makmur 1 Cilacap Hal. 67

4. Beban Belajar